scholarly journals A case report of advanced chronic periodontitis; the importance of motivation and difficulty in maintaining oral hygiene throughout the period of periodontal therapy

Author(s):  
Keiko Yuri
2020 ◽  
Vol 32 (3) ◽  
pp. 244
Author(s):  
Nunung Rusminah ◽  
Zavani Nur Hikmah ◽  
Fahmi Oscandar

Pendahuluan: gingival enlargement umumnya terjadi akibat inflamasi kronis yang disebabkan oleh faktor lokal, seperti induksi plak pada gingiva dan faktor sistemik seperti  pengaruh hormon dan obat-obatan sistemik tertentu. Hidrosefalus merupakan kondisi yang diakibatkan adanya volume cerebrospinal fluid (CSF) berlebih yang tidak terserap sempurna, dalam jumlah yang sangat tinggi pada ventrikel di otak dan terkadang juga terdapat di ruang subarachnoid, yang menyebabkan terjadinya dilatasi ventrikel secara progresif. Kondisi ini menghasilkan peningkatan tekanan intrakranial dan sering merusak jaringan di sekitarnya. Pasien hidrosefalus menunjukkan pembesaran kepala dan mengalami keterlambatan pertumbuhan. Tujuan penelitian laporan kasus ini adalah menjelaskan keberhasilan terapi fase inisial perawatan periodontal pada gingival enlargement pasien anak dengan hidrosefalus. Laporan kasus: Pasien hidrosefalus laki-laki berusia 12 tahun, mengalami pembesaran gingiva pada rahang atas, sering berdarah pada saat tersentuh sikat gigi ataupun terkena sentuhan lainnya, terjadi kurang lebih sejak dua bulan yang lalu, pasien tidak mengonsumsi obat-obatan secara sistemik. Hasil pemeriksaan klinis dan radiologis dapat ditegakkan diagnosis inflammatory gingival enlargement rahang atas disertai periodontitis kronis gigi 27, dengan diagnosis banding periodontitis kronis. Gingival enlargement merupakan faktor predisposing pembentukan plak. Gingival enlargement pada pasien ini dirawat dengan terapi inisial yaitu Oral hygiene Instruction (OHI), scaling, root planing, dan kontrol. Simpulan: Terapi fase inisial periodontal berupa OHI, scaling, root planing, dan kontrol, berhasil menghilangkan gingival enlargement pada pasien anak dengan hidrosefalus.Kata kunci: Gingival enlargement, hidrosefalus, perawatan inisial periodontal. ABSTRACTIntroduction: Gingival enlargement generally occurs due to chronic inflammation caused by local factors, such as plaque induction on the gingiva and systemic factors such as hormonal influences and certain systemic drugs. Hydrocephalus is a condition that results from the incompletely absorbed excess volume of cerebrospinal fluid (CSF), with very high amounts in the ventricles in the brain and sometimes also in the subarachnoid space, leading to progressive dilation of the ventricles. This condition results in increased intracranial pressure and often damages surrounding tissue. Hydrocephalus patients show head enlargement and growth delay. This case report was aimed to describe the success of the initial phase of periodontal therapy in gingival enlargement of paediatric patients with hydrocephalus. Case report: A 12-year-old male hydrocephalus patient, had enlarged maxillary gingiva, often bled when touched by a toothbrush or when exposed to other touches, occurred for about two months prior, and the patient did not take any medication systemically. The clinical and radiological examination results can confirm the diagnosis of inflammatory maxillary gingival enlargement with chronic periodontitis in tooth #27, with a differential diagnosis of chronic periodontitis. Gingival enlargement is a predisposing factor for plaque formation. Gingival enlargement in this patient was treated with initial therapy, namely oral hygiene instruction (OHI), scaling, root planing, and control. Conclusion: The initial periodontal therapy phase in the form of OHI, scaling, root planing, and control, succeeded in eliminating gingival enlargement in paediatric patients with hydrocephalus.Keywords: Gingival enlargement, hydrocephalus, initial periodontal therapy.


2017 ◽  
Vol 59 (1) ◽  
pp. 111-120 ◽  
Author(s):  
Maaz Asad ◽  
Alwani W. Abdul Aziz ◽  
Renukanth P. C. Raman ◽  
Himratul-Aznita W. Harun ◽  
Tara Bai T. Ali ◽  
...  

Sign in / Sign up

Export Citation Format

Share Document