scholarly journals PENGUJIAN SIFAT FOTOKATALIS LAPISAN TIPIS TiO2 PADA PRODUK DEGRADASI JELANTAH MENGGUNAKAN ELEKTROOPTIS

2017 ◽  
Vol 7 (2) ◽  
pp. 61
Author(s):  
Ummi Kaltsum ◽  
Affandi Faisal Kurniawan ◽  
P Priyono ◽  
Iis Nurhasanah

Mutu jelantah lebih rendah dibandingkan minyak goreng baru, karena mengandung produk-produk degradasi (radikal bebas, molekul lemak jenuh, total polar material, dan polimer). Jumlah produk degradasi dalam jelantah dapat diturunkan menggunakan lapisan tipis TiO2 yang memiliki sifat fotokatalis. Lapisan tipis TiO2 dibuat dengan mencampurkan TTiP dan AcAc dengan perbandingan molar 1:2. Campuran dideposisikan di atas substrat kaca dengan metode spray coating pada suhu 450 oC. Sebagian lapisan tipis yang sudah di-coating kemudian dianil pada suhu 500 oC selama 2 jam. Proses penurunan produk degradasi dalam minyak goreng dilakukan menggunakan lapisan tipis TiO2 tanpa anil dan lapisan tipis TiO2 yang dianil secara terpisah melalui proses fotokatalis. Proses fotokatalis dilakukan menggunakan matahari selama 5 jam. Keberadaan produk-produk degradasi dalam minyak goreng dikaji berdasarkan perubahan sudut polarisasi cahaya minyak goreng. Besarnya perubahan sudut polarisasi minyak goreng sebanding dengan jumlah produk degradasi. Tidak ada perbedaan yang signifikan pada kedua jenis lapisan tipis TiO2 dalam menurunkan produk degradasi. Setelah proses fotokatalis selama 5 jam, kedua jenis lapisan tipis TiO2 berhasil menurunkan jumlah produk degradasi yang sama yaitu hingga 71,43%. Hasil tersebut menunjukkan kedua jenis lapisan tipis TiO2 mampu mengurangi produk degradasi dalam jelantah.

2021 ◽  
Vol 13 (2) ◽  
pp. 561-570
Author(s):  
R. Kumar ◽  
B. Bhattacharya ◽  
T. Agarwal ◽  
S. Chakkaravarthi

The study was envisaged to examine the quality of frying oil used by street food vendors for two of the most popular food items viz. Samosa and Jalebi in India. Changes in the quality of frying oil were analysed by analysing the total polar material (TPM) content in the oil using an oil tester and Attenuated total reflectance–Fourier transform infrared (ATR-FTIR) spectroscopy. Total 143 oil samples were collected at different frying times, i.e. 0, 2 and 4 h from five different Samosa and Jalebi vendors. In both the fried food oil samples, TPM content increased with increasing frying time. The TPM content in the 4 h fried oil samples of Jalebi was significantly (p< 0.001) higher than the samosa fried oil. Partial Least Square Regression (PLS) model based on the 1st derivative FTIR spectra exhibited good prediction capability for TPM values with a high regression coefficient (R2 ≥ 0.99) and low root mean square error (RMSE).


Processes ◽  
2021 ◽  
Vol 9 (3) ◽  
pp. 529
Author(s):  
Bojan Antonic ◽  
Dani Dordevic ◽  
Simona Jancikova ◽  
Bohuslava Tremlova ◽  
Marcela Nejezchlebova ◽  
...  

The study aimed to analyze the possibility of waste frying oil utilization in home-made soap production. Soaps were made from unheated and fried rapeseed, sunflower and palm oils that had total polar material (TPM) values up to 24%. Physicochemical and microbial analyses were performed on produced samples to check their quality. The hardness increased with the degradation level of rapeseed and palm oils, and opposite findings were obtained for sunflower-made soaps. The highest malondialdehyde (MDA) contents were recorded for sunflower oil-made samples, with the maximum of 6.61 µg/g, and the lowest for the palm oil-made samples, with the maximum of 0.94 µg/g. The antimicrobial assessment showed no significant (p > 0.05) differences between control soap samples and soaps made of oils with the highest TPM value. Gram-positive bacteria (methicillin-resistant Staphylococcus aureus: MRSA) were the most sensitive chosen microorganisms, compared to Gram-negative bacteria and yeasts. The obtained results did not show exact differences between experimentally produced soap samples from fried or not fried oils; these findings highlight the potential of home-made soap production from this byproduct.


Author(s):  
Stuart McKernan ◽  
C. Barry Carter

The determination of the absolute polarity of a polar material is often crucial to the understanding of the defects which occur in such materials. Several methods exist by which this determination may be performed. In bulk, single-domain specimens, macroscopic techniques may be used, such as the different etching behavior, using the appropriate etchant, of surfaces with opposite polarity. X-ray measurements under conditions where Friedel’s law (which means that the intensity of reflections from planes of opposite polarity are indistinguishable) breaks down can also be used to determine the absolute polarity of bulk, single-domain specimens. On the microscopic scale, and particularly where antiphase boundaries (APBs), which separate regions of opposite polarity exist, electron microscopic techniques must be employed. Two techniques are commonly practised; the first [1], involves the dynamical interaction of hoLz lines which interfere constructively or destructively with the zero order reflection, depending on the crystal polarity. The crystal polarity can therefore be directly deduced from the relative intensity of these interactions.


2013 ◽  
Vol 133 (5) ◽  
pp. 170-176 ◽  
Author(s):  
Mikio Akamatsu ◽  
Kyohei Terao ◽  
Hidekuni Takao ◽  
Fusao Simokawa ◽  
Fumikazu Oohira ◽  
...  

2019 ◽  
Vol 4 (2) ◽  
Author(s):  
Agnes Filindawati Winarno

Penelitian ini menggunakan metode penelitian kuantitatif. Penelitian ini dilakukan di PT. Maspion I Divisi  Maxim Departemen Produksi Spray Coating. Data dikumpulkan dengan menggunakan alat bantu kuesioner terhadap 70 karyawan yang diambil secara sample random sampling. Analisis ini menggunakan analisis regresi linier berganda, dengan uji instrumen uji validitas, uji reliabilitas, uji asumsi klasik, dan determinasi menggunakan aplikasi komputer program SPSS 16.0. Dari hasil uji parsial (uji t) untuk Hasil uji t untuk variabel keselamatan dan kesehatan kerja (X1) mendapatkan Nilai signifikan sebesar 0,006 < 0,05 dan nilai Thitung 2.841 > Ttabel 1.667 sehingga dapat disimpulkan bahwa H1 ditolak Ha diterima, Hasil uji t untuk variabel lingkungan kerja (X2) mendapatkan Nilai signifikan sebesar 0,023 < 0,05 dan nilai Thitung 2.335 > Ttabel 1.667 sehingga dapat disimpulkan bahwa H2 ditolak Ha diterima, Hasil uji t untuk variabel semangat kerja (X3) mendapatkan Nilai signifikan sebesar 0,016 < 0,05 dan nilai Thitung 2.477 > Ttabel 1.667, sehingga dapat disimpulkan bahwa H3 ditolak Ha diterima, Hasil uji t untuk variabel stres kerja (X4) mendapatkan Nilai signifikan sebesar 0,021 < 0,05 dan nilai Thitung 2.365 > Ttabel 1.667, sehingga dapat disimpulkan bahwa H4 ditolak Ha diterima, jadi dapat disimpulkan bahwa semua variabel dari keselamatan kerja, lingkungan kerja, semangat kerja, dan stres kerja berpengaruh secara parsial terhadap kinerja karyawan PT. Maspion I Divisi Maxim Departemen Produksi Spray Coating. Dari hasil uji simultan (uji f) perhitungan yang diperoleh nilai F hitung sebesar 11.438 dengan tingkat signifikasi 0,000 < 0,05. Dengan demikian keputusan yang diambil Ho ditolak dan Ha diterima. Hal ini berarti bahwa semua variabel bebas secara bersama-sama mampu memengaruhi variabel terikat secara signifikan. Dari koefisien determinasi menjelaskan bahwa variabel bebas mampu menjelaskan sebesar 41.3% dan sebesar 58.7% dijelaskan oleh variabel lain yang tidak diteliti dalam penelitian ini.Kata Kunci : Keselamatan dan Kesehatan Kerja, Lingkungan Kerja, Semangat Kerja, Stres Kerja, dan Kinerja Karyawan.


2010 ◽  
Vol 52 (4) ◽  
pp. 252-256 ◽  
Author(s):  
Serkan Özel ◽  
Hüseyin Turhan

Sign in / Sign up

Export Citation Format

Share Document