scholarly journals GAMBARAN STATUS KARIES PADA SISWA SMP NEGERI I TOMOHON

e-GIGI ◽  
2015 ◽  
Vol 3 (1) ◽  
Author(s):  
Elisa Mangkey ◽  
Jimmy Posangi ◽  
Michael A. Leman

Abstract: The most common oral disease in society is dental caries. Dental caries is a disease in hard tissue of tooth such as enamel, dentin, and cementum caused by microbiological activity inside fermented carbohydrate. SMP Negeri 1 Tomohon is one of the large junior high schools with students aged 11-14 years, and their parents’ social economy variated from low to middle class. Moreover, there are lot of snack counters around the school. Children’s habit of consuming cariogenic foods makes them susceptible to dental caries. This study aimed to obtain dental caries status on students at SMP Negeri 1 Tomohon. This was a descriptive research with cross sectional approach method. Population of this study was students in SMP Negeri 1 Tomohon with sampling using purposive sampling technique and there are 92 students became this research sample. Caries status was measured by using DMF-T index (decayed, missing, filling-teeth) which firstly acquainted by Klein H., Palmer CE, and Knutson JW in 1983. The result of this research showing DMF-T on SMP Negeri 1 Tomohon is D (decayed) scored 165, M (missing) scored 39, and F (filling) scored 4. The average result of DMF-T was 2.26. Conclusion: Caries status of SMP Negeri 1 Tomohon students was in the low category.Keywords: caries status, junior high school students, DMF-TAbstrak: Penyakit gigi dan mulut yang paling banyak dijumpai di masyarakat luas yaitu karies gigi. Karies gigi merupakan suatu penyakit pada jaringan keras gigi berupa email, dentin dan sementum yang disebabkan oleh aktivitas jasad renik yang ada dalam suatu karbohidrat yang diragikan. SMP Negeri 1 Tomohon merupakan salah satu sekolah yang cukup besar dengan siswa berusia 11-14 tahun, status sosial ekonomi orang tua yang bervariasi dari golongan rendah sampai menengah, dan terdapat banyak tempat jajanan di lingkungan sekolah. Kebiasaan anak mengonsumsi makanan kariogenik membuat anak rentan terhadap karies gigi. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui gambaran status karies pada siswa SMP Negeri 1 Tomohon. Jenis penelitian yang digunakan yaitu penelitian deskriptif dengan pendekatan cross-sectional. Populasi pada penelitian ini ialah siswa SMP Negeri 1 Tomohon dengan pengambilan sampel menggunakan teknik purposive sampling dan terdapat 92 siswa yang menjadi sampel penelitian. Status karies diukur menggunakan indeks DMF-T (decayed, missing, filling-teeth) yang pertama kali diperkenalkan oleh Klein H, Palmer CE, dan Knutson JW pada tahun 1983. Hasil penelitian menunjukkan rata-rata indeks DMF-T pada siswa SMP Negeri 1 Tomohon yaitu 2,26. Simpulan: Status karies siswa SMP Neheri 1 Tomohon berada pada kategori rendah.Kata kunci: status karies, siswa sekolah menengah pertama, DMF-T

e-GIGI ◽  
2015 ◽  
Vol 3 (2) ◽  
Author(s):  
Billy O. S. Mayusip ◽  
Ni Wayan Mariati ◽  
Christy N. Mintjelungan

Abstract: Caries is a dental hard tissue disease, which involves enamel, dentin, and cementum. It is caused by a microorganism activity inside carbohydrates that can be fermented. Dental caries widely occurs among school aged children since they often consume meal that potentially can cause caries. SMP Negeri 4 Touluaan is a junior high school located in kecamatan Silian Raya. This study aimed to obtain the dental caries status of students at SMP Negeri 4 Touluaan. This was a descriptive study with a cross-sectional approach. The population consisted of 240 students. Samples were 71 students obtained by using Slovin’s formula and a purposive sampling method. The results showed that the average DMF-T index of SMP Negeri 4 Touluaan students was 3.52, that belonged to the medium or fair category based on the WHO criteria.Keywords: caries status, junior high school students, DMF-T IndexAbstrak: Karies merupakan suatu penyakit jaringan keras gigi, yaitu email, dentin dan sementum, yang disebabkan oleh aktivitas jasad renik dalam karbohidrat yang dapat diragikan. Penyakit ini banyak terjadi pada anak usia sekolah. Anak-anak sekolah seringkali mengonsumsi makanan dengan kandungan substrat yang berpotensi menyebabkan karies. SMP Negeri 4 Touluaan merupakan SMP yang terletak di kecamatan Silian Raya. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui gambaran status karies pada murid SMP Negeri 4 Touluaan. Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif dengan pendekatan potong lintang. Populasi total sebanyak 240 siswa. Sampel penelitian didapat menggunakan rumus Slovin yaitu sebanyak 71 siswa. Pengambilan sampel menggunakan purposive sampling. Hasil penelitian ini menunjukan indeks DMF-T rata-rata pada siswa SMP Negeri 4 Touluaan sebesar 3,52 yang tergolong dalam kategori sedang menurut kriteria DMF-T yang dikeluarkan WHO.Kata kunci: status karies, murid sekolah menengah pertama, indeks DMF-T


1970 ◽  
Vol 3 (2) ◽  
Author(s):  
Oyoh O ◽  
Jenita Sidabutar

Kejadian dismenorea primer di Indonesia sekitar 54,89%, sisanya 45,11% dismenorea sekunder. Dismenorea primer  pada siswi SMP X dari 35 siswi 25 siswi mengalami disminor bila haid. Salah satu pengobatan dismenorea secara non-farmakologis yaitu hipnoterapi. Hipnoterapi merupakan salah satu cara yang mudah, cepat, efektif, dan efisien dalam menjangkau pikiran bawah sadar. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh hipnoterapi terhadap dismenorea pada siswi SMP. Metode penelitian yang digunakan adalah Pre Eksperimental dengan rancangan penelitian one group pre-test-post-test. Jumlah populasi yang didapat 117 orang dan jumlah sampel yang diambil 20 orang, dengan teknik purposive sampling. Pengumpulan data diperoleh secara langsung dari responden dengan menggunakan alat ukur Verbal Descriptor Scale (VDS). Analisis data melalui dua tahapan, yaitu univariat dan bivariat dengan menggunakan uji t-dependen. Hasil penelitian didapatkan nilai rata-rata skala dismenorea sebelum diberikan intervensi adalah 6,50 dan nilai rata-rata sesudah diberikan intervensi adalah 1,35, terdapat pengaruh hipnoterapi terhadap dismenorea (t=17,596, p-value= 0,001). Hipnoterapi dapat disarankan untuk diterapkan sebagai tindakan nonfarmakologis untuk mengatasi dismenorea.Kata kunci: Dismenorea primer, hipnoterapi, SMP.Effect of Hypnotherapy on Alleviating Primary Dysmenorrhea in Junior High School StudentsAbstractThe incidence of primary dysmenorrhea in Indonesia amounts to approximately 54.89%, while another 45.11% is secondary dysmenorrhea. 25 out of 35 female students at SMP Patriot Bangsa (Patriot Bangsa Junior High School) experience primary dysmenorrhea when menstruating. One of nonpharmacological treatments for dysmenorrhea is hypnotherapy. Hypnotherapy is an easy, fast, effective, and efficient way to treat dysmenorrhea by reaching the subconcious. This research aimed to identify the effect of hypnotherapy on dysmenorrhea in junior high school students. This research used a pre-experimental method with one group pretest- posttest design. The population of this research was 117 students and 20 students were chosen as sample with purposive sampling technique. Data were collected from respondents using Verbal Descriptor Scale (VDS) instrument. Data were analyzed in two steps, univariate and bivariate with t-dependent test. The results showed that the average value of dysmenorrhea before intervention is 6.5 and after intervention is 1.35. Hypnotherapy was found to have an effect on dysmenorrhea (t=17,596, p-value 0,001). It was suggested to the school that they should conduct nonpharmacological interventions such as hypnotherapy as treatment of dysmennorhea.Key words: Dysmenorrhea primer, hypnotherapy, SMP.


Jurnal KATA ◽  
2018 ◽  
Vol 2 (1) ◽  
pp. 158
Author(s):  
Heny Indriastuti Riza Fauzi ◽  
Edy Suryanto ◽  
Kenfitria Diah Wijayanti

<p align="center"><strong><em>Abstrak</em></strong><strong><em></em></strong></p><p><em>Tujuan penelitian ini untuk mendeskripsikan (1) bentuk kohesi berita berbahasa Jawa dalam majalah Panjebar Semangat, (2) bentuk koherensi berita berbahasa Jawa dalam majalah Panjebar Semangat, dan (3) relevansi </em><em>hasil analisis  bentuk kohesi dan koherensi </em><em>sebagai bahan </em><em>pel</em><em>ajar</em><em>an</em><em> bahasa Jawa di SMP. Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif kualitatif. Data penelitian ini </em><em>berupa </em><em>data </em><em>ter</em><em>tulis berita berbahasa Jawa dalam majalah Panjebar Semangat. Sumber data penelitian adalah dokumen dan informan. Teknik pengambilan sampel menggunakan purposive sampling. </em><em>P</em><em>engumpulan data </em><em>dengan cara </em><em>analisis dokumen dan wawancara. Analisis data </em><em>menggunakan teknik </em><em>analisis data interaktif</em><em>.</em><em> </em><em>Simpulan: (1) K</em><em>ohesi </em><em>berita di majalah Panyebar Semangat berbentuk </em><em>gramatikal</em><em> dan leksikal. Unsur konjugasi mendominasi dalam kohesi gramatikal dibandingkan dengan unsur </em><em>pengacuan</em><em>, </em><em>substitusi</em><em>, dan </em><em>pelesapan</em><em>; sedangkan unsur repetisi mendominasi dalam kohesi bentuk dibandingkan dengan unsur sinonimi, antonimi, kolokasi, hiponimi, dan ekuivalensi; (2) Koherensi berita di majalah Panyebar Semangat jenis hubungan sebab-akibat lebih dominan dibandingkan dengan jenis hubungan sarana-hasil, alasan-sebab, sarana-tujuan, latar-kesimpulan, syarat-hasil, parafrasis, amplikatif, aditif-waktu, indentifikasi, generik-spesifik, dan ibarat; (3) Berbagai bentuk kohesi dan jenis koherensi berita di majalah Panyebar Semangat dinilai cocok dan layak dijadikan sebagai bahan pembelajaran bahasa Jawa bagi siswa SMP, baik dilihat dari aspek bahasa, budaya, filosofis, dan kurikuler.</em><strong><em></em></strong></p><p><strong><em> </em></strong></p><p><strong><em>Kata kunci</em></strong><em>: kohesi, koherensi, berita berbahasa Jawa, </em><em>materi pembelajaran</em><em> </em><em></em></p><p align="center"><strong><em>Abstract</em></strong><strong><em></em></strong></p><p><strong><em> </em></strong><em>The purpose of this research is describe: (1) cohession aspect in Javanese news in Panjebar Semangat magazine, (2) coherence aspect in Javanese news in Panjebar Semangat magazine, and (3) their relevance as learning material of Javanese class in Junior High School. This study is a descriptive qualitative study. The data of the study using writing data form Javanese news in Panjebar Semangat magazine. </em><em>Sources of data in this study are documents and informants. Sampling technique in this research use purposive sampling. Data collection techniques are document analysis and interview. Data analysis ie interactive data analysis</em><em>. </em><em>Conclusion: (1) News cohesion in </em><em>Panjebar Semangat magazine</em><em> is grammatical and lexical. Conjugate elements dominate in grammatical cohesion compared to the elements of reference, substitution, and percolation; whereas repetition elements predominate in form cohesion compared to elements of synonymy, antonymy, collocation, hyponimi, and equivalence; (2) Coherence of news in </em><em>Panjebar Semangat magazine</em><em> of the type of causal relationship is more dominant than that of the means-of-means relationship, the causes, the means, the conclusion, the outcomes, the paradigms, the amplicatives, the additive-time, the identification, generic-specific, and like; (3) Various forms of cohesion and type of news coherence in Panyebar Semangat magazines are considered suitable and suitable as Javanese language learning materials for junior high school students, whether viewed from the aspects of language, culture, philosophy, and curricular.</em><em></em></p><p><strong><em>Keyword</em></strong><strong><em>s:</em></strong><em> </em><em>cohesion, coherence, Javanese news, learning materials</em><em></em></p>


Numeracy ◽  
2021 ◽  
Vol 8 (1) ◽  
pp. 73-85
Author(s):  
Dani Hanifatuzzahra ◽  
Harina Fitriyani

This study aims to obtain an overview of the characteristics and levels of metacognitive ability of junior high school students as seen from the melancholic and choleric personality types according to Hippocrates-Galenus. The results of this study are expected to be used as consideration for teachers in designing mathematics lessons that pay attention to personality types and students' metacognitive processes. A qualitative descriptive approach was chosen to answer the research objectives. At the same time, the research subjects were two grade VII students with melancholic and choleric personality types in one of the Muhammadiyah Junior High Schools in Jepara. The purposive sampling technique used in this research to subject selection. Data collection techniques used personality type questionnaires, metacognition tests, and interviews. Data analysis used three steps, namely data reduction, data presentation and conclusion drawing. The results showed that melancholic and choleric students had different characteristics and levels of metacognition. Melancholic students are at the metacognitive level between tacit use and aware use, while the rest of the cholerics are at the tacit use metacognition level. Penelitian ini bertujuan untuk mendapatkan gambaran tentang karakteristik dan jenjang kemampuan metakognisi siswa SMP yang dilihat dari tipe kepribadian melankolis dan koleris menurut Hippocrates-Galenus. Hasil penelitian ini diharapkan dapat dijadikan sebagai bahan pertimbangan guru dalam mendesain pembelajaran matematika yang memperhatikan tipe kepribadian dan proses metakognisi siswa. Pendekatan deskriptif kualitatif dipilih untuk menjawab tujuan penelitian. Sedangkan subjek penelitian adalah dua orang siswa kelas VII yang bertipe kepribadian melankolis dan koleris di salah satu SMP Muhammadiyah di Jepara. Adapun teknik pemilihan subjek penelitian menggunakan teknik purposive sampling. Teknik pengumpulan data menggunakan angket tipe kepribadian, tes metakognisi, dan wawancara. Analisis data menggunakan tiga langkah yakni reduksi data, penyajian data dan penarikan kesimpulan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa siswa melankolis dan koleris memiliki karakteristik dan jenjang metakognisi berbeda. Siswa melankolis berada pada jenjang metakognisi antara tacit use dan aware use, sedangkan sisa koleris berada pada jenjang metakognisi tacit use. Kata Kunci: Metakognisi, Melankolis, Koleris, Jenjang Metakognisi


2016 ◽  
Vol 3 (1) ◽  
pp. 76 ◽  
Author(s):  
Novferma Novferma

Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan letak, jenis, faktor-faktor kesulitan, dan self-efficacy siswa SMP swasta di Kabupaten Sleman, DIY dalam memecahkan masalah matematika berbentuk soal cerita. Penelitian ini termasuk penelitian survei dengan pendekatan kuantitatif dan kualitatif. Subjek penelitian adalah 124 siswa SMP swasta di Kabupaten Sleman, DIY yang berasal dari empat sekolah dengan kategori tinggi, sedang, dan rendah. Sampel penelitian ditentukan dengan stratified proportional random sampling technique. Instrumen yang digunakan berupa tes diagnostik terdiri atas 5 butir soal, angket self-efficacy, dan pedoman wawancara. Hasil penelitian menunjukkan bahwa kesulitan siswa dalam pemecahan masalah matematika berbentuk soal cerita terletak pada pengetahuan faktual, pengetahuan konseptual, pengetahuan prosedural, dan pengetahuan metakognitif. Jenis kesulitan yang dialami siswa yaitu pada mengingat fakta, mengingat konsep, memahami fakta, memahami konsep, menerapkan konsep, menerapkan prosedur, menganalisis prosedur, mengevaluasi faktual, mengevaluasi konsep, mengevaluasi prosedur, dan mengomunikasikan metakognitif. Faktor-faktor kesulitan yang dialami siswa SMP dalam memecahkan masalah matematika berbentuk soal cerita kelas VIII yaitu siswa merasa waktu yang diberikan tidak cukup, mudah menyerah, kurang teliti, sering lupa, merasa cemas, dan siswa tergesa-gesa untuk mengerjakan soal. Self-efficacy dari 124 siswa berada dalam kategori tinggi dengan rata-rata sebesar 90,4.Kata Kunci: analisis kesulitan siswa, self-efficacy, pemecahan masalah matematika, soal cerita AN ANALYSIS OF DIFFICULTIES AND SELF-EFFICACY OF JUNIOR HIGH SCHOOL STUDENTS IN SOLVING STORY FORM MATHEMATICAL PROBLEMS AbstractThis research aimed to describe the positions, types, difficulty factors, and self-efficacy of junior high school students in Sleman, DIY in solving story form mathematical problems. This study was survey research using the quantitative and kualitative approach. The subjects of this research were 124 students of private junior high schools in Sleman, DIY, which were from four different school groups in the high, middle, and low categories. The sample was established using the stratified proportional random sampling technique. The instruments which were used namely diagnostic test that consisted of 5 items, self-efficacy questionnaire, and interview guides. The results indicate that students’ difficulties in solving story form mathematical problems lie on factual knowledge, conceptual knowledge, procedural knowledge, and metacognitive knowledge. The types of difficulties experienced by students include remembering fact, remembering concept, understanding facts, understanding concept, applying concept, applying procedure, analyzing procedure, evaluating fact, evaluating concept, evaluating procedure, and communicating metacognitive. Difficulty factors that grade VIII students experience in solving story form mathematical problems include: students feel that the time given is not enough, easily give up, are not meticulous enough, oftenly forget, and are anxious and impatient while solving the problems. The self-efficacy of 124 students can be categorized as high with an average score of 90.4.Keywords: analysis of students’ difficulties, self-efficacy, mathematics problem solving, story problem.


2012 ◽  
Vol 18 (4) ◽  
pp. 313-322 ◽  
Author(s):  
Yuka Tamura ◽  
Isao Saito ◽  
Yasuhiko Asada ◽  
Taro Kishida ◽  
Masamitsu Yamaizumi ◽  
...  

2016 ◽  
Vol 5 (3) ◽  
Author(s):  
Fauzan Jafri

This research is motivated by the level of junior high school students' mathematical problem solving was still low. Based on the preliminary study which conducted by one of the schools in Batam shows the average score for mathematics was 62 for 100 scale. The purpose of this study is to obtain and investigate the improvement of students' problem-solving mastery on relations and functions material as the effect of  PAKEM model. The research method which used is pre-experiment and with one group pretest-posttest design. The subjects of this study were VIII grade students of one of the first junior school in Batam at odd semester 2015-2016 academic year, totally 32 students.  Sample of this research were taken by random sampling technique. Students’ problem solving mastery was measured by using problem-solving test, whereas the students’ problem-solving mastery improvement between before and after the concept of effect size implementation was calculated to find the effect size of applying the PAKEM model. The result showed that the effect size of applying the PAKEM model on improving problem solving mastery is 3.3, it means, the PAKEM model implementation on improving problem-solving mastery on function has a strong influence. It can be concluded that the PAKEM model implementation can improve problem solving mastery.


JIPSINDO ◽  
2016 ◽  
Vol 2 (2) ◽  
Author(s):  
Saliman

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bentuk-bentuk atau macam-macam kenakalan siswa SMP di Kota Yogyakarta, dan untuk mengetahui perbedaan intensitas kenakalan siswa SMP Negeri dan SMP swasta. Populasi penelitian ini adalah siswa SMP kelas 9, baik negeri maupun swasta sebanyak 1624 siswa dengan sampel penelitian 216 siswa. Sampel sekolah diambil 25% sehingga untuk SMP negeri diperoleh 4 sekolah (25%x16) dan untuk SMP swasta diperoleh 6 sekolah (25%x24). Sampel siswa untuk SMP negeri diambil 108 Siswa dan untuk SMP Swasta diambil 108 siswa. Pengambilan sampel dengan teknik proportional random sampling. Pengumpulan data dengan angket dan wawancara terbatas (perwakilan siswa). Analisis data dengan tabulasi frekuensi dalam bentuk angka dan persentase. Besar kecilnya persentase dalam tabel digunakan sebagai dasar pengambilan kesimpulan. Hasil penelitian menemukan; (1) pulang ke rumah terlambat 81,01%, (2) berbohong kepada orang tua/orang lain 68,52%, (3) berbuat ulah sehinga guru marah 62,50%, (4) menonton film porno 11,69%, (5) penggunaaan uang SPP untuk kepentingan lain 9,26%, (6) sebagai kelompok geng 8,80%, (7) terlibat tawuran 8,33%, (8) menyontek saat ulangan 6,94%, (9) mengganggu orang lewat 5,56%, (10) memalsu tanda tangan presensi 5,56%, (11) membaca buku porno 3,24%.Kata kunci: kenakalan siswa, bentuk kenakalanAbstractThis study aims to determine the forms or kinds of delinquency junior high school students in the city of Yogyakarta and to determine differences in the intensity of student delinquency at public junior high school and private junior high school. The study population was junior high school students of class 9, both public and private as much as 1624 students with 216 students study sample. Samples were taken 25% of school so as to public junior high school earned 4 (25% x16) and for private junior high school earned 6 (25% x24). Samples taken public junior high school students to 108 students and for private junior high school taken 108 students. Sampling with proportional random sampling technique. Collecting data by questionnaires and interviews are limited (student representative). Tabulation of data analysis with frequency in the form of numbers and percentages. The size of the percentages in the table are used as the basis for making conclusions. Results of the study successively discovered; (1) come home late 81.01%, (2) lying to parents/others 68.52%, (3) do act so that the teacher angry 62.50%, (4) watch porn 11.69%, (5) the use of tuition fees for the benefit of another 9.26%, (6) as gangs 8.80%, (7) involved brawl 8.33%, (8) cheat when replay of 6.94%, (9) annoy passers 5.56%, (10) forging signatures presence of 5.56%, (11) reading pornographic 3.24%.Keywords: student misbehavior, delinquency form


2020 ◽  
Vol 12 (02) ◽  
pp. 231
Author(s):  
Triani Yuliastanti ◽  
Mega Puspita Ria

ABSTRAKLatar belakang penelitian ini adalah terjadinya permasalahan yang sangat kompleks pada remaja, bahwa sebanyak 28% remaja perempuan dan 24% remaja laki-laki meminum minuman beralkohol sebelum usia 15 tahun. Sekitar 2,8% remaja 15-19 tahun terlibat penyalahgunaan NAPZA. 0,7% perempuan dan 4,5% laki-laki umur 15-19 tahun melakukan seks pranikah. Sekitar 32,1% remaja perempuan dan 36,5% remaja laki-laki mulai pacaran saat mereka belum berusia 15 tahun, Dari data di Puskesmas Boyolali II, bahwa anak-anak yang duduk dibangku SMP masih sangat mudah untuk dipengaruhi terutama dari lingkungan(Puskesmas Boyolali II, 2019), SMP N 3 Boyolali merupakan wilayah kerja Puskesmas II Boyolali merupakan sasaran untuk program PIK R. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui hubungan program konseling PIK-R dengan perilaku menyimpang anak SMPN 3. Design penelitian ini adalah kuantitatif analitik dengan pendekatan cross sectional.Populasi berjumlah 224 responden.Pengambilan sampel menggunakan teknik random sampling dengan jumlah sampel 36 responden. Alat pengumpulan data menggunakan kuesioner dan dianalisis menggunakan analisis Univariatdan Bivariat. Hasil analisis data menggunakan Chi-Square dengan program komputer diperoleh hasil p-value 0.008 (<0.05). Didapatkan ada hubungan yang signifikan antara program konseling PIK-R dengan perilaku menyimpang anak SMPN 3. Kesimpulan bahwa program konseling PIK-R dilaksanakan terencana, terstruktur dengan materi yang mudah dipahami, responden yang memiliki perilaku menyimpang 44,4% baik dari anak laki-laki dan perempuan. Remaja yang masih memiliki perilaku menyimpang yaitu siswa-siswi yang mengikuti program konseling PIK-R <2x. Dari hasil penelitian ini diharapkan remaja dilingkungan SMPN3 Boyolali dapat menerima informasi yang baik melalui Program PIK-RKata Kunci : Program PIK-R, Perilaku menyimpang. COMPARATION PIK-R COUNSELLING  PROGRAM WITH DEVIATE BEHAVIOR OF JUNIOR HIGH SCHOOL STUDENTABSTRACTThe Background of this research is the occurrence of a complex and diverse problem in adolescents, that as many as 28% of adolescent girls and 24% of adolescent boys drink alcoholic drink before the age of 15 years. Approximately 2,8% of adolescent 15-19 years are involved in drug abuse. 0,7% of woman and 4,5% of men aged 15-19 years had premarital sex. Around 32,1% of adolescent girl and 36,5% of adolescent boy start dating when they are not yet 15 years old. The aim to explore comparation of PIK-R counselig program with deviant behavior junior high school students. A cross sectional quantitative study was used to measured 36 respondens aged 11-13 years. Data collection tool using questionnaires and analyzed using univariat and bivariat analysis.The result of data analysis using Chi-Square with a computer program, obtained p-value 0.008 (<0.05). There is a significant relationship between the PIK-R counseling program with deviant behavior of  junior high school students.So it can be concluded PIK-R counseling program carried out planned, structured with theory the easy in understand, respondent which has deviant behavior 44,4% of man and of woman. Adolescent still has deviant behavior that is student follow PIK-R counseling program <2x. The results of this study, it is expected that adolescents in Boyolali Junior High School can receive good information through PIK-R.Keywords : Program PIK-R, Deviate behavior.


2019 ◽  
Vol 5 (5) ◽  
pp. 197-203
Author(s):  
Rizky Setiadi ◽  
Tini Tini ◽  
Edi Sukamto ◽  
Umi Kalsum

Background: The use of smartphones increases in Indonesia, its users are no longer among adults but have also spread to teenagers and children. Smartphone addiction causes a variety of problems, both physical, social, behavioral, and psychological problems of adolescents.Objective: The objective of this study is to identify the association between the tendency of smartphone addiction and the occurrence of emotional mental disorders in adolescents of junior high school students in Samarinda.Methods: This study used a descriptive analytic design through cross-sectional approach conducted in junior high schools in Samarinda. Sample of this study were 127 students. The 20 self-questionnaire adopted from the 2013 Basic Health Research questionnaire was used to measure emotional mental disorders, and the Smartphone Addiction Scale - Short Version (SAS-SV) questionnaire was used to measure smartphone addiction. Data were analyzed with multiple logistic regressions.Results: Results showed that there was an association between smartphone addiction and emotional mental disorders among junior high school students in Samarinda (p < .05). Adjusted Odds Ratio (AOR) was obtained at 2.418 (95% CI was 1.033 – 5.660).Conclusions: Smartphone addiction may lead emotional mental disorder among Junior High School students. The decisive rules are needed in the use of smartphones, both at school and at home to prevent the occurrence of smartphone addiction.


Sign in / Sign up

Export Citation Format

Share Document