scholarly journals Konsep Rational Emotive Behaviour Therapy (Rebt) Dalam Usaha Mencegah Juvenile Delinquency

2021 ◽  
Vol 2 (2) ◽  
pp. 76-92
Author(s):  
Alvin Koswanto

Perkembangan sosial pada remaja menyebabkan mereka lebih memilih untuk menghabiskan waktu dengan komunitas atau kelompok teman-teman sebayanya. Hal ini menjadi sebuah permasalahan, apabila remaja bergabung pada komunitas atau kelompok yang salah, akan membuat mereka memiliki nilai-nilai yang salah sehingga berani untuk melakukan juvenile delinquency (kenakalan remaja). Oleh karena itu, penelitian ini ditulis dengan tujuan memberikan masukan kepada orangtua maupun gereja dalam memberikan keyakinan atau kepercayaan yang rasional, sehingga remaja tidak sampai melakukan tindakan atau perbuatan yang melanggar norma-norma yang ada di masyarakat. Metode yang digunakan adalah penelitian kepustakaan dengan jenis analisis buku teks. Hasil dari penelitian ini adalah ditemukan konsep belief yang rasional, untuk mengganti kepercayaan atau keyakinan remaja yang irasional dengan harapan remaja tidak menunjukkan perilaku kenakalan remaja.

TRANSFORMATIF ◽  
2018 ◽  
Vol 2 (1) ◽  
pp. 445
Author(s):  
Nurul Faizah

<p>The focus of this research is to find out how the process and results of Rational Emotive Behaviour Therapy (REBT) to deal with anxiety in patients Extrapyramidal Syndrome student of UIN Sunan Ampel Surabaya. The subjects in this research was a student of the Faculty of Da’wa and Communication UIN Sunan Ampel Surabaya 3rd semester who suffer from anxiety disorders because Extrapyramidal syndrome since the age of 10 years. This research uses qualitative research methods, with a case study and comparative descriptive analysis, the researchers compared before and after the counseling process using Rational Emotive Behaviour Therapy (REBT). The results of this research showed that the process of Rational Emotive Behaviour Therapy (REBT) in dealing with anxiety in patients Extrapyramidal syndrome using three techniques on REBT approaches (techniques disputing irrational belief, rational emotive imagery techniques, and modelling techniques) that do quite successful. It can be seen from the values obtained in the calculation by the standard test with a percentage of 50% - 75% which can be considered quite successful.</p><p><strong><em>Keywords</em></strong>: Rational Emotive Behavior therapy, Anxiety</p>


2017 ◽  
Vol 13 (2) ◽  
pp. 14-34
Author(s):  
Fitriatun Fitriatun Solikhah ◽  
Casmini Casmini

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui efektifitas pendekatan Rational Emotive Behavior Therapy (REBT) untuk mengurangi perilaku terhadap anak yang kecanduan game online. Subjek dalam penelitian ini adalah 12 siswa yang tergabung dalam kelompok eksperimen. 12 siswa tersebut terdiri dari 2 anak kelas IV, 2 anak kelas V dan 2 anak kelas VI, yang dibagi menjadi 2 golongan yaitu golongan dengan kategori sedang dalam bermain game online yang terdiri dari 6 siswa dan golongan dengan kategori kecanduan game online yang terdiri dari 6 siswa. Karakteristik subjek diantaranya : (1) Individu yang berusian 10 tahun sampai 13 tahun yaitu siswa kelas IV, V dan VI SD N Jumeneng, (2) siswa yang memiliki nilai 4 dan 5 dari angket pertimbangan subjek, (3) bersedia menjadi responden atau subjek penelitian ini. Kelompok eksperimen mendapat perlakuan pendekatan Rational Emotive Behavior Therapy selama 3 kali pertemuan dan setiap pertemuan 120 menit yang dibagi menjadi 3 sesi. Desain yang digunakan adalah one-group pretest-posttest design. Pengumpulan data dalam penelitian ini dilakukan dengan menggunakan skala kecanduan game online yang disusun oleh peneliti. Metode analisis data yang digunakan adalah statistik nonparametrik dengan menggunakan teknik Wilcoxon Signed Ranks untuk menguji beda skor dari dua sampel yang berpasangan yaitu data pre-test dan post-test pada kelompok eksperimen. Hasil Wilcoxon Signed Ranks menunjukkan bahwa pendekatan Rational Emotive Behavior Therapy efektif untuk mengurangi kecanduan game online. Keduanya memiliki nilai Z dan P yang sama yaitu z= -2,201 dan p= 0,028.  Kata Kunci: Pendekatan Rational Emotive Behavior Therapy, Kecanduan Game Online 


2021 ◽  
Vol 8 (1) ◽  
pp. 01-08
Author(s):  
Mawardi Djamaluddin ◽  
Suryani Hi Umar

Natural disasters that occur over a long period of time and the level of damage that occurs often affect the psychological condition of the individual causing individuals to experience traumatic experiences that are hard to forget. Traumatic experiences experienced as a result of natural disasters also influence one's view of the natural disaster itself. Some people may have rational views while others have irrational views. This irrational view often makes individuals feel even more traumatized by the bad experiences they have experienced. Therefore, this study aims to examine the effectiveness of rational emotive behaviour counselling in reducing irrational beliefs experienced by people experiencing natural disasters. The research method used was quantitative with an experimental design. The research subjects were earthquake victims in Tomara Village, South Halmahera Regency who had irrational beliefs in the high category based on the results of filling in data from the irrational belief scale. The results showed that rational emotive behaviour therapy counselling was effective in reducing irrational beliefs experienced by people experiencing natural disasters.


Sign in / Sign up

Export Citation Format

Share Document