scholarly journals Keanekaragaman dan Distribusi Formicidae di Hutan Wisata Sesaot, Lombok Barat NTB

2021 ◽  
Vol 16 (2) ◽  
pp. 215
Author(s):  
Moh. Liwa Ilhamdi ◽  
Muhammad Syazali

Hutan Wisata Sesaot merupakan kawasan wisata yang berbasis ekologi. Mempertahankan keberadaan sumberdaya hayati di kawasan perlu dilakukan supaya kegiatan wisata terjadi secara berkelanjutan. Salah satu sumberdaya hayati tersebut adalah formicidae. Tujuan penelitian ini untuk menganalisis keanekaragaman dan distribusi spesies formicidae.  Data dikoleksi dari sampel yang diambil di 2 stasiun yaitu stasiun 1 berada di jalan masuk utama kawasan hutan wisata Sesaot dan stasiun 1 berada di sebelah utara stasiun 1. Pembatas antara stasiun 1 dan stasiun 2 adalah sungai yang di jadikan tempat pemandian untuk pariwisata. Analisis keanekaragaman menggunakan indeks Shanon-Wienner, dan distribusi spesies diukur menggunakan indeks Morisita. Hasil menunjukkan bahwa indeks keanekaragaman pada stasiun1 (H’= 1,57) dan stasiun 2 (H’= 1,55). Sedangkan nilai indeks Morisita semua spesies > 1. Selama pengamatan berhasil dikoleksi 1493 spesimen dari 5 jenis formicidae yaitu Oecophylla smaragdina, Odontomachus bauri, Monomorium minimum, Melophorus bagoti, dan Formica rufa. Spesies yang paling banyak ditemukan adalah Melophorus bagoti. dan yang paling sedikit adalah Formica rufa. Kesimpulan penelitian ini Indeks keanekaragaman formicidae lebih tinggi pada stasiun 1 dibandingkan dengan stasiun 2. Semua spesies formicidae memiliki pola distribusi mengelompok.

Future Foods ◽  
2021 ◽  
Vol 3 ◽  
pp. 100007
Author(s):  
Shanmugam Alagappan ◽  
Mridusmita Chaliha ◽  
Yasmina Sultanbawa ◽  
Steve Fuller ◽  
Louwrens  C. Hoffman ◽  
...  

2011 ◽  
Vol 214 (6) ◽  
pp. 901-906 ◽  
Author(s):  
S. Schwarz ◽  
L. Albert ◽  
A. Wystrach ◽  
K. Cheng

2015 ◽  
Vol 282 (1811) ◽  
pp. 20150704 ◽  
Author(s):  
J. Frances Kamhi ◽  
Kelley Nunn ◽  
Simon K. A. Robson ◽  
James F. A. Traniello

Complex social structure in eusocial insects can involve worker morphological and behavioural differentiation. Neuroanatomical variation may underscore worker division of labour, but the regulatory mechanisms of size-based task specialization in polymorphic species are unknown. The Australian weaver ant, Oecophylla smaragdina , exhibits worker polyphenism: larger major workers aggressively defend arboreal territories, whereas smaller minors nurse brood. Here, we demonstrate that octopamine (OA) modulates worker size-related aggression in O. smaragdina . We found that the brains of majors had significantly higher titres of OA than those of minors and that OA was positively and specifically correlated with the frequency of aggressive responses to non-nestmates, a key component of territorial defence. Pharmacological manipulations that effectively switched OA action in major and minor worker brains reversed levels of aggression characteristic of each worker size class. Results suggest that altering OA action is sufficient to produce differences in aggression characteristic of size-related social roles. Neuromodulators therefore may generate variation in responsiveness to task-related stimuli associated with worker size differentiation and collateral behavioural specializations, a significant component of division of labour in complex social systems.


Sign in / Sign up

Export Citation Format

Share Document