scholarly journals Hubungan kepadatan tungau debu rumah dengan derajat rinitis alergi

2016 ◽  
Vol 4 (1) ◽  
Author(s):  
Billy G. Mantu ◽  
Greta J. Wahongan ◽  
Janno B. Bernadus

Abstract: Alergic Rhinitis (AR)is a global health burden and a big problem that can cause disability all over the world. AR prevalence in Asia today has increase approximately 45%, and occurs in poorest and develop country. House Dust Mite (HDM) can cause AR. That’s because HDM is prime allergen that live in dust and grow optimaly in 25-30ºC with humidty above 60%. 100-500 HDM expose is a risk factor for development allergic reaction. This study aimed to know the relationship between the density of HDM with the degree of AR. This was an observational-analitic study with a cross-sectional design. The results showed that the average of HDM in bedroom is 192, and 376 in lounge. There were 17 people that affect AR Intermittent and 13 people that affect AR persistent. For mild symptoms there are 25 people and for moderat-severe symptoms there are 5 people. Conclusion:There is no relationship about density of HDM with the degree of AR.Keywords: House Dust Mite, Allergic RhinitisAbstrak: Rinitis alergi merupakan masalah kesehatan global dan merupakan masalah besar yang dapat menyebabkan disabilitas di seluruh dunia Prevalensi rinitis alergi di Asia terakhir mengalami peningkatan yaitu sekitar 45% dan paling banyak di negara miskin dan berkembang.Salah satu penyebab rinitis alergi adalah Tungau Debu Rumah (TDR). Hal tersebut karena TDR merupakan alergen utama yang terdapat pada debu rumah yang ada dimana-mana, dan berkembang di tempat tidur, bantal, karpet, perabot rumah tangga dengan suhu 25°C-30°C, dan kelembaban tinggi >60%.Pajanan tungau sebanyak 100-500 tungau per gram atau 10 mg Der p 1 per gram debu merupakan faktor risiko terjadinya reaksi alergi. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan antara kepadatan tungau debu rumah dengan derajat rinitis alergi. Penelitian ini termasuk jenis penelitian observasional-analitik dengan pendekatan cross sectional untuk mengetahui hubungan kepadatan tungau debu rumah dengan derajat rinitis alergi. Hasil penelitian memperlihatkan rata-rata jumlah kepadatan TDR di kasur sebanyak 192 tungau per gram debu., di sofa sebanyak 376 tungau per gram debu. Untuk derajat rinitis alergi yaitu Intermittent adalah sebanyak 17 orang responden (56,67%) dan Persistent sebanyak 13 orang responden (43,33%). Sedangkan untuk berat gejalanya yaitu ringan adalah sebanyak 25 orang responden (83,33%), sedang-berat adalah sebanyak lima orang responden (16,67%). Simpulan:Tidak terdapat hubungan yang bermakna antara hubungan kepadatan tungau debu rumah dengan derajat rinitis alergi.Kata kunci: Tungau Debu Rumah, Rinitis Alergi

2015 ◽  
Vol 3 (3) ◽  
Author(s):  
Stefany P. Kristin ◽  
Josef S. B. Tuda ◽  
Greta J. P. Wahongan

Abstract: House dust mites are distributed all over the world, including Indonesia. Inside the house, house dust mites can be found on the pillow, home furniture, carpets, clothing, etc. House dust mites can also be found outside such as in bird nests, mammal skin surfaces and other animals. House dust mites population depends on many factors inter alia temperature and humidity. This study aimed to determine the species and density of house dust mites in Malalayang 1, Manado. This was a descriptive survey study with a cross sectional design. The results showed that the species of house dust mites in Malalayang 1 were Dermatophagoides spp., Glycyphagus destructor, Acarus spp, Cheyletus spp, and Tarsonemus spp. House dust mites were more common in the living rooms than the bedrooms. House dust mite average density in the bedrooms was 1.9 and in the living rooms 1.8. Conclusion: In Malalayang 1 Manado, there were 5 types of house dust mites: Dermatophagoides spp., Glycyphagus destructor, Acarus spp, Cheyletus spp, and Tarsonemus spp. The most commonly found species was Dermatophagoides spp. House dust mite density was higher in the bedrooms than in the living rooms.Keywords: density, species, house dust mitesAbstrak: Tungau Debu Rumah (TDR) tersebar di seluruh dunia termasuk di Indonesia. Di dalam rumah TDR ditemukan di bantal, perabotan rumah tangga, celah karpet, pakaian, dll. Di luar rumah, TDR juga dapat ditemukan misalnya pada sarang burung, permukaan kulit mamalia dan binatang lainnya. Banyaknya populasi TDR tergantung pada faktor suhu dan kelembaban udara. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui jenis dan kepadatan TDR yang ditemukan di kelurahan Malalayang 1 Kecamatan Malalayang Kota Manado. Penelitian ini menggunakan metode surve deskriptif dengan pendekatan potong lintang. Hasil penelitian menunjukkan bahwa jenis TDR di Kelurahan Malalayang 1 yaitu Dermatophagoides spp. Glycyphagus destructor, Acarus spp, Cheyletus spp, dan Tarsonemus spp. Di ruang keluarga lebih banyak ditemukan TDR dibandingkan dengan ruang tidur. Kepadatan rata-rata TDR pada ruang tidur 1,9 sedangkan di ruang keluarga 1,8. Simpulan: Di Kelurahan Malalayang 1 ditemukan TDR jenis Dermatophagoides spp. Glycyphagus destructor, Acarus spp, Cheyletus spp, dan Tarsonemus spp, yang terbanyak ialah jenis Dermatophagiodes spp. Kepadatan TDR lebih tinggi di ruang tidur dibandingkan dengan ruang keluarga.Kata kunci: kepadatan, jenis, tungau debu rumah.


Allergy ◽  
2019 ◽  
Vol 74 (5) ◽  
pp. 976-985 ◽  
Author(s):  
Tadech Boonpiyathad ◽  
Milena Sokolowska ◽  
Hideaki Morita ◽  
Beate Rückert ◽  
Jeannette I. Kast ◽  
...  

2006 ◽  
Vol 139 (3) ◽  
pp. 181-187 ◽  
Author(s):  
Toshiro Takai ◽  
Eri Mizuuchi ◽  
Yuko Kikuchi ◽  
Teruyuki Nagamune ◽  
Ko Okumura ◽  
...  
Keyword(s):  

2019 ◽  
Vol 143 (3) ◽  
pp. 1077-1086.e10 ◽  
Author(s):  
Tadech Boonpiyathad ◽  
Willem van de Veen ◽  
Oliver Wirz ◽  
Milena Sokolowska ◽  
Beate Rückert ◽  
...  

Allergy ◽  
2009 ◽  
Vol 64 (3) ◽  
pp. 469-477 ◽  
Author(s):  
J. Zhang ◽  
J.-M. Saint-Remy ◽  
D. R. Garrod ◽  
C. Robinson

Sign in / Sign up

Export Citation Format

Share Document