P01-206 - Does autism index identify children with autism and severe intellectual disabilities?

2010 ◽  
Vol 25 ◽  
pp. 416
Author(s):  
N. Glumbic
2018 ◽  
Vol 2 (1) ◽  
pp. 329
Author(s):  
Sanny Novelty Singarimbun ◽  
Woro Kurnianingrum

Perawatan kesehatan terutama pada anak dengan intellectual disabilities yang berat diperlukan terutama pada kesehatan gigi. Oleh karena itu studi ini mengenai bagaimana dapat meningkatkan perilaku kerjasama pada anak dengan intellectual disabilities kategori berat dengan pengasuhnya. Metode yang digunakan single subject design. Jumlah partisipan adalah 1 orang, berjenis kelamin perempuan, dan berusia 9 tahun. Hasilnya menunjukkan bahwa anak berhasil, anak mampu untuk menunjukkan perilaku bekerjasama berupa mengikuti instruksi dan bersedia digosok giginya oleh pengasuh. Perlu memperhatikan pada kemampuan pengasuh dalam mendampingi dan kesadaran pengasuh akan pentingnya perawatan gigi. Bagi anak, diperlukan penguat untuk dapat memahami tindakannya sudah tepat.


Sign in / Sign up

Export Citation Format

Share Document