KLASIKAL : JOURNAL OF EDUCATION, LANGUAGE TEACHING AND SCIENCE
Latest Publications


TOTAL DOCUMENTS

28
(FIVE YEARS 28)

H-INDEX

0
(FIVE YEARS 0)

Published By Universitas Bosowa

2656-8772, 2656-9914

Author(s):  
Izmy Alwiah Musdar ◽  
St. Muriati

SMK Negeri 10 Jeneponto merupakan SMK yang terletak di Sapaloe Kelurahan Tolo Timur Kecamatan Kelara Kabupaten Jeneponto. Sekolah ini memiliki fasilitas yang mendukung siswa dan guru untuk memanfaatkan IT dalam proses belajar mengajar. Fasilitas tersebut adalah Lab Komputer dan koneksi internet. Namun, setelah melakukan wawancara dengan kepala sekolah SMK Negeri 10 Jeneponto fasilitas teknologi informasi yang tersedia belum dimanfaatkan secara maksimal. Oleh karena itu, diusulkan untuk melakukan pengabdian masyarakat berupa penerapkan layanan GAFE untuk memaksimalkan fasilitas tersebut. Tahapan kegiatan pengabdian yang dilakukan adalah pembuatan website sekolah, pembuatan akun GAFE, sosialisasi penggunaan website sekolah, sosialisasi penggunaan GAFE oleh guru-guru dan evaluasi kegiatan pengabdian. Hasil pengabdian adalah sekolah telah dapat mengelolah halaman website sendiri. Guru-guru menyatakan sangat perlu untuk menerapkan GAFE untuk menunjang pembelajaran di sekolah namun masih terkendala pada jaringan internet yang kurang stabil dan tidak semua siswa memiliki smartphone sebagai salah satu saran yang dapat digunakan untuk memanfaatkan layanan GAFE.


Author(s):  
Sri Wahyuni ◽  
Ali Wira Rahman

Vocabulary considered one of the important things to learn for students, the vocabulary is basic thing that students must be mastered in foreign language lessons, especially in English. Without vocabulary students will have difficulty in mastering skills in English such as writing, reading, listening and speaking.  Therefore, it is very important to find out the solution to enhance students’ vocabulary. The objective of the research is to find out whether or not using Jumbled letters can improve the students vocabulary of the tenth grade students in MAN 2 Barru and to find out whether or not using Crossword puzzle can improve the students vocabulary of the tenth grade students in MAN 2 Barru. This research applied quasi-experimental group design with two groups experimental and control class. The population of this research was the tenth grade students of MAN 2 Barru in academic year 2018/2019. The Total sample of the research was taken by using clustering random sampling which consisted of 141 students. From two classes taken from the population of the tenth grade students of MAN 2 Barru, X MIA 1 as the experimental class consisted 29 students and X MIA 3 as the control class that consisted 29 students. The result of the data analysis showed that there was a significant difference of students’ vocabulary before and after teaching vocabulary through jumbled word letters. The value of t-test pre-test 2.09 was higher than t-table 2.000, and the value of post-test 4.62 was higher than t-table 2.000, at the level significance a =0.05 and degree of freedom (df) = 56. It can be concluded that jumbled word letters can enhance the vocabulary of the tenth grade students’ of MAN 2 Barru


Author(s):  
Andi Hamzah Fansury ◽  
Rampeng Rampeng

The objectives of the research were (1) to describe the students satisfaction on bilingual program at secondary school in Makassar and (2) to find out the students’ interest and motivation in learning English through Bilingual Program. The researcher applied mixed method namely triangulation mixed method design (QUAN-QUAL). The population of this research was the students of SMPN 12 Makassar in academic year 2015/2016. This research used purposive sampling. The sample of this research consisted of 40 students; 20 students from seventh grade and 20 students eight grade. In this research also, the researcher took 40 parents and 10 teachers as a sample. The research data were collected by questionnaire which was analyzed by descriptive statistic through SPSS version 16 for windows program.  The result of data analysis shown that bilingual program improve English students skills, bilingual program makes the students mastery in English and learn it in their subjects matter (Mathematics, Science, and English). Bilingual also makes the students have better skills in learning English and, bilingual program has helped the students to develop as a person (students’ personality). The implementation of bilingual program at secondary school make the students are interested and motivated in learning English. From this fact, it points out the way of school and the governments to keep this program and make a policy to make this program keep going


Author(s):  
Welly Santiung

Novel menggunakan tuturan dan percakapan yang memenuhi prinsip kesantunan berbahasa. Permasalahan dalam penelitian ini yaitu: bagaimana penggunaan kesantunan berbahasa. Tujuan penelitian ini adalah untuk mendeskripsikan kesantunan berbahasa. Menganalisis data kemudian diinterpretasikan menurut prinsip kesantunan berbahasa. Ketika kita membaca sebuah karya sastra, tentunya kita dapat melihat betapa indah karya sastra itu dengan gaya tulisannya masing masing. Keindahan itu dapat kita lihat mulai dari penuturan ide yang menggunakan simbol tertentu, alur atau jalan cerita yang unik, hingga pada konklusi dari cerita tersebut dibuat. Setiap penulis memiliki hak untuk membuat karyanya menjadi sesuatu yang bermakna dan dapat mempengaruhi masyarakat. Secara asasi, baik karya sastra maupun filsafat merupakan suatu hasil refleksi penulisan ini atas keberadaan manusia. Hanya saja, jika sastra merupakan refleksi evaluatif, filasafat merupakan refleksi kritis. Harus diakui bahwa diantara karya sastra sejenis itu, terdapat karya yang lebih mengedepankan filsafat daripada sastranya atau sebaliknya. Dalam konteks itu, gagasan filsafat yang dibungkus ke dalam kemasan sastra haruslah tetap ditempatkan sebagai karya sastra. Gagasan yang terkandung dalam karya itu seyogianya menjadi bagian yang tak terpisahkan dari unsur kesastraan lainnya. Dengan demikian, gagasan filsafat akan melebur menjadi salah satu unsur yang justru ikut membangun nilai nilai estetika karya yang bersangkutan.


Author(s):  
Ali Wira Rahman

English teaching is a process that the teacher interacts with students. Asking and answering are the primary ways to communicate with each other, so questioning plays a central role in classroom. It urges students to think actively and develops their creative thinking. Because of the importance of questions to the research process, one of the things a teacher at a university tries to teach students is how to ask good questions, and how to answer them appropriately. This makes the process of questioning important in every class taught at a university. Questions are important to the students in a class for two reasons: (1) Students learn to ask questions by asking questions. Students learn to ask good questions by asking questions and then receiving feedback on them. Students learn to become scholars by learning to ask good questions; (2) student asking a question is at that moment a self-motivated learner - a researcher. This is the behavior trying to nurture


Author(s):  
Sakaria Sakaria ◽  
Asdar Asdar ◽  
Amal Akbar
Keyword(s):  

Tujuan yang ingin dicapai dalam penelitian ini adalah: (1) mengetahui hasil belajar mahasiswa dalam pembelajaran menulis artikel opini tanpa menggunakan model pembelajaran berbasis proyek  pada pretest, (2) mengetahui hasil belajar mahasiswa dalam pembelajaran menulis artikel opini dengan menggunakan model pembelajaran berbasis proyek pada posttest, dan (3) mengetahui efektivitas model pembelajaran berbasis proyek  dalam pembelajaran menulis artikel opini. Penelitian ini merupakan penelitian eksperimen dengan model true experimental design bentuk one  group  pretest posttest  design. Untuk memperoleh data pada penelitian ini, menggunakan instrumen lembar observasi dan tes.  Data analisisis dengan menggunakan statistik deskriptif dan  statistik inferensial. Hasil penelitian menunjukkan bahwa: (1) hasil belajar mahasiswa dalam pembelajaran menulis artikel opini tanpa menggunakan model pembelajaran berbasis proyek pada pretest berada pada kategori tidak tuntas karena persentase hasil belajar mahasiswa yang tuntas belum mencapai standar ketuntasan hasil belajar, yakni (≥85 % - 100%), (2) hasil belajar mahasiswa dalam pembelajaran menulis artikel opini dengan menggunakan model pembelajaran berbasis proyek  pada postest berada pada kategori tuntas karena persentase hasil belajar mahasiswa yang tuntas telah mencapai standar ketuntasan hasil belajar, yakni (≥85% - 100%), dan (3) model pembelajaran berbasis proyek  efektif digunakan dalam pembelajaran pembelajaran menulis artikel opini pada Program Studi Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia Universitas Muhammadiyah Makassar karena kriteria keefektifan telah terpenuhi, yaitu  nilai t hitung > nilai t tabel  (4, 779 > 2,04).


Author(s):  
Jusnani Jusnani

Matematika murupakan pelajaran yang dianggap sangat sulit dan momok menakutkan untuk sebagian orang. Pelajaran matematika akan mudah jika dikerjakan dan disukai oleh siswa itu sendiri. Kedisiplinan bisa membuat pelajaran matamatika bisa dianggap mudah oleh siswa.  Tujuan dari penelitia ini yaitu untuk mengetahui besar pengaruh disiplin terhadap hasil belajar siswa kelas VIII SMP Negeri 35 Makassar.  Metode yang digunakan adalah penelitian survei. Penelitian ini dilakukan di SMP Negeri 35 Makassar pada Kelas VII, dengan sampel sebanyak 95 orang. Hasil dari penelitian adalah disiplin berpengaruh pada hasil belajar matematika begitu juga sebaliknya. Kedisiplinan baik di sekolah maupun di luar akan berpengaruh terhadap hasil belajar matematika siswa


Author(s):  
Jainuddin Jainuddin

Keaktifan siswa mengikuti pelajaran matematika biasanya sangat kurang, karena matematika dianggap sebagai pelajaran yang sangat menakutkan bagi sebagaian siswa. Semua diperparah oleh strategi pembelajan yang dibawakan guru. Pembelajaran yang dibawakan guru pada umumnya masih berpusat pada guru tidak pada siswa. Bisanya hasil akhir atau hasil belajar dari siswa tidak sesuai dengan harapan. Berbagai masalah di atas, peneliti melakukan riset dengan tujuan meningkatkan hasil belajar matematika siswa. Subjek penelitian ini adalah siswa Kelas XI IPA1 SMA Negeri 2 Sungguminasa dengan jumlah siswa 41 orang. Pengumpulan data menggunakan lembar observasi, angket respon siswa, dan tes hasil belajar yang diberikan pada setiap akhir siklus. Data yang diperoleh dianalisis dengan analisis deskriptif kuantitatif dan kualitatif. Hasil analisis menunjukkan adanya peningkatan hasil belajar matematika siswa kelas XI IPA1 SMA Negeri 2 Sungguminasa. Ini dapat dilihat dari skor rata-rata hasil belajar matematika siswa yang pada siklus I sebesar 59,39. Pada siklus II skor rata-rata hasil belajar siswa meningkat menjadi 83,93. Data hasil observasi di setiap siklusnya menunjukkan adanya perubahan sikap siswa ke arah yang lebih positif, baik dari segi sikap dalam belajar, keaktifan, maupun kedisiplinan.


Author(s):  
Fathimah Az.Zahra Nasiruudin

Pengaruh Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Talking Chips  Terhadap Pengenalan Lambang Bilangan Romawi Pada Siswa Sekolah Dasar Di Kabupaten Maros, Fathimah Az.zahra Nasiruddin, Universitas Bosowa.  Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh penerapan model pembelajaran kooperatif tipe talking chips terhadap pengenalan lambang bilangan romawi pada siswa sekolah dasar di Kabupaten Maros. Jenis penelitian ini adalah penelitian eksperimen dengan rancangan penelitian one-Group Pretest-Posttest. Teknik pengumpulan data yang digunkan dalam penelitian ini adalah observasi dan tes. Instrumen penelitian yang digunakan yaitu soal tes. Teknik analisis data menggunakan analisis data statistik deskriptif dan analisis statistik inferensial. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa terdapat pengaruh yang signifikan penerapan model pembelajaran kooperatif tipe talking chips terhadap pengenalan lambang bilangan romawi pada siswa sekolah dasar di Kabupaten Maros, dibuktikan dengan hasil analisis statistik deskriptif yang menunjukan bahwa hasil belajar siswa meningkat dilihat dari nilai rata-rata posttest sebesar 72,53 serta pada hasil observasi aktivitas siswa yang menunjukan keantusiasan, keaktifan dalam bertanya dan menjawab, ketertarikan terhadap model pembelajaran, serta sikap siswa ketika belajar yang termasuk baik. Berdasarkan analisis statistik inferensial diperoleh hasil uji “t” yang menunjukan nilai  sebesar 9,78 lebih besar dari  sebesar 2,064 pada taraf signifikasi 0,05 sehingga Hipotesis alternatif ) yang menyatakan terdapat pengaruh yang signifikan penerapan model pembelajaran kooperatif tipe talking chips terhadap pengenalan lambang bilangan romawi pada siswa sekolah dasar di Kabupaten Maros.


Author(s):  
Bustang Bustang

The research is aimed to know lexical collocation in writing production committed by MAKES Member at al Markaz for Khudi Enlightening Studies (MAKES) Makassar. The result of this research is expected to give benefits for the EFL/ESL learner especially in using English collocation in all English skills.  This research used descriptive qualitative method. The populaton of this research is about 30 respondents and sampling 15, period of 2015-2016. In this research the writer took only 4 selected writing productions to be analyzed. The analysis data indicated that there were lexical collocations in each informant’s writings. Although, there were a tendency of difficulty of informants to use lexical collocation type L3. These showed by the higher number of errors occurrence in this type. Moreover, the errors occurrence, in fact, mostly, affected by the lack of understanding of the using collocation, negative transfer from their native language and the improper way in assembling the two-words. It was stated that the MAKES members need to improve their English comprehensively, particularly the awareness of using the correct and effective lexical collocation in their writing production


Sign in / Sign up

Export Citation Format

Share Document