scholarly journals Art-Therapy on Middle aged Woman's Self-Esteem & Depression

2007 ◽  
Vol 14 (3) ◽  
pp. 533-554
Author(s):  
손귀주 ◽  
Hyeon-Hee Jeong
Keyword(s):  
2018 ◽  
Vol 2 (1) ◽  
pp. 198
Author(s):  
Alvina Wong ◽  
Woro Kurnianingrum

Self-esteem merupakan salah satu aspek pada diri yang memiliki peran penting pada tiap tahap kehidupan seseorang. Pembentukkan self-esteem pada seorang anak dapat dipengaruhi oleh beberapa hal, salah satunya adalah teman sebaya, di mana anak-anak menjalin interaksi dengan teman sebayanya, sehingga pengalaman-pengalaman yang didapatkan selama interaksi tersebut menjadi salah satu faktor yang cukup berpengaruh pada anak usia sekolah ini dalam hal pembentukkan self-esteem mereka. Di usia middle childhood, anak memasuki tahap industry versus inferiority, di mana anak harus mempelajari kemampuan produktif yang dibutuhkan atau anak akan menghadapi inferioritas. Oleh sebab itu, art therapy diterapkan dalam penelitian ini sebagai upaya untuk meningkatkan selfesteem dari lima anak usia middle childhood. Kelima partisipan menunjukkan perilaku tidak percaya diri yang dikeluhkan oleh guru kelas. Penelitian ini menggunakan quantitative one group pre-test post-test design, di mana alat ukur self-esteem dan grafis dianalisa untuk mengetahui perbandingan hasil sebelum dan sesudah pemberian intervensi. Kesimpulan dari penelitian ini menunjukkan bahwa art therapy tergolong efektif untuk meningkatkan selfesteem pada anak usia middle childhood.


Sign in / Sign up

Export Citation Format

Share Document