scholarly journals PERANCANGAN SISTEM INFORMASI REKAPITULASI KEHADIRAN DOSEN (SIREKAD) BERBASIS WEB PADA UNIVERSITAS DHYANA PURA

2018 ◽  
Vol 4 (2) ◽  
Author(s):  
Christian Tonyjanto ◽  
Gerson Feoh

ABSTRACT<br />Web-based Lecturer Attendance Recapitulation Information System Design (SIREKAD) was designed specifically to meet the application needs in conducting lecturer attendance recapitulation. SIREKAD application is a simple help application to complete the needs of the study program (study program) in monitoring the presence of lecturers. This aims to facilitate data retrieval as a complete study program. Besides that, in the SIREKAD application, other features aside from attendance recapitulation, there is also a space management feature that is useful to facilitate monitoring or evaluation of the learning process and provide information on the existence of classes used by lecturers can be managed properly by the University of Dhyana Pura (Undhira).<br />KeyWord : Information Systems, Recapitulation, Attendance Report, and Web<br />ABSTRAK<br />Perancangan Sistem Informasi Rekapitulasi Kehadiran Dosen (SIREKAD) berbasis web dirancang khusus untuk memenuhi kebutuhan aplikasi dalam melakukan rekapitulasi kehadiran dosen. Aplikasi SIREKAD adalah aplikasi bantu sederhana untuk melengkapi kebutuhan dari program studi (prodi) dalam melakukan monitoring terhadap kehadiran dosen. Hal ini bertujuan untuk memudahkan dalam mengambil data sebagai kelengkapan prodi. Selain itu juga didalam aplikasi SIREKAD diberikan fitur lain selain dari rekapitulasi kehadiran ada juga fitur manajemen ruang yang berguna untuk memudahkan monitoring ataupun evaluasi pada proses pembelajaran serta memberikan informasi keberadaan kelas yang dipergunakan oleh dosen bisa di kelola dengan baik oleh Universitas Dhyana Pura (Undhira).<br />Kata kunci:Sistem Informasi, Rekapitulasi, Rekapitulasi Absensi

2021 ◽  
Vol 2 (1) ◽  
pp. 47-56
Author(s):  
Tumbur Togu ◽  
Herlawati Herlawati ◽  
Adi Muhajirin

Abstract   Web-Based Badminton Court Rental Information System at GOR Villa Mas Indah, North Bekasi. Badminton GOR Villa Mas Indah is a business brand engaged in sports. However, the information system implemented in the company still tends to have many shortcomings and weaknesses by using a ledger, therefore the company needs a Web-Based Badminton Court Rental Information System Design at GOR Villa Mas Indah Bekasi Utara with the aim of helping in improving the business brand marketing strategy. and maximizing service with the aim of facilitating performance in data processing, changing data, viewing field schedule information, and data stored automatically and safely. The system development method uses Waterfall. Data collection methods are interviews, observation, literature study and questionnaires. The system design uses UML, the system is built using the PHP programming language, with MySQL database and application display using CSS Bootstrap. Testing the system using Blackbox Testing.   Keywords: Booking, Information Systems, Rental, Waterfall, Web Based,   Abstrak   Sistem Informasi Penyewaan Lapangan Bulu Tangkis Berbasis Web Pada GOR Villa Mas Indah Bekasi Utara. GOR Bulu tangkis Villa Mas Indah adalah brand usaha yang bergerak di bidang olahraga. Namun sistem informasi yang di terapkan dalam perusahaan masih cenderung memiliki banyak kekurangan dan kelemahan dengan menggunakan buku besar, oleh karena itu perusahaan perlunya Perancangan Sistem Informasi Penyewaan Lapangan Bulu Tangkis Berbasis Web Pada GOR Villa Mas Indah Bekasi Utara dengan tujuan membantu dalam meningkatkan strategi  marketing brand usaha dan memakasimalkan pelayanan dengan tujuan mempermudah kinerja dalam mengolah data, mengubah data, melihat informasi jadwal lapanagan, serta data tersimpan secara otomatis dan aman. Metode pengembangan sistem menggunakan Waterfall. Metode pengumpulan data yaitu Wawancara, Observasi, Studi Pustaka dan Kuesioner. Desain sistem menggunakan UML, sistem di bangun menggunakan bahasa pemograman PHP, dengan basis data MySQL dan tampilan aplikasi menggunkan CSS Bootstrap. Pengujian sistem menggunakan Blackbox Testing..   Kata kunci: Berbasis Web, Booking, Penyewaan, Sistem Informasi, Waterfall.


JURTEKSI ◽  
2020 ◽  
Vol 6 (2) ◽  
pp. 109-116
Author(s):  
Oky Irnawati ◽  
Ida Darwati

Abstract: The author reflects on one private company engaged in the field of communication that is still carrying out the process of inventory of conventional goods. In this study the authors conducted a web-based inventory information system design analysis, the authors used the Waterfall, the Java programming language the author chose in designing this inventory application. This web-based inventory application is to support the process of monitoring goods so that they can be better controlled so that they can become a reference as a decision maker quickly.            Keywords: Inventory, Waterfall Model, Web Based  Abstrak: Penulis melakukan pengamatan terhadap salah satu perusahaan swasta yang bergerak dalam bidang komunikasi yang masih melakukan proses inventaris barang secara konvensional. Pada penelitian ini penulis melakukan analisis perancangan sistem informasi inventarisasi berbasis web, penulis menggunakan model Waterfall, bahasa pemrograman Java dipilih penulis dalam merancang aplikasi inventarisasi ini. Aplikasi inventarisasi berbasis web ini untuk mendukung proses monitoring barang agar dapat terkontrol dengan lebih baik lagi sehingga dapat menjadi acuan sebagai pengambil keputusan dengan cepat.      Kata kunci: Berbasis Web, Inventaris, Model Waterfall


2019 ◽  
Vol 5 (1) ◽  
pp. 10
Author(s):  
Indri Yuliafitri ◽  
Euis Nurhayati ◽  
Gia Kardina Prima A

[English] This study aims to determine the accounting information system currently used by sharia hotels in Bandung and design accounting information system at sharia hotel in Bandung. This research is a type of research and development. The method used is in-depth interviews to Sharia Hotels "X", observation and documentation. The results of this study are in the form of a simple web-based accounting information system design using ijarah contracts for sharia hotels. This application can be installed and applied by sharia hotels. [Indonesia] Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui sistem informasi akuntansi yang saat ini digunakan oleh hotel syariah di Bandung dan merancang sistem informasi akuntansi di hotel syariah di Bandung. Penelitian ini merupakan jenis penelitian dan pengembangan. Metode yang digunakan adalah wawancara mendalam ke Hotel Syariah "X", observasi dan dokumentasi. Hasil dari penelitian ini adalah dalam bentuk desain sistem informasi akuntansi berbasis web sederhana menggunakan kontrak ijarah untuk hotel syariah. Aplikasi ini dapat diinstal dan diterapkan oleh hotel syariah.


2020 ◽  
Vol 1569 ◽  
pp. 022014
Author(s):  
Faiqatul Hikmah ◽  
Sustin Farlinda ◽  
Mochammad Choirur Roziqin ◽  
Zhindy Faris

2013 ◽  
Vol 467 ◽  
pp. 574-577
Author(s):  
Jian Ning Yang ◽  
Kun Lin

This paper introduces the "Campus Card " information inquiry system structure composed mainly discusses the Web-based "Campus Card " information system design and implementation .


2020 ◽  
Vol 6 (1) ◽  
pp. 30-35
Author(s):  
Khoirul Mustofa ◽  
M Suyanto ◽  
Sudarmawan Sudarmawan

The design of the tri dharma college executive information system is used to assist in making decisions. The university tri dharma executive information system aims to determine the performance of lecturers in the implementation of tri dharma. Executive information system design and executive information system analysis are used in achieving research objectives. Information from the use of the executive information system produces a summary of the performance of lecturers in the implementation of the tri dharma.


Sign in / Sign up

Export Citation Format

Share Document