scholarly journals SIMULASI DAN ANALISIS JARINGAN METRO ETHERNET KOTA SURABAYA TAHUN 2028 DENGAN SIMULATOR RIVERBED MODELER ACADEMIC EDITION 17.5

TRANSIENT ◽  
2019 ◽  
Vol 7 (4) ◽  
pp. 1040
Author(s):  
Fitri Ananda ◽  
Sukiswo Sukiswo ◽  
Ajub Ajulian Zahra

Kota Surabaya berdasarkan Kemkominfo merupakan salah satu kota dengan pengguna internet terbanyak di Indonesia yaitu 95 ribu pengguna. Metro Ethernet merupakan layanan komunikasi data untuk masyarakat wilayah perkotaan dengan bandwidth yang cukup besar. Oleh karena itu dibutuhkan suatu perencanaan jaringan untuk tahun-tahun mendatang sehingga memudahkan pengembangan jaringan demi terciptanya layanan metro ethernet Kota Surabaya yang handal dan memenuhi kebutuhan masyarakat secara optimal. Pada penelitian ini dilakukan simulasi perancangan jaringan metro ethernet Kota Surabaya tahun 2028 yang terdiri dari dua kondisi, yaitu jaringan kondisi flapping link dan kondisi normal. Jaringan kondisi flapping link digunakan untuk mengetahui kinerja dari dua routing protocol OSPF dan RIP. Hasil dari simulasi jaringan kondisi normal digunakan untuk menganalisis performansi masing-masing link Pada analisis flapping link, routing protocol OSPF menunjukkan kinerja lebih baik dibandingkan RIP, sehingga jaringan kondisi normal menggunakan routing protocol OSPF. Analisis performansi link dilakukan dengan mengukur parameter-parameter QoS berupa round trip delay (RTD), jitter dan packet loss. Hasil pengukuran menunjukkan bahwa RTD, jitter dan packet loss seluruh link masih dalam kondisi baik dengan nilai <5msec, <1msec dan 0.001%.

TRANSIENT ◽  
2019 ◽  
Vol 7 (4) ◽  
pp. 971
Author(s):  
Danur Ilham Khoiruman ◽  
Sukiswo Sukiswo ◽  
Ajub Ajulian Zahra

Metro Ethernet merupakan salah satu teknologi untuk memberikan solusi terintegrasi untuk layanan suara, data dan video dalam cakupan yang luas (perkotaan). Teknologi ini memiliki kecepatan transmisi data sebesar 10 Mbps - 100 Gbps. Suatu jaringan harus memiliki kualitas layanan dan kapasitas yang memadai baik dari segi kapasitas link, router dan performansi QoS (Quality of Service). Pada penelitian ini, dirancang jaringan metro ethernet dengan kapasitas sesuai kebutuhan masyarakat kota Semarang tahun 2028 dengan kualias layanan yang sesuai dengan standar PT. Telkom dan ITU-T. Pemodelan dan pembuatan simulasi rancangan jaringan menggunakan perangkat lunak Riverbed Modeler 17.5. Perbandingan protocol routing RIP dan OSPF dengan parameter waktu konvergensi dilakukan sebelum analisis QoS, dengan tujuan mendapatkan rekomendasi protocol routing yang terbaik. Analisis parameter QoS yang diukur meliputi round trip delay (RTD), jitter, packet loss, utilisasi dan volume trafik. Hasil perbandingan protocol routing menunjukkan bahwa protocol routing OSPF memiliki waktu konvergensi lebih cepat 2 kali lipat dari protokol RIP. Hasil analisis QoS menyatakan bahwa QoS semua link telah sesuai dengan standar yang ada, nilai terbesar untuk RTD adalah 1,265 ms, untuk jitter adalah 0,7331 ms, untuk packet loss ratio adalah 0,00019214 %, untuk utilisasi tertinggi yaitu 58,4%, dan volume trafik terbesar adalah 91.636 Mbps.


Repositor ◽  
2020 ◽  
Vol 2 (3) ◽  
pp. 311
Author(s):  
Dwi Nurmasari Pratiwi ◽  
Mahar Faiqurahman ◽  
Denar Regata Akbi

Abstrak          Dengan semakin berkembangnya jaringan computer, skalabilitas, dan kompleksitas jaringan pun semakin tinggi. Hal ini menimbulkan permasalahan pada jaringan konvensional yang salah satunya adalah konfigurasi yang dilakukan semakin kompleks. Teknologi SDN dengan memberikan solusi dalam mengelola, merancangan, serta membangun jaringan dengan memisahkan controlplane dan dataplane. Hal ini membuat perangkat jaringan seperti switch atau router dapat meneruskan data sesuai apa yang diperintahkan oleh controller. Beberapa teknologi protokol yang ada di jaringan konvensional juga dapat diterapkan dalam jaringan SDN, diantaranya adalah teknologi/protokol routing.Pada penelitian ini dilakukan simulasi analisis membandingkan routing protocol OSPF dan RIPv2 pada jaringan SDN menggunakan mininet dan controller RouteFlow. Kemudian dalam penelitian ini menggunakan parameter Round Trip Time (RTT), Delay, Packet Loss, dan Convergence Time. Skenario RTT dan Convergence Time dilakukan dengan pemberian bandwidth 25 Mbps – 200 Mbps, dengan batasan delay 10ms. Sedangkan pada Delay dan Packet Loss diberi background traffic bervariasi sebesar 25 Mbps – 200 Mbps. Berdasarkan hasil penelitian yang dilakukan pada jaringan SDN, routing protocol OSPF tidak sepenuhnya lebih baik dibandingkan dengan RIPv2. Sedangkan pada packet loss didapatkan presentase sebesar 0% pada routing OSPF dan RIPv2.Kata kunci: SDN, OSPF, RIPv2, QoS


TRANSIENT ◽  
2019 ◽  
Vol 7 (4) ◽  
pp. 1025
Author(s):  
Arif Nur Hidayat ◽  
Sukiswo Sukiswo ◽  
Ajub Ajulian Zahra

Sebagai salah satu kota metropolitan, jumlah pengguna perangkat telekomunikasi kota Bandung dipastikan besar. Seiring bertambahnya jumlah penduduk, maka trafik data yang dibangkitkan juga bertambah. Sehingga, diperlukan jaringan yang mampu melayaninya. Metro ethernet merupakan salah satu jaringan yang cukup memadai untuk melayani trafik data telekomunikasi saat ini. Penelitian ini merancang pemodelan dan analisis jaringan metro ethernet. Pemodelan jaringan metro ethernet menggunakan perangkat lunak OPNET Modeler. Analisis performansi jaringan dilakukan dengan cara mengukur metriks QoS (Quality of Service) berdasarkan standar PT. Telekomunikasi Indonesia, Tbk dan ITU-T. Metriks performansi jaringan yang digunakan antara lain round trip delay (RTD), jitter, packet loss, dan utilisasi link. Hasil pengukuran menunjukkan bahwa nilai rata-rata RTD jaringan sebesar 0,3542 ms, rata-rata nilai jitter jaringan sebesar 0,2159 ms, dan rata-rata packet loss jaringan sebesar 0,000585%. Nilai utilisasi link tertinggi terdapat pada link LBG ↔ RJW sebesar 52,9631%. Sedangkan, nilai utilisasi link terendah terdapat pada link UBR ↔ CJA sebesar 29,7614%. Skema dynamic routing menggunakan protokol OSPF diterapkan pada jaringan. Rata-rata waktu konvergensi jaringan dari variasi tiga skenario sebesar 15 s.


Author(s):  
Amolkirat Singh ◽  
Guneet Saini

Many people lose their life and/or are injured due to accidents or unexpected events taking place on road networks. Besides traffic jams, these accidents generate a tremendous waste of time and fuel. Undoubtedly, if the vehicles are provided with timely and dynamic information related to road traffic conditions, any unexpected events or accidents, the safety and efficiency of the transportation system with respect to time, distance, fuel consumption and environmentally destructive emissions can be improved. In the field of computer and information science, Vehicular Ad hoc Network (VANET) have recently emerged as an effective tool for improving road safety through propagation of warning messages among the vehicles in the network about potential obstacles on the road ahead. VANET is a research area which is in more demand among the researchers, the automobile industries and scientists to discover about the loopholes and advantages of the vehicular networks so that efficient routing algorithms can be developed which can provide reliable and secure communication among the mobile nodes.In this paper, we propose a Groundwork Based Ad hoc On Demand Distance Vector Routing Protocol (GAODV) focus on how the Road Side Units (RSU’s) utilized in the architecture plays an important role for making the communication reliable. In the interval of finding the suitable path from source to destination the packet loss may occur and the delay also is counted if the required packet does not reach the specified destination on time. So to overcome delay, packet loss and to increase throughput GAODV approach is followed. The performance parameters in the GAODV comes out to be much better than computed in the traditional approach.


Author(s):  
Suha Sahib Oleiwi ◽  
Ghassan N. Mohammed ◽  
Israa Al_Barazanchi

The wireless body area network (WBAN) has been proposed to offer a solution to the problem of population ageing, shortage in medical facilities and different chronic diseases. The development of this technology has been further fueled by the demand for real-time application for monitoring these cases in networks. The integrity of communication is constrained by the loss of packets during communication affecting the reliability of WBAN. Mitigating the loss of packets and ensuring the performance of the network is a challenging task that has sparked numerous studies over the years. The WBAN technology as a problem of reducing network lifetime; thus, in this paper, we utilize cooperative routing protocol (CRP) to improve package delivery via end-to-end latency and increase the length of the network lifetime. The end-to-end latency was used as a metric to determine the significance of CRP in WBAN routing protocols. The CRP increased the rate of transmission of packets to the sink and mitigate packet loss. The proposed solution has shown that the end-to-end delay in the WBAN is considerably reduced by applying the cooperative routing protocol. The CRP technique attained a delivery ratio of 0.8176 compared to 0.8118 when transmitting packets in WBAN.


Author(s):  
Unung Verawardina

In a dynamic routing setting a routing protocol is required to perform the settings to find the shortest and best path. Routing protocols are of two types: vector distance and link state. Use of EIGRP routing that includes long-range vectors and link state OSPF Link link state coverage, peg well to be implemented in complex network because it can adapt well. In this research is the method used for routing and speed of time available EIGRP routing and OSPF routing through simulator GNS3 and wireshark application, then analyze the difference of peformance with speed of routing table and speed of time. While for Quality of Service (QoS) compare network service quality from EIGRP and OSPF routing which include delay, packet loss, and throughput. Based on the results of the research shows the EIGRP routing table is better in the selection path, EIGRP smaller time tansfer data then its data transfer faster than the OSPF. Overall Quality Of Service (Qos) delay, packetloss and throughput on EIGRP and OSPF are well balanced and good.


Author(s):  
Chetna Laroiya ◽  
Vijay Bhushan Aggarwal

In order to implement IoT-based health-care for improved quality of life, we have to deal with sensor and communication technologies. In this article, the authors propose an approach to analyse real-time data streaming from a patient's surface body sensors, which are to be looked upon in a small sliding window frame. Time series analysis of data from the sensors is effective in reducing the round-trip delay between patient and the medical server. Two algorithms are for the sensor, and odd measures are proposed based on joint probability and joint conditional probability. The proposed algorithms are to be SQL compliant, as traces of at-sensor UDBMS alongside elementary capabilities supports databases with a meagre amount of SQL, which is evident in the literature.


Sign in / Sign up

Export Citation Format

Share Document