Transurethral Prostatectomy Compared with Incision of the Prostate in the Treatment of Prostatism Caused by Small Benign Prostate Glands

1992 ◽  
Vol 26 (4) ◽  
pp. 333-338 ◽  
Author(s):  
Torben Dørflinger ◽  
Frank Svendsen Jensen ◽  
Torben Krarup ◽  
Steen Walter
2021 ◽  
Vol 79 ◽  
pp. S126
Author(s):  
F.K. Ghobrial ◽  
M. Laymon ◽  
M. Soltan ◽  
A.E. Abolazm ◽  
N. El-Tabey ◽  
...  

2001 ◽  
Vol 85 (6) ◽  
pp. 777-778
Author(s):  
F.H. Mumtaz ◽  
M.A. Khan ◽  
C.R.W. Bell ◽  
R.J. Morgan

2017 ◽  
pp. 141-151
Author(s):  
Andrew Ruspanah

Pendahuluan. Benign Postate Hiperplasia (BPH) adalah penyakit yang umumnya terjadi pada pria lansia yang disebabkan oleh penuaan. Hiperplasia prostat adalah pertumbuhan jaringan nodul fibroadenomatosa pada prostat. Pembesaran prostat jinak merupakan penyakit yang tersering kedua setelah batu saluran kemih didapatkan secara klinis di Indonesia. Tujuan. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan antara usia, obesitas dan riwayat diabetes mellitus dengan kejadian Benign Prostate Hyperplasia (BPH) grade IV di Rumah Sakit Dr. M. Haulussy Ambon periode 2012-2014. Metode. Jenis penelitian ini adalah penelitian analitik desain Cross-Sectional, dengan menggunakan catatan medis data di ruang operasi di Rumah Sakit Dr. M. Haulussy Ambon Tahun 2012-2014 dan memperoleh jumlah sampel yang memenuhi kriteria inklusi sebanyak 239, yang diambil dengan teknik total sampling. Analisis dilakukan dengan analisis univariat dan bivariat menggunakan uji Chi Square. Hasil yang di temukan dalam penelitian ini bahwa kejadian BPH lebih besar pada mereka yang berusia> 65 tahun dan 56-65 tahun dibandingkan dengan usia 46-55 dan <46 tahun dengan hasil tes menunjukkan adanya hubungan antara usia dengan BPH dengan nilai (p= 0,000), ada hubungan antara obesitas dengan nilai BPH (p=0,019) dan riwayat diabetes mellitus setelah menggunakan uji Chi-Square, hubungan antara riwayat diabetes mellitus dengan BPH dengan nilai (p = 0,000). Kesimpulan. Ada hubungan antara umur, obesitas dan riwayat diabetes mellitus dengan kejadian BPH.


Sign in / Sign up

Export Citation Format

Share Document