scholarly journals Analisis Portofolio Untuk Menentukan Expected Return Optimal dan Risiko Minimal pada Saham Perusahaan Telekomunikasi yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia

2016 ◽  
Vol 6 (1) ◽  
pp. 19
Author(s):  
Ratih Paramitasari ◽  
Mulyono Mulyono

<p>Investasi merupakan penanaman sejumlah dana dalam bentuk uang maupun barang yang diharapkan akan memberikan hasil di kemudian hari. Investor tidak mengetahui dengan pasti hasil yang akan diperoleh dari investasi yang mereka lakukan. Dalam keadaan semacam itu dapat dikatakan bahwa investor tersebut menghadapi risiko dalam investasi yang dilakukan. Langkah pendekatan yang dapat dilakukan oleh para investor dalam menghadapi risiko investasi adalah melakukan penghitungan dalam pemilihan dan penentuan portofolio serta pola perilaku investor di bursa dalam transaksi jual beli saham. Hakikat pembentukan portofolio adalah mengalokasikan dana pada berbagai alternatif investasi atau melakukan diversifikasi pada beberapa aktiva finansial, sehingga risiko investasi secara keseluruhan akan dapat diminimalkan. Penelitian ini bertujuan untuk menemukan bukti empiris untuk mendapatkan alternatif investasi saham yang menghasilkan <em>expected return</em> saham yang optimal dan menurunkan risiko investasi yang minimal. Penelitian ini mengidentifikasi kombinasi portofolio optimal yang dapat dibentuk dari saham perusahaan kategori telekomunikasi. Metode pendekatan dalam penelitian ini adalah dengan tingkat keuntungan yang diharapkan (<em>expected return</em>)<em> </em>dan risiko yang dihasilkan dari kombinasi portofolio saham. Penelitian ini dilakukan di Indonesia dengan populasi adalah saham perusahaan yang masuk dalam kategori telekomunikasi menurut IDX<em> statistic </em>periode tahun 2009 sampai dengan tahun 2011 dengan metode <em>purposive sampling</em>. Terdapat lima perusahaan yang dapat dibentuk menjadi portofolio saham dengan kombinasi antara 2 saham sampai dengan 5 saham. Dari semua kombinasi saham yang dapat dibentuk kemudian diperingkat berdasarkan nilai <em>Coefficient of Variance</em> (CV). Portofolio yang paling optimal adalah portofolio yang memiliki nilai CV terkecil. Dari hasil perhitungan dengan menggunakan <em>Single Index Model</em> dan <em>Equally Weighted</em> menunjukkan menunjukkan bahwa kombinasi 2 saham memiliki nilai CV terkecil yaitu kombinasi untuk saham PT. Bakrie Telecom, Tbk dan saham PT. XL Axiata, Tbk.</p>Kata kunci: <em>expected return</em>, risiko, portofolio, <em>coefficient of variance</em>

2019 ◽  
Vol 4 (2) ◽  
Author(s):  
Mochamad Andik Firmansyah

Penelitian ini bertujuan untuk menentukan level of expected return dan the best risk of optimal portfolio  formation dengan menggunakan Single Index Model pada saham IDX BUMN 20 yang tercatat di Indonesia Stock Exchange dari bulan Januari 2018 sampai January 2019. Saham IDX BUMN 20 yang tercatat di Indonesia Stock Exchange dengan populasi sebanyak 20 perusahaan. Dengan menggunakan populasi sebesar 20 perusahaan maka peneliti menggunakan purposive sampling, dan ternyata hanya 18 perusahaan saja yang ditemukan memenuhi kriteria penelitian ini. Penelitian ini juga menggunakan metode Kuantitatif Deskriptif. Analisa data pada penelitian ini untuk menentukan saham-saham mana saja yang termasuk the optimal portfolio, dan juga the level of proportion of 1 funds yang termasuk juga dalam kategori the optimal portfolio dan the level of expected return serta the best risk of the optimal portfolio yang terbentuk dengan menggunakan Single Index Model. Hasil dari penelitian ini menunjukan bahwa terdapat 5 perusahaan dengan kategori the optimal portfolio dari 18 sampel perusahaan pada saham IDX BUMN 20 dengan tingkat tertinggi dari level of proportion of 1 funds ditemukan pada PTBA share sat 1.89333 or 189,333%, di lain pihak dengan tingkat terendah adalah pada TLKM shares at -2.13488 or -213.488% yang berarti bahwa saham TLKM adalah negatif dan harus dijual dalam jangka waktu pendek sebesar 213,488% dari dana yang dimiliki oleh para inventor dan menghasilkan rate of return yang diharapkan dari formasi optimal portfolio sebesar 0.17583 or 17.583% lebih tinggi dari yang diharapkan oleh market return sebesar 0.00264 or 0.264% dan memiliki tingkat portfolio risk borne sebesar 0.10384 or 10,384%, lebih kecil dari the risk of market sebesar 0.03367 or 3,367% dan beta market sebesar 1.Kata Kunci : Portfolio, Optimal Portfolio, Single Index Model.


2018 ◽  
Vol 5 (1) ◽  
pp. 1
Author(s):  
Mira Dwiastuti ◽  
Evaliati Amaniyah ◽  
Echsan Gani

The purpose of study is to determinan optimal portofolio by using Single Index Model at manufacturing company in BEI. The method used in this study is descriptive method. By using purposive sampling method is obtained 11 sample of the manufacturing company. The result of this study  is only three company that make up the optimal portfolio from 11 company because they  have ERB more than cut off point (0,086198) and These companies are PT. Gudang Garam, TBk, PT Astra outopart Tbk dan PT. Unilever Indonesia Tbk.  The proportion of stock in the portfolio are 19.68% PT Gudang garam Tbk, 72.83%  PT Astra outopart Tbk and 7.49% PT. Unilever Indonesia Tbk.  The expected return portfolio is. 10.11% greater  than expected return risk free (SBI) that only 0.534%, risk portfolio 0.2261 smaller than some risk individual stock and beta portfolio 0.9342


2016 ◽  
Vol 6 (1) ◽  
pp. 19
Author(s):  
Ratih Paramitasari ◽  
Mulyono Mulyono

<p>Investasi merupakan penanaman sejumlah dana dalam bentuk uang maupun barang yang diharapkan akan memberikan hasil di kemudian hari. Investor tidak mengetahui dengan pasti hasil yang akan diperoleh dari investasi yang mereka lakukan. Dalam keadaan semacam itu dapat dikatakan bahwa investor tersebut menghadapi risiko dalam investasi yang dilakukan. Langkah pendekatan yang dapat dilakukan oleh para investor dalam menghadapi risiko investasi adalah melakukan penghitungan dalam pemilihan dan penentuan portofolio serta pola perilaku investor di bursa dalam transaksi jual beli saham. Hakikat pembentukan portofolio adalah mengalokasikan dana pada berbagai alternatif investasi atau melakukan diversifikasi pada beberapa aktiva finansial, sehingga risiko investasi secara keseluruhan akan dapat diminimalkan. Penelitian ini bertujuan untuk menemukan bukti empiris untuk mendapatkan alternatif investasi saham yang menghasilkan <em>expected return</em> saham yang optimal dan menurunkan risiko investasi yang minimal. Penelitian ini mengidentifikasi kombinasi portofolio optimal yang dapat dibentuk dari saham perusahaan kategori telekomunikasi. Metode pendekatan dalam penelitian ini adalah dengan tingkat keuntungan yang diharapkan (<em>expected return</em>)<em> </em>dan risiko yang dihasilkan dari kombinasi portofolio saham. Penelitian ini dilakukan di Indonesia dengan populasi adalah saham perusahaan yang masuk dalam kategori telekomunikasi menurut IDX<em> statistic </em>periode tahun 2009 sampai dengan tahun 2011 dengan metode <em>purposive sampling</em>. Terdapat lima perusahaan yang dapat dibentuk menjadi portofolio saham dengan kombinasi antara 2 saham sampai dengan 5 saham. Dari semua kombinasi saham yang dapat dibentuk kemudian diperingkat berdasarkan nilai <em>Coefficient of Variance</em> (CV). Portofolio yang paling optimal adalah portofolio yang memiliki nilai CV terkecil. Dari hasil perhitungan dengan menggunakan <em>Single Index Model</em> dan <em>Equally Weighted</em> menunjukkan menunjukkan bahwa kombinasi 2 saham memiliki nilai CV terkecil yaitu kombinasi untuk saham PT. Bakrie Telecom, Tbk dan saham PT. XL Axiata, Tbk.</p>Kata kunci: <em>expected return</em>, risiko, portofolio, <em>coefficient of variance</em>


2019 ◽  
Vol 6 (02) ◽  
Author(s):  
Rony Mahendra ◽  
Erwin Dyah Astawinetu

The research objective is to establish an optimal portfolio and know the difference between risk and return stock index portfolio candidates and non-candidates. Method used in the preparation of this research portfolio is the single index model, while the samples of this study are active world stock indices version of The Wall Street Journal during the period August 2012 - August 2016 and The Global Dow is used as the benchmark stock index. In establishing the optimal portfolio is used two perspectives: the Rupiah perspective and the U.S. Dollar perspective. The results showed there were three stock indices from the perspective of Rupiah and 8 share index menurutperspektif U.S. Dollar that make up the optimal portfolio, with the cut-of-pointsebesar 0,01393menurut Rupiah perspective and the perspective of 0.0078 US Dollars Based on the perspective of return expectations Rupiah obtained by 0.0258 with a risk of 0.06512. Berdarkan perspective of US Dollars, obtained return expectations at 0.0154 with a risk of 0.0292. From the test results showed that the hypothesis, the return on both perspectives there are significant differences between the index of the candidate, with a non-candidate. Then the risk of stock index, among the candidates, with a non-candidate, the Rupiah perspective there is no difference, but in the perspective of US Dollars, there are significant differences.Keywords: Single Index Model, candidate portfolio, optimal portfolio, expected return, excess return to beta, cut-off-point


2020 ◽  
Vol 17 (2) ◽  
pp. 184-203
Author(s):  
Abdul Muslim

This research was conducted to determine the composition of the stock portfolio formed by the Random model, the Markowitz model, and the Single Index model and which portfolio composition was optimal from the results of calculations using the Random model, the Markowitz model, and the Single Index model. The method used is a quantitative analysis using stock price data in the LQ45 Index group listed on the Indonesia Stock Exchange (IDX). In the first random process the results of calculating the expected return value for each share and obtained portfolio candidates can produce a total expected return of 0.2726 or 27.26%. The Markowitz method produces 14 shares that have a positive value, which means it enters into portfolio-forming shares, while the Single Index Model obtains diversified investments in the form of a portfolio of 6 shares 


2017 ◽  
Vol 2 (1) ◽  
pp. 17
Author(s):  
Hana Tamara Putri ◽  
Santi Dwi Lestari

Research portfolio optimal aims to understand return and risks portfolio, and know how much teh proportion of funds invested. The period used in this reseach was februari 2011-januari 2016. Population to research there are stock companies joined in LQ-45 index. The sample of the research are 21 sample. The data collected is secondary data. Tekhnik data analysis used in research this is the kind of index singular to know shares from portrfolio optimal. Shares who was a candidate portfolio optimal are stocks having the value ERB greater than or equal to cut off-rate. Portfolio optimal formed by the shares having value ERB more of the value of cut of rate that is 0.0031. Based on the research done showed 10 stock who was a candidat portfolio optimal from 21 sample. The propotion of funds drom 10 company is: UNVR of 31.18%, ICBP of 20.40%, GGRM of 5.84%, BBCA of 14.83%, CPIN of 5.05%, JSMR of 10.08%, LPKR of 4.82%, BBRI of 6.01%, INTP of 1.16%, dan BMRI of 0.63%. Expected return portfolio receive is 1.73% monthly with the risk 0.2%. the conclusion that obtained was that investors rational to invest the funds to into the optimal portfolio of 10 shares formed.Keyword : investation, optimal stock


Author(s):  
Yunan Najamuddin ◽  
Neni Meidawati ◽  
Nahar Savira Putri ◽  
Yuni Nustini ◽  
Muamar Nur Kholid

The purpose of this research is to determine the optimal portfolio for manufacturing entities listed on the Indonesian Sharia Stock Index based on a single index model test. The population of this research is manufacturing entities that have been listed in the Indonesian Sharia Stock Index on the Indonesia Stock Exchange for the Period 2019-2020. This study uses a purposive sampling technique using several criteria. Based on this technique, 31 entities meet the criteria. The results showed that the expected return was 5.65%, and the possible risk was 0.22% for 15 (fifteen) stocks included in the optimal portfolio category.  


2016 ◽  
Vol 2 (1) ◽  
pp. 77-84
Author(s):  
Zul Azhar

The purpose of this research is to determine the 45 blue chip stocks which are included in the optimal portfolio with a single index models and determine the value of expected return and standard deviation of the optimal portfolio by using a single index models. The data in this study performed statistically descriptive. The conclusion of this study is to assist in investing should do anallisis with a single index models.Keywords : Investment, Investor, portofolio, risk. Single index model


2019 ◽  
Vol 19 (1) ◽  
pp. 43
Author(s):  
Kaolina Savitri Setyantho ◽  
Sasmito Hadi Wibowo

<p><em>The problem of this research is the implementation of optimal portfolio of Government Security investment by Non-Bank Financial institutions. Otoritas Jasa Keuangan (OJK) provides rules for it.</em><em> </em><em>This study utilizes several financial indexes to find the optimal portfolio. Some portfolios are developed and tested by comparing risk levels through single index model and Markowitz Models. Furthermore, the returns of standard deviation and coefficient of variance are used to identify this optimal model.</em><em> </em><em>The result shows that developing optimal portfolio through Single Index Model yields higher expected return than that of Markowitz Model. Choosing Kompas 100 Index as the reference index may help higher expected return. Due to the nature of the Indonesia Health Care Agency, is suggested that agency is excluded from the Financial Service Authority rules regarding obligation and stock investment.</em><em> </em><em>The limitation of this research is as follows: it focuses on two approaches, analyses on investment obligations and stocks, and the healthcare agency only.</em><em></em></p>


2021 ◽  
Vol 4 (2) ◽  
pp. 172-181
Author(s):  
Agus Parhan Saepul Anwar ◽  
Ana Yuliana Jazuni ◽  
Andy Juniarso

Investment is an interesting thing to analyze during the Corona Virus Disease (COVID-19) pandemic because at this time the economy is experiencing a decline so specifically for investors, they must consider the level of risk in their shares. The purpose of this study is to determine the condition of Consumer Goods Industry stocks with a concentration of pharmaceutical companies that can form an optimal portfolio and to determine the proportion of each selected stock and the level of return and risk of the resulting portfolio. The method that used is Single Index Model approach. The results of the analysis show that using the Single Index Model, Consumer Goods Industry stocks with a concentration of pharmaceutical companies from December 2016 to November 2020 can form an optimal portfolio consisting of SIDO with a proportion of 26.10%, PYFA with a proportion of 23 , 02%, DVLA with a proportion of 50.89% and a portfolio expected return of 5.79% and a risk of 6.95%


Sign in / Sign up

Export Citation Format

Share Document