scholarly journals Penggunaan Material Cold Mix Asphalt untuk Penanganan Penambalan Lubang

2020 ◽  
Vol 1 (1) ◽  
pp. 24-29
Author(s):  
Tisara Sita
Keyword(s):  

Jalan merupakan prasarana transportasi darat yang berperan sangat penting dalam mendukung distribusi barang dan jasa yang menunjang tingkat perekonomian suatu wilayah. Namun di sisi lain, aktivitas masyarakat yang tinggi berbanding lurus dengan volume serta frekuensi beban lalu lintas yang tinggi pula pada suatu ruas jalan yang berpeluang untuk mereduksi kualitas perkerasan jalan. Pothole merupakan salah satu kerusakan yang perlu mendapatkan penanganan khusus dikarenakan bentuknya yang terlihat sangat jelas dan dapat mengurangi kestabilan kendaraan. Preservasi jalan pada pothole atau lubang dapat dilakukan dengan material yang mudah dan efektif, yaitu stockpiled cold mix asphalt yang memiliki keunggulan berikut: efisien dari segi waktu, perkerasan dapat dilalui oleh kendaraan segera setelah aplikasi cold mix, serta pemeliharaan dapat dilakukan pada kondisi cuaca apapun. Teknik pelaksanaan patching dengan material cold mix asphalt dapat dilakukan dengan: throw-and-go; throw-and- roll; semi permanen; serta spray-injection. Pada pemeliharaan rutin, teknik throw-and- roll lebih direkomendasikan untuk digunakan. Modifikasi dapat dilakukan pada cold-mix asphalt untuk memodifikasi kekuatannya. Penambahan semen terbukti dapat menjadi bahan aditif dan admixture pada cold mix asphalt sehingga properti mekanik dalam cold mix asphalt berpotensi untuk termodifikasi menjadi ekivalen dan setara dari segi kekuatan dengan hot mix asphalt.

2011 ◽  
Vol 12 (1) ◽  
pp. 57-77
Author(s):  
James W Lewis ◽  
Morton A Barlaz ◽  
Akhtar Tayebali ◽  
S Ranji Ranjithan

Sign in / Sign up

Export Citation Format

Share Document