scholarly journals Upaya Meningkatkan Hasil Belajar Back Hand Short Service Pada Permainan Bulu Tangkis Melalui Media Audio Visual Pada Siswa Kelas V SDN 066658 Medan Marelan Pada Tahun Ajaran 2020/2021

2021 ◽  
Vol 2 (1) ◽  
pp. 15-20
Author(s):  
Hatta Muzakir ◽  
Boby Helmi

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui peningkatan pembelajaran kemampuanbackhand short service bulutangkis melalui media audio visual pada siswa kelas V SDNEGERI 066658 MEDAN MARELAN. Penelitian ini di laksanakan pada semester genap padatahun ajaran 2020-2021. Adapun bentuk penelitian ini adalah penelitian tindakan kelas,populasi siswa kelas V SD NEGERI 066658 MEDAN MARELAN adalah berjumlaha 38 orang,teknik penelitian ini adalah total sampling. Teknik analisisi data menggunakan tes unjukkerja yaitu yang melakukan praktek backhand short service bulutangkis kemudian hasil testersebut di lakukan penilaian. Dari pelaksanaan siklus I dan hasil ya terdapat 26 siswa yangmencapai nilai KKM (72%)dan 10 siswa yang belum mendapatkan nilai KKM (28%),dilanjutkan dengan pelaksanaan siklus II dan hasil nya meningkat dengan jumlah 30 siswayang mencapai nilai KKM ( 83%) dan 6 siswa yang belum mencapai nilai KKM (17 %).Dengan demikian dapat di simpulkan bahwa terdapat peningkatan pembelajaran backhandshort service bulutangkis melalui media audio visual pada siswa kelas V SD NEGERI 066658MEDAN MARELAN dengan peningkatan (11%)

Sign in / Sign up

Export Citation Format

Share Document