MITZAL (Demokrasi, Komunikasi dan Budaya) : Jurnal Ilmu Pemerintahan dan Ilmu Komunikasi
Latest Publications


TOTAL DOCUMENTS

32
(FIVE YEARS 32)

H-INDEX

0
(FIVE YEARS 0)

Published By LPPM Universitas Al Asyariah Mandar

2541-4372, 2541-4364

Author(s):  
Aco Aswad ◽  
Gagaring Pagalun

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh gaya kepemimpinan dan budaya organisasi terhadap kinerja karyawan dengan kepuasan kerja sebagi variabel moderasi pada PT Ciputra Fajar Mitra Makassar. Sampel yang digunakan dalam penelitian ini adalah 55 karyawan Berdasarkan hasil analisis regresi linear berganda gaya kepemimpinan berpengaruh signifikan, budaya organisasi berpengaruh secara signifikan terhadap kinerja karyawan dan kepuasan kerja dapat memoderasi gaya kepmemimpinan dan budaya oraganisasi.


Author(s):  
Agustinus Sudi

This study discusses the decision support system for evaluating employee work behavior carried out at the Polman Industry and Trade Office. Where, the current condition at the Polman Industry and Trade Service itself, the performance appraisal of its employees, especially non-permanent employees, is still done manually. This makes the need for a system that is able to manage employee performance appraisal data. This study aims to produce a system that can assist agency leaders as consideration in making employee research decisions. To minimize the obstacles faced, in this study apply the Analytic Hierarchy Process (AHP) method in a Decision Support System (DSS). The criteria used in this research are service orientation, integrity, commitment, discipline, cooperation and leadership. This system uses the Visual Basic Net 2010 programming language and Microsoft Office 2003 for the database.Keywords: support system, perindag, SPK, employees.


Author(s):  
Sophian Talenta Mendrofa
Keyword(s):  

Indonesia merupakan negara yang dikenal memiliki keanekaragamannya, 70% dari keseluruhann wilayah Indonesia adalah air sehingga menjadikan wilayah Indonesia terpecah menjadi pulau-pulau. Indonesia mempunyai 17.504 pulau yang tertebar mulai dari Sabang hingga Merauke, hal ini menghasilkan kebudayaan atau adat istiadat dan bahasa yang beranekaragam. Indonesia mempunyai beraneka suku bangsa yaitu sebanyak lebih dari 300 suku bangsa, dimana pada tiap suku bangsa memiliki beragam budaya yang berbeda dengan yang lain. Pancasila menjadi media pemersatu bangsa hal ini mengartikan Pancasila merupakan suatu perangkat yang utuh dan utuh, yang secara langsung merumuskan cita-cita nasional di negara ini, yaitu merealisasikan keadilan sosial bagi seluruh rakyat Indonesia. Negara bertujuan memadukan semua subsistem dalam metode nasional yang ada. Pancasila juga merupakan way of life bangsa Indonesia, dalam hal ini juga dapat mempersatukan bangsa Indonesia dan memberikan pedoman bagi masyarakat kita untuk menggapai kesejahteraan serta kebahagiaan lahir batin melalui Bhineka Tunggal Ika.


Author(s):  
Andi Tenri

Peran Dinas Sosial Dalam Penanganan Orang Dengan Gangguan Jiwa (ODGJ) Kecamatan Polewali Kabupaten Polewali Mandar”.  Di bimbing oleh Ibu Nur Fitrah selaku Pembimbing I dan Bapak Abdul Khalik selaku pembimbing II.Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui 1.Bagaimana peran dinas sosial dalam penanganan ODGJ di Kecamatan Polewali Kabupaten Polewali Mandar, 2. Faktor penghambat dalam penanganan ODGJ di Kecamatan polewali Kabupaten Polewali Mandar.Jenis penelitian ini bersifat kualitatif yang jenis penelitiannya tidak menggunakan prosedur perhitungan atau angka-angka dan tidak menggunakan alat ukur, Metode kualitatif ini hanya memaparkan suatu peristiwa atau kejadian.Sumber data yang digunakan adalah sumber primer yaitu informasi yang bersumber dari pengamatan langsung lokasi penelitian dengan cara observasi dan wawancara.Hasil penelitian menunjukkan bahwa Peran Dinas Sosial dalam penanganan penderita ODGJ belum maksimal, Selain itu Dinas Sosial telah menjalankan perannya dalam penanganan Penyandang ODGJ di Kecamatan Polewali yaitu dengan memfasilitasi para Penyandang ODGJ seperti memberikan bantuan berupa sembako dan obat-obatan. Sehingga peran-peran yang dilakukan Dinas Sosial dalam penanganan Penyandang ODGJ dari segi jumlah penerima bantuan sosial dapat dikatakan meningkat walaupun tidak dengan jumlah yang signifikan. Faktor penghambat dalam penanganan ODGJ yaitu belum adanya wadah atau tempat rehabilitasi di Kabupaten Polewali Mandar untuk menampung ODGJ guna membina pribadi mereka agar menjadi lebih baik dan belum adanya Perda yang mengatur ODGJ.


Author(s):  
Beni Randan

ABSTRAKPenelitian ini bertujian untuk mengetahui kinerja tim di dinas pertanahan kabupaten mamasa dengan realitas yang sangat tepat. Pengumpulan data di tentukan dengan teknik observasi, wawancara, dan dokumentasi. Peneliti menggunakan  triagulasi sumber untuk mengecek keabhasan data penelitian. Analisis data dalam penelitian ini menggunakan tiga komponen yaitu reduksi data, visualisasi data, dan penarikan kesimpulan. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa pengoperasian alat pemantau wilayah dinas pemukiman dan wilayah pemerintah kabupaten mamasa telah mmenetapkan indikator penampilan, keandalan, jaminan, produktivitas, daya tanggap, dan tanggung jawab dari masyarakat, persyaratan yang dibutuhkan dan proses yang dihadapi masyarakat masih berbelit-beli serta biaya yang terbilang tinggi.Kata Kunci: Kinerja Aparatur, Pelayanan Sertifikasi.  


Author(s):  
Suci Rahma

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui peran dinas pariwisata dalam tata kelola pengembangan wisata pantai mampie untuk meningkatkan kesejahteraan masyarakat di Desa Galeso Kecamatan Wonomulyo Kabupaten Polewali Mandar. Peran dinas pariwisata sebagai pembina pengelola wisata pantai mampie yang berperan sebagai motivator, fasilisator dan dinamisator dalam mewujudkan peningkatan wasatawan yang berkunjung serta mensejahterakan masyarakat disekitar wisata pantai mampie. Maka dari itu dengan adanya peran dinas pariwisata yang secara langsung optimal dan mendalam untuk membangun masyarakat.Jenis penelitian yang digunakan adalah penelitaian kualitatif dengan pendekatan kuantitatif dimana data yang diperoleh melalui observasi, wawancara dan dokumentasi. Adapun informan dalam penelitian ini sebanyak lima belas orang diantaranya Kepala Dinas Pemuda Olahraga dan Pariwisata Kabupaten Polewali Mandar, Kepala Bidang Usaha dan Pariwisata, Kepala Desa Galeso Kecamatan Wonomulyo dan Ketua Kopdarwis (kelompok sadar wisata). Hasil penelitian menujukan bahwa Dinas Pariwisata melakukan berbagai informasi melalui media sosial. Peningkatan motivasi dengan memberi pelatihan pada masyarakat. Dinas Pariwisata melakukan pemberdayaan kepada Masyarakat sekitar pantai mampie tersebut dengan memberikan arahan dan sosialisasi.Berdasarkan hasil penelitian yang telah dilakukan dapat dilihat bahwa dalam pengembangan sektor wisata yang ada di Pantai Mampie, Dinas Pariwisata Kabupaten Polewali Mandar telah melakukan dengan cukup optimal. Dilihat dari perannya sebagai koordinator Dinas Pariwisata Kabupaten Polewali Mandar dalam mempromosikan wisata dengan melaksanakan Pengembangan, pembinaan dan pelestarian wisata Pantai Mampie .Sosialisasi yang dilakukan pada masyarakat untuk membuka pemahaman serta pola pikir masyarakat bahwa pentingnya upaya pelestarian wisata Pantai Mampie. KATA KUNCI : Peran,tata kelola, wisata Pantai


Author(s):  
Yuki Inzagi Lazarus Panie

Peredaran secara ilegal dan penyalahgunaan narkoba di Indonesia sudah mencapai angka yang cukup tinggi. Tercatat secara global , terdapat sekitar 269 juta orang di dunia menyalahgunakan narkoba. Namun demikan pada tahun 2019 di Indonesia mengalami penurunan kasus penyalahgunaan narkoba. Dari yang sebelumnya sekitar 2,4% pengguna menjadi hanya 1,8% pengguna. Untuk itu demi meningkatkan penurunan kasus penyalahgunaan narkoba di Indonesia perlu adanya kesadaran kita untuk selalu mengamalkan nilai pancasila. Melalui lima nilai pancasila, diharapakan negara Indonesia akan terbebas dari ancaman bahaya narkoba. 


Author(s):  
Desi Rahman

Dalam penelitian ini bertujuan untuk mengetahui sistem pengelolaan Badan Usaha Milik Desa (BUMDes) di Desa Batetangnga yng tanpa adanya pelatihan-pelatihan BUMDes terhadap masyarakat Desa maupun pengurus BUMDes, serta mengetahui faktor pendukung dan penghambat BUMDes Batetangnga. Jenis penelitian ini adalah penelitian kualitatif. Teknik pengumpulan data yakni mengambil data dari pihak yang berwenang dan wawancara mendalam. Hasil kesimpulan menunjukkan bahwa BUMDes di Desa Batetangnga tidak berjalan dengan baik di karenakan : BUMDes di Desa Batetangnga  masih sulit untuk dikelola karena masih kekurangan Dana serta ada beberapa masyarakat belum memahami BUMDes sehingga tidak ikut berpartisipasi dalam BUMDes.


Author(s):  
Muhammad Sabri

This study aims to determine the criminological review of the crime of murder committed by women. This type of research uses a qualitative approach, namely understanding criminological actions against murder offenses committed by women. This research was conducted in three research locations, namely; (1) Sidrap District Court; (2) Sidrap Police Station; and (3) Sidrap Class II B Detention Center. In collecting data, the researcher used in-depth interview method where the researcher acted as the research instrument and supported by secondary data. The results showed that; (1) there are factors that cause the crime of murder committed by women in Sidrap Regency, namely; (a) internal factors, caused by the influence of age and psychology; and (b) external factors caused by the role of the victim and the family environment; and (2) the efforts made by law enforcement officers, in this case the Sidrap Police and their staff in tackling the crime of murder committed by women, are generally taken in 2 (two) ways, namely; (a) preventive measures (prevention); and (b) repressive efforts (eradication).


Author(s):  
Muh. Misraj Majid ◽  
Muhammad Massyat ◽  
Masyhadiah Masyhadiah

This study aims to determine how the perception of Al-Asyariah Mandar University students towards the message of the dangers of smoking on cigarette packaging. The research used is descriptive qualitative to describe studying and understanding the attitudes, views, and behavior of individuals or groups. The results obtained are several active and passive smoker informants support the provision of warning images on cigarette packaging. But there are also those who think it's normal because they have never seen anything in person or confessions from people who have felt the bad effects like what happened in the picture on the cigarette package. Some informants saw that the warning pictures of the dangers of smoking gave them past experiences that could be a factor in forming their perceptions in the future.


Sign in / Sign up

Export Citation Format

Share Document