Analisis Perbandingan Metode TAM dan UTAUT dalam Mengukur Kesuksesan Penggunaan Aplikasi Ojek Online

2020 ◽  
Vol 14 (4) ◽  
Author(s):  
Indriyanti, Tri Wahyuni, Erni Ermawati, Nurul Ichsan , Haerul Fatah

AbstrakBerkembangnya teknologi informasi memberikan pengaruh yang cukup bagi masyarakat, tetapi terkadang ada beberapa teknologi yang kurang diterima oleh masyarakat karena beberapa faktor. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis rasio metode TAM dan UTAUT dalam mengukur keberhasilan penggunaan aplikasi Ojek Online di Sleman, Yogyakarta. Metode yang paling banyak digunakan untuk menganalisis keberhasilan penggunaan teknologi adalah metode TAM dan UTAUT. Metode TAM dan UTAUT juga merupakan metode terbaik karena mampu menjelaskan perilaku pengguna terhadap penggunaan teknologi. Responden dalam penelitian ini adalah pengguna aplikasi Ojek Online di Kabupaten Sleman di Yogyakarta yang terdiri dari siswa dan masyarakat umum. Responden dalam penelitian ini diambil secara acak dari seluruh populasi. Data yang dikumpulkan diolah menggunakan SPSS agar mudah dianalisis lebih lanjut. Metode yang digunakan adalah metode korelasional. Hasil dari penelitian ini adalah bahwa metode TAM dan UTAUT mampu menganalisis penerimaan aplikasi Ojek Online meskipun nilai beberapa konstruk yang digunakan dalam penelitian ini hanya mempengaruhi penggunaan aktual sebesar 8% dan 5,2%. Kata kunci: Analisa Model, Technology Acceptance Model (TAM), Unified Theory of Acceptance and Use of Technology (UTAUT), Aplikasi Ojek Online, Uji Determinasi

2020 ◽  
Vol ahead-of-print (ahead-of-print) ◽  
Author(s):  
Mallika Srivastava ◽  
Madhur Raina

Purpose This paper aims to identify and empirically validate the various factors for adoption, usage and intention to recommend e-pharmacy for purchasing medications by consumers. Design/methodology/approach Based on constructs from well-established theoretical models, the technology acceptance model, extended unified theory of acceptance and use of technology and self-determination theory, a model was proposed for the study. The model was validated with a sample size of 184 respondents using partial least squares method and factor analysis to establish and validate relationships among the various identified constructs. Findings The results show that performance expectancy, effort expectancy, social influence and hedonic motivation have a positive co-relation with adoption of e-pharmacy and the intention to recommend. The results depict that gender and educational background have no correlation toward adoption and intention to recommend e-pharmacies for purchasing medicines in India. Research limitations/implications This research comes along with a geographic limitation of the sample size. The research was conducted in an urban suburb city of Bengaluru, India. Practical implications At an academic level, this research will provide interesting insights for exploring adoption and usage intention of consumers toward e-pharmacy. At a managerial level, this empirically supported study will provide insights into the relationship among the various constructs and the consumers’ motivation toward adoption and usage intention of e-pharmacy. Originality/value This research is the first of its form which uses constructs from the technology acceptance model, extended unified theory of acceptance and use of technology and self-determination theory in the online healthcare space to understand consumer usage behavior.


2021 ◽  
Vol 13 (2) ◽  
pp. 287
Author(s):  
Agustinus Purna Irawan ◽  
Indra Widjaja

One of the important things in university management is the selection process for new students. Management of new student admissions needs to be planned, communicated, and implemented properly to obtain new students who meet the quantity and quality targets. The selection process for new students must follow the rules contained in Permendikbud No. 3 of 2020 concerning National Standards for Higher Education in Indonesia. This study aims to develop a model for evaluating the new student selection portal that has been developed at Tarumanagara University under the name Go Untar, where the implementation refers to Permendikbud No. 3 of 2020. Go Untar has been used as a communication portal and selection of prospective new students since 2020. The method used in this study refers to the TAM (Technology Acceptance Model) model developed by Davis, 1985 and combined with the Unified Theory of Acceptance and Use of Technology model (UTAUT) by Venkatesh et.al., 2003, to obtain a combination model to evaluate Go Untar. The results shows that the TAM API 2021 model, which was developed from the modification of the two TAM models above, can be used to analyze the effectiveness and convenience of Go Untar in the selection process for new students at Tarumanagara University. The results of the model application to evaluate Go Untar application show that Go Untar application is useful for registering new students quickly and effectively, as well as able to see accurate selection results. Go Untar is easily accessible and can be used properly as a medium of communication and selection of new students, starting from account creation, data entry process, selection, and real time selection results. Go Untar is effective in facilitating digital communication between prospective new students and administrators. The results of this study will be a reference in further development. Salah satu hal penting dalam pengelolaan perguruan tinggi adalah proses penerimaan mahasiswa baru. Pengelolaan penerimaan mahasiswa baru perlu direncanakan, dikomunikasikan dan dilaksanakan dengan baik, sehingga memperoleh mahasiswa baru yang memenuhi target kuantitas dan kualitas. Proses seleksi mahasiswa baru harus mengikuti aturan yang ada dalam Permendikbud No. 3 Tahun 2020 tentang Standar Nasional Pendidikan Tinggi di Indonesia. Penelitian ini bertujuan untuk mengembangkan model untuk mengevaluasi portal seleksi mahasiswa baru yang telah dikembangkan di Universitas Tarumanagara dengan nama Go Untar, dimana implementasinya merujuk pada Permendikbud No. 3 Tahun 2020. Go Untar telah digunakan sebagai portal komunikasi dan seleksi calon mahasiswa baru sejak tahun 2020. Metode yang digunakan dalam penelitian ini merujuk pada Model TAM (Technology Acceptance Model) yang dikembangkan oleh Davis, 1985 dan dikombainasikan dengan model Unified Theory of Acceptance and Use of Technology (UTAUT) oleh Venkatesh et.al., 2003, sehingga diperoleh model kombinasi untuk mengevaluasi Go Untar. Berdasarkan hasil penelitian yang telah dilakukan dapat disimpulkan bahwa Model TAM API 2021 yang dikembangkan dari modifikasi dua model TAM di atas, dapat digunakan untuk menganalisis keefektifan dan kemudahana Go Untar dalam proses seleksi mahasiswa baru di Universitas Tarumanagara. Hasil aplikasi model yang telah dikembangkan untuk mengevaluasi aplikasi Go Untar menunjukan bahwa aplikasi Go Untar yang telah dikembangkan bermanfaat untuk melakukan registrasi dengan cepat, efektif, dan dapat melihat hasil yang akurat. Go Untar mudah diakses dan dapat digunakan dengan baik sebagai media komunikasi dan seleksi mahasiswa baru, mulai dari pembuatan akun, proses pengisian data, seleksi dan hasil seleksi yang real time. Hal ini sangat bermanfaat bagi calon mahasiswa baru dan admin untuk berkomunikasi secara digital. Hasil penelitian ini akan menjadi referensi dalam pengembangan selanjutnya.


Author(s):  
Cristopher Siegfried Kopplin ◽  
Till Marius Gantert ◽  
Julia Verena Maier

AbstractAn extended technology acceptance model for matchmaking tools in coworking spaces is presented and tested among 92 German coworkers. Advancing previous research, hedonic and community-related aspects are integrated into a framework based on the extended unified theory of acceptance and use of technology (UTAUT2). Coworkers emphasize a matchmaking tool’s productivity aspects, which are positively moderated by their sense of community. Hedonic motivation (HM) and personal innovativeness contribute to usage intention, while effort expectancy is not a driver. The influence of HM is negatively moderated by sense of community, suggesting that a favorable social atmosphere that is explorable in person acts as a partial substitute for the enjoyment of tool usage. Surprisingly, satisfaction with face-to-face activities does not affect their perception of a matchmaking tool.


2018 ◽  
Vol 2 (1) ◽  
pp. 19
Author(s):  
Fibria Indriati ◽  
Priyanka Agustina

Factors on Unified Theory of Acceptance and Use of Technology (UTAUT) are factors derived from UTAUT technology acceptance model, which is used to describe the factors that influence the acceptance of individuals on the implementation of a new technology in the enterprise. This study aimed to analyze the influence of UTAUT factors on E-retention with E-satisfaction as mediating variable. This study uses a quantitative approach with the total samples. The results showed that: (1) Performance Expectancy influences E-retention significantly, (2) Effort Expectancy influences E-retention significantly, (3) Social Influence influences E-retention not significantly, (4) Facilitating Conditions influences E-retention significantly, (5) E-satisfaction influences E-retention significantly, and (6) UTAUT Factors influence E-retention with E-satisfaction as mediating variable. However, the bigger impact is shown through the influence of UTAUT Factors on E-retention directly without going through the E-satisfaction. 


2012 ◽  
Vol 4 (2) ◽  
pp. 129
Author(s):  
Alida Widianti ◽  
Muhammad Rifki Shihab

Beberapa tahun terakhir, muncul teknologi telekomunikasi baru yang disebut 3G. Secara umum, penggunaan 3G di Indonesia belum meluas dan merata. Melihat perkembangan penggunaan 3G di Indonesia tersebut, peneliti ingin mengetahui faktor yang paling berpengaruh terhadap adopsi 3G pada masyarakat Indonesia dengan mengambil populasi mahasiswa Universitas Indonesia. Pola adopsi 3G dapat diteliti berdasarkan beberapa model adopsi teknologi yang ada. Peneliti memilih Sarker’s and Wells’ Framework sebagai dasar hipotesis penelitian karena model-model adaptasi teknologi yang lain seperti Technology Acceptance Model dan Unified Theory of Acceptance and Use of Technology dinilai hanya menggambarkan teknologi secara umum sehingga kurang mempertimbangkan faktor-faktor khusus sehubungan dengan sifat dari 3G. Peneliti menyusun kuesioner tentang adopsi 3G dari model SEM yang dibangun berdasarkan Sarker’s and Wells’ Framework, kemudian menyebarkannya pada sampel mahasiswa Universitas Indonesia. Proses penyusunan model sampai interpretasi hasil perhitungan dilakukan dengan Structural Equation Modeling. Hasil analisis yang dilakukan menunjukkan bahwa saat ini framework milik Sarker dan Wells yang digunakan untuk menggambarkan adopsi perangkat mobile tidak cocok diterapkan pada adopsi teknologi 3G di Indonesia dengan populasi mahasiswa Universitas Indonesia.


Sign in / Sign up

Export Citation Format

Share Document