scholarly journals Evaluation of Physician and Pharmacy Services Quality in Out-Patient Unit at Private Hospitals Providing the National Health Insurance (NHI) Program in Indonesia

Author(s):  
◽  
Anggita B. Anggraini ◽  
Rini S. Handayani ◽  
Yuyun Yuniar ◽  
Ida D. Sari
2019 ◽  
Vol 47 (4) ◽  
Author(s):  
Luh Putu Sinthya Ulandari

Abstract Health facilities play an important role in achieving the goals of National Health Insurance (JKN), to providing health services to all Indonesian people. The study aimed to determine the readiness of An - Nisa Hospital as one of the private hospitals in Tangerang in the implementation of the JKN. This research was conducted in March 2018 using a qualitative approach through in-depth interviews and documentation study. The sample was determined purposively, consisting of 7 internal informants from An - Nisa Hospital. Data were analyzed using thematic analysis. Various preparations have been made by An - Nisa Hospital before the hospital joined the BPJS Kesehatan provider, starting from casemix training, coding, costing, preparing clinical pathways, and learning about an information technology systems used in the JKN era. The addition of human resources, facilities and infrastructure was also carried out to support the implementation of JKN. An - Nisa Hospital formed a casemix team whose task was to compile claim documents and collect claims to BPJS Kesehatan. This study concludes that An - Nisa Hospital had prepared themselves before joining the BPJS Kesehatan provider, and the hospital is fully committed to successful the JKN Program. Keywords: preparation, implementation, national health insurance Abstrak Fasilitas kesehatan memegang peranan penting dalam tercapainya tujuan Jaminan Kesehatan Nasional (JKN) yaitu dalam memberikan pelayanan kesehatan kepada seluruh masyarakat Indonesia. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui kesiapan dari RS An – Nisa sebagai salah satu rumah sakit swasta di Tangerang dalam implementasi Program JKN. Penelitian dilakukan pada Maret 2018 dengan pendekatan kualitatif. Data dikumpulkan dengan wawancara mendalam dan studi dokumen. Sampel ditentukan secara purposive, yang terdiri dari 7 informan pihak internal RS An – Nisa. Data dianalisis secara deskriptif kualitatif. Berbagai persiapan telah dilakukan oleh RS An – Nisa sebelum mereka bergabung menjadi provider BPJS Kesehatan, mulai dari mengikuti pelatihan casemix, coding, costing, penyusunan clinical pathway, serta menikuti pembelajaran tentang sistem informasi teknologi yang digunakan di era JKN. Penambahan SDM, fasilitas sarana dan prasarana pun dilakukan guna mendukung penyelenggaraan JKN. RS An – Nisa membentuk sebuah tim casemix yang bertugas untuk menyusun dokumen klaim dan melakukan penagihan klaim kepada BPJS Kesehatan. Penelitian ini menyimpulkan bahwa RS An – Nisa telah mempersiapkan diri secara totalitas sebelum bergabung menjadi provider BPJS Kesehatan, serta berkomitmen penuh dalam menyukseskan program JKN. Kata kunci: Persiapan, implementasi, jaminan kesehatan nasional


2021 ◽  
Vol 9 (1) ◽  
pp. 9
Author(s):  
Wahyu Pudji Nugraheni ◽  
Asri Hikmatuz Zahroh ◽  
Risky Kusuma Hartono

Background: The implementation of the National Health Insurance (JKN) program has created a transformation in the health care system in Indonesia. Many hospitals were stuttering and unable to adapt to the new payment system. Some hospitals complained about INA-CBG rates that were lower than the real rates, so that hospitals suffered losses.Aims: This research aims to take the best practice from one government hospital and one private hospital that is able to thrive in the JKN era.Methods: This study used qualitative research methods through in-depth interviews.Results: The similarity of strategies carried out by the two best practice hospitals to thrive in JKN era are efficiency in business process, investment in human resources, customer relationship management, and stakeholders collaboration.Conclusion: The results of this study can be used as a reference for government and private hospitals in Indonesia to be able to thrive in the JKN era.Keywords: best practice, hospital, National Health Insurance, strategy


2018 ◽  
Vol 21 (1) ◽  
pp. 22-31
Author(s):  
Lukman Prayitno ◽  
Suharmiati Suharmiati

Pharmacy services is one of health care facilities is essential and support services medical care in the era of national health insurance. This study aims to determine the relationship of the quality of pharmaceutical services and outpatient satisfaction in the era of national health insurance. This study is a review of five studies that were taken from google scholar with topics related to quality pharmacy services and patient satisfaction, especially outpatients with the aim to see the relationship between the two topics. Satisfaction outpatient pharmacy services to be measured from five aspects: the tangible (direct evidence / physical), reliability (reliability), responsiveness (responsiveness), assurance (assurance), empathy (hospitality / caring). Outpatient satisfaction with the services of pharmacy measured from five aspects of service quality. There are three research which states that the satisfaction of outpatients have a low value at the time of drug services (reliability). There are two results of the study which states that satisfaction of outpatients have a low value on the guarantee (assurance). Increasing satisfaction with time outpatient drug services can be reached by making work system more simple, adding pharmacy workers, educating consumers about the services provided. While the increase in outpatient satisfaction about the assurance can be reached by increasing the amount of drug in the recipe included in BPJS dependents and ensure the availability of drugs.   ABSTRAK Pelayanan kefarmasian merupakan salah satu sarana layanan kesehatan yang sangat penting dan menunjang layanan perawatan medik pada era jaminan kesehatan nasional. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan mutu pelayanan kefarmasian dan kepuasan pasien rawat jalan pada era jaminan kesehatan nasional. Penelitian ini merupakan review dari 5 penelitian yang diambil dari google scholar dengan topik yang terkait dengan mutu pelayanan farmasi dan kepuasan pasien khususnya pasien rawat jalan dengan tujuan untuk melihat hubungan kedua topik tersebut. Hasil penelitian menunjukkan kepuasan pasien rawat jalan terhadap pelayanan kefarmasian dapat diukur dari 5 aspek yaitu tangible (bukti langsung/ fisik), reliability (keandalan), responsiveness (daya tanggap), assurance (jaminan), empathy (keramahan/ kepedulian). Terdapat tiga hasil penelitian yang menyatakan bahwa kepuasan pasien rawat jalan mempunyai nilai rendah pada waktu layanan obat (reliability) serta dua hasil penelitian yang menyatakan bahwa kepuasan pasien rawat jalan mempunyai nilai rendah pada jaminan (assurance). Penelitian ini menyimpulkan bahwa peningkatan kepuasan pasien rawat jalan terhadap waktu layanan obat dapat ditempuh dengan cara membuat sistem kerja yang lebih sederhana, menambah petugas farmasi, edukasi konsumen tentang layanan yang diberikan. Sedangkan peningkatan kepuasan pasien rawat jalan terhadap jaminan (assurance) dapat ditempuh dengan cara meningkatkan jumlah obat dalam resep yang masuk dalam tanggungan BPJS dan menjamin ketersediaan obat.


Sign in / Sign up

Export Citation Format

Share Document