scholarly journals FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI STRUKTUR MODAL PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BEI

IQTISHODUNA ◽  
2012 ◽  
Author(s):  
Achmad Agus Priyono

The aim of this study is to examine the causality relationship between structures of assets, firm size, operating leverage, profitability, liquidity, growth of sales, and capital structure. Testing manufactures listed in Indonesian stock market resulted in the estimation structural equation model which is fit and acceptable. Multiple R-square of 0.259 indicate that the change in capital structure is defined by structure of assets (SA), Growth of sales (GS), operating leverage (OL), firm size (FS), liquidity (LQ) and profitability (PR) of 25.9%; while the remaining 74.1% is defined by changes of other variables which were not included in the model.

2014 ◽  
Vol 16 (2) ◽  
pp. 115-136 ◽  
Author(s):  
Sri Hermuningsih

This paper examines the influence of profitability, growth opportunity, and capital structure on firm value. We apply Structural Equation Model (SEM) on 150 listed companies on the Indonesia Stock Exchange during 2006 to 2010. The result shows that profitability, growth opportunity and capital structure positively and significanctly affect the company’s value. Secondly, the capital structure intervene the effect of growth profitability on company’s value, but not for profitability. Keywords: profitability, growth opportunitiy, capital structure, firm value, SEM.JEL Classification: C51, G32, L25


2014 ◽  
Vol 16 (2) ◽  
pp. 127-148 ◽  
Author(s):  
Sri Hermuningsih

This paper examines the influence of profitability, growth opportunity, and capital structure on firm value. We apply Structural Equation Model (SEM) on 150 listed companies on the Indonesia Stock Exchange during 2006 to 2010. The result shows that profitability, growth opportunity and capital structure positively and significanctly affect the company’s value. Secondly, the capital structure intervene the effect of growth profitability on company’s value, but not for profitability. Keywords: profitability, growth opportunitiy, capital structure, firm value, SEM.JEL Classification: C51, G32, L25


2020 ◽  
Vol 5 (1) ◽  
pp. 122-135
Author(s):  
Guruh Taufan Hariyadi ◽  
Imam Nuryanto ◽  
Michaela Pratiwi Wijaya

This study aims to examine an integrated model of brand salience, perceived quality, buying decision, brand feeling, and brand resonance to the readers of Suara Merdeka Newspaper in Semarang. The sample of this study was 135 readers of Suara Merdeka Newspaper in Semarang. Exogenous and endogenous measurements have been approved using confirmatory analysis. Furthermore, it is analyzed with the Structural Equation Model to examine the causality relationship between the variables that influence and are measured by brand salience, purchasing decisions, perceived quality, brand feelings and brand resonance. Conclusions from the results of this study indicate that to increase brand resonance can be obtained through brand feelings obtained from the confidence of the purchase results due to brand excellence (Brand Salience).Keywords: : Brand Resonance; Brand Salience; Brand Feeling; buying decision; Perceived Quality 3Penelitian ini bertujuan untuk menguji model terintegrasi brand salience, perpsepsi kualitas, keputusan pembelian, brand feeling, brand resonance kepada para pembaca Surat Kabar Suara Merdeka di Semarang. Sampel penelitian ini adalah 135 pembaca Surat Kabar Suara Merdeka di Semarang. Pengukuran eksogen dan endogen telah diuji dengan menggunakan analisis konfirmatori. Selanjutnya dianalisis dengan Structural Equation Model untuk pengujian hubungan kausalitas antar variabel-variabel yang mempengaruhi dan dipengaruhi oleh brand salience, keputusan pembelian, perceived quality, brand feeling dan brand resonance. Simpulan dari hasil penelitian ini menunjukkan bahwa untuk meningkatkan Brand Resonance dapat dicapai melaui Brand Feeling yang diperoleh dari keyakinan keputusan pembelian karena kemenonjolan merek (Brand Salience).Kata Kunci: Brand Resonance; Brand Salience; Brand Feeling; Keputusan Pembelian; Perceived Quality


2019 ◽  
Vol 22 (47) ◽  
pp. 58-72
Author(s):  
Jorge Braulio Guillen

The following paper studies the determinants of choosing a private pension fund institution by processing a questionnaire of 514 affiliates. The questionnaire attempts to measure perceptions of the consumer with respect to their private pension fund institution. Using a structural equation model, we found that socioeconomic variables are irrelevant but some perceptions like the return of portfolio and leadership of the private pension fund were relevant in the choice of a private pension fund institution. We contrast the model in two different periods of time between 2009 and 2016. The periods before and after financial turmoil in the stock market.


Author(s):  
Ahmad Mujaddid Ahwali ◽  
Grace Meintha Carolina Sinulingga ◽  
Philipus Susanto ◽  
Rizky A. Sijabat ◽  
Dewi Hanggraeni

This study analyzes and examines the influence of capital structure and operational risk on profitability of insurance companies listed in Indonesia Stock Exchange. The method used in this research is quantitative method using Generalized Least Square and Structural Equation Model which implicate factor-analysis and path analysis. This research sample consists of 8 insurance companies listed on Indonesia Stock Exchange from 2009-2019. The study leads to three findings. First, capital structure has negative and significant influence on profitability in insurance companies. Second, capital structure has positive and significance on operational risk. Third, operational risk has profitability and insignificant influence on profitability.AbstrakPenelitian ini menganalisis dan menguji pengaruh struktur modal dan risiko operasional terhadap profitabilitas perusahaan asuransi yang tercatat di Bursa Efek Indonesia. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode kuantitatif dengan teknik pengolahan data Generalized Least Squares dan menggunakan Structural Equation Model (SEM) dengan melibatkan factor-analysis dan path-analysis. Sampel yang digunakan pada penelitian ini adalah sembilan perusahaan asuransi yang tercatat di Bursa Efek Indonesia pada periode 2009-2019. Terdapat tiga penemuan dari penelitian ini. Pertama, struktur modal memiliki pengaruh negatif terhadap profitabilitas perusahaan asuransi, namun tidak signifikan. Kedua, adanya hubungan positif dan signifikan dari struktur modal terhadap risiko operasional. Ketiga, terdapat pengaruh positif dari risiko operasional terhadap profitabilitas namun tidak signifikan.Kata kunci: asuransi, Bursa Efek Indonesia, profitabilitas, risiko operasional


INOVASI ◽  
2018 ◽  
Vol 13 (1) ◽  
pp. 39
Author(s):  
Kuswati Indra Rahayu ◽  
Michael Michael ◽  
Siti Amalia

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh jumlah penduduk, inflasi, dan investasi swasta terhadap pertumbuhan ekonomi dan pengangguran di Provinsi Kalimantan Timur, baik secara langsung maupun secara tidak langsung. Penelitian ini bersifat eksplanatif (eksplanatory research), yakni berusaha menjelaskan hubungan kausalitas (causality relationship) antara jumlah penduduk, inflasi, dan investasi swasta terhadap pengangguran melalui pertumbuhan ekonomi di Provinsi Kalimantan Timur dengan menggunakan data panel, tahun 2003-2014 di 9 kabupaten/ kota. Model analisis yang digunakan dalam penelitian ini adalah structural equation model (SEM). Hasil penelitian menunjukkan bahwa jumlah penduduk secara langsung berpengaruh signifikan terhadap pertumbuhan ekonomi Kalimantan Timur, sedangkan inflasi dan investasi swasta secara langsung tidak berpengaruh signifikan terhadap pertumbuhan ekonomi Kalimantan Timur. Kemudian, Pertumbuhan ekonomi, inflasi dan investasi swasta secara langsung tidak berpengaruh signifikan terhadap pengangguran di Kalimantan Timur.  Sedangkan jumlah penduduk secara langsung berpengaruh signifikan terhadap pengangguran di Kalimantan Timur. Selanjutnya, jumlah penduduk, inflasi dan investasi swasta secara tidak langsung tidak berpengaruh signifikan terhadap pengangguran di Kalimantan Timur.


Sign in / Sign up

Export Citation Format

Share Document