scholarly journals PENGEMBANGAN SISTEM INFORMASI PERPUSTAKAAN DENGAN FRAMEWORK CSS BOOTSTRAP DAN WEB DEVELOPMENT LIFE CYCLE

2017 ◽  
Vol 2 (1) ◽  
pp. 83-89
Author(s):  
Roberto Kaban ◽  
Fajrillah Fajrillah

Bootstrap is an open source CSS framework by providing CSS classes that are already integrated with JQuery. The design responsive layout support on bootstrap will create a website that automatically adjusts to the width of the user's browser so that the website created by bootstrap is compatible with all smartphone, tablet, laptop and desktop PC devices. The design of library information system in this research using Web Development Life Cycle (WDLC) method. WDLC is a method that used to design web-based information systems, stages of system design on WDLC ranging from Planning, Analisys, Design and Development, Testing and Implementation and maintenance. This research produces a responsive web-based information system that enables members and librarians for doing book searching, lending and book returning.

2018 ◽  
pp. 129-138
Author(s):  
Jasmila Jasmila ◽  
Ahmad Munir ◽  
Mahmud Achmad

Salah satu aspek sarana dan prasana yang penting untuk pertanian adalah bangunan irigasi. Bangunan irigasi berfungsi untuk menyediakan aliran air pada areal persawahan. Pada bangunan irigasi terdapat berbagai jenis bangunan termasuk bangunan pelengkap. Secara umum proses perancangan bangunan irigasi terkhusus pada bangunan talang dan gorong-gorong masih dilakukan secara manual dimana membutuhkan analisis perhitungan dimensi dan perancangan yang rumit. Berdasarkan hal tersebut, didukung dengan kemajuan teknologi informasi (TI) maka dapat diterapkan sistem perancangan secara online melalui sistem website yaitu web based computer assisted design. Tujuan website ini yaitu dapat digunakan untuk membantu perhitungan secara umum atau perancangan bangunan irigasi dalam melakukan pekerjaan perhitungan dimensi bangunan pelengkap irigasi. Metode yang digunakan pada penelitian ini yaitu metode Web Development Life Cycle (WDLC) yang meliputi analisis kebutuhan, website planning, pengembangan web dan implementasi. Hasil penelitian menampilkan website yang terdiri dari beberapa menu yaitu menu home, konversi, kalkulator, referensi, bantuan dan tentang. Dari enam menu yang ada terdapat dua menu utama dan empat menu tambahan, yang menjadi menu utama yaitu menu konversi dan kalkulator. Pada menu konversi dapat digunakan untuk mengkonversi jenis satuan Panjang, kecepatan, dan volume sedangkan pada menu kalkulator terdapat kalkulator untuk perhitungan dimensi gorong-gorong dan talang yang terdiri dari luas penampang (A), jari-jari hidrolis (R), keliling basah (P) lebar saluran (b), kedalaman saluran (h). Dengan demikian para perancang dapat dengan mudah melakukan perencanaan dan perancangan bangunan yang ekonomis dengan memperhitungankan dimensi yang sesuai dengan perhitungan.


2018 ◽  
Vol 4 (1) ◽  
Author(s):  
Dewa Made Andika Dwi Prawiradirjo ◽  
Bambang Hadi Kartiko ◽  
Gerson Feoh

ABSTRACT<br />The medical record officer at Bright Smiles Bali Clinic is still having difficulty in the process of<br />managing the data of outpatients because the clinic still using manual system that has not been<br />computerized. So it is necessary to design a web-based electronic medical record information system<br />that can help medical record officer in patient data management process. The method used in the<br />design of this system is the system development life cycle (SDLC) which consists of the planning,<br />analysis, design, implementation, and usage phases. The purpose and benefits of this information<br />system design is to produce a web based outpatient medical record information system at Bright<br />Smiles Bali Clinic.This information system facilitate medical record officer in carrying out patient<br />data management covering patient registration process, recording of patient medical record, doctors<br />data recording, code search on ICD 9 CM, code search on ICD 10. Besides, this information system<br />produces various reports as well as patient medical record information that management needs for<br />decision making.<br />Keywords: Information System, Electronic Medical Record, Outpatient, Web.<br />ABSTRAK<br />Petugas rekam medis di Klinik Gigi Bright Smiles Bali masih kesulitan dalam proses pengelolaan data<br />pasien rawat jalan karena masih menggunakan sistem manual yang belum terkomputerisasi. Maka<br />diperlukan sebuah sistem informasi rekam medis elektronik berbasis web yang dapat membantu<br />petugas rekam medis dalam proses pengelolaan data pasien tersebut. Metode perancangan sistem ini<br />menggunakan siklus hidup pengembangan sistem (Systems Development Life Cycle-SDLC) yang<br />terdiri dari tahap perencanaan, analisis, desain, implementasi, dan penggunaan. Sedangkan tujuan dan<br />manfaat dari perancangan sistem informasi ini yaitu menghasilkan sistem informasi rekam medis<br />elektronik rawat jalan berbasis web di Klinik Gigi Bright Smiles Bali. Dengan adanya sistem informasi<br />ini, dapat memudahkan petugas rekam medis dalam pengelolaan data pasien yang meliputi proses<br />pendaftaran pasien, pencatatan rekam medis pasien rawat jalan, pencatatan data dokter, pencarian kode<br />ICD 9 CM, pencarian kode ICD 10. Selain itu sistem informasi ini menghasilkan berbagai laporanlaporan<br />serta informasi rekam medis pasien yang dibutuhkan pihak manajemen untuk pengambilan<br />keputusan.<br />Kata Kunci : Sistem Informasi, Rekam Medis Elektronik, Rawat Jalan, Web.


2016 ◽  
Vol 2 (2) ◽  
Author(s):  
Tiara Handayani ◽  
Gerson Feoh

<p>ABSTRACT<br />The records officer at Maternity Clinic Sriati Sungai Penuh - Jambi in its management and reporting of patient data are still using manual systems. It has caused a delay in the delivery of information and report on daily data patients. Thus, it needs a system of web-based medical record information that can assist officers in the medical record of the patient data management processing. This system design method uses development life cycle (Systems Development Life Cycle-SDLC) which consists of planning, analysis, design, implementation, and use. Meanwhile, the purpose and benefits of the design of this information system is to produce a system of web-based medical record information in Maternity Clinic Sriati River Sungai Penuh - Jambi. With this information system, it eases medical records clerk in the management of patient data whichh includes patient registration process, the recording of patient medical records, physician data recording, data recording space, the search code ICD 9 CM and ICD code search 10. In addition, this information system produces a variety of reports and patient medical record information that is required for management decision making.<br />Keywords: Information Systems, Medical Record, Maternity Clinic, Web.<br />ABSTRAK<br />Petugas rekam medis di Klinik Bersalin Sriati Kota Sungai Penuh - Jambi dalam pengelolaan dan pembuatan laporan data pasien masih menggunakan sistem manual. Hal ini menyebabkan terjadinya keterlambatan dalam penyampaian informasi dan pelaporan data harian pasien. Maka diperlukan sebuah sistem informasi rekam medis berbasis web yang dapat membantu petugas rekam medis dalam proses pengelolaan data pasien tersebut. Metode perancangan sistem ini menggunakan siklus hidup pengembangan sistem (Systems Development Life Cycle-SDLC) yang terdiri dari tahap perencanaan, analisis, desain, implementasi, dan penggunaan. Sedangkan tujuan dan manfaat dari perancangan sistem informasi ini yaitu menghasilkan sebuah sistem informasi rekam medis berbasis web di Klinik Bersalin Sriati Kota Sungai Penuh - Jambi. Dengan adanya sistem informasi ini, dapat memudahkan petugas rekam medis dalam pengelolaan data pasien yang meliputi proses pendaftaran pasien, pencatatan rekam medis pasien, pencatatan data dokter, pencatatan data ruang, pencarian kode ICD 9 CM, dan pencarian kode ICD 10. Selain itu sistem informasi ini menghasilkan berbagai laporan-laporan serta informasi rekam medis pasien yang dibutuhkan pihak manajemen untuk pengambilan keputusan.<br />Kata kunci: Sistem Informasi, Klinik Bersalin, ICD 9 CM, ICD 10</p>


Author(s):  
Rizki Hardian Sakti ◽  
Elfi Tasrif

In this modern era today, information technology had become a thing where the society have to be cultivated. The development of information technology was currently running very fast and played an important role in various ways. Computers were one of the important parts in improving information technology. This research aimed to design a tool to be able to assist students in obtaining information in an accurate and effective manner. The design of this information system used the System Development Life Cycle (SDLC) method which was a common methodology in system development and design. System Development Life Cycle (SDLC) had six phases, are namely: identification, initiation and project design, analysis, design, implementation and maintenance. The design carried out were the design and normalization of the database, Entity Relations Diagram (ERD), and system design. The system design had Data Flow Diagram (DFD), Use Case Diagram, Activity Diagram, Sequence Diagram and Class Diagram.Keywords: Information System, System Development Life Cycle, Electonic


2020 ◽  
Vol 4 (2) ◽  
pp. 164
Author(s):  
Priskila Christine Rahayu ◽  
Jordan Wijaya ◽  
Helena Juliana Kristina

<p>Institute of Dharma Keuskupan Agung Jakarta is a community that serves the poor and oppressed in the Jakarta area and beyond. One of the services provided is through the existence of the same Mission to teach residents to be diligent in saving. Currently the manager uses Microsoft Excel to process data 30 groups with 370 cooperative members manually, and this method takes a lot of time and labor. To help solve these problems, a cooperative information system was created that could process data and provide information quickly for cooperative managers using Microsoft Access. The system design is done by the Prototyping method, one of the Systems Development Life Cycle methods, which consists of four stages. <strong>The first</strong>, the Planning: system requirements are determined and a feasibility study is carried out. <strong>The second</strong>, the Analysis: functional and non-functional requirements are defined and behavior modeling is carried out. <strong>The third</strong>, the Design: the interface layer is designed. <strong>The fourth</strong>, the Implementation: the proposed system program is run and tested. The information system is made capable of receiving financial data input, members, and cooperative groups and then provide information on financial reports, book closing reports, and statistical reports automatically. The application has been tested by the cooperative manager and declared successful in providing information quickly, accurately and easily.</p><p><strong>Bahasa Indonesia Abstrak</strong>: Lembaga Daya Dharma Keuskupan Agung Jakarta merupakan sebuah komunitas yang melayani warga miskin dan tertindas di daerah Jakarta dan sekitarnya. Salah satu pelayanan yang diberikan adalah melalui adanya koperasi Misi Sama untuk mengajar warga untuk rajin menabung. Saat ini pengelola menggunakan Microsoft Excel untuk mengolah data 30 kelompok dengan 370 anggota koperasi secara manual, dan cara tersebut memakan banyak waktu dan tenaga kerja. Untuk membantu menyelesaikan permasalahan tersebut, dibuatkan sebuah sistem informasi koperasi yang dapat mengolah data dan memberikan informasi dengan cepat bagi pengelola koperasi dengan menggunakan Microsoft Access. Perancangan sistem dilakukan dengan metode Prototyping, salah satu metode Systems Development Life Cycle, yang terdiri dari empat tahap. Tahap pertama, Planning: kebutuhan sistem ditentukan dan studi kelayakan dilakukan. Tahap kedua, Analysis: kebutuhan fungsional dan non-fungsional didefinisikan dan permodelan perilaku dilakukan. Tahap ketiga, Design: dilakukan perancangan lapisan antarmuka. Tahap keempat, Implementation: program sistem usulan dijalankan dan diuji coba. Sistem informasi yang dibuat mampu menerima input data keuangan, anggota, dan kelompok koperasi kemudian memberikan informasi laporan keuangan, laporan penutupan buku, dan laporan statistik secara otomatis. Aplikasi telah diuji coba oleh pengelola koperasi dan dinyatakan berhasil memberikan informasi dengan cepat, akurat dan mudah.</p>


2018 ◽  
Vol 1 (1) ◽  
pp. 1-12
Author(s):  
Denta Lidia Hera Kusuma ◽  
Encep Supriatna

Results of research conducted at PT. Kewalram Indonesia Unit-2, in its data processing, still using manual system that is in data of waste inventory using register book, so very susceptible to keruskan and data loss, not optimal in making report because herus recapture from receipt book, and waste expenditure, difficulty in search stock waste.Metode used in this research is System Development Methods are methods, procedures, work concepts, rules and postulates (postulates) that will be used to develop an information system. As for system design manggunakan Development Life Cycle System (SDLC) with Waterfall method is a method used to help and facilitate the development of the system. Waste Inventory Information System Design is built using Microsoft Visual Foxpro 9.0 and foxpro database. Thus the system of the author of the design is expected to improve data security from the possibility of data loss and data damage, facilitate the making of Reports, as well as simplify the search for waste inventory waste.


2020 ◽  
Vol 2 (2) ◽  
pp. 130-112
Author(s):  
Firman Hamdani

Ma'soem University is a university located in the Al Ma'soem Foundation Bandung (YAB). At present Ma'soem University has four Faculties, namely the Faculties: Computers, Faperta, Islamic Business Economics, Teacher Training and Education. With the increasing number of new students every year around 350 people per class, the Ma'soem University finance department must have an information system design that can help and facilitate financial acceptance and report preparation so that it can be produced quickly. The finance department of Ma'soem University is currently using its manual financial management system, where every student who makes a payment is recorded on a proof of payment invoice which is then recapitulated for financial statements. Based on these considerations, it is deemed necessary to design a financial information system that is expected to help facilitate the process of payment of education costs at Ma’soem University.In this Education Fee Payment Information System Design, the writer uses the SDLC (System Development Life Cycle) system development life cycle method, which consists of five stages: analysis, design, code, testing and implementation.The design of this information system is expected to handle the payment of tuition fees with various facilities, namely: can facilitate the search for data of students who have not paid tuition fees, can avoid duplication of data and calculation errors in education costs and is expected to present reports of tuition payment payments quickly and automatically.Ma'soem University is a university located in the Al Ma'soem Foundation Bandung (YAB). At present Ma'soem University has four Faculties, namely the Faculties: Computers, Faperta, Islamic Business Economics, Teacher Training and Education. With the increasing number of new students every year around 350 people per class, the Ma'soem University finance department must have an information system design that can help and facilitate financial acceptance and report preparation so that it can be produced quickly. The finance department of Ma'soem University is currently using its manual financial management system, where every student who makes a payment is recorded on a proof of payment invoice which is then recapitulated for financial statements. Based on these considerations, it is deemed necessary to design a financial information system that is expected to help facilitate the process of payment of education costs at Ma’soem University.               In this Education Fee Payment Information System Design, the writer uses the SDLC (System Development Life Cycle) system development life cycle method, which consists of five stages: analysis, design, code, testing and implementation.            The design of this information system is expected to handle the payment of tuition fees with various facilities, namely: can facilitate the search for data of students who have not paid tuition fees, can avoid duplication of data and calculation errors in education costs and is expected to present reports of tuition payment payments quickly and automatically.


2021 ◽  
Vol 3 (1) ◽  
pp. 23-31
Author(s):  
Zaleha Fauziah ◽  
Haznah Latifah ◽  
Untung Rahardja ◽  
Ninda Lutfiani ◽  
Aditya Mardiansyah

 Curug SMPN 1 is one of the state senior high schools in Tangerang regency, precisely in Curug district. The teacher absentee system in implementing learning has been running and is considered ineffective because it still has to record in books which are considered inefficient. To facilitate the need for teachers to record reports in books and to make it easier for supervisors, a web-based information system design was created. The method used is a prototype model using the help of an application from Adobe. With the prototype it is expected that the use of the WhatsApp service can be used to provide information to parents. The use of this prototype method is expected to be developed in other schools.


2018 ◽  
pp. 155-162
Author(s):  
Nurmila Nurmila ◽  
Ahmad Munir ◽  
Suhardi Suhardi

Di era digital saat ini, hampir seluruh kegiatan masyarakat menggunakan internet dalam memenuhi kebutuhannya. Sama halnya dalam bidang pertanian, diperlukan sebuah media yang dapat diakses oleh masyarakat yang dapat memberikan informasi mengenai perencanaan dimensi saluran. Dengan adanya web assisted design ini, diharapkan dapat memudahkan dalam perencanaan dimensi saluran. Website ini dibangun berdasarkan metode Web Development Life Cycle (WDLC) yang meliputi tahapan website planning, analisi kebutuhan, tahapan pengembangan web, dan implementasi. perangkat lunak yang digunakan untuk membangun dan menjalankan web ini yaitu visual studio code, server yang digunakan adalah Apache dan browser berupa Chrome 28.0.1469.0. Bahasa pemograman yang digunakan yaitu javascript dengan bahasa markup HTML. Web assisted design ini terdiri dari 6 menu yaitu home, kalkulator, referensi, konversi, bantuan, dan Tentang. Dengan menginput nilai debit rencana, maka menghasilkan nilai luas penampang saluran dengan nilai koefisien Manning. Dengan nilai koefisien ini maka dapat ditentukan bahan saluran yang digunakan dalam pembangunan saluran. Menu kalkulator menghitung luas penampang saluran baru, keliling basah, dan jari-jari hidrolis. Dimensi saluran yang dihasilkan dapat diaplikasilan pada perencanaan dimensi saluran irigasi yang ekonomis.


JURNAL PETIK ◽  
2020 ◽  
Vol 6 (2) ◽  
pp. 57-70
Author(s):  
Risma Illa Alaih ◽  
Dian Rahadian ◽  
Kuntum An Nisa Imania

Abstract – Currently, the procedure for admitting new students at SMK Al-Halim Garut is considered less effective and efficient. Since the acceptance of new students is by means of prospective students who must fill out a form using the google forms provided by the school. This makes it difficult to share information with outsiders. After that, prospective students or parents must come to school to just see announcements or information and even submit documents related to the implementation of new student admissions. Therefore, it is necessary to develop a new web-based student information system at SMK Al-Halim Garut which can solve the problems so far. This development stage used the System Development Life Cycle (SDLC) method with the waterfall model and the need for a Unified Modeling Language (UML) which functions to make it easier to describe the system already made. The results showed that the Web-based Information System for New Student Admissions with PHP and SQL was able to manage the implementation of the New Student Admissions, such as registration, selection, announcement, and re-registration. In the feasibility test using a black box, it showed that this software was very feasible in terms of functionality.Keywords : information system, acceptance of new students, System Development Life Cycle (SDLC), Unified Modeling Language (UML).Abstrak - Saat ini prosedur penerimaan peserta didik baru di SMK Al-Halim Garut dinilai kurang efektif dan efisian. Karena penerimaan peserta didik baru dengan cara calon siswa harus mengisi lembaran formulir menggunakan google form yang sudah disediakan oleh pihak sekolah. Hal ini mengakibatkan sulitnya berbagi informasi dengan pihak luar. Setelah itu calon siswa ataupun orang tua siswa harus bersusah payah mendatangi sekolah untuk sekedar melihat pengumuman atau informasi dan bahkan mnyerahkan dokumen persyaratan yang berkaitan dengan pelaksanaan penerimaan peserta didik baru. Oleh sebab itu perlu adanya suatu pengembangan sistem informasi peserta didik baru berbasis web di SMK Al-Halim Garut yang bisa menyelasaikan permasalahan selama ini. Tahap pengembangan ini menggunakan metode System Development Life Cycle (SDLC) dengan model waterfall dan perlu adanya Unified Modeling Language (UML) yang berfungsi untuk mempermudah menggambarkan sistem yang akan dibuat. Hasil penelitian menunjukkan bahwa Sistem Informasi Penerimaan Peserta Didik Baru Berbasis Web dengan PHP dan SQL ini mampu mengelola pelaksanaan Penerimaan Peserta Didik Baru yaitu pendaftaran, seleksi, pengumuman, dan pendaftaran ulang. Pada uji kelayakan yang mengggunakan black box menunjukkan bahwa perangkat lunak ini sangat layak dari aspek fungsional.Kata Kunci : sistem infromasi, penerimaan peserta didik baru, System Development Life Cycle (SDLC), Unified Modeling Language (UML).


Sign in / Sign up

Export Citation Format

Share Document