Media Sistem Informasi Video Profile SMA Permata Insani Menggunakan Adobe Creative Cloud

Sensi Journal ◽  
2020 ◽  
Vol 6 (1) ◽  
pp. 24-37
Author(s):  
Giandari Maulani ◽  
Sugeng Widada ◽  
Nabila Geysaka Amir
Keyword(s):  

Upaya lembaga sekolah agar dikenal dan diminati oleh masyarakat luas serta agar perolehan calon siswa setiap tahunnya selalu bertambah, yakni dengan melakukan upaya-upaya promosi melalui media tertentu. Media sistem informasi memegang peranan penting didalam suatu lembaga sekolah. Penelitian ini dibuat dikarenakan adanya permasalahan pada SMA Permata Insani yang saat itu belum memiliki media sistem informasi yang tepat untuk dapat menarik minat masyarakat, penelitian ini bertujuan menghasilkan sebuah media sistem informasi yang berbentuk video profile yang memiliki daya tarik audio visual sebagai bentuk upaya mempromosikan SMA Permata Insani. Penelitian ini menggunakan metode analisa permasalahan, metode pengumpulan data, metode perancangan media dan Konsep Produksi Media (KPM) yang memiliki tahapan Preproduction, Production dan Postproduction. Hasil akhir penelitian ini yakni terciptanya media sistem informasi dalam bentuk video profile dengan menggunakan aplikasi Adobe Creative Cloud yang variannya berupa: Adobe Premiere Creative Cloud, Adobe After Effects Creative Cloud dan Adobe Audition Creative Cloud yang dapat membantu SMA Permata Insani didalam melakukan upaya promosi agar dapat meningkatkan minat masyarakat serta meningkatkan perolehan calon siswa barunya.

Author(s):  
Pande Komang Saputra . ◽  
Gede Aditra Pradnyana, S.Kom., M.Kom. . ◽  
Dr. Dewa Gede Hendra Divayana, S.Kom., M .

Penelitian ini bertujuan untuk (1) menghasilkan rancangan dan mengimplementasikan hasil rancangan Film Dokumenter Tradisi Aci Keburan di Pura Hyang Api Desa Kelusa Gianyar Bali. (2) mengetahui respon masyarakat terhadap hasil akhir Film Dokumenter Tradisi Aci Keburan di Pura Hyang Api Desa Kelusa Gianyar Bali. Jenis penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah penelitian dan pengembangan dengan model cyclic strategy. Metode cyclic strategy dimulai dari pengumpulan data dengan cara observasi, wawancara, studi literatur, kuesioner, dan dokumentasi. Film dokumenter ini diimplementasikan dengan menggunakan aplikasi Adobe Premiere Pro CC 2018 dalam proses video editing, Adobe After Effects CC 2018 untuk pembuatan video animasi, Adobe Audition CC 2018 dalam proses sound editing, serta Adobe Photoshop CC 2018 untuk pembuatan desain keperluan film dokumenter. Hasil penelitian menunjukkan bahwa Film Dokumenter Tradisi Aci Keburan di Pura Hyang Api Desa Kelusa Gianyar Bali berdasarkan uji ahli isi, dan uji ahli film dokumenter memperoleh rata-rata persentase yaitu 89,99% dengan tingkat pencapaian “Baik”. Uji respon penonton untuk film dokumenter ini rata-rata persentase yaitu 91,18% dengan tingkat pencapaian “Sangat Baik”. Kesimpulan yang didapatkan yaitu Film Dokumenter Tradisi Aci Keburan di Pura Hyang Api Desa Kelusa Gianyar Bali sudah sangat baik dan bisa digunakan sebagai media informasi sejarah aci keburan. Kata Kunci : Tradisi Aci Keburan, Desa Kelusa Gianyar, Film Dokumenter, Cyclic Strategy. The purpose of this study are to: 1) give result in the design and implementation of the draft outcome for Film of Documentary Tradition Aci Keburan in Temple Hyang Api Village Kelusa Gianyar Bali; 2) know the public response for Film of Documentary aci keburan in Hyang Api Village Temple Kelusa Gianyar Bali. Type of this research is research and development using cyclic strategy. Methods of cyclic strategy starts from Data collected by observation, interview, literature study, questionnaires, and documentation. This study was implemented using Adobe Premiere Pro CC Pro 2018 as the video editing application and Adobe After Effects CC 2018 as additional applications in video effects and animation as well as using Adobe Audition Pro CC 2018 as the sound editor. The result of research and development showed that the film documentary Film of Aci Keburan Tradition in Hyang Api Temple Village Kelusa Gianyar Bali is good. The results obtained by the content analysis and analysis of documentary film can be categorized as good with a percentage of 89,99%. and audience's response. The content of the Documentary Film of Aci Keburan Tradition in Hyang Api Temple Village Kelusa Gianyar Bali can be categorized as good with a percentage of 91,18%.keyword : Aci Keburan Tradition, Village Kelusa Gianyar, Documentary, and Cyclic Strategy


Author(s):  
I Gede Herri Yudiana Sucitra . ◽  
I Gede Mahendra Darmawiguna, S.Kom, M.Sc . ◽  
Gede Aditra Pradnyana, S.Kom., M.Kom .

Tradisi Dewa Mesraman merupakan salah satu tradisi yang tergolong upacara Dewa Yadnya yang terdapat di Kecamatan Dawan, Desa Paksabali, Banjar Timrah tepatnya berada di Pura Panti Timrah. Film Dokumenter Dewa Mesraman ini bertujuan untuk : (1) mengimplementasikan Pengembangan Film Dokumenter Tradisi Dewa Mesraman Di Pura Panti Timrah Klungkung (2) meluruskan persepsi masyarakat terhadap makna dari tradisi Dewa Mesraman. Metode penelitian yang digunakan adalah cyclic strategy atau strategi berputar, cyclic strategy merupakan sebuah metode yang ada kalanya suatu tahap perlu diulang kembali sebelum tahap berikutnya dilanjutkan. Pengulangan tahap ini sering disebut dengan loop. Adapun tahap – tahap dari cyclic stragey diantaranya adalah Brief, Tahap 1, Tahap 2, evaluasi 1, Tahap 3, Evaluasi 2, Tahap 4, Outcome. Pengembangan film ini diimplementasikan menggunakan Adobe Premiere Pro Cs6 sebagai software editing video beserta bantuan Adobe After Effect sebagai penambah efek pada video. Dengan dibuatnya film dokumenter “Tradisi Dewa Mesraman”, masyarakat diharapkan bisa lebih mengetahui dan mengenal segala kearifan lokal yang ada di Desa Paksebali Klungkung, sehingga film dokumenter ini dapat dijadikan sebagai media informasi serta menjadi inspirasi bagi masyarakat Kabupaten Klungkung dan masyarakat luas pada umumnya.Kata Kunci : Dewa Mesraman, Pura Panti Timrah, Film Dokumenter, Tradisi. Dewa Mesraman tradition is one of the traditions that belong to Deity ceremony Yadnya contained in Dawan sub district, village Paksabali, Banjar Timrah precisely located in Panti Pura Timrah. Documentary Mesraman Dewa aims to: (1) implement the Development of Documentary Tradition Dewa Mesraman In Pura Panti Timrah Klungkung (2) align public perception of the significance of tradition Mesraman god. The method used is the cyclic strategy or strategies revolve, cyclic strategy is a method that is sometimes a necessary step before the next step was repeated followed. The repetition of this phase is often called the loop. As for the stage - the stage of cyclic stragey include Brief, Phase 1, Phase 2, the evaluation 1, Phase 3, Evaluation 2, Phase 4, Outcome. Development of the film is implemented using Adobe Premiere Pro CS6 as video editing software along with the help of Adobe After Effects as an addition to the effect on the video. With the making of the documentary film "Gods Mesraman Tradition", the public is expected to be more aware of and familiar with all the local knowledge that exists in the village Paksebali Klungkung, so this documentary can be used as a medium of information as well as an inspiration for the people of Klungkung and the public at large. keyword : Dewa Mesraman, Pura Panti Timrah, Documentary, Tradition.


2018 ◽  
Vol 1 (2) ◽  
pp. 75-90
Author(s):  
Qudratina Qudratina ◽  
Condra Antoni

Public Service Advertisement  have an important role in disseminating information to public. Along with the development of information and communication technology, the delivery of information such as Public Service Advertisement is also more interactive and modern. This is seen by the number of Public Service Advertisement using motion graphic techniques. Motion graphics are graphics that use video or animation to create the illusion of motion or transformation. Motion graphic based of Public Service Advertisement is simple in messaging, easy to absorb information and more appealing to the public. One of the information presented using motion graphic of Public Service Advertisement is about “Pedoman Gizi Seimbang”. Motion graphics of  Public Service Advertisement raises the topic of  “Pedoman Gizi Seimbang” which is aimed at the community, especially housewife who acts as the observer of foof consumed by all family.  Desaigned of “Pedoman Gizi Seimbang” applied some aspects in motion graphics. These aspects are spatial, temporal, live action, and typography. The research will use Villamil-Molina (1997) development method which each stage is interconnected and has an important role. Stages of the method are development, pre-preduction, production, post-production, and delivery. The software  used in this research is Adobe Illustrator CS6, Adobe After Effects CC 2018, and Adobe Premiere CS6. The results of this research indicate that motion graphic Pedoman Gizi Seimbang that apply spatial, temporal, live action, and typography aspects get response “Sangat Setuju” from respondents which is proved by the final value of interpretation of 83.62%.


2020 ◽  
Vol 3 (02) ◽  
pp. 104-123
Author(s):  
Rahmat Zainur Fujianto ◽  
Condra Antoni

Nowadays, the promotional media is increasingly growing. This can be seen from the number of companies that do promotions and to be known by the public. Zetizen Batam Pos is a tool for teenagers between 13 to 20 years old that provides the information about lifestyle and daily life, through various media such as printed media, online media, and other various offline activities. The problems that were found are some people do not know much about Zetizen Batam Pos. Therefore, Zetizen Batam Pos needs more attractive, creative and effective promotional media such as motion graphics.This study uses the Villamil-Molina (1997) development method which consists of five stages: development, pre-production, production, post-production, and delivery. Softwares used in this study are Adobe Illustrator CC 2017, Adobe After Effects CC 2017, and Adobe Premiere Pro CC 2017. After the motion graphic had been completed, an EPIC model analysis was conducted to test the motion graphic’s effectiveness as a promotional media for Zetizen Batam Pos. There are four dimensions of EPIC such as Empathy, Persuasion, Impact, dan Communication. Testing the effectiveness of Zetizen Batam Pos's motion graphics by using the EPIC model is very effective because the results for the dimension of Empathy, Persuasion, Impact, and Communication are 4.38, 4.37, 4.52, and 4.59 respectively. In that case, the communication dimension is becoming the most dominant of all dimensions. This could happen because the display of motion graphics on Zetizen Batam Pos can deliver the right, clear, and understandable information to the audience.


Author(s):  
I Gusti Ngurah Bagus Suryawan . ◽  
I Gede Mahendra Darmawiguna, S.Kom, M.Sc . ◽  
I Gede Partha Sindu, S.Pd., M.Pd. .

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk : (1) mengimplementasikan Film Dokumenter Kain Gringsig di Desa tenganan Pegringsingan (2) mengetahui respon pengguna terhadap Film Dokumenter Kain Gringsing di Desa Tenganan Pegringsingan. Metode penelitian yang digunakan adalah penelitian dan pengembangan. Film Dokumenter Kain Gringsing di Desa Tenganan Pegringsingan di kembangkan menggunakan metode cyclic. Aplikasi ini diimplementasikan menggunakan Adobe Premiere Pro Cs6 sebagai pembuat video dengan bantuan Adobe After Effect sebagai penambah efek video. Pemanfaatan aplikasi pembuat video dari dampak kemajuan teknologi menyebabkan para remaja atau anak muda mampu berkreasi dalam mengolah video dengan berbagai efek sesuai kemampuan dan keinginan sehingga video dapat dijadikan berbagai sarana yang vital dalam berbagai media promosi. Oleh karena itu, penulis mengembangkan sebuah film documenter yang berjudul “Film Dokumenter Kain Gringsing”. Dengan dikembangkannya film documenter ini, diharapkan keberadaan kain gringsing di desa tenganan pegringsingan semakin di kenal, serta dapat dijadikan sebuah media pembelajaran baik dari segi penggunaan dan makna di balik sebuah kain gringsing yang berada di desa tenganan pegringsingan. Hasil akhir film documenter kain gringsing dapat memberikan wawasan bagi penonton terkait proses pembuatan kain gringsing , penggunaan kain gringsing dalam upacara yang ada di desa tenganan pegringsingan serta makna filosofi yang terkandung dalam kain gringsing.. Respon pengguna terhadap film documenter kain gringsing dapat dikategorikan sangat positif dengan persentase 88%. Kata Kunci : Kain Gringsing, Tenganan Pegringsingan, Film Dokumenter, Tradisi. The purpose of this study was to: (1) implement Documentary Fabric Gringsig in the village of Tenganan Pegringsingan (2) determine the user response to the Documentary Fabric Gringsing in Tenganan Pegringsingan. The method used is research and development. Documentary Fabric Gringsing in Tenganan Pegringsingan developed using cyclic method. This application is implemented using Adobe Premiere Pro CS6 as a maker of video with the help of Adobe After Effects as an addition to video effects. Utilization maker application video of the impact of technological advances led to the teenagers or young child is able to be creative in the process the video with various effects according to ability and desire so that video can be used as the means vital in a variety of media promotion. Therefore, the authors developed a documentary film titled "Documentary Fabric Gringsing". With the development of documentary film, it is expected the presence of cloth in the village of Tenganan Pegringsingan gringsing increasingly well known, and can be used as a medium of learning in terms of both the use and the meaning behind a Cloth gringsing located in the village of Tenganan Pegringsingan. The final result documentary gringsing fabric can provide insight for the audience related to the process gringsing fabric, use fabric gringsing in a ceremony in the village of Tenganan Pegringsingan and philosophical meaning contained in the fabric gringsing . user response to the documentary film gringsing fabric can be categorized as very positive percentage of 88%. keyword : Fabric Gringsing, Tenganan Pegringsingan, Documentary, Tradition.


MAVIB Journal ◽  
2020 ◽  
Vol 1 (1) ◽  
pp. 69-79
Author(s):  
Lusyani Sunarya ◽  
Giandari Maulani ◽  
Ayundha Dwi Purayani
Keyword(s):  

Pada era globalisasi sekarang ini, media video informasi sangatlah penting, agar masyarakat mendapatkan informasi yang akurat, fakta dan dapat memberikan wawasan. Perkembangan teknologi informasi khususnya media audio visual, menjadi kebutuhan penting bagi masyarakat luas. Sebelum melakukan Sidang TA/Skripsi, mahasiswa/i wajib mempersiapan diri untuk mendapatkan hasil yang maksimal dalam sidang akhir TA/Skripsi. Tujuan penelitian ini adalah membantu mahasiswa/i peserta sidang TA/Skripsi untuk mengetahui persiapan apa saja yang harus dilakukan sebelum menuju sidang TA/Skripsi. Permasalahan yang sering terjadi yaitu peserta sidang TA/Skripsi, belum mengetahui apa saja yang harus di persiapkan saat sidang TA/Skripsi, kurangnya informasi dan masih banyak peserta sidang yang lupa, kurang memperhatikan, membawa materi sidang dengan baik dan sesuai ketentuan sidang TA/Skripsi. Untuk itu diperlukan media informasi yang dapat membantu mahasiswa dalam mempersiapkan sidang TA/Skripsi. Metode penelitiannya yaitu analisa permasalahan, pengumpulan data, analisa perancangan media dan konsep produksi media. Hasil penelitian ini berupa perancangan video informasi pembekalan sidang TA/Skripsi berbasis audio visual. Video ini dibuat dengan software Adobe Premiere CC 2017 dan Adobe After Effects CC 2017. Melalui video informasi ini, diharapkan seluruh peserta sidang TA/Skripsi dapat memahami informasi yang disampaikan dan mengikuti ketentuan yang ada, sehingga peserta sidang dapat mempersiapkan dirinya dengan baik dan mengikuti sidang TA/Skripsi dengan lancar.


CICES ◽  
2021 ◽  
Vol 7 (1) ◽  
pp. 56-68
Author(s):  
Gilang Kartika Hanum ◽  
Arif Purwadi ◽  
Putra Rizky Aupahaq

Tuberculosis or better known as TBC disease is a disease caused by the bacteria Mycobacterium Tuberculosis. This disease can be suffered by anyone, both young and old. Karawaci Medika Clinic, located in the Karawaci area of ​​Tangerang, is a clinic that provides health services for individuals and company employees by providing basic and / or specialist medical services. Karawaci Medika Clinic has handled various diseases, one of which is TBC. Currently, people do not know much about the spread and consequences of TBC disease so that the number of people affected by this disease continues to grow every year. The current TB information delivery at the Karawaci Medika Clinic is still using banners and brochures. The delivery media did not make the public interested in knowing information about TB. The community only read briefly and then threw away the brochures that had been given by the clinic. Based on the existing problems, a motion graphic video about TBC was made so that it could help the Karawaci Medika Clinic in conveying information about TB disease. The method used in making multimedia-based information media is data collection methods, media design and the concept of media production. The applications used in this research are Adobe Premiere pro CS6, Adobe After Effects CS6, Adobe Photoshop CS6, Adobe Audition CS6, and Adobe Media Encoder CS6. The final result is a video information motion graphic health education about TBC.


2017 ◽  
Vol 6 (2) ◽  
pp. 238
Author(s):  
Agus Aan ◽  
Ni Ketut Kertiasih ◽  
Ni Ketut Kertiasih ◽  
I PUTU BUDHAYASA ◽  
I PUTU BUDHAYASA
Keyword(s):  

Video  profil  merupakan  sebuah  media  elektronik  untuk  menyampaikan  informasi yang sangat efektif dalam memperkenalkan suatu Prodi. Melalui media visual inilah maka semua informasi dapat dengan mudah dicerna oleh semua kalangan masyarakat. Prodi Manajemen Informatika adalah Prodi berada di Fakultas Teknik dan Kejuruan, Universitas Pendidikan Ganesha (Undiksha). Prodi ini, membutuhkan  media promosi untuk sosialisasi kepada masyarakat untuk meningkatkan eksistensinya setelah melakukan perombakan kurikulum 2012 menjadi 2016. Berdasarkan hal tersebut, maka untuk melakukan promosi maka dikembangkan  sebuah video profil Prodi Manajemen Informatika Undiksha. Dalam pembuatan  video ini, digunakan  Software  Adobe Premiere Pro dan Adobe After Effects sehingga akan memudahkan pembuatan video profil. Dalam pembuatan Video Profil tahapan yang akan dibuat dimulai dari tahap Pra Produksi (Persiapan Ide, pengerjaan video, dan dialog atau Storyboard), Tahap Produksi (proses pengambilan gambar), Tahap Paska Produksi (Editing Video) serta elemen-elemen yang ada setiap tahapnya. Hasilnya berupa video profil yang digunakan untuk mempromosikan Prodi Manajemen Informatika. 


Author(s):  
I Kadek Evry Pranata ◽  
I Gede Partha Sindu ◽  
I Made Putrama

Penelitian ini bertujuan untuk (1) menghasilkan rancangan dan mengimplementasikan hasil rancangan pengembangan Film Dokumenter Seni Lukis Wayang Kamasan. (2) mengetahui respon masyarakat Bali khususnya masyarakat  Desa Kamasan terhadap hasil akhir Film Dokumenter Seni Lukis Wayang Kamasan. Jenis penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah penelitian dan pengembangan dengan model cyclic strategy. Film dokumenter ini diimplementasikan dengan menggunakan aplikasi Adobe Premiere Pro CC 2018 dalam proses video editing, Adobe After Effects CC 2018 untuk pembuatan video animasi, Adobe Audition CC 2018 dalam proses sound editing, serta Adobe Photoshop CC 2018 untuk pembuatan desain keperluan film dokumenter.Hasil penelitian menunjukkan bahwa Film Dokumenter Seni Lukis Wayang Kamasan Klungkung Bali berdasarkan uji ahli isi, dan uji ahli film dokumenter memperoleh rata-rata persentase yaitu 97.16% dengan tingkat pencapaian “Sangat Baik”. Uji respon penonton untuk film dokumenter ini rata-rata persentase yaitu 91.18% dengan tingkat pencapaian “Baik”. Kesimpulan yang didapatkan yaitu Film Dokumenter Seni Lukis Wayang Kamasan Klungkung Bali sudah sangat baik dan bisa digunakan sebagai media informasi sejarah seni lukis wayang kamasan.


MAVIB Journal ◽  
2020 ◽  
Vol 1 (1) ◽  
pp. 1-10
Author(s):  
M. Puad Abdul Baqi ◽  
Anita Restuintina ◽  
Brian Reega Pantarezi

Perkembangan teknologi di Indonesia saat ini sudah semakin modern. Sebagian besar masyarakat hampir tidak terlepas dari penggunaan barang elektronik setiap harinya terutama yang terhubung dengan internet, yang berarti pertukaran suatu informasi saat ini dapat terjangkau hampir ke seluruh daerah. Penyebaran informasi dengan internet ada beberapa macam seperti teks, gambar, foto, suara, video dan audio visual. Dari berbagai macam tersebut yang paling efektif adalah menggunakan audio visual. Mengambil data dari informasi umum tersebut, dalam penelitian ini peneliti melakukan suatu perancangan media video iklan produk pada PT. Lamjaya Inovasi Komputindo, yaitu tentang teknologi sistem CCTV (Closed Circuit Television) sesuai bidang perusahaan sebagai promosi. Tujuan penelitian ini adalah untuk membuat media promosi yang lebih menarik, efektif dan efisien. Sebelumnya media promosi yang digunakan adalah seperti website, pameran dan media video contoh dari CCTV secara langsung (demo video) yang di-upload di social media, tanpa adanya penjelasan informasi melalui audio dan instruksi untuk membuat calon customer menjadi lebih tertarik. Proses pengumpulan data dilakukan dengan mewawancarai salah satu manager pada divisi technical perusahaan. Hasil analisis memunculkan konsep video iklan dengan mengambil tema futuristic menggunakan aplikasi penunjang Adobe After Effects CC 2015 dan Adobe Premiere Pro CC 2015. Perancangan dilakukan dengan konsep produksi media, yang diantaranya ada preproduction, production dan postproduction. Hasil dari konsep video iklan yang dirancang ini dimanfaatkan untuk dapat meningkatkan minat dan target dari produk PT. Lamjaya Inovasi Komputindo.


Sign in / Sign up

Export Citation Format

Share Document