scholarly journals Gambaran Perilaku Pemeliharaan Kesehatan Gigi Mulut dan Indeks Plak Siswa SD Katolik Wori

2019 ◽  
Vol 7 (2) ◽  
Author(s):  
Kezia R. Rompis ◽  
Vonny N. S. Wowor ◽  
Christy N. Mintjelungan

Abstract: One of the factors that influence health including oral health is behavior. Decayed tooth allows the entrance of germs that can cause infection in other organs. Moreover, tooth plays some important role in supporting one’s self-confidence. Plaque is a soft deposit that forms biofilm and not be mineralized. It is attached to the tooth surface or to other hard surfaces in the oral cavity. This study was aimed to obtain the oral dental health behavior and the plaque index among students at SD Katolik Wori (elementary school). This was a descriptive study with a cross sectional design. The study population consisted of students of grades 3, 4, and 5. Repsondents were 48 students obtained by using total sampling method. Data were obtained by using oral dental health questionnaire and plaque index examination form. The results showed that the respondents’ behavior towards maintaining oral dental health was good with the scoring of 1266. The plaque indexes of 48 respondents were categorized, as follows: 0 (0%), very good; 10 (20.83%), good; 36 (75%), moderate; and 2 (4.17%) poor. In conclusion, oral dental health behavior of students at SD Katolik Wori was good and their plaque index was categorized as moderate.Keywords: oral dental health behavior, plaque index Abstrak: Salah satu faktor yang berpengaruh terhadap kesehatan termasuk kesehatan gigi mulut yaitu faktor perilaku. Gigi yang sakit merupakan pintu masuk kuman penyakit yang dapat menimbulkan infeksi pada organ tubuh lainya. Gigi juga merupakan salah satu penunjang rasa percaya diri yang paling utama. Plak adalah deposit lunak yang membentuk biofilm, tidak termineralisasi, dan menempel pada permukaan gigi atau permukaan keras lain dalam rongga mulut. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui gambaran perilaku pemeli-haraan kesehatan gigi mulut dan indeks plak siswa SD Katolik Wori. Jenis penelitian ialah deskriptif dengan desain potong lintang. Populasi penelitian terdiri dari siswa SD Katolik Wori kelas 3, 4 dan 5. Jumlah sampel sebanyak 48 diambil dengan metode total sampling. Pengumpulan data menggunakan kuesioner perilaku kesehatan gigi mulut dan formulir pemeriksaan indeks plak. Hasil penelitian memperlihatkan bahwa perilaku siswa terhadap pemeliharaan kesehatan gigi mulut tergolong baik dengan hasil skoring 1266. Indeks plak dari 48 responden ialah 0 (0%), kategori sangat baik; 10 (20,83%), kategori baik; 36 (75%), kategori sedang; dan 2 (4,17%) kategori buruk. Simpulan penelitian ini ialah perilaku kesehatan gigi mulut siswa SD Katolik Wori tergolong baik dengan indeks plak siswa SD Katolik Wori tergolong sedang.Kata kunci: perilaku kesehatan gigi mulut, indeks plak

e-GIGI ◽  
2019 ◽  
Vol 7 (2) ◽  
Author(s):  
Princess Keloay ◽  
Christy N. Mintjelungan ◽  
Damajanty H. C. Pangemanan

Abstract: In Indonesia, children dental and mouth health is on the apprehensive level. The caries prevalence in children of 5 to 9 years old is 92.6% and the proportion of brushing their teeth properly is only 1.4%. The control and prevention of plaque forming can be done in a simple, effective, and practical way through brushing the teeth thoroughly and regularly. This study was aimed to obtain the tooth brushing technique and plaque index among students at SD GMIM Siloam Tonsealama (elementary school). This was a descriptive study with a cross sectional design. Study population consisted of elementary students og grade 3 to 5. We used total sampling method. There were 42 students as subjects. Data were obtained by observing their tooth brushing techniques. The results showed that all students used combination technique of tooth brushing. Most students had plaque index of moderate category. The mean plaque index of the subjects was 2.67. In conclusion, students at GMIM in Tonsealama used combination technique of tooth brushing, and their plaque index was categorized as moderate.Keywords: plaque index, brushing teeth technique Abstrak: Kesehatan gigi dan mulut anak di Indonesia masih sangat memrihatinkan. Prevalensi karies pada anak usia 5-9 tahun dilaporkan mencapai 92,6%, dan proporsi waktu menyikat gigi dengan benar sebesar 1,4%. Usaha untuk mengontrol dan mencegah pemben-tukan plak dapat dilakukan secara sederhana, efektif, dan praktis yaitu dengan cara menggosok gigi secara teliti dan teratur. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui gambaran teknik menyikat gigi dan indeks plak siswa SD GMIM Siloam Tonsealama. Jenis penelitian ialah deskriptif dengan desain potong lintang. Populasi penelitian terdiri dari siswa sekolah dasar kelas 3 sampai dengan 5. Pengambilan sampel menggunakan total sampling. Terdapat seba-nyak 42 siswa sebagai subyek penelitian. Pengumpulan data menggunakan formulir pemeriksaan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa teknik menyikat kombinasi digunakan oleh seluruh subyek. Indeks plak paling banyak pada kategori sedang. Rerata nilai indeks plak yaitu 2,67. Simpulan penelitian ini ialah teknik menyikat gigi yang digunakan oleh siswa SD GMIM di Tonsealama ialah teknik kombinasi dengan indeks plak tergolong kategori sedangKata kunci: indeks plak, teknik menyikat gigi


e-GIGI ◽  
2017 ◽  
Vol 5 (2) ◽  
Author(s):  
Fernando B. Jotlely ◽  
Vonny N.S. Wowor ◽  
Paulina N. Gunawan

Abstract: Caries is one of the dental and oral health problems in Indonesia. Caries is a multifactorial disease, mainly caused by the lack of awareness to keep and maintain dental health. Papuan people are more likely to use areca nuts to clean their teeth instead of brushing their teeth in correct order. This study was aimed to obtain the caries index among Papuan people who lived in Manado based on DMF-T index and PUFA index. This was a descriptive study with a cross-sectional design conducted at Asrama Cendrawasih in Manado. There were 114 Papuan people as the study population. Subjects were 54 Papuan people (males and females) obtained by using purposive sampling method. The results showed that the average DMF-T indexes were 5 in males and 5.9 in females. Based on the average index of DMF-T (5.3), the caries status was categorized as high. Additionally, the untreated caries status had PUFA index of 0.3; in both sexes the average index was 0.3. Conclusion: Based on DMF-T index and PUFA index, the caries status of Papuan people at Asrama Cendrawasih Manado was categorized as high.Keywords: caries, PUFA index, DMF-T index Abstrak: Karies merupakan salah satu masalah kesehatan gigi dan mulut di Indonesia. Karies disebabkan oleh beberapa factor, antara lain kurangnya kesadaran tentang kebersihan gigi dan mulut. Masyarakat Papua lebih mengutamakan menggunakan pinang sebagai bagian dan rutinitas membersihkan rongga mulut dibanding menyikat gigi dengan baik dan benar. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui tingkat karies gigi pada orang Papua yang ada di kota Manado berdasarkan indeks DMF-T dan indeks PUFA. Jenis penelitian ialah deskriptif dengan desain potong lintang. Populasi penelitian di Asrama Cendrawasih di Kota Manado berjumlah 114 orang Papua. Subyek penelitian sebanyak 54 orang Papua, diperoleh dengan menggunakan purposive sampling method. Hasil penelitian memperlihatkan rerata indeks DMF-T pada laki-laki sebesar 5 dan pada perempuan sebesar 5,9. Berdasarkan rerata indeks DMF-T sebesar 5,3 status karies subyek penelitian termasuk kategori tinggi. Status karies yang tidak dirawat pada subyek penelitian berdasarkan indeks PUFA sebesar 0,3 dengan rerata pada laki-laki dan perempuan masing-masing sebesar 0,3. Simpulan: Berdasarkan indeks DMF-T dan indeks PUFA, status karies pada orang Papua di Asrama Cendrawasih Kota Manado termasuk kategori tinggi.Kata kunci: karies, indeks PUFA, indeks DMF -T


e-CliniC ◽  
2019 ◽  
Vol 7 (2) ◽  
Author(s):  
Karen Rompis ◽  
Vonny N. S. Wowor ◽  
Damajanty H. C. Pangemanan

Abstract: Smoking habit can be found in various age groups, ranging from children to adults. To date, many children and adolescents have become active smokers. Smoking is one of the triggers of oral cavity disorders and it influences aesthetics inter alia discolored teeth, mucosal thickening, gingivitis, and even oral cancer. This study was aimed to determine the level of knowledge about the impact of smoking on oral and dental health among students of SMK Negeri 8 Manado (senior high school). This was a descriptive study with a cross-sectional design, involving 40 respondents obtained by using total sampling method. Data were obtained by using questionnaire covering the characteristics of respondents and their levels of knowledge about the impact of smoking on oral and dental health. The results showed that the level of student knowledge about the impact of smoking on oral and dental health was 543. In conclusion, the level of knowledge of students at SMK Negeri 8 Manado about the impact of smoking on oral health was classified as good.Keywords: knowledge of students, impact of smoking, oral and dental health Abstrak: Kebiasaan merokok dapat ditemukan pada berbagai golongan usia, mulai dari anak-anak hingga dewasa bahkan saat ini banyak anak-anak serta remaja sudah menjadi perokok aktif. Kebiasaan merokok merupakan salah satu pencetus timbulnya gangguan penyakit rongga mulut serta memengaruhi estetika, antara lain dapat mengakibatkan perubahan warna gigi, penebalan mukosa, gingivitis, bahkan kanker mulut. Penelitian ini bertujuan untuk megetahui gambaran tingkat pengetahuan tentang bahaya merokok bagi kesehatan gigi mulut pada siswa SMK Negeri 8 Manado. Jenis penelitian ialah deskriptif dengan desain potong lintang. Terdapat 40 responden penelitian, diambil menggunakan total sampling. Pengum-pulan data diperoleh melalui kuesioner yang meliputi karakteristik responden dan tingkat pengetahuan mengenai bahaya merokok bagi kesehatan gigi mulut. Hasil penelitian menunjukkan tingkat pengetahuan siswa tentang bahaya merokok bagi kesehatan gigi mulut memperoleh skor 543. Simpulan penelitian ini ialah tingkat pengetahuan siswa SMK Negeri 8 Manado tentang bahaya merokok bagi kesehatan gigi mulut tergolong baik.Kata kunci: pengetahuan siswa, bahaya merokok, kesehatan gigi mulut


e-CliniC ◽  
2019 ◽  
Vol 7 (2) ◽  
Author(s):  
Karen Rompis ◽  
Vonny N. S. Wowor ◽  
Damajanty H. C. Pangemanan

Abstract: Smoking habit can be found in various age groups, ranging from children to adults. To date, many children and adolescents have become active smokers. Smoking is one of the triggers of oral cavity disorders and it influences aesthetics inter alia discolored teeth, mucosal thickening, gingivitis, and even oral cancer. This study was aimed to determine the level of knowledge about the impact of smoking on oral and dental health among students of SMK Negeri 8 Manado (senior high school). This was a descriptive study with a cross-sectional design, involving 40 respondents obtained by using total sampling method. Data were obtained by using questionnaire covering the characteristics of respondents and their levels of knowledge about the impact of smoking on oral and dental health. The results showed that the level of student knowledge about the impact of smoking on oral and dental health was 543. In conclusion, the level of knowledge of students at SMK Negeri 8 Manado about the impact of smoking on oral health was classified as good.Keywords: knowledge of students, impact of smoking, oral and dental health Abstrak: Kebiasaan merokok dapat ditemukan pada berbagai golongan usia, mulai dari anak-anak hingga dewasa bahkan saat ini banyak anak-anak serta remaja sudah menjadi perokok aktif. Kebiasaan merokok merupakan salah satu pencetus timbulnya gangguan penyakit rongga mulut serta memengaruhi estetika, antara lain dapat mengakibatkan perubahan warna gigi, penebalan mukosa, gingivitis, bahkan kanker mulut. Penelitian ini bertujuan untuk megetahui gambaran tingkat pengetahuan tentang bahaya merokok bagi kesehatan gigi mulut pada siswa SMK Negeri 8 Manado. Jenis penelitian ialah deskriptif dengan desain potong lintang. Terdapat 40 responden penelitian, diambil menggunakan total sampling. Pengum-pulan data diperoleh melalui kuesioner yang meliputi karakteristik responden dan tingkat pengetahuan mengenai bahaya merokok bagi kesehatan gigi mulut. Hasil penelitian menunjukkan tingkat pengetahuan siswa tentang bahaya merokok bagi kesehatan gigi mulut memperoleh skor 543. Simpulan penelitian ini ialah tingkat pengetahuan siswa SMK Negeri 8 Manado tentang bahaya merokok bagi kesehatan gigi mulut tergolong baik.Kata kunci: pengetahuan siswa, bahaya merokok, kesehatan gigi mulut


e-GIGI ◽  
2015 ◽  
Vol 3 (2) ◽  
Author(s):  
Marsela Liwe ◽  
Christy N. Mintjelungan ◽  
Paulina N. Gunawan

Abstract: In children, caries occurs mostly at the age of 6 to 9 years. At the age of 6 years permanent molar teeth begin to erupt, therefore, they are more susceptible to caries. Moreover, at the age of 9 years, a period of mingled teeth where the number of permanent teeth and of the milk teeth are nearly the same. This study aimed to obtain the prevalence of dental caries of the first permanent molar among students of elementary schools in South Tomohon. This was a descriptive study with a cross-sectional design. The population of this study was 72 students aged 6-9 years old. Samples were obtained by using total sampling method. Primary data were obtained by examination of the teeth and mouth. The results showed that the prevalence of caries among students of elementary schools in South Tomohon was 68.1% (49 students). Based on gender, caries were most frequent among males (68.4%). Based on age, caries were most frequent among students of 8 years old (79.2%). Based on tooth element, tooth 36 had the highest incidence of caries (37.2%). Based on the severity of caries, dentine caries was the most frequent (46.51%).Keywords: dental caries, the first permanent molarAbstrak: Karies merupakan penyakit yang banyak menyerang anak-anak terutama umur 6 sampai 9 tahun. Pada umur 6 tahun gigi molar permanen sudah mulai tumbuh sehingga lebih rentan terkena karies dan umur 9 tahun merupakan periode gigi bercampur dimana jumlah gigi permanen dan gigi sulung dalam rongga mulut hampir sama. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui prevalensi karies gigi molar satu permanen pada anak di SD kecamatan Tomohon Selatan. Penelitian ini menggunakan metode deskriptif observasional dengan pendekatan potong lintang. Populasi penelitian yaitu anak umur 6 - 9 tahun di SD kecamatan Tomohon Selatan dengan jumlah 72 orang. Sampel penelitian digunakan total sampling. Metode pengambilan data secara primer yaitu dengan pemeriksaan gigi dan mulut. Hasil penelitian menunjukkan prevalensi karies pada anak-anak di SD kecamatan Tomohon Selatan mencapai 68,1% dengan jumlah 49 anak. Berdasarkan jenis kelamin angka kejadian karies tertinggi didapatkan pada anak laki-laki mencapai 26 anak (68,4%). Berdasarkan usia angka kejadian karies tertinggi didapatkan pada usia 8 tahun mencapai 19 anak (79,2%). Berdasarkan elemen gigi, gigi 36 merupakan yang paling tinggi angka kejadian kariesnya yaitu 32 gigi (37,2%) dan berdasarkan tingkat keparahan karies kejadian karies dentin yang paling tinggi yaitu mencapai 40 gigi (46,51%).Kata kunci: karies gigi, molar satu permanen


2016 ◽  
Vol 1 (1) ◽  
pp. 21-30
Author(s):  
Imelda Derang

Intelligence is the ability to apply the knowledge and experiences that have been gained into the effort tasks are challenging and flexible book. Behaviour is an action that involves aspects of affective, cognitive, and psychomotor. Goal: This study aims to determine the relationship between the behavior of student nurses intelligence level II STIKes Santa Elisabeth Medan. Method: This study uses correlation with cross sectional design. The study population was all students / i Ners Level II STIKes Santa Elisabeth Medan as 65. The samples used were 65 respondents, the sampling technique in this research is using purposive sampling. The instrument of this study using questionnaire and observation sheets by using product moment test person. Result: Intelligence students as many as 30 people (46.2%) classified as having an average level of intelligence. A total of 32 people (49.2%) classified as well-behaved students. Person product moment test results obtained p value = 0.172 where a significant level of p> 0.05 so that this value proves that the absence of a relationship between the behavior of student nurses intelligence level II STIKes Santa Elisabeth Medan. Conclusion: Recommended for institutions, motivating students in balancing the behavior and intelligence. 


2021 ◽  
Vol 11 (1) ◽  
pp. 4-6
Author(s):  
Muhammad Alam Sikder ◽  
Tasneem Faruqui ◽  
KM Abdullah Al Harun ◽  
Sajjad Mahmud ◽  
Radia Faruqui

This cross sectional study on oral condition among school going children in Sylhet city was conducted at Osmani Medical High School, Dorgah Gate, Sylhet, Bangladesh. This study was carried out on 8th October, 2019 among 208 students, mostly 12 years aged studying in Class VI. The main objective of the study was to assess the oral health condition of school going children through decayed, missing, and filled teeth (DMFT) status. Data was collected by personal interview and clinical examination of the respondents. Among 208 children, 96 (46.2%) were boys and 112 (53.8%) were girls. Among all, 63 (30.3%) respondents brush their teeth once daily while 137 (65.9 %) respondents brush twice a day, and 8 (3.8 %) of them brush their teeth more than twice daily. Fluoride containing toothpaste is used by 73 (35.1 %) students, 112 (53.8 %) students did not know whether their toothpaste contain fluoride or not, and 23 (11.1 %) students do not use fluoride. Among all respondents, 125(60.09 %) did not have any decayed tooth, while 83(39.90 %) had tooth decay, and 20(9.6 %) had their teeth filled. Normal gingival condition was found in 185 (88.94 %) subjects, but 23(11.06 %) of them had red or swollen gingiva. The mean DMFT of the study population was 1.19 which is considered as “low” according to “WHO quantification for the DMFT index”. Update Dent. Coll. j: 2021; 11 (1): 4-6


2016 ◽  
Vol 4 (1) ◽  
Author(s):  
Ireine S. Waworuntu ◽  
John . Porotu'o ◽  
Olivia A. Waworuntu

Abstract: Tuberculosis is an infectious disease caused by Mycobacterium tuberculosis (M. tuberculosis). In Indonesia, there are about 430.000 new cases, of which 61.000 cases ended in death. This disease has many clinical varieties, therefore, a gold standard for the right and exact diagnosis is needed. The examination of sputum by using Ziehl-Neelsen staining must be more improved for public health service. This study aimed to determine the profile of Mycobacterium tuberculosis (acid-fast bacteria) among patients with coughing ≥2 weeks at Ranotana, Wenang and Sario Primary Health Cares (PHCs) by using Ziehl-Neelsen staining. This was a descriptive study with a cross sectional design. Samples were obtained by using total sampling method during the period of September 2015 - December 2015. The results showed that there were 38 cases of coughing ≥2 weeks as follows: 15 cases at Wenang PHC, 13 cases at Ranotana PHC, and 10 cases at Sario PHC. The examination of acid-fast bacteria from the 38 cases of three PHCs showed that 1 case (2.7%) had acid-fast bacteria (++). Conclusion: In this study, there was only one case (2,7%) with positive Mycobacterium tuberculosis. Keywords: cough more than two weeks, tuberculosis, BTA Abstrak: Tuberkulosis adalah suatu penyakit infeksi yang disebabkan oleh Mycobacterium tuberculosis (M. tuberculosis). Indonesia memiliki sekitar 430.000 kasus baru dimana 61.000 kasus berakhir dengan kematian. Penyakit ini memiliki gejala klinis yang bervariasi sehingga perlu ditetapkan standar baku untuk menegakkan diagnosis lebih cepat dan akurat. Pemeriksaan sputum dengan pewarnaan Ziehl-Neelsen harus lebih ditingkatkan pada pelayanan kesehatan masyarakat. Penelitian ini bertujuan untuk mendapatkan gambaran Mycobacterium tuberculosis (basil tahan asam, BTA) dengan pewarnaan Ziehl-Neelsen pada pasien batuk ≥2 minggu di Puskesmas Wenang, Puskesmas Ranotana, dan Puskesmas Sario Kota Manado. Jenis penelitian ini deskriptif dengan desain potong lintang. Pengambilan sampel menggunakan cara total sampling pada kurun waktu September 2015 - Desember 2015. Hasil penelitian mendapatkan 38 kasus batuk ≥2 minggu yaitu 15 kasus di Puskesmas Wenang, 13 kasus di Puskesmas Ranotana dan 10 kasus di Puskesmas Sario. Pada pemeriksaan (BTA) di Puskesmas Wenang, Puskesmas Ranotana dan Puskesmas Sario didapatkan BTA (++) 2,7% sedangkan BTA (-) 97,3%.Simpulan: Pada penelitian ini didapatkan 1 kasus (2,7%) Mycobacterium tuberculosis positif


2017 ◽  
Vol 4 (1) ◽  
pp. 56
Author(s):  
Addina Aimana Sabila ◽  
Ade Ismail A.K ◽  
Rochman Mujayanto

Background: Nosocomial infections can develop in the oral cavity due to poor oral hygiene. Oral Candidiasis is one of the most frequent nosocomial infection in oral cavity. The objective of this study is to describe the oral hygiene and oral candidiasis in hospitalized patients. Method: This analitical observational study used cross sectional design. Subject of the study were 74 adult patients aged 20-65 who are hospitalized at the Sultan Agung Islamic Hospital Semarang. Oral hygiene assessed from the presence of debris and calculus on the tooth surface using Simplified Oral Hygiene Index (OHIS) that were grouped in three categories (good, moderate, bad). Oral candidiasis diagnosed through clinical examination and swab procedure of suspicious lesions, and identified the presence of its spores and hyphae under a microscope observation. Kendal Tau test is used to analyze the correlation between oral hygiene with oral candidiasis. Results: Results showed patients with oral candidiasis in the poor and moderate oral hygiene were 29.7% and 1.4%, whereas patients without oral candidiasis in the poor and moderate oral hygiene were 60.8% and 8.1%. Kendall Tau correlation test results p value of 0.235 (p> 0.05). Conclusion: Conclusion of this study showed there is no association between oral hygiene with oral candidiasis.


e-GIGI ◽  
2019 ◽  
Vol 7 (2) ◽  
Author(s):  
Lilies Rizkika ◽  
Christy N. Mintjelungan ◽  
Kustina Zuliari ◽  
Johanna Khoman

Abstract: Gingival recession is the displacement of marginal gingiva to the apical direction of the cementoenamel junction due to the loss of alveolar bone attachment tissue resulting in exposure of the root surface of the tooth. Wrong technique of tooth brushing is one of the causes of gingival recession. This study was aimed to determine the correlation between tooth brushing techniques and gingival recession among the coastal coast community at the Megamas area of Manado. This was an analytical study with a cross sectional design. Sampleswere obtained by using total sampling method. Tooth brushing techniques were observed by looking at the way the respondents brushed their teeth. We provided check lists in accordance with the techniques they used. Data of gingival recession were obtained by examination of the oral cavity and then we calculated the severity of gingival recession. There were 43 respondents involved in this study. The result of the Kolmogorov-Smirnov obtained a p-value of 0.000. In conclusion, Yjere was a relationship between tooth brushing technique and the severity of gingival recession.Keywords: gingival recession, tooth brushing technique Abstrak: Resesi gingiva adalah perubahan posisi tepi gingiva ke arah apikal dari cemento enamel junction karena hilangnya jaringan perlekatan tulang alveolar sehingga mengakibatkan terbukanya permukaan akar gigi. Kesalahan teknik menyikat gigi merupakan salah satu penyebab resesi gingiva. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan teknik menyikat gigi dengan keparahan resesi gingiva pada masyarakat pesisir pantai di Kawasan Megamas Kota Manado. Jenis penelitian ialah analitik dengan desain potong lintang. Pengambilan sampel dilakukan dengan metode total sampling. Pengambilan data dilakukan dengan cara melihat gerakan menyikat gigi yang digunakan. Hasil pengamatan dimasukkan ke dalam check list sesuai dengan teknik yang digunakan. Resesi gingiva yang diperoleh melalui pemeriksaan langsung diklasifikasikan menurut tingkat keparahan resesi gingiva. Jumlah responden dalam penelitian ini sebanyak 43 orang. Hasil analisis menggunakan uji Kolmogorov-Smirnov mendapatkan nilai p=0,000. Simpulan penelitian ini menunjukkan adanya hubungan teknik menyikat gigi dengan keparahan resesi gingiva.Kata kunci: resesi gingiva, teknik menyikat gigi


Sign in / Sign up

Export Citation Format

Share Document