Simulasi unjuk kerja kolektor surya PV/T berdasarkan bentuk penampang pipa absorber

2021 ◽  
Vol 5 (1) ◽  
pp. 245
Author(s):  
Amrizal Amrizal ◽  
Amrul Amrul ◽  
Herry Wardono ◽  
Angelia Eka Salsabillah ◽  
Amrizal Danur Sasongko

Salah satu peralatan yang dapat memanfaatkan energi matahari adalah kolektor surya hybrid PV/T. Kolektor jenis ini merupakan gabungan antara panel surya dengan kolektor termal sehingga dapat menghasilkan energi listrik dan energi termal dalam waktu bersamaan. Namun jika terjadi peningkatan temperatur pada permukaan panel PV maka akan terjadi penurunan unjuk kerja dari panel PV tersebut.  Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui sekaligus membandingkan unjuk kerja kolektor surya hybrid PV/T secara termal dan pressure drop berdasarkan perbedaan bentuk penampang pipa absorber. Penampang pipa yang dibandingkan adalah berbentuk persegi panjang dengan pipa bulat. Pendekatan atau tahapan penelitian yang dilakukan adalah melalui metode pengujian dan simulasi unjuk kerja kolektor PV/T. Proses pengujian diperlukan untuk mendapatkan data pembanding terhadap hasil simulasi yang dilakukan. Dalam penelitian ini metode pengujian unjuk kerja termal berdasarkan standar EN 12975 yang dilakukan secara indoor dengan menggunakan solar simulator. Proses simulasi menggunakan software CFD (Ansyst Fluent) untuk mengembangkan atau memprediksi unjuk kerja kolektor. Setelah proses validasi, Program Ansyst Fluent yang digunakan dapat diterima untuk mensimulasikan karakteristik kinerja kolektor PV/T karena terdapat perbedaan hasil eksperimen dengan simulasi sekitar 6 %. Lebih lanjut, hasil simulasi menunjukkan bahwa penggunaan pipa persegi mampu meningkatkan efisiensi termal kolektor PV/T dibandingkan dengan penggunaan pipa bundar. Namun terdapat kenaikan nilai pressure drop pada penggunaan pipa persegi lebih tinggi sekitar 11.49% dari pipa bundar.

2006 ◽  
Vol 39 (14) ◽  
pp. 1-2
Author(s):  
ERIK GOLDMAN
Keyword(s):  

2020 ◽  
pp. 116-122
Author(s):  
Emre Öztürk ◽  
Mehmet Aktaş ◽  
Tunç Şenyüz

The purpose of this research is to reach good correlation between sun load simulation and solar focusing test for exterior automotive lighting products. Light coming from sun is highly collimated (parallel rays) and focusable from lenses with concave structure. Focusing incidence leads to a hot spot on lens surrounding plastic parts which may cause melting failures at high temperature zones. Sun load simulation is performing to eliminate risk of discoloration, deformation, out gassing, coating failures and fire with prolonged exposure from field. Irradiance values in W/m2 defined in simulation as heat source depending of an angle of incidence of the sun radiation. At first step, simulation is performing with 5 degree intervals to define the critical zones then intervals decreased to 2 degree to detect the critical azimuth and inclination angles. Critical azimuth and inclination angles is checking with ray trace analysis to check the bouncing of sun rays and possible solution to eliminate focuses with design solutions. After numerical analysis to release and validate the automotive lighting products regarding the sun load test, measurement with first parts is necessary. Measurement is performing for all critical angles which have been detected at simulation with thermal camera under ultra high-collimation solar simulator. Measured temperatures are settled according to environment conditions and correlation is checking with simulations.


1998 ◽  
Vol 67 (2) ◽  
pp. 227 ◽  
Author(s):  
Honnavara N. Ananthaswamy ◽  
Anny Fourtanier ◽  
Randall L. Evans ◽  
Sylvie Tison ◽  
Chantal Medaisko ◽  
...  

2014 ◽  
Vol 24 (3) ◽  
pp. 273-280
Author(s):  
Kyubok Ahn ◽  
Hwan-Seok Choi
Keyword(s):  

2017 ◽  
Author(s):  
C. Y. Nakashima ◽  
S. de Oliveira Jr. ◽  
E. F. Caetano

2017 ◽  
Author(s):  
R. A. Smith ◽  
Peter D. Hills

2017 ◽  
Author(s):  
Alfred C. Mueller
Keyword(s):  

Sign in / Sign up

Export Citation Format

Share Document