Analisis Fitokimia dan Aktivitas Antibakteri Beberapa Jenis Tanaman terhadap Bakteri Patogen pada Budidaya Ikan

Author(s):  
Yuliana Salosso ◽  
Olga Olga ◽  
Siti Aisiah ◽  
Jeny Dorotea Ressie ◽  
Yenni Welhelmina Foes ◽  
...  

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui kandungan fitokimia serta aktivitas antibakteri sepuluh jenis tanaman  terhadap bakteri Vibrio alginolyticus dan Aeromonas hydropilla. Dipilih  10 jenis tanaman yang sering digunakan sebagai obat dan banyak ditemukan di kota Kupang seperti tanaman Phyllanthus acidus, Euphorbia hirta, Persea gratissima, Euphorbia thymifolia,  Morus australis, Justica gendarussa, Paederia scandeus, Annona squamosa,  Sesbania sesban,  dan Jatropha gossypifolia. Bagian tanaman yang digunakan adalah daun, kecuali E. hirta dan E. thymifolia digunakan seluruh bagian tanaman.  Kesepuluh jenis tanaman tersebut dibuat bubuk,  kemudian diekstraksi dengan cara dimaserasi secara bertingkat mulai dari pelarut n-heksan, etil asetat dan metanol, selain itu, juga digunakan ekstrak air  tanaman tersebut. Semua jenis ekstrak tanaman diuji antibakteri dengan menggunakan metode cakram. Jenis ekstrak yang aktif selanjutnya diuji antibakteri pada konsentrasi 10%, 1% dan 0,1%.  Hasil penelitian menunjukkan bahwa jenis  tanaman  yang berpotensi sebagai antibakteri pada budidaya ikan laut adalah  esktrak air dan metanol E. hirta dan E. thymifolia. Sedangkan jenis tanaman yang berpotensi sebagai antibakteri pada budidaya ikan air tawar adalah ekstrak air  E. hirta dan E. thymifolia daun J. gendarussa. 

2019 ◽  
Vol 1 (2) ◽  
pp. 65-72
Author(s):  
Nopa Nopi Yanti ◽  
Linna Fitriani

This study aims to determine the types of plants of the Euphorbiaceae family in Topos District, Lebong Regency, Bengkulu. The research was conducted in May-June 2018 in 7 villages in Topos District, Lebong Regency, Talang Baru 1 Village, Talang Baru 2 Village, Talang Donok 1 Village, Talang Donok 2 Village, Anjay Siang Village, Suka Negri Village, and Villages Bandar Agung. The study was conducted by survey and interview the specimens were taken and analyzed descriptively. From the results of the study founded 20 plant spesies Euphorbiaceae family with 11 genera, namely: Acalypha 1 spesies (Acalypha indica), Aleurites 1 spesies (Aleurites maluccana), Codiaeum 5 spesies (Codiaeum Sp, Codiaeum 'Finger', Codiaeum 'Cronstandt', Codiaeum variegatum 'Norma', Codiaeum variegatum 'Exsotica red'), Euphorbia 4 spesies (Euphorbia hirta, Euphorbia pulcherrima, Euphorbia milli, Euphorbia milli 'Golden eagle'), Excoecaria 1 spesies (Excoecaria chinchinensis), Hevea 1 spesies (Hevea brasilensis), Jartopha 2 spesies (Jatropha curcas, Jatropha gossypiifolia), Manihot 1 spesies (Manihot esculenta), Pedilanthus 1 spesies (Pedilanthus tithymaloides), Phyllanthus 2 spesies (Phyllanthus urinaria, Phyllanthus acidus), Sauropus 1 spesies (Sauropus androguns).


Planta Medica ◽  
2007 ◽  
Vol 73 (09) ◽  
Author(s):  
A Vasas ◽  
Á Gyuris ◽  
J Minárovics ◽  
J Hohmann
Keyword(s):  

2012 ◽  
Vol 10 (1) ◽  
pp. 40-42 ◽  
Author(s):  
Yi WU ◽  
Wei QU ◽  
Di GENG ◽  
Jing-Yu LIANG ◽  
Yang-Li LUO
Keyword(s):  

Sign in / Sign up

Export Citation Format

Share Document