scholarly journals KOMUNIKASI BISNIS BERBASIS ETIKA LINGKUNGAN SEBAGAI CSR THE BODY SHOP INDONESIA

2018 ◽  
Vol 3 (02) ◽  
Author(s):  
Yunike Hardhiyanti ◽  
Udung Noor Rasyid

<p>Penelitian ini berjudul “Komunikasi Bisnis Berbasis Etika Lingkungan Sebagai Bentuk Corporate Social<br />Responsibility The Body Shop Indonesia (Studi Kasus: Kampanye #Pay4Plastik The Body Shop<br />Indonesia Di Jakarta. Penelitian ini betujuan untuk: 1). Mengetahui bagaimana The Body Shop<br />melakukan komunikasi bisnis beretika pada kegiatan korporasinya dalam lingkup internal &amp; eksternal<br />korporasi ; 2). Mengetahui mengapa The Body Shop sangat fokus pada isu-isu serta kegiatan CSR yang<br />terkait dengan lingkungan salah satunya #Pay4Plastic; 3). Mengetahui bagaimana The Body Shop melihat<br />CSR #Pay4Plastic yang dilakukannya menghasilkan dampak positif di masyarakat. Metode penelitian<br />yang digunakan adalah studi kasus. Dalam hal ini teknik pengumpulan data dilakukan melalui observasi,<br />wawancara, dan studi dokumentasi. Hasil Penelitian ini, yaitu: 1). The Body Shop melakukan komunikasi<br />bisnisnya secara lingkup internal &amp; eksternal korporasi dengan menggunakan kanal-kanal komunikasi<br />yang digunakannya. Adapun kanal komunikasi yang digunakan untuk menyampaikan prinsip bisnis yang dijalankannya adalah: Strategi komunikasi produk, Public Relations, serta sudut-sudut yang berada di<br />Head Office The Body Shop Indonesia yang dijadikan sebagai penggambaran jenis bisnis yang dijalankan<br />oleh The Body Shop Indonesia khususnya. 2). The Body Shop fokus akan hal-hal yang bersifat sosial dan<br />lingkungan dikarenakan tujuan The Body Shop adalah sebagai brand kosmetik yang paling beretika di<br />dunia dan bisnis global berkelanjutan yang sebenarnya. Selain itu, The Body Shop merupakan pelopor<br />CSR serta bisnis global pertama yang mempraktikkan perdagangan yang adil serta melakukan kampanye<br />sosial dan lingkungan. CSR yang dilakukan The Body Shop Indonesia melalui Kampanye #Pay4Plastic<br />juga terkait dengan hal tersebut, dimana kampanye yang dilakukan selain untuk membangun kesadaran<br />masyarakat akan sampah plastik. Kampanye tersebut juga digunakan sebagai komunikasi bisnis untuk<br />menciptakan para karyawan dan konsumen yang loyalitas. 3). The Body Shop melihat dampak positif<br />yang ditimbulkan dari Kampanye #Pay4Plastic ini melalui banyaknya publik yang ikut terlibat dalam<br />pengumpulan petisi plastik berbayar. The Body Shop Indonesia juga melihat dari sisi tindak lanjut dari<br />kampanye #Pay4Plastik yang telah ditanggapi oleh Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan<br />(KLHK) Republik Indonesia pada tanggal 30 Desember 2015 akan petisi yang telah dikumpulkan oleh<br />The Body Shop Indonesia secara offline. Hasil dari petisi tersebut dengan dikeluarkannya surat edaran di<br />bawah Dirjen Pengelolaan Sampah, Limbah, dan Bahan Beracun Berbahaya (Nomor: SE-06/PSLB3-<br />PS/2015) yang ditujukan kepada kepala daerah dan pelaku usaha; mengenai penerapan plastik berbayar di<br />seluruh gerai pasar modern di Indonesia.<br />Kata Kunci: Komunikasi, Bisnis, Etika, CSR, Kampanye</p>

2020 ◽  
Vol 2 (1) ◽  
Author(s):  
Lusyane Margaretha ◽  
Afrina Sari ◽  
Ahmad Toni

CSR adalah komitmen bisnis untuk berperilaku etis, beroperasi secara legal dan berkontribusi terhadap pembangunan ekonomi sekaligus meningkatkan kualitas hidup karyawan dan keluarganya, serta masyarakat lokal dan masyarakat pada umumnya. Salah satu bentuk implementasi kegiatan CSR telah dilaksanakan oleh The Body Shop di Indonesia dengan CSR Program Bring Back Our Bottle yang mengajak pelanggan mengembalikan kemasan kosong ke gerai The Body Shop Indonesia. Hal ini sekaligus menjadi langkah lanjutan dari The Body Shop di Indonesia untuk mewujudkan perusahaan yang aman lingkungan. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis perencanaan public relations dan evaluasi program corporate social responsibility bring back our bottle the body shop. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode penelitian kualitatif deskriptif. Penelitian ini menggunakan Model Two-Way Symmetric, konsep Manajemen dan Public Relations. Hasil dari penelitian ini adalah The Body Shop mampu menjalankan program-program CSR-nya dengan baik dan menganggumkan. Adapun kegiatan CSR pada The Body Shop Program Lingkungan The Body Shop Indonesia adalah Bring Back Our Bottle. CSR merupakan tanggung jawab sosial dari perusahaan pada dasarnya memiliki konsep dengan visi yang sama yang untuk pembangunan yang berkelanjutan.


Author(s):  
DIAN IRMA APRIANTI ◽  
NOVEL REONALD

            Social responsibility must be carried out by the organization to all relevant parties both stakeholders and shareholders, the social obligation is aimed at consumers, employees, government and stakeholders. The study wanted to find out the extent of the role of Corporate Social Responsibility in this case abbreviated with CSR by The Body Shop Tbk in implementing the Cause Related Marketing theory program that was built through marketing antecedents and CSR by utilizing business capital and community welfare both economically, socially and culturally continuously .               The paper is based on building a foundation for analyzing the impact of The Body Shop Indonesia's Corporate Social Responsibility on various marketing actions namely Cause Related Marketing through various propositions based on the antecedents and consequences of business and social actions in society. The impact of this activity is correlated with three marketing performance parameters namely, economic, social measures. The results of this study indicate that The Body Shop Indonesia's Corporate Social Responsibility is in accordance with the rules of Corporate Social Responsibility of Companies in Indonesia


Author(s):  
Paul Brooker ◽  
Margaret Hayward

The Armani high-fashion example illustrates the importance of adaptive rational methods in his founding and developing of an iconic high-fashion firm. Armani adapted stylistically to fashion’s new times in the 1970–80s by creating a new style catering for the career woman. His stylistic adaptation is compared with that of another famous Italian fashion designer, Versace, who instead modernized haute couture fashion and created a succession of glamourous styles. Both leaders exploited the same opportunity but in different ways. The third section compares these leaders’ legacies in the 1990s–2000s and assesses from a long-term perspective how capably they had used adaptive rational methods. The final section shifts the focus from fashion to the cosmetics industry and from Italy to the UK. Anita Roddick used adaptive rational methods to establish The Body Shop corporation in the 1970s–80s. However, she then abandoned rational methods with dire results for her corporation in the 1990s.


Author(s):  
Destya Lisnaningrum ◽  
Sabihaini Sabihaini ◽  
Abdul Ghofar

This study determine the effect of green perceived value and green perceived risk on green repurchase intention mediated by green trust in customers of The Body Shop products in the Special Region of Yogykarta. The independent variables are green perceived value and green perceived risk. The dependent variable is a green repurchase intention. Green trust is a mediating variable. The population in this study are customers of The Body Shop products. Sample collection is done by area sampling techniques by grouping DIY into 5 groups, namely Bantul, Gunungkidul, Kota Yogyakarta, Kulon Progo, Sleman and the purposive sampling with the criteria of having made at least 2 purchases of The Body Shop products number of 150 respondents. The data analysis method used in this study is structural equation modeling (SEM). The results of this study are If consumers feel the benefits of a product towards the environment is high, it will increase trust and repurchase in the product. If consumers have a negative perception of a product that is high it will reduce trust and reduce interest in repurchasing the product. Consumer trust in products can mediate consumer ratings of the benefits received, negative perceptions and repurchase in the product.


2019 ◽  
Vol 8 (2) ◽  
Author(s):  
Tuwisna Tuwisna

Tujuan dalam penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh Brand exposure, Customer engagement dan Electronic Word of Mouth (e-Wom) terhadap kesadaran konsumen pada produk internasional The Body Shop Di Banda Aceh. Ukuran sampel penelitian ini sebanyak 96 responden. Data penelitian dikumpulkan melalui daftar pertanyaan/kuisioner dan studi dokumentasi. Pengujian hipotesis menggunakan analisis regresi linier berganda, uji F (serempak) dan uji t (parsial) dimaksud untuk mengetahui pengaruh variabel independen terhadap variabel dependen pada tingkat kepercayaan 95% (α = 0,05). Hasil penelitian menunjukan bahwa secara uji simultan antara variabel Brand exposure, Customer engagement dan Electronic Word of Mouth (e-Wom) berpengaruh terhadap kesadaran konsumen pada produk internasional The Body Shop Di Banda Aceh. Kemudian secara parsial Brand exposure dan Electronic Word of Mouth (e-Wom) berpengaruh terhadap kesadaran konsumen pada produk internasional The Body Shop Di Banda Aceh. Sedangkan Customer engagement tidak berpengaruh terhadap kesadaran konsumen pada produk internasional The Body Shop Di Banda Aceh


2018 ◽  
Vol 8 (1) ◽  
pp. 1
Author(s):  
Santi Rimadias ◽  
Farah Safira Rachmayanti

The purpose of this research was conducted to identify the effect of functional benefits, symbolic benefits, experiential benefits and customer satisfaction towards loyalty intention from the customer who use The Body Shop.With a high market demand on cosmetics nowadays, producers are required to compete to meet costumer's expectations. This research was a quantitative descriptive research. There were 153 respondents which were gathered by convenience sampling.The results showed that functional benefits, symbolic benefits and experiential benefits had a positive and significant affect toward customer satisfaction. Furthermore, this research also showed that customer satisfaction had a positive and significant effect on loyalty intention.Keywords: loyalty intention, customer satisfaction, symbolic benefits, functional benefits, experiential benefits.


Sign in / Sign up

Export Citation Format

Share Document