scholarly journals PENERAPAN HIGHER ORDER THINKING SKILLS (HOTS) UNTUK MENINGKATKAN KETERAMPILAN MEMBACA SISWA SMA

Author(s):  
Nailul Author Restu Pamungkas

Kemajuan teknologi pada abad 21 menuntut siswa agar dapat memiliki kemampuan berpikir kritis dan keterampilan berkomunikasi. Dalam wilayah pendidikan dapat diawali dengan menciptakan proses pembelajaran guna melatih keterampilan berkomunikasi dan berpikir siswa. Tujuan penelitian adalah meningkatkan keterampilan membaca siswa dengan menerapkan pembelajaran bahasa Inggris berbasis HOTS (Higher Order Thinking Skills). Penelitian ini termasuk dalam jenis penelitian tindakan kelas (Classroom Action Research) yang menggunakan desain Kemmis dan McTaggart dengan empat alur (langkah), yaitu (1) perencanaan tindakan; (2) pelaksanaan tindakan; (3) observasi; dan (4) refleksi. Perlakuan dikenakan pada siswa kelas X MIA 2 pada bulan Januari samapai Maret 2018 dengan teknik pengumpulan data menggunakan metode observasi, dokumentasi, catatan lapangan dan tes. Teknik analisis data menggunakan analisis kualitatif interaktif. Hasil penelitian menujukan bahwa penerapan pembelajaran bahasa Inggris yang berbasis HOTS dapat meningkatkan keterampilan membaca siswa. Beberapa siswa mampu mengkritisi sebuah teks dengan pendapat yang logis dan dapat menjawab beberapa pertanyaan yang menuntut kemampuan analisis, evaluasi dan kreasi. Hal itu sejalan dengan nilai rata-rata keterampilan membaca siswa pada kondisi awal sebesar 54,4;  meningkat pada Siklus 2 menjadi 60.

2019 ◽  
Vol 10 (1) ◽  
pp. 40
Author(s):  
Niky Ayu Sekar Arum ◽  
Marmi Sudarmi ◽  
Alvama Pattiserlihun

Abstrak: Tujuan Penelitian ini untuk: (1) memanfaatkan film kartun “Larva” sebagai media belajar lewat kesalahan untuk mengajarkan siswa berpikir HOTS Khususnya ranah evaluasi dan analisis (2) memberi contoh RPP yang pembelajarannya mengajarkan siswa berpikir Higher Order Thinking Skills (HOTS). Jenis penelitian ini adalah penelitian tindakan kelas (PTK)  yang dianalisis secara deskriptif kualitatif. Instrumen yang digunakan dalam penelitian ini adalah RPP berbasis HOTS, soal evaluasi HOTS, lembar observasi dan kuesioner.  Hasil analisis lembar observasi 86,1% siswa menjawab dengan benar pertanyaan menggiring HOTS dan lembar kuesioner 96,6% siswa paham dan terbantu dengan pertanyaan menggiring. Hasil tes siswa menunjukkan 85% siswa mendapatkan nilai ≥  70. Penelitian ini telah berhasil dan memenuhi kriteria sehingga RPP ini dapat menjadi contoh RPP berbasis HOTS bagi guru untuk mengajarkan siswa berpikir HOTS.Abstract:  The purpose of this research: (1) to use Larva cartoons as a learning media through mistakes to teach students to think HOTS especially the domain of evaluation and analysis(2) give an example of lesson plans which teaches students to think of Higher Order Thinking Skills (HOTS). This type of research is classroom action research (CAR) which was analyzed qualitatively. Research Instrument used include lesson plans, observation sheet, and questionnaire sheets. The results of the observation sheet analysis of 86.1% of students answered correctly the questions led to HOTS and questionnaire sheets 96.6% of students understood and were helped with questions leading. Student test results show 85% of students get a score of more than 70. This research has succeeded and fulfilled the criteria so that this lesson plans can be an example of HOTS-based lesson plans for teachers to teach students to think HOTS.


2019 ◽  
Vol 12 (2) ◽  
pp. 46-53
Author(s):  
Anis Pamilih ◽  
Marmi Sudarmi ◽  
Alvama Pattiserlihun

This research tries to give an example for teaching HOTS in accordance with the goverment’s demands on the 2013 curriculum in remediating misconceptions “canoot distinguish between Newton’s First Law and Newton’s Third Laws”. The purpose of this research is to know students’ understanding after learning about misconception remediation. This research used classroom action research methods which will be analyzed qualitatively. Assessment instruments used lesson plans, observation sheets, questionnaire sheets, and evaluation tests. Based on the observation sheet as many as 83,65% students can answer correctly the herding questions submitted by the teacher. This is supported based on the questionnaire sheet as much as 95,18% of students stated that they could understand the herding questions and felt helped by the accompanying questions to distinguish Newton’s First Law and Newton’s Third Laws. From the results of the evaluation test questions, 83,33% of students received grades ≥70. The results of observation sheets, questionnaires, and evaluation questions have met the criteria of success, it can be concluded that herding questions made so that students can learn to think HOTS can be used to remedy “cannot distinguish between Newton’s First Law and Newton’s Third Laws”.


2014 ◽  
Vol 18 (2) ◽  
pp. 275-289
Author(s):  
Widihastuti Widihastuti ◽  
Suyata Suyata

Penelitian ini bertujuan: (1) mengembangkan model AFL berbasis HOTS untuk pembelajaran bidang busana di perguruan tinggi; (2) menguji keefektifan model AFL berbasis HOTS dalam meningkatkan pemahaman dan HOTS mahasiswa pendidikan vokasi bidang busana. Penelitian pengembangan ini menggunakan HC-ADDIE modification model. Tahapan research meliputi analysis & need assessment. Tahapan development meliputi design prototype model, validasi model, uji keterbacaan, melatih  dosen,  uji coba terbatas dan diperluas sebagai implementation, analysis, dan evaluation melalui CAR. Tahapan diffusion meliputi diseminasi hasil penelitian melalui seminar dan jurnal. Subjek uji coba adalah mahasiswa S1 Pendidikan Teknik Busana, Fakultas Teknik, UNY. Analisis data menggunakan teknik statistik deskriptif kuantitatif dengan penyajian data berupa tabel, grafik, dan diagram, serta menggunakan teknik statistik inferensial yaitu one-way ANOVA, dengan bantuan program Excell dan SPSS for Windows 17.0. Hasil penelitian menunjukkan: (1) model AFL berbasis HOTS berhasil dikembangkan melalui HC-ADDIE modification model; (2) model AFL berbasis HOTS terbukti efektif untuk meningkatkan pemahaman dan HOTS mahasiswa. Kata kunci: AFL, HOTS, mahasiswa vokasi bidang busana _____________________________________________________________ THE AFL MODEL TO IMPROVE UNDERSTANDING AND HIGHER ORDER THINKING SKILLS OF STUDENTS OF CLOTHING IN COLLEGEAbstract This study aims: (1) to develop a model of HOTS-based AFL to the teaching and learning of clothing in college; (2) to investigate the effectiveness of the developed model of HOTS-based AFL to improve understanding and HOTS of student of clothing vocational education. This study is a development research, using HC-ADDIE modification model that is the collaboration and modification of the research, development, and diffusion of Hopkins & Clark model with ISD-ADDIE model and the classroom action research. The stages of research include analysis and needs assessment. The stages of development include designing prototype models, validating model, testing reliability, training lecturer/observer, conducting limited and extended trials as implementation, analysis, and evaluation through the classroom action research. The stages of diffusion include the dissemination of research results through seminars and journals. The subjects of this study were under graduate student teachers majoring in the field of clothing of vocational education in the first semester of 2012/2013 at Clothing Technical Education Program, Faculty of Engineering, Yogyakarta State University. The data analysis used the descriptive statistical techniques with the presentation in the form of tables, graphs, and diagrams, as well as using inferential statistical techniques namely one-way ANOVA. The process of data analysis used Excel and SPSS for Windows 17.0 program. The results of this study are as follows: (1) The HOTS-based AFL model for the teaching and learning of clothing to the student of clothing vocational education is successfully developed through the HC-ADDIE modification model. (2) The HOTS-based AFL model is effective to improve the students’ understanding and students’ HOTS.Keywords: AFL, HOTS, student of clothing vocational education


Author(s):  
Renita Prera Winsen

பேராக் மாநிலத்தில் தைப்பிங் மாவட்டத்தில் அமைந்துள்ள ஓர் இடைநிலைப்பள்ளியில் திருக்குறள் கற்றலின் வழி படிவம் 2 மாணவர்களின் உயர்நிலைச் சிந்தனைத் திறனை மேம்படுத்தும் முயற்சியில் ஆய்வு மேற்கொள்ளப்பட்டது. தேர்ந்தெடுக்கப்பட்ட 10 மாணவர்கள் இந்த ஆய்வில் உட்படுத்தப்பட்டனர். திருக்குறளில் மாணவர்களின் ஆளுமையைக் கண்டறிய அந்த இடைநிலைப்பள்ளியின் தமிழாசிரியரிடம் நேர்காணல் நடத்தப்பட்டது. மாணவர்களின் உயர்நிலைச் சிந்தனைத் திறனை மேம்படுத்த படிவம் 1 மற்றும் படிவம் 2-இல் வரையறுக்கப்பட்ட ஆறு திருக்குறள்கள் தேர்தெடுக்கப்பட்டன. தேர்ந்தெடுக்கப்பட்ட திருக்குறள்கள் யாவும் சீரமைக்கப்பட்ட புளூமின் அறிவுசார் முறைப்பாட்டியலின் துணைக்கொண்டு பலதரப்பட கேள்விகள் தயாரிக்கப்பட்டது. ஆறு வாரத் திருக்குறள் வகுப்பிற்குப் பின் இக்கேள்விகள் யாவும் மாணவர்களுக்கு வழங்கப்பட்டன. கேள்விக்கான பதில்களிலிருந்து மாணவர்களின் உயர்நிலைச் சிந்தனைத் திறனில் ஏற்பட்ட மாற்றங்கள் கண்டறியப்பட்டது. ஆய்வின் முடிவாக, முறையான திருக்குறள் கற்றலின் வழி மாணவர்களின் உயர்நிலைச் சிந்தனைத் திறனை மேம்படுத்த முடியும் என்பது உறுதிச் செய்யப்பட்டது. (This study has been conducted with the purpose of improving the level of HOTS (Higher order thinking skills) of Form 2 students through learning Thirukkural. For this study, the Thirukkural, a well-known literary work of Tamil Language was taken. Thus, this research was carried out in a secondary school which is located at Taiping, Perak. The research was carried out under the design of action research. The sample of this study consisted of ten Form 2 students. Besides that, a teacher also interviewed in order to know the students' personality in learning Thirukkural. In this research, the learning process of Thirukkural approach was implemented for 6 weeks. There are 6 couplets of Thirukkural selected according to the syllabus of Form 1 and Form 2. This six couplets of Thirukkural used to test the level of HOTS. The questions were created based on Thirukkural, according to Revised Bloom's Taxonomy. The data of the study was collected through pre-test, the questions asked in Thirukkural classes and post-test via qualitative and quantitative data collection tools. The findings obtained through qualitative and quantitative data collections showed that the level of HOTS through learning Thirukkural among Form 2 students has improved.)


2019 ◽  
Author(s):  
Adib Rifqi Setiawan

Karya ini menunjukkan rancangan soal HOTS (higher-order thinking skills, keterampilan berpikir tingkat tinggi) untuk mata pelajaran Akidah-Akhlak kelas 4 Madrasah Ibtidaiyah. Akidah-Akhlak di Madrasah Ibtidaiyah merupakan salah satu mata pelajaran Pendidikan Agama Islam (PAI) yang mempelajari tentang rukun iman yang dikaitkan dengan pengenalan dan penghayatan terhadap al-asmā’ al-ḥusnā, serta perekaan suasana keteladanan dan pembiasaan dalam mengamalkan al-akhlāq al-karīmah dan al-adāb al-Islamī melalui unjuk kerja dan cara mengamalkannya dalam keseharian. Hasil (outcomes) pembelajaran Akidah-Akhlak diharapkan memiliki peran dalam memberi motivasi kepada murid untuk mempraktikkan al-akhlāq al-karīmah dan al-adāb al-Islamī dalam keseharian sebagai wujud īmān kepada Allōh, para malāikat-Nya, seluruh kitab- Nya, semua rosūl dan nabī-Nya, hari akhir, serta qodō’ dan qodar dari-Nya. Ruang lingkup soal yang dirancang mencakup pembelajaran kelas 4 yang terbatas untuk Kompetensi Dasar (KD) Pengetahuan 1.1; 1.2; dan 1.3; serta Keterampilan 2.1; 2.2; dan 2.3.


2019 ◽  
Author(s):  
Adib Rifqi Setiawan

Karya ini menunjukkan rancangan soal HOTS (higher-order thinking skills, keterampilan berpikir tingkat tinggi) untuk mata pelajaran Akidah-Akhlak kelas 4 Madrasah Ibtidaiyah. Akidah-Akhlak di Madrasah Ibtidaiyah merupakan salah satu mata pelajaran Pendidikan Agama Islam (PAI) yang mempelajari tentang rukun iman yang dikaitkan dengan pengenalan dan penghayatan terhadap al-asmā’ al-ḥusnā, serta perekaan suasana keteladanan dan pembiasaan dalam mengamalkan al-akhlāq al-karīmah dan al-adāb al-Islamī melalui unjuk kerja dan cara mengamalkannya dalam keseharian. Hasil (outcomes) pembelajaran Akidah-Akhlak diharapkan memiliki peran dalam memberi motivasi kepada murid untuk mempraktikkan al-akhlāq al-karīmah dan al-adāb al-Islamī dalam keseharian sebagai wujud īmān kepada Allōh, para malāikat-Nya, seluruh kitab- Nya, semua rosūl dan nabī-Nya, hari akhir, serta qodō’ dan qodar dari-Nya. Ruang lingkup soal yang dirancang mencakup pembelajaran kelas 4 yang terbatas untuk Kompetensi Dasar (KD) Pengetahuan 1.1; 1.2; dan 1.3; serta Keterampilan 2.1; 2.2; dan 2.3.


2020 ◽  
Vol 9 (2) ◽  
pp. 115
Author(s):  
Wiyaka Wiyaka ◽  
Entika Fani Prastikawati ◽  
AB Prabowo Kusumo Adi

<div><p class="StyleABSTRAKenCambria">The integration of higher-order thinking skills (HOTS) in language learning assessments has become a crucial issue in 21st-century learning. However, not many teachers are aware of the need to incorporate HOTS in assessments due to their insufficient knowledge and the absence of good examples. Further, there is not much research and literature on HOTS-based formative assessment that can be used as references. This research aims to fill the existing gap by providing a model of higher-order thinking skills (HOTS)-based formative assessments for English learning, especially in junior high schools. By employing research and development design, this research describes the validation of the assessment model. The proposed model of assessment may be used as a prototype for assessing language learning.</p></div><p> </p>


Sign in / Sign up

Export Citation Format

Share Document