scholarly journals Perbandingan Efektivitas Patient-Controlled Analgesia (PCA) Fentanil, PCA Morfin dan Tramadol Intravena Sebagai Analgetik Pasca Operasi Modified Radical Mastectomy (MRM)

2018 ◽  
Vol 10 (2) ◽  
pp. 74
Author(s):  
Arie Faishal Madjan ◽  
Widya Istanto Nurcahyo

Latar Belakang: Operasi Modified Radical Mastectomy menimbulkan nyeri derajat sedang hingga berat pasca operasi. Sebagian pasien yang mendapat kombinasi anagetik tramadol dan ketorolak secara berkala, masih mengeluh nyeri. PCA merupakan metode baru pemberian analgetik. Penggunaan PCA fentanil dan PCA morfin diharapkan dapat lebih efektif dalam mengatasi nyeri pasca operasi MRM.Tujuan: Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui perbandingan efektivitas, efek samping dan tingkat kepuasan pasien antara penggunaan PCA fentanil, PCA morfin dan tramadol intravena sebagai analgetik pasca operasi MRM.Metode:Dilakukan uji klinis tersamar ganda terhadap 36 pasien rencana operasi MRM yang memenuhi kriteria penelitian. Setelah dilakukan anestesi umum, pasien dibagi dalam 3 kelompok perlakuan pemberian analgetik pasca operasi: (1) kelompok PCA fentanil dengan fentanil loading dose 50 mcg, demand dose 20 mcg, lockout interval 10 menit, limitdose 70 mcg/jam, background infusion 30 mcg/jam; (2) kelompok PCA morfin dengan morfin loading dose 4 mg, demand dose 1 mg, lockout interval 10 menit, limit dose 6 mg/jam, tanpa background infusion; (3)kelompok tramadol yang mendapat tramadol intravena 100 mg/8jam. Dilakukan penilaian berkala skor NRS, RASS, tanda vital, efek samping dan tingkat kepuasan pasien selama 24 jam pasca operasi. Data dianalisa dengan Shapiro-Wilk dilanjutkan Kruskal-Wallis atau One way ANOVA, dianggap bermakna bila p< 0,05.Hasil:Efektivitas terbaik pada PCA fentanil, diikuti PCA morfin lalu tramadol. Skor RASS PCA fentanil dan PCA morfin lebih rendah dari tramadol (p=0,000). Terdapat efek samping mual, muntah dan dizziness yang secara statistik tidak berbeda bermakna. Tingkat kepuasan pasien tertinggi pada kelompok PCA fentanil, sedangkan antara kelompok PCA morfin dan tramadol tidak berbeda bermakna(p=0,009).Simpulan: PCA fentanil dan PCA morfin lebih efektif dibandingkan tramadol. PCA fentanil memberikan tingkat kepuasan pasien yang lebih tinggi dibanding PCA morfin dan tramadol. Terdapat efek samping mual, muntah dan dizziness namun secara statistik tidak berbeda bermakna.

2019 ◽  
Vol 6 (2) ◽  
pp. 112-124
Author(s):  
Widya Istanto Nurcahyo ◽  
Arie Faishal Madjan ◽  
Ibnu Siena Samdani

Background : Modified Radical Mastectomy often accompanied by moderate to severe post-operative pain. Some patients who received intermitten analgesic combination of tramadol and ketorolac still complaining of pain. PCA is a new method of analgesic administration. The use of PCA fentanyl and PCA morphine is expected to be more effective in the management of MRM post-operative pain. The aim of study : This study aims to determine the effectivity, side effects and patient satisfaction level between intravenous PCA fentanyl, PCA morphine and tramadol as an analgesic for post-operative MRM. Methods : Double-blind clinical trial of 36 patients who were scheduled to undergo MRMfulfilled this study criteria. After general anesthesia, the patients were divided into 3 groups of post-operative analgesic treatment: 1) PCA fentanyl group with fentanyl loading dose 50 mcg, demand dose 20 mcg, 10 min interval lockout, 70 mcg/hour dose limit, infusion background 30 mcg/hour; 2) PCA group morphine with morphine loading dose 4 mg, demand dose 1 mg, 10 minute interval lockout, 6 mg/hour limit dose, no background infusion; 3) tramadol group who received intravenous tramadol 100 mg/8 hours. Periodic assessment of NRS score, RASS score, vital signs, side effects and patient satisfaction levels during first 24 hours post-operative. Data analyzed with Shapiro-Wilk followed by Kruskal-Wallis or One Way ANOVA, were considered significant if p<0.05. Result : PCA fentanyl is the most effective, followed by PCA morphine then tramadol. PCA fentanyl and PCA morphineRASS score are lower than tramadol(p=0,000). Drugs side effects are nausea,vomiting and dizziness which not statistically significant. PCA fentanyl provides the highest patient satisfaction level, while there is no significant differences between PCA morphine and tramadol(p=0,009). Blood pressure, respiratory rate and pulse rate PCA fentanyl and PCA morphine is significantly lower than tramadol group. Conclusion :PCA fentanyl and PCA morphine are more effective than tramadol. PCA fentanyl providesthe highest patient satisfaction level. Drugs side effects are nausea, vomiting and dizziness which not statistically significant. Keyword : MRM,PCA fentanil, PCA morfin, tramadol, effectivity, side effects, patient satisfaction level   Latar Belakang : Operasi Modified Radical Mastectomy menimbulkan nyeri derajat sedang hingga berat pasca operasi. Sebagian pasien yang mendapat kombinasi anagetik tramadol dan ketorolak secara berkala, masih mengeluh nyeri. PCA merupakan metode baru pemberian analgetik. Penggunaan PCA fentanil dan PCA morfin diharapkan dapat lebih efektif dalam mengatasi nyeri pasca operasi MRM. Tujuan : Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui perbandingan efektivitas, efek samping dan tingkat kepuasan pasien antara penggunaan PCA fentanil, PCA morfin dan tramadol intravena sebagai analgetik pasca operasi MRM. Metode :Dilakukan uji klinis tersamar ganda terhadap 36 pasien rencana operasi MRM yang memenuhi kriteria penelitian. Setelah dilakukan anestesi umum, pasien dibagi dalam 3 kelompok perlakuan pemberian analgetik pasca operasi: 1) kelompok PCA fentanil dengan fentanilloading dose 50 mcg, demand dose 20 mcg, lockout interval 10 menit, limit dose70 mcg/jam, background infusion 30 mcg/jam; 2) kelompok PCA morfin denganmorfin loading dose 4 mg, demand dose 1 mg, lockout interval 10 menit, limit dose6 mg/jam, tanpa background infusion; 3)kelompok tramadol yang mendapat tramadol intravena 100 mg/8jam. Dilakukan penilaian berkala skor NRS, RASS, tanda vital, efek samping dan tingkat kepuasan pasien selama 24 jam pasca operasi. Data dianalisa dengan Shapiro-Wilk dilanjutkan Kruskal-Wallis atau One wayANOVA, dianggap bermakna bila p< 0,05. Hasil :Efektivitas terbaik pada PCA fentanil, diikuti PCA morfin lalu tramadol. Skor RASS PCA fentanil dan PCA morfin lebih rendah dari tramadol (p=0,000). Terdapat efek samping mual, muntah dan dizziness yang secara statistik tidak berbeda bermakna. Tingkat kepuasan pasien tertinggi pada kelompok PCA fentanil, sedangkan antara kelompok PCA morfin dan tramadol tidak berbeda bermakna(p=0,009). Tekanan darah, laju napas dan laju nadi kelompok PCA fentanil dan PCA morfin lebih rendah daripada tramadol. Simpulan:PCA fentanil dan PCA morfin lebih efektif dibandingkan tramadol. PCA fentanil memberikan tingkat kepuasan pasien yang lebih tinggi dibanding PCA morfin dan tramadol. Terdapat efek samping mual, muntah dan dizziness namun secara statistik tidak berbeda bermakna Kata Kunci : MRM, PCA fentanil, PCA morfin, tramadol, efektivitas, efek samping, tingkat kepuasan pasien


Medicina ◽  
2021 ◽  
Vol 57 (10) ◽  
pp. 1065
Author(s):  
Keum Young So ◽  
Sang Hun Kim

Background and Objectives: The cutoff values were analyzed for providing the ideal intravenous patient-controlled analgesia (PCA) that could reduce rescue analgesics or antiemetics requirements, based on the grades of postoperative pain intensity (PPI). Materials and Methods: PCA regimens of 4106 patients were retrospectively analyzed, and they were allocated into three groups with low, moderate, and high PPI grades (groups L, M, and H, respectively) based on numeric rating scores obtained 6 h postoperatively. Opioid and non-opioid analgesic doses were converted into fentanyl-equivalent doses (DOSE-FEN-OP and DOSE-FEN-NONOP, respectively). The primary endpoint was the cutoff values of these parameters. Results: With respect to the PCA settings to reduce rescue analgesic and antiemetic requirements, group L required a background infusion rate (BIR) of 1.75–3 mL/h, bolus volume of 0.5–1.25 mL, and lockout interval of ≤12.5 min. Group M required a BIR of 1.75 mL/h, bolus volume of 0.5–1.75 mL, and lockout interval of ≤5 min. Group H required a BIR of 1.75 mL/h, bolus volume of 0.5 mL, and lockout interval of ≤5 min. In assessments of the analgesic doses to reduce rescue analgesic requirement, the DOSE-FEN-OP was at least 950 μg of fentanyl regardless of group, while the DOSE-FEN-NONOP was ≥250 μg, ≥550 μg, and ≥700 μg for the L, M, and H groups, respectively. In assessments of the analgesic doses to reduce rescue antiemetic requirement, DOSE-FEN-OP was ≤950 μg for groups L and M and ≤850 μg for Group H, while DOSE-FEN-NONOP was ≤50 μg, ≤450 μg, and ≤700 μg for groups L, M, and H, respectively. Conclusion: The ideal PCA for reduction in rescue analgesics or antiemetics can be achieved by adjustment of PCA settings and drug dosages carefully with these cutoff values depending on the expected grades of PPI. Especially, the ideal PCA can be provided by adjusting the lockout interval and bolus volume rather than BIR and by applying smaller bolus doses and shorter lockout intervals with an increasing PPI grade.


2014 ◽  
Vol 6 (1) ◽  
pp. 34-41
Author(s):  
Asyikun Nasyid Room ◽  
Andi Husni Tanra ◽  
Muhammad Ramli Ahmad ◽  
Syafri Kamsul Arif ◽  
Ilhamjaya Ilhamjaya

Latar Belakang : Ketamin telah digunakan sebagai analgesia perioperatif sejak lama. Namun cara pemberian yang efektif masih belum jelas.Tujuan : membandingkan efek pemberian ketamin prainsisi, selama operasi dan 24 jam pascabedah dengan pemberian ketamin selama 24 jam pascabedah terhadap kebutuhan morfin pascabedah.Metode : Penelitian ini merupakan uji tersamar acak ganda. Total sampel 50 dibagi dalam 2 kelompok pasien dengan operasi ortopedi ekstremitas bawah dengan anestesi spinal. Kelompok pertama, mendapatkan ketamin 0,15 mg/kgBB IV prainsisi + 0,1 mg/kg/jam selama operasi dan 24 jam pascabedah.  Kelompok kedua mendapatkan ketamin 0,15 mg/kgBB IV pascabedah + 0,1 mg/kg/jam selama 24 jam pascabedah. Kedua kelompok mendapatkan analgesia pascabedah morfin via patient-controlled analgesia dengan loading dose 2 mg, bolus dose 1 mg dan lockout interval 7 menit. Jangka waktu pemberian morfin pertama pascabedah dihitung dari akhir operasi hingga saat pemberian morfin loading dose atas permintaan pasien; konsumsi morfin pascabedah dihitung dalam 24 jam.Hasil : Tidak ada perbedaan yang bermakna di antara kedua kelompok baik dalam waktu pemberian analgesik pertama (p=0,055) maupun konsumsi morfin dalam 24 jam (p=0,351).Simpulan : Ketamin tidak memiliki efek analgesia preventif pada pasien yang menjalani anestesi spinal.


1988 ◽  
Vol 16 (4) ◽  
pp. 427-436 ◽  
Author(s):  
L. E. Mather ◽  
H. Owen

The current practice of patient-controlled analgesia has grown from empirical observations. Although several variants of patient-controlled analgesia, bolus doses, infusions, or combinations of both, have been suggested, a scientific basis for advocating one variant over the others has been lacking. Most systems have been based on the simplest system, bolus demand, although the use of a combined bolus and background infusion method has theoretical merit. Similarly, a scientific basis for setting the variables of patient-controlled analgesia, drug choice, incremental dose, maximum dose and lockout interval, also has been lacking. Settings for these variables may be rationalised post hoc on the basis of the physicochemical properties and global pharmacokinetic properties of the opioids used but knowledge of these properties has not helped in setting the variables a priori. Foremost, the drug choice should be based on therapeutic index. Knowledge of the regional kinetics of drug (influx and efflux) from brain may provide a more logical basis for setting the patient-controlled analgesia variables but such information can only come from animal experiments. More research is required if patient-controlled analgesia is to become anything but an empirical tool in the quest for improved analgesia in patients.


Cureus ◽  
2017 ◽  
Author(s):  
George S Stoyanov ◽  
Dragostina Tsocheva ◽  
Katerina Marinova ◽  
Emil Dobrev ◽  
Rumen Nenkov

Sign in / Sign up

Export Citation Format

Share Document