scholarly journals RANCANG BANGUN SISTEM PENCAMPUR DAN PENGADUK PAKAN TERNAK SAPI OTOMATIS

KOMPUTEK ◽  
2020 ◽  
Vol 4 (1) ◽  
pp. 11
Author(s):  
Ibnu Yusron Suja'i ◽  
Edy Kurniawan ◽  
Didik Riyanto
Keyword(s):  
Dc Motor ◽  

Bagi seseorang yang memilih peternak sapi sebgai profesi tambahan, dapat menjadi tugas yang sulit untuk menjaga dan memberi makan sepanjang waktu. Apalagi jika peternak tersebut juga memiliki profesi utama. Umumnya para peternak memberi pakan konsentrat di wadah ember dan pengadukannya menggunakan tangan dan harus berjalan ke kandang sapi. Kegiatan seperti itu bagi peternak berprofesi lain akan meyita waktu dan tenaga lebih. Alat ini akan membuat peternak bisa menggunakan waktunya dengan sebaik mungkin. Pemberian pakan konsentrat sapi ini dapat dipermudah dengan penggunaan alat mekanik yang dikontrol oleh peralatan elektronik.Sistem ini merupakan alat kontrol yang mampu memberikan pakan konsentrat sapi secara otomatis dan sesuai jadwal. Pengendali utama dari sistem ini yaitu Arduino Uno dengan input sensor load cell dan RTC, sedangkan output-nya motor dc, motor servo, pompa air, LCD, modul SIM dan buzzer yang di program sesuai waktu jadwal pemberian pakan pada sapi.            Metode Perancangan yang digunakan yaitu sensor load cell sebagai penimbang berat pakan yang akan dicampur dan diaduk, serta motor servo sebagai penggerak tempat campuran pakan. Hasil dari perancangan ini yaitu dengan perbandingan campuran pakan 1:100 dari komposisi asli. Alat berjalan sesuai dengan jadwal yang telah ditentukan dan dapat menjaga kebutuhan pakan konsentrat sapi secara teratur.

2016 ◽  
Vol 10 (1) ◽  
pp. 1
Author(s):  
Potnuru Devendra ◽  
Mary K. Alice ◽  
Ch. Sai Babu ◽  
◽  
◽  
...  

Barometer ◽  
2020 ◽  
Vol 5 (2) ◽  
pp. 267-271
Author(s):  
Martinus Martinus ◽  
Mareli Telaumbanua ◽  
Meizano Ardi Muhammad ◽  
Adi Susilo
Keyword(s):  

Kebutuhan manusia semakin lama semakin meningkat, berkembang dan bervariasi, untuk memenuhi kebutuhan tersebut industri membutuhkan suatu alat yang dapat mengontrol dan mengendalikan proses permesinan secara otomatis. Diantaranya industri yang memerlukan pengendalian kualitas secara otomatis adalah industri makanan dan minuman instan. Di Indonesia, industri minuman didominasi oleh hasil olahan minuman instan bubuk dan cair. Salah satunya minuman instan kopi, minuman kopi membutuhkan beberapa tahap pengolahan, salah satu yang terpenting adalah proses pemutuan biji kopi. Saat ini industri masih menggunakan tenaga konvensional yang memakan waktu, biaya, tenaga operator. Penentuan mutu dengan cara seperti ini mempunyai kelemahan dari sisi subyektivitas yang memungkinkan terjadinya kesalahan akibat kelelahan mata manusia terhadap contoh yang dianalisis. Untuk menanggulangi masalah tersebut perlu adanya mesin pemutuan biji kopi dengan sistem otomasi berdasarkan parameter besar dan kecilnya biji kopi. Dengan cara menghitung banyaknya biji kopi pada sampel 300 gram biji kopi. Penyelesaian rancang bangun ini dilakukan dengan 2 tahapan yaitu perancangan konveyor sabuk dan perancangan otomasi. Perancangan konveyor sabuk pemilah terdiri dari pemilihan konsep, desain rinci menggunakan aplikasi Solidwork dan proses pembuatan berdasarkan desain. Selanjutnya, perancangan otomasi menggunakan mikrokontroller Arduino Uno, sensor load cell dan sensor FC-51. Setelah peralatan sudah dipasang semua selanjutnya dilakukan pengujian didapatkan dari 300 gram biji kopi terhitung jumlah biji kopi yang bervariasi yaitu 907, 954, 976, 1007, dan 1036 biji kopi. Kemudian, ketinggian sensor yang optimal 6 cm dari permukaan belt conveyor dan kecepatan conveyor 1,52 m/menit agar pembacaan sensor FC-51 akurat.


2020 ◽  
Vol 4 (2) ◽  
pp. 8-11
Author(s):  
Diarsyah Amarullah ◽  
Mochammad Djaohar ◽  
Massus Subekti

Abstract The purpose of this research is to design of the speed regulation of an arduino uno based seri DC motor using a DC-DC converter (Boost Converter). This research uses research and development method. The research subjects used are seri DC motor. Data analysis technique used is descriptive analysis with data collection technique that is laboratory observation using test instrument. The conclusion of this research is using a DC-DC converter or boost converter can move seri DC motor loads inertia to which has a maximum voltage of 24 V from the start supply to the boost converter which is 12 V so that the voltage increases twice. Other than that in terms of setting the DC motor speed is influenced by the amount of duty cycle controlled via by arduino uno microcontroller. ABSTRAK Tujuan penelitian ini adalah untuk membuat rancang bangun pengaturan kecepatan motor DC seri berbasis arduino uno dengan menggunakan DC-DC converter (Boost Converter). Penelitian ini menggunakan metode riset dan pengembangan. Subyek penelitian yang digunakan yaitu motor DC seri. Teknik analisis data yang digunakan yaitu analisis deskriptif dengan teknik pengumpulan data yaitu observasi laboratorium menggunakan instrumen pengujian. Kesimpulan dari penelitian ini adalah dengan menggunakan DC-DC converter atau boost converter bisa menggerakan beban inersia pada motor DC seri yang memiliki tegangan maximal 24 V, dari supply awal ke boost converter yaitu 12 V sehingga tegangan meningkat dua kali. Selain itu dalam hal pengaturan kecepatan motor DC dipengaruhi besaran duty cycle yang dikontrol melalui mikrokontroler arduino uno.


Jurnal Teknik ◽  
2020 ◽  
Vol 9 (2) ◽  
Author(s):  
Sumardi Sadi

DC motors are included in the category of motor types that are most widely used both in industrial environments, household appliances to children's toys. The development of control technology has also made many advances from conventional control to automatic control to intelligent control. Fuzzy logic is used as a control system, because this control process is relatively easy and flexible to design without involving complex mathematical models of the system to be controlled. The purpose of this research is to study and apply the fuzzy mamdani logic method to the Arduino uno microcontroller, to control the speed of a DC motor and to control the speed of the fan. The research method used is an experimental method. Global testing is divided into three, namely sensor testing, Pulse Width Modulation (PWM) testing and Mamdani fuzzy logic control testing. The fuzzy controller output is a control command given to the DC motor. In this DC motor control system using the Mamdani method and the control system is designed using two inputs in the form of Error and Delta Error. The two inputs will be processed by the fuzzy logic controller (FLC) to get the output value in the form of a PWM signal to control the DC motor. The results of this study indicate that the fuzzy logic control system with the Arduino uno microcontroller can control the rotational speed of the DC motor as desired.


2019 ◽  
Vol 1 (2) ◽  
pp. 51-58
Author(s):  
Sanji Muhammad Sidik ◽  
Hermawaty Hermawaty

Clothesline that is used in the community is still in the form of a manual so that the community must raise it directly. People who have more interests or who work may not have to raise clothes directly so they have to leave their more important work. When traveling or there are other jobs the community is still confused how to pick up clothesline with changing weather. From these problems, a prototype model of automatic clothesline was built using Android-based Arduino, this is to simplify and shorten the time in lifting clothesline or drying clothes when our weather changes. Having designed an automatic clothesline using Android-based Arduino. In this study, the Arduino UNO microcontroller functions as a data processing center obtained from the LDR sensor to detect light, uses a water sensor to detect rainwater and uses a DC motor to move the clothesline out / in, and uses the Bluetooth HC-05 module to move the clothesline with Android. The test results show that this tool works well, when the device is turned on the sensor will check the weather outside whether the weather is sunny or rainy. When the weather is sunny or hot outside, the clothesline will automatically come out and if the weather outside is raining, the clothesline will automatically go inside. When the sensor does not function or has trouble the automatic clothesline can be controlled via a smartphone that is connected to the Bluetooth HC-05 module.


2019 ◽  
Vol 2 (2) ◽  
Author(s):  
Bayu Irwanto ◽  
Masruki Kabib ◽  
Rochmad Winarso
Keyword(s):  

Pengukuran massa banyak dilakukan menggunakan timbangan konvensional, tetapi sistem ini memiliki kelemahan diantaranya adalah keakuratanya rendah dan kurang efisien waktu kerja.  Hal ini dikarenakan harus  memindahkan tembakau dari timbangan manual menuju alat press tembakau dengan tempat kerja yang terpisah. Penelitian ini bertujuan untuk merancang dan membuat sistem kontrol penimbangan tembakau menggunakan sensor  load cell. Metodologi yang digunakan dalam perancangan dan pembuatan sistem penimbangan tembakau dengan sistem kendali Arduino Uno, pertama adalah. proses perancangan, gambar desain sistem kontrol, diagram blok sistem kontrol, pembuatan dan pengujian. Hasil penelitian adalah telah dibuat sistem penimbangan tembakau dengan keakurasian tinggi, presentase ketelitian dari timbangan adalah 99,8 %._Kata kunci:  timbangan, loadcell, arduino Uno 


2019 ◽  
Vol 2 (2) ◽  
pp. 41-47
Author(s):  
Ryan Saputra ◽  
Pitoyo Yuliatmojo ◽  
Aodah Diamah

Tujuan Penelitian ini adalah membuat sistem Keranjang Belanja yang dapat mengikuti customer yang sedang berbelanja, membaca kode barcode dari belanjaan, dan mengetahui berat belanjaan yang sudah ada didalam keranjang belanja. Penelitian ini dilakukan menggunakan metode penelitian dan pengembangan (research and development) yang dikembangkan oleh Brog & Gall. Prinsip dasar yang merupakan karakteristik metode penelitian dan pengembangan 4 tahap Model Brog & Gall, yaitu: (1) tahap analisis, (2) tahap perancangan, (3) tahap pengembangan, (4) tahap pengujian. Hasil Penelitian Keranjang Belanja Pintar dapat direalisasikan dengan penggabungan sub-sistem yang berfungsi dengan baik, diantaranya. Arduino Uno, Raspberry, Display LCD TFT Raspberry, webcam, Sistem Pengukuran Berat Berbasis Load Cell 5Kg dan HX711, Buzzer, Ultrasonik, Motor DC, Modul Monster Driver Motor Shield VNH2SP30, Scanner Barcode, LCD 16×2, dan Accumulator. Sistem Keranjang Belanja Pintar dapat mengikuti objek yang sudah terkunci oleh sistem kamera webcam dengan cara menekan tombol “a” yang terdapat pada keyboard, dapat mengetahui hasil belanjaan yang tersimpan disuatu file yang sudah ditentukan dan tersimpan pada flashdisk agar file tersebut dapat dilihat oleh pihak kasir agar bisa melihat jumlah harga belanjaan, dan dapat mengetahui berat belanjaan yang sudah terdapat pada keranjang belanja maksimal 20Kg.


Author(s):  
M. Khairul Amri Rosa ◽  
Reza Satria Rinaldi ◽  
Ridho Illahi

ABSTRACTThis research develops a prototype of a remotely controlled lawn mower using Android smartphone with Bluetooth connection to avoid the risk of accidents. The lawn mower is controlled by an Android application developed with Mit App Inventor using HC-05 Bluetooth module connection. This prototype uses a DC motor as a driving motor to rotate the blade with an LM393 speed sensor using Arduino Uno microcontroller. The developed system is equipped with an option of grass height that can be adjusted. The test of HC-05 Bluetooth module resulted the maximum acceptable connection distance in the open space is 80 m and the maximum connection distance with a barrier is 10.45 m. DC motor speed tests are carried out on the lawn mowers at no load and loaded conditions. The results showed a slight decrease in motor speed at the grass height of 6 cm and 4 cm, but at 2 cm height the rotation dropped significantly.Keywords: lawn mower, remote control, Arduino Uno, Bluetooth, Android


Journal ICTEE ◽  
2020 ◽  
Vol 1 (1) ◽  
Author(s):  
Sigit Doni Ramdan
Keyword(s):  

Faktor keamanan menjadi hal utama yang harus diwaspadai banyaknya jumlah kasus pencurian koper di bagasi penumpang pesawat yang terus meningkat. Node MCU yang digunakan untuk membantu mengetahui keberadaan posisi koper sehingga kepemilikan barang yang bersifat pribadi dapat diketahui status keberadaanya. Penggunaan load cell digunakan sebagai alat utama untuk improvisasi pada pengembangan koper pintar agar menjadi otomatis. Sensor ini bekerja sebagai sensor berat pada sebuah timbangan yang akan digunakan sebagai penimbang berat dari koper yang sedang dalam pengisian pakaian. Penulis menemukan ide untuk membuat Pengembangan Koper Pintar Berbasis Arduino. Alat tersebut menggunakan mikrokontroler Arduino Uno ditambah dengan sensor berat Load Cell 20 Kg dan GPS dengan menggunakan Node MCU V.1.0 ESP8266 sebagai pelacak keberadaan posisi koper dengan komponen pendukung lainnya . Kata Kunci : Arduino Uno, Sensor berat load cell, Node MCU V.1.0 ESP8266, Koper Pintar.


2021 ◽  
Vol 13 (1) ◽  
pp. 41
Author(s):  
Erika Loniza ◽  
Fahrurrozi Fahrurrozi ◽  
Desy Rahmasari
Keyword(s):  
Sd Card ◽  

Pemeliharaan kesehatan adalah upaya penanggulangan dan pencegahan gangguan kesehatan. Salah satu dari sekian banyak yang menyebabkan kesehatan terganggu adalah masalah obesitas atau kegemukan, dan masalah obesitas merupakan hal yang paling banyak terdapat dikalangan masyarakat lokal bahkan di dunia. Penelitian ini bertujuan untuk membuat dan mendesain alat ukur tinggi dan berat badan serta Indeks Massa Tubuh objek dengan tampilan hasil pada LCD dan tersimpan di SD Card. Pada sensor ultrasonic maskimal tinggi badan yang dapat diukur yaitu sebesar 200cm dan pada sensor load cell maksimal berat badan yang dapat di ukur yaitu sebesar 150kg, dalam pembuatan alat tersebut semua sistem dikontrol oleh  minimum system arduino Uno. Dari penelitian yang dilakukan terhadap 5 orang sebagai objek pengukuran didapatkan hasil pengukuran rata-rata berat badan sebesar 51,76 kg dengan rata-rata persentase error sebesar 0,6% dan rata-rata tinggi badan sebesar 159,4 cm dengan rata-rata persentase error sebesar 0,2%. Setelah dilakukan penelitian secara umum dapat disimpulkan bahwa alat Medichal Healthy Detection dapat digunakan dengan baik dan masih dalam nilai ambang batas toleransi +- 1%.


Sign in / Sign up

Export Citation Format

Share Document