scholarly journals Effects of Water Condition on Soybean (Glycine max L.) Plant Growth After Flowering

2014 ◽  
Vol 52 (4) ◽  
pp. 221-225 ◽  
Author(s):  
Kiyoshi NAGASUGA ◽  
Masahide KADOWAKI ◽  
Shunsuke UCHIDA ◽  
Hideyuki KAJI ◽  
Atsushi FUKUNAGA ◽  
...  
2011 ◽  
Vol 49 (8) ◽  
pp. 852-861 ◽  
Author(s):  
Abdul Latif Khan ◽  
Muhammad Hamayun ◽  
Yoon-Ha Kim ◽  
Sang-Mo Kang ◽  
In-Jung Lee

2009 ◽  
Vol 25 (4) ◽  
pp. 627-632 ◽  
Author(s):  
Muhammad Hamayun ◽  
Sumera Afzal Khan ◽  
Nadeem Ahmad ◽  
Dong-Sheng Tang ◽  
Sang-Mo Kang ◽  
...  

2020 ◽  
Vol 5 (1) ◽  
pp. 52-59
Author(s):  
Murtinah Murtinah ◽  
Eny Fuskhah ◽  
Adriani Darmawati

Penelitian ini bertujuan untuk mengkaji pengaruh penggunaan jenis pupuk kandang dan berbagai konsentrasi plant growth promoting rhizobacteria (PGPR) terhadap pertumbuhan dan produksi kedelai hitam (Glycine max L. Merill). Rancangan percobaan yang digunakan adalah rancangan acak lengkap pola faktorial. Faktor pertama adalah jenis pupuk kandang (tanpa pupuk, pupuk kandang ayam dan pupuk kandang kambing) dan faktor kedua adalah konsentrasi PGPR (PGPR komersial 5 ml/l air, 0 ml/l air, 5 ml/l air, 12,5 ml/l air, dan 20 ml/l air). Parameter pertumbuhan yang diamati meliputi tinggi tanaman dan jumlah daun. Parameter produksi yang diamati yaitu jumlah polong, berat polong dan bobot 100 biji. Data dianalisis dengan analisis ragam dan dilanjutkan dengan uji jarak berganda Duncan (Duncan’s Multiple Range Test). Hasil penelitian menunjukkan jenis pupuk kandang mampu meningkatkan tinggi tanaman, jumlah daun, jumlah polong, berat polong dan bobot 100 biji. Peningkatan konsentrasi PGPR hanya meningkatkan tinggi tanaman. Tidak menunjukkan adanya interaksi antara jenis pupuk kandang dan konsentrasi PGPR dalam meningkatkan pertumbuhan dan produksi kedelai hitam. Kata kunci : pupuk kandang ayam, pupuk kandang kambing, PGPR, kedelai hitam


Author(s):  
Vladimir Rotaru

The aim of this study was to assess the comparative efficacy of two phosphorus solubilizing rhizobacteria namely Burkholderia cepacia B36 and Enterobacter radicincitans D5/23T combined with insoluble phosphates in soybean (Glycine max. L.). Inoculated plants were grown in sand culture under controlled greenhouse conditions. All the inoculated treatments showed better plant growth and nutrient uptake when compared to uninoculated control. The inoculation with B. cepacia performed better than with E. radicincitans. Phosphorus concentrations in shoots and roots did not change significantly at the early stage of plant growth. However, the bacterial inoculation had better stimulatory effect on phosphorus uptake by soybean fertilized with insoluble phosphates, in particular in treatment with combined application of both bacteria strains.


Sign in / Sign up

Export Citation Format

Share Document