Analisis Framework Mvc Pada Pengembangan Sistem Penerimaan Siswa Baru

JURNAL TIKA ◽  
2021 ◽  
Vol 6 (03) ◽  
pp. 269-296
Author(s):  
Dedy Armiady
Keyword(s):  

Pandemi Covid-19 telah banyak mengubah perilaku serta pola hidup manusia saat ini. Penerapan protokol kesehatan misalnya yang mengubah gaya bekerja konvensional menjadi gaya less contact. Penerapan konsep less contact pada masa pandemi Covid-19 mengharuskan penggunaan sistem informasi yang dapat menghubungkan antar entitas yang terlibat dan memudahkan dalam hal pengelolaan data. Dalam penelitian ini membahas mengenai proses pengembangan sistem informasi terutama sistem informasi berbasis web yang selama ini dibangun dengan menggunakan bahasa pemrograman web murni seperti PHP. Penelitian ini juga akan membahas efektifitas dan efisiensi proses pemgembangan sistem dengan menggunakan model MVC (Model, View and Controller). Metode penelitian yang digunakan adalah melalui pendekatan eksperimental dengan model pengumpulan data standar yang meliputi studi pustaka, wawancara serta observasi. Metode pengembangan sistem yang digunakan yaitu dengan model pengembangan prototype yang sesuai dengan model MVC dimana sisi back-end dan front-end dapat dikerjakan secara terpisah. Adapun hasil yang didaptkan dari penelitian ini adalah model MVC yang digunakan dalam proses pembangunan sistem informasi dengan studi kasus pengembangan sistem informasi penerimaan siswa baru dapat dikerjakan secara efektif dan efisien

Author(s):  
Siti Rahma Tiya ◽  
Darius Antoni
Keyword(s):  

Konsep E-government merupakan memberikan pelayanan kepada publik demi terjalinya komunikasi antara pemerintah dan masyarakat. Namun demikian masih sering terjadi ketidak seimbangan antara informasi yang di harapkan dengan informasi yang di sajikan oleh pemerintah terutama memlalui media eletronik. Oleh karena itu, pemerintah mengambil peluang menciptakan pelayanan yang berkualitas dengan memanfaatkan teknologi informasi yang disebut e-Government. Konsep e-government dalam tinjauan Hukum Islam lebih mengarah kepada bagaimana cara mendayagunakan metode yang ditawarkan dalam Ilmu Ushul Fikih untuk merumuskan asas-asas Hukum Islam untuk merespon berbagai persoalan yang terjadi dalam pemerintahan. Pengedalian merupakan hal yang harus dilakukan agar tujuan yang telah direnacanakan dapat dilakukan dengan maksimal dalam memcapai target yang di inginkan. Sedangakan Pelaksanaan suatu makanisme atau intraksi antara pemerintah dengan masyarakat dan pihak-pihak yang terliabat. Kebijakan merupakan suata rangakian konsep dan asas menjadi suatu garis pelaksanan dalam pekerjaan, kebijakan harus ada dalam kehidupan bernegara. Dalam penelitian ini mengunakan Metode Kualitatif yang bersifat deskritip yang mengunakan Analisa dan mengacu pada data, atau bisa dilakukan dengan wawacaran dan observasi. Dalam pengembangan sistem ini meggunakan Framework Laravel dan MySQL sebagai Database. Dengan menggunakan Model MVC (Model View Controler) hasil dari penelitian ini merupakan aplikasi pelayanan terpadu berbasis website guna untuk mempermudahkan pemerintah dalam melakukan kontroling baik dalam semua kegiatan maupun transparansi dana. Selain itu, aplikasi ini juga dirancang untuk mempermudah masyarakat dalam berpartisipasi serta dalam aplikasi ini juga terdapat layanan publik yang berfungsi untuk mempermudah masyarakat berkomuikasi mau pun menyampaikan pendapat ke pemerintahan


2013 ◽  
Vol 798-799 ◽  
pp. 749-752
Author(s):  
Xiao Kang Liu ◽  
Geng Guo Cheng

Information transmission in the network is more and more accepted due to the fast and convenient of the network access. The MVC (Model-View-Controller) could be a very good solution to solve the problems as separating between user interface logic and business logic that developers found. We describe and explore ASP (Active Server Pages), PHP (Hypertext Preprocessor) and robustness analysis method, and we implement MVC architecture in ASP.Net framework and PHP framework respectively. With the comparison between ASP.Net framework and PHP framework, in this study, our findings show that PHP framework is more difficult than ASP.Net framework to implement MVC architecture, and the ASP.Net framework is better than PHP framework under the same environment.


2021 ◽  
Vol 4 (1) ◽  
pp. 10-16
Author(s):  
Arief Herdiansah ◽  

The monitoring information system is one of the main functions in managing student data in Generasi Cerdas private lesson. This study provides the results of an analysis and design of a monitoring information system that can be used to facilitate services to students in monitoring including grades and student absence. This application developed using UML Design and PHP Programming with CodeIgniter Framework and use MySQL Database. CodeIgniter is an open source framework in the form of a PHP framework with an MVC model (Model, View, Controller) for building dynamic websites. The resulting application has been able to provide information of teacher, student, student value and student absence data to assist in processing student and teacher data in the Generasi Cerdas private lesson, so that the institution has a faster, more efficient monitoring information system and easier to use.


2018 ◽  
Vol 11 (1) ◽  
pp. 57-68
Author(s):  
Mutiara Pertiwi ◽  
Deny Kurniadi ◽  
Yeka Hendriyani

Penelitian ini bertujuan untuk mengembangkan sistem informasi yang dapat mengakomodir manajemen aset Universitas Negeri Padang, baik dalam bentuk produk / hasil kerja dari civitas dan layanan yang diselenggarakan secara internal maupun dari pihak luar yang bekerjasama dengan Universitas Negeri Padang.. Sistem ini diharapkan dapat memfasilitasi civitas academica dalam pengembangan bisnis dan untuk mempromosikan produk dan layanan berdasarkan kategori mereka. Desain produk dan layanan sistem informasi manajemen dibangun menggunakan model waterfall dan pola desain e-commerce dengan pemodelan UML (Unified Modeling Language). Bahasa pemrograman utama yang digunakan PHP (PHP Hypertext Preprocessor), serta CSS (Cascading Style Sheets) dan Javascript sebagai bahasa tambahan dengan MySQL sebagai Database Management System (DBMS). Sistem ini dibangun menggunakan framework codeigniter dengan arsitektur MVC (Model View Controller). Hasil dari sistem dapat digunakan untuk pengelolaan produk dan layanan, manajemen pemesanan sewa, kerjasama pemangku kepentingan, pengelolaan kualitas pengujian, hingga pengelolaan transaksi. Seluruh aktivitas yang terjadi pada sistem dapat didokumentasikan sesuai dengan kebutuhan pengguna.


2021 ◽  
Vol 4 (2) ◽  
pp. 185-200
Author(s):  
Dwi Cita Septia Candra ◽  
Lutfi Syarifullah ◽  
Muhammad Nur Faiz

The Tuition Payment Information System was designed because at this time the payment of tuition at SMP Islam Cilacap still uses the general ledger, causing inaccuracies in payment data by employees (administrative). The purpose of this research is to help solve problems in the processing of tuition payment data, making payment data reports, searching payment data, knowing payment data information, and knowing the school money payment report. The system is designed using MVC (Model-View-Controller) architecture and SMS Gateway notifications as well as system development methods using System Development Life Cycle (SDLC) with Waterfall model. In addition, the system design uses PHP and HTML programming languages, database management is MySQL and uses the Laravel framework. Based on the results of the system test and the results of the questionnaire by 10 respondents that 14% stated enough, 44% stated well and 42% stated very well calculated by the calculation of the Likert scale of 86% entered the excellent qualification which means successful. So it can be concluded that this system can solve existing problems by facilitating the processing of payment data, assisting in the creation of school money payment reports, helping in speeding up the search for payment data, knowing the payment information of tuition without having to come to school, and knowing the payment data report quickly without having to go through a long recap process.


KOMTEKINFO ◽  
2018 ◽  
Vol 5 (2) ◽  
pp. 1-10
Author(s):  
Yaddarabullah Yaddarabullah ◽  
Lestari Agusalim ◽  
Muhamad Karim

Perkembangan dan pertumbuhan Koperasi di Indonesia mengalami peningkatan dalam sepuluh tahun (2000-2015) dengan tingkat kenaikan sebesar 68,93 persen. Data tersebut tersebar dari seluruh provinsi di Indonesia. Data tersebut yang telah diolah tersebut diperoleh dari Kementrian Koperasi dan UMKM. Untuk memperoleh data yang baru saat ini harus menunggu rilis terbaru dari Kementrian Koperasi dan UMKM. Saat ini belum tersedia sistem informasi untuk mengetahui perkembangan dan pertumbuhan Koperasi yang dapat diakses secara umum oleh publik secara realtime. Pada penelitian ini akan dikembangkan sistem informasi yang dapat memberikan informasi mengenai perkembangan dan pertumbuhan Koperasi di Indonesia. Sistem yang dibangun akan memetakan Koperasi berdasarkan wilayah provinsi. Pengembangan sistem ini berbasis pendekatan metode Web Language Modelling (WebML). Penulisan kode program menggunakan pemrograman PHP konsep MVC (Model-View-Controller) dengan framework Codeigniter dan sistem pemetaan digital menggunakan Openstreetmap. Hasil dari penelitian ini dapat digunakan oleh Koperasi untuk memperbaharui data perkembangan dan pertumbuhan. Sedangkan untuk Pemerintah dan masyarakat akan dimudahkan dalam melihat data tersebut secara realtime.


Author(s):  
Johni S Pasaribu

CV. T. Kardin Pisau Indonesia is a company engaged in the manufacture of knives, having its address at Jl. Hegarmanah No.46 Bandung. As a manufacturing company, CV. T. Kardin Pisau Indonesia needs to take advantage of information technology in warehouse inventory management, no longer in manual management, namely recording in paper media, which will be vulnerable to data mismatches. Web application here is defined as an inventory application, through displays which include items to be stored in the warehouse and incoming and outgoing product transactions. The research method used here is Research and Development (R&D). Making software is done with a waterfall model which consists of stages: needs analysis, design, implementation, and testing. In object orientation paradigm modeling system with visual UML. The results of this study produce web-based software using the YII Framework with the MVC (Model View Controller) method. Through a web application that provides direct contact, it is hoped that the service process to consumers can be clear and fast. This inventory application can be used as material for product inventory in warehouse stock which includes recording, processing, and reporting data on warehouse inventory. Another benefit is that with this web-based application, the head office can know the inventory in the warehouse by itself so that it can quickly take action to fill the warehouse inventory.


2020 ◽  
Vol 13 (1) ◽  
pp. 87-95
Author(s):  
Fanny Oktavia ◽  
Yeka Hendriyani

Tujuan artikel ini adalah untuk merancang e-report financial system berbasis web yang akan diterapkan pada toko Kripik Balado Mahkota baik itu laporan penjualan, pembelian serta laba rugi, maupun transaksi jual beli antar supplier dan antar pembeli toko. Metode perancangan yang digunakan dalam sistem e-report financial yaitu pemakaian teknik arsitektur MVC (Model, View and Controller), dipadukan dengan menggunakan Framework Yii2 dan PHP, dengan media penyimpanan dengan database tools MySQL, dan model perancangan UML use case, activity diagram serta class diagram. Hasil dari perancangan e-report financial ini adalah tersedianya laporan yang bersifat elektronik, mudah diakses dimanapun dan kapanpun, dan juga meminimalisir data yang rancu dan tumpang tindih. Maka perancangan e-report financial ini mempermudah dalam pembuatan laporan dengan model perancangan, metode perancangan dan media yang mendukung  dan di terapkan dalam sistem e-report financial.


CCIT Journal ◽  
2013 ◽  
Vol 6 (3) ◽  
pp. 308-331
Author(s):  
Suprihadi Suprihadi ◽  
Rini Kartika Hudiono ◽  
Lina Sinatra Wijaya

Cluster in Indonesia particularly in the area of Central Java in 2010 totaled 150. Based on the results of the survey in Demak, Wonosobo and Pemalang, most Clusters does not yet have a website as a media product promotion and Cluster communication. Some Cluster already leverages media Blog and facebook but the media still do not meet the expected needs because media Blog and Facebook are not a media for product promotion. This is because the limitations of cost and the scarcity of skilled human resources information technology owned by the Cluster. Therefore, this research was conducted on the design and implementation of a web application that serves as a Networking System Cluster. System development method’s using the Prototype Model. Method of MVC (Model View Controller) is used in the implementation of the system, while technology programming using CodeIgniter Framework. As a result, the system is capable of providing the website for each Cluster are listed, so it can be used as a promotional media, publications and communication between Cluster members.


Sign in / Sign up

Export Citation Format

Share Document