Jurnal Warta Desa (JWD)
Latest Publications


TOTAL DOCUMENTS

87
(FIVE YEARS 87)

H-INDEX

0
(FIVE YEARS 0)

Published By Universitas Mataram

2685-2101

2021 ◽  
Vol 3 (2) ◽  
pp. 136-141
Author(s):  
Samsia Umasugi ◽  
Samsul Bahari ◽  
Muh. Iksan ◽  
Azaluddin Azaluddin ◽  
Eriyawan Buton ◽  
...  

Tujuan kegiatan Pengabdian Kepada Masyarakat ini adalah untuk memberikan edukasi penghijauan menuju Desa ASRI (Aman, Sehat, Rindang, Indah) kepada masyarakat Dusun Waesuhan. Masalah yang dihadapi oleh mitra, yakni terdapat banyak lahan tandus yang tidak ditanami pepohonan, kurangnya pengetahuan masyarakat terhadap pentingnya penghijauan dan pengelolaan lingkungan. Untuk itu, pengusul bersama mitra sasaran PKM akan menawarkan solusi, yakni menggiatkan edukasi penghijauan menuju Desa ASRI (Aman, Sehat, Rindang, Indah) kepada masyarakat Dusun Waesuhan, Desa Wanakarta, Kecamatan Lolongguba, Kabupaten Buru. Solusi ini dianggap penting untuk meningkatkan kepedulian masyarakat terhadap lingkungan sekitar mereka. Pendekatan yang digunakan dalam kegiatan pengabdian ini adalah pendekatan PAR (Participatory Action Research), yakni berupa edukasi berbasis teori dan praktik. Hasil kegiatan menunjukkan bahwa Edukasi berbasis teori menekankan kepada dua materi inti, yaitu materi Pengelolaan Lingkungan Hidup dan materi Penghijauan. Sementara, edukasi berbasis praktik, yakni melakukan penanaman pohon sebanyak 100 bibit pohon. Hasil dari penerapan edukasi tersebut kepedulian masyarakat pada lingkungan semakin tinggi, hal tersebut ditandai dengan antusiasnya masyarakat Dusun Waesuhan mengikuti jalannya PKM ini.


2021 ◽  
Vol 3 (1) ◽  
pp. 57-61
Author(s):  
Arofah Minasari ◽  
Andrik Purwasito ◽  
Panji Binangun ◽  
Dyah Indraswati

The international world is very closely related to children in the present era. One way to introduce it is by inserting international science in kindergarten level education. This knowledge is rarely conveyed to early age students because the lack of providing material training for kindergarten teachers and the diversity of educational backgrounds makes it difficult to determine international material. Community service uses the method of delivering basic international material to kindergarten teachers, then it can be delivered to kindergarten students. The learning activities that will be provided are in the form of: 1) selection of basic materials about the international world, 2) the use of effective and fun learning media for kindergarten students. This community service aims to increase the knowledge of kindergarten teachers and students about the international world through quality and fun learning activities.


2021 ◽  
Vol 3 (1) ◽  
pp. 27-37
Author(s):  
Edy Syamsuddin

Tujuan dari formasi jabatan fungsional perekayasa diperlukan  untuk merancang jumlah personil perekayasa dalam suatu kegiatan kerekayasaan proses peningkatan jabatan karir bagi pegawai negeri sipil dalam melaksanakan tugas serta tanggung jawabnya di suatu unit atau instansi  lingkup kegiatan kerekayasaan meliputi merancang menghitung, melakukan eksplorasi/ observasi/ pengujian produk, model atau sistem, dan melakukan proses perbaikan, pengoperasian maupun pemeliharaan dari suatu produk, model ataupun system. Formasi jabatan fungsional perekayasa  dalam satu kegiatan per unit digunakan pendekatan asumsi konfigurasi organisasi kerekayasaan sesuai kebutuhan personil satu kegiatan pertahun yang identik dengan minimal berjumlah 14 orang. Proporsi  empat  jabatan   perekayasa,  yaitu   perekayasa pertama : perekayasa muda: perekayasa madya: perekayasa utama dengan rasio berbanding antara 4:3:2:1. Rancangan formasi jabatan  fungsional perekayasa pada satu instansi atau satu unit dapat digambarkan secara dinamik dengan menggunakan konsep personel requirement planning antara akumulasi jabatan perekayasa dengan waktu ke waktu dalam lima tahun.


2021 ◽  
Vol 3 (1) ◽  
pp. 38-44
Author(s):  
Dian Wijaya Kurniawidi ◽  
Siti Alaa ◽  
Irma Pratiwi ◽  
Marlita Yudiawati ◽  
Gaoura Valentina

The overall development of Covid-19 has raised concerns in various sectors, including the agriculture, aquaculture, and livestock sectors. Based on the observations in Pagesangan Timur, Karang Anyar Village, especially around the Ittihadil Ummah Islamic boarding school, public awareness is still lacking in re-processing household waste by separating types of waste. Alternative Sustainable Food Homes with a program of fabrication of organic fertilizer from household waste allows the community to recycle household waste separated according to its type. The use of fertilizers produced is exemplified by planting 1000 trees. Fabrication of organic fertilizer and planting 1000 trees were carried out through direct outreach and practical methods. This organic fertilizer is obtained from the daily waste of the boarding school kitchen and fruit waste, especially bananas at the Pagesangan market, as a source of glucose. The results obtained include one tub equivalent to 50 liters of organic compost fertilizer. The application of planting 1000 trees was carried out with a sample of ten kinds of plants with ten trees each in the PP Ittihadil Ummah environment in the form of vegetables, fruit trees, and leafy and ornamental plants..


2021 ◽  
Vol 3 (1) ◽  
pp. 1-5
Author(s):  
Nurkholis Nurkholis

Desa Bunga Eja adalah salah satu desa di Kecamatan Empang yang memiliki potensi hasil perikanan yaitu udang rebon. Udang rebon dimanfaatkan oleh kelompok usaha dibawah CV. OMG Sumbawa sebagai masin dan menjadikan Desa Bunga Eja sebagai desa sentra penghasil masin. Saat ini, pemasaran masin tidak hanya pada skala regional tapi juga nasional. Di sisi lain, CV. OMG Sumbawa masih sulit memenuhi permintaan pasar karena kapasitas produksi yang terbatas dan standar mutu yang belum memadai, karena minimnya pengetahuan sumber daya manusia di CV. OMG Sumbawa tentang pemanfaatan teknologi tepat guna dalam proses produksi masin, serta sistem pengelolaan kelompok usaha yang masih belum baik. Tujuan dari program pengabdian kepada masyarakat ini yaitu untuk meningkatkan kapasitas sumber daya manusia dalam proses produksi dan pengelolaan usaha produk khas masin di Desa Bunga Eja, Kecamatan Empang, Kabupaten Sumbawa. Metode pelaksanaan program ini menggunakan konsep pemberdayaan masyarakat. Hasil evaluasi kegiatan menunjukkan bahwa partisipasi masyarakat cukup baik dan terdapat peningkatan kapasitas mitra/ sasaran dalam memahami proses produksi fermentasi dan model pengelolaan usaha yang baik.


2021 ◽  
Vol 3 (1) ◽  
pp. 6-13
Author(s):  
Sukiman Sukiman ◽  
Immy Suci Rohyani ◽  
Kurniasih Sukenti ◽  
Evy Aryanti

There are several learning models that are applied in learning Biology in secondary schools. The teaching and learning process in several schools is still dominated by the lecture method. This community service activity aims to improve the knowledge and skills of Madrasah Teachers in West Lombok Regency in applying experimental methods for learning biology on the subject of photosynthesis. The methods used in community service activities are: lectures and discussions,  practice photosynthesis experiments, and independent assignments in the form of making learning media. This community service activity was attended by 20 participants consisting of Madrasah teachers from West Lombok Regency. This activity received a positive response from the target participants. This activity has succeeded in increasing participants' knowledge and skills regarding the subject of photosynthesis and experimental methods for learning photosynthesis.


2021 ◽  
Vol 3 (1) ◽  
pp. 45-51
Author(s):  
Ade Mariyam Oklima ◽  
Yadi Hartono ◽  
Heri Kusnayadi

Masyarakat yang tinggal disekitar hutan batulanteh memiliki aktivitas ekonomi dengan memanfaatkan Hasil Hutan Bukan Kayu seperti kemiri, kopi robusta, dan pemburuh madu hutan. Akan tetapi masyarakat belum memiliki keterampilan khusus dalam memanfaatkan dan meningkatkan nilai ekeonomi. Kegiatan ini bertujuan untuk meningkatkan keterampilan masyarakat yang tinggal disekitar hutan Lindung Batulanteh dengan memanfaatkan Hasil Hutan Bukan Kayu. Pelatihan yang dilaksanakan di Desa Batudulang selama tiga bulan dengan tiga tahapan yaitu persiapan, pelatihan dan evaluasi pemahaman peserta. Hasil dari pelatihan menunjukkan hasil yang baik yaitu adanya peningkatan pemahaman masyarakat terhadap teknis pengurusan izin usaha (kenaikan 0,87%), teknik pemasaran produk (kenaikan 0,5%)  serta teknik pengemasan produk (kenaikan 2,82%). Oleh karena itu, pelatihan teknis pembuatan izin usaha, pelatihan teknis pemasaran dan pelatihan teknik pengemasan mampu meningkatkan pemahaman masyarakat terhadap tiga hal krusial dari pengembangan sebuah produk yang akhirnya berdampak pada peningkatan ekonomi masyarakat sekitar hutan lindung Batulanteh.


2021 ◽  
Vol 3 (1) ◽  
pp. 14-21
Author(s):  
I Gede Suardika ◽  
Ni Nyoman Harini Puspita

Perkembangan perekonomian saat ini mengarah ke wujud usaha masyarakat. Hal ini bertujuan untuk mewujudkan perekonomian masyarakat yang mandiri.  Salah satu contohnya adalah kelompok usaha tenun kain endek di daerah Badung utara tepatnya di Desa Getasan, Kecamatan Petang, Provinsi Bali. Usaha ini bernama Fortuna Sari yang memiliki lima belas pengerajin. Usaha kelompok Tenun ini berdiri semenjak Mei 2014. Pangsa pasar yang saat ini dimiliki berjualan di sekitar lokasi usaha dan dari luar desa yang merupakan relasi dari pengurus, seperti Dinas, Desa, organisasi dan perorangan. Media pemasaran saat ini belum memanfaatkan media pemasaran online seperti media sosial dan website yang dimiliki memiliki domain yang tidak mencerminkan produk. Selain itu proses pencatatan pendapatan dan pengeluaran dari usaha ini menggunakan masih buku tulis. Berdasarkan hal tersebut maka, pengabdian ini akan dilaksanakan dalam dua aspek, yaitu mengajarkan penggunaan media online secara maksimal dan mengajarkan untuk menggunakan aplikasi Excel untuk pencatatan pengeluaran dan pendapatan. Dalam pelatihan ini juga akan dibantu membuatkan video yang menjelaskan kualitas tenun yang diproduksi. Situasi yang mendukung pengabdian ini akan terlaksana adalah pengurus memiliki kemampuan menggunakan komputer dan media sosial. Target dari diadakannya pengabdian ini adalah kelompok usaha tenun dapat menggunakan media online secara maksimal, memiliki video yang menjelaskan kualitas kain yang menjadi ciri khas dan keunggulan produk, dapat menggunakan aplikasi Excel untuk mencatat pendapatan dan pengeluaran.


2021 ◽  
Vol 3 (1) ◽  
pp. 62-69
Author(s):  
Meidawati Suswandari ◽  
Erma Dwi Widayanti

Tujuan pengabdian ini adalah 1) untuk membantu siswa dalam mendampingi belajar dari rumah selama masa pandemic Covid-19, dan 2) untuk memberdayakan Rumah Cerdas Univet (RCU) di Desa Jetis Sukoharjo. Metode pengabdian ini dilakukan melalui 4 tahapan, yaitu sosialisasi, pelaksanaan, pendampingan, dan evaluasi. Pengabdian ini dilakukan di Ngabean  RT 02 RW 01, Desa Jetis, Sukoharjo. Sasaran pemberdayaan Rumah Cerdas Univet ini yaitu siswa Taman Kanak-Kanak (TK) dan siswa Sekolah Dasar (SD) dengan jumlah 5 orang.  Hasil pengabdian menunjukan bahwa 1) untuk membantu siswa dalam mendampingi belajar dari rumah selama masa pandemic Covid-19 yaitu berjalannya RCU Bunayya dengan aktivitas bimbingan belajar berjalan dengan baik dan tidak ada kendala. Hal ini terlihat dari mahasiswa yang terlibat dalam kegiatan RCU Univet Bunayya dan dapat membantu guru dalam melaksanakan pembelajaran selama pandemi covid-19. Disisilain evaluasi hasil belajar siswa diperoleh bahwa siswa merasa senang dan menyukai pembelajaran (bimbingan belajar) oleh kakak-kakak mahasiswa KKN Univet Bantara.  2) untuk memberdayakan Rumah Cerdas Univet (RCU) di Desa Jetis Sukoharjo dengan 4 tahapan, antara lain: (a) tahap Sosialisasi, meliputi pengenalan ruang lingkup Rumah Cerdas Univet Bunayya serta memberi dukungan bagi guru, peserta didik, dan pihak sekolah dalam beradaptasi melalui penerapan dan penggunaan teknologi untuk mendukung kegiatan belajar di rumah. (b) Tahap Pelaksanaan, proses bimbingan belajar di RCU Bunayya pelaksanaanya dilakukan oleh mahasiswa KKN dalam bentuk bimbingan belajar di rumah setiap hari Selasa dan Jumat pukul 13.00-14.00 WIB. (c) Tahap Pendampingan, pelaksanaan pendampingan pembelajaran juga mengikuti protocol kesehatan. (d) Tahap Evaluasi, mahasiswa KKN melaksanakan program kerja RCU Bunayya dengan baik hal ini terlihat pula hasil belajar siswa/anak baik dalam bentuk nilai skor soal penugasan.


2021 ◽  
Vol 3 (1) ◽  
pp. 22-26
Author(s):  
I Made Juliarta
Keyword(s):  

Kegiatan pengabdian kepada masyarakat ini bertujuan untuk meningkatkan kemampuan mahasiswa jurusan keperawatan dalam menguasai Bahasa Inggris Keperawatan. Pelatihan Bahasa Inggris keperawatan ini diberikan melalui video conference zoom yang bisa dilakukan oleh mahasiswa di dalam melakukan kegiatan pembelajaran. Di dalam suasana pandemik Covid-19 ini, pelaksanaan kegiatan dilaksanakn secara daring, dan menjadi tantangan baru bagi para pendidik dan siswa di dalam mengikuti kegiatan pembelajaran. Situasi pembelajaran yan menyenangkan diberikan kepada siswa yang mengikuti kegiatan pelatihan Bahasa Inggris ini, agar tidak cepat merasa bosan di dalam mengikuti pembelajaran. Program ini diprakarsai oleh pendidik sendiri dengan mahasiswa jurusan keperawatan poltekkes Denpasar di dalam memberikan pelatihan Bahasa Inggris ini.  Metode persuasif merupakan metode yang digunakan dalam proses pembelajaran Bahasa Inggris Keperawatan agar mahasiswa lebih tertarik mempelajari bahasa Inggris yang berhubungan dengan dunia keperawatan. Pelatihan yang diberikan kepada peserta mahasiswa keperawatan antara lain berupa pelatihan bahasa Inggris dalam bidang keperawatan level dasar. Kontek situasi merupakan pendekatan yang digunakan di dalam proses pembelajaran ini, yang dikemukakan oleh Halliday yaitu tentang, field, tenor, dan mood. Para mahasiswa di dalam melaksanakan proses pembelajaran bahasa Inggris lewat media online, zoom tampak sangat antusias ketika menyimak pembekalan materi yang diberikan oleh pengajar sendiri. Kegiatan ini bisa membantu mahasiswa keperawatan poltekkes Denpasar di dalam memberikan pelatihan bahasa Inggris. Lokasi  kampus yang tidak jauh dari Universitas Bali Dwipa memudahkan pengajar dalam memberikan pengajaran kepada mahasiswa.


Sign in / Sign up

Export Citation Format

Share Document