scholarly journals Pengaruh Model Pembelajaran Problem Posing terhadap Kemampuan Berpikir Analisis Pendidikan Kewarganegaraan

2018 ◽  
Vol 5 (1) ◽  
Author(s):  
Yuliana Putri ◽  
Ismail Ismail ◽  
Rispawati Rispawati

Penelitian   ini   bertujuan   untuk   mengetahui   ada   tidaknya   pengaruh   model pembelajaran Problem Posing terhadap kemampuan berpikir analisis sisw a kelas XI pada mata pelajaran Pendidikan Kew arganegaraan (PKn) di SMKN 6 Mataram. Jenis penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah quasi eksperiment dengan nonequivalent  control  group  design.  Instrumen  yang  digunakan  dalam  penelitian  ini adalah  instrumen  tes bentuk  pilihan ganda  sebanyak  25 item  untuk  mengukur kemampuan berpikir analisis sisw a. Berdasarrkan hasil analisis data menggunakan uji t diperoleh nilai thitung = 2,256 > ttabel = 1,683, dengan dk = n1 + n2 – 2= 39 pada  taraf  signifikan  5%, artinya  terdapat  perbedaan  yang  signifikan antara kemampuan berpikir analisis sisw a kelas eksperiemen dan kelas kontrol pada mata pelajaran  PKn.  Kemudian  hasil dari analisis menggunakan uji N-Gain diperoleh nilai N-Gain  sisw a kelas eksperimen sebesar 0,604 dengan kategori sedang dan kelas kontrol  sebesar  0,492  dengan kategori  sedang.  Meskipun  kategori  kedua kelas tersebut  adalah sedang  namun nilai  N-Gain  kelas eksperimen  lebih tinggi dibandingkan dengan kelas kontrol. Berdasarkan hasil penelitian tersebut menunjukkan bahw a ada pengaruh model pembelajaran Problem Posing terhadap kemampuan berpikir analisis sisw a kelas XI pada mata pelajaran PKn di SMKN 6 Mataram.  AbstractThis research aims to find out the influence of Problem Posing learning model on students’  analytical  thinking  ability  in  Civic  education  at  the  second  grade  of SMKN 6 Mataram. The type of research is Quasi Experiment by using Non-equivalent Control Group Design. The research instrument used w as multiple choice test w hich consisted of 25 items to measure students' analytical thinking ability. Based on the data analysis by using t-test, it resulted that t-ratio = 2.256 > t-table = 1.683 w ith dk  = n1+n2–2=39  on 5% significant  level, w hich means there is a significant difference  betw een  students’  analytical  thinking  ability  on  Civic  education  at experimental  class  and  control  class.  Then,  the  result  w as  tested  by  N-Gain analysis. It show ed that the N-gain value of Experimental class is 0.604 as medium category  w hile  Control  class  is  0.492  as  medium  category.  Although both categories  w ere same,  the N-Gain value of Experimental class w as higher than Control  class.  Regarding  to  the  result,  it  can  be  concluded  that  there  is  an influence of Problem Posing learning model on students’ analytical thinking ability in Civic education at the second grade of SMKN 6 Mataram.Key words: Problem Posing Learning Model, Analytical Thinking Ability

2020 ◽  
Vol 5 (4) ◽  
pp. 478
Author(s):  
Suratman S. Naim ◽  
Suhadi Ibnu ◽  
Aman Santoso

<p><strong>Abstract: </strong>The purpose of this research was to determine the influence of challenge based learning model on students creative thinking ability. This research is used a quasy-experimental design of the type <em>nonequivalent pretest-posttest control group design</em>. The sample of this research consisted of students of Chemistry Education, Khairun University in the sixth semester, enrolling in the subject of Environmental Chemistry during education year in 2018/2019 from two classes. The experimental class was taught with challenge based learning model and the control class was taught with problem based learning model. The instrument of the research was a creative thinking ability tests with the type of open essay questions that had validity of 77.08% and Alpha Cronbach reliability coefficient of 0.896. The results showed that there was no statistically significant difference in creative thinking ability between the students from the two research classes (ɑ = 0.05), although descriptively the creative thinking ability of the experimental class was better than the control class.</p><strong>Abstrak:</strong> Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh model <em>challenge based learning</em> terhadap kemamampuan berpikir kreatif mahasiswa. Penelitian ini menggunakan rancangan penelitian eksperimental semu tipe <em>nonequivalent</em><em> pretest-posttest control group design</em>. Sampel penelitian ini terdiri dari mahasiswa Pendidikan Kimia, Universitas Khairun angkatan 2016 yang menempuh matakuliah Kimia Lingkungan pada tahun ajaran 2018/2019 dari dua kelas. Kelas eksperimen dibelajarkan dengan model pembelajaran <em>challenge based learnin</em>g dan kelas kontrol dibelajarkan dengan model pembelajaran <em>problem based learning</em>. Instrumen penelitian adalah tes kemampuan berpikir kreatif dengan jenis soal esai terbuka yang memiliki validitas isi 77,08% dan koefisien reliabilitas <em>Alpha Cronbach</em> 0,893. Hasil penelitian memperlihatkan bahwa tidak ada perbedaan yang signifikan antara kemampuan berpikir kreatif mahasiswa dari kedua kelas penelitian (ɑ = 0.05), walaupun secara deskriptif kemampuan berpikir kreatif kelas eksperimen lebih bagus daripada kelas kontrol.


2016 ◽  
Vol 2 (2) ◽  
pp. 145 ◽  
Author(s):  
Devy Indah Lestari ◽  
Anti Kolonial Projosantoso

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui: (1) karakteristik, (2) kriteria kelayakan, dan (3) keefektifan media komik model PBL pada pembelajaran IPA di SMP kelas VII dalam meningkatkan kemampuan berfikir analitis dan sikap ilmiah. Penelitian ini merupakan penelitian dan pengembangan yang mengadaptasi model Borg & Gall yang terdiri dari lima tahap. Subjek coba pada penelitian ini adalah siswa kelas VII di SMP Negeri 1 Sentolo. Pengujian lapangan menggunakan kuasi eksperimen nonequivalent control group design. Hasil penelitian menunjukkan bahwa media pembelajaran IPA berbentuk komik: (1) memiliki karakteristik: alur cerita sesuai sintaks PBL, judul komik merupakan integrasi dari KD 4.3, KD 7.3, dan KD 7.4, cerita dalam komik memuat indicator berfikir analitis, tokoh dalam komik diperankan melalui sikap ingi tahu dan berfikir terbuka, (2) layak digunakan dengan kriteria sangat baik dan (3) efektif untuk meningkatkan kemampuan berfikir analitis dan sikap ilmiah siswa.Kata Kunci: media komik, kemampuan berfikir analitis, dan sikap ilmiah Developing Science Comic Media Using the Problem-Based Learning Model to Increase the Analytical Thinking Ability and Scientific Attitude  AbstractThis research aims to knows: (1) the characteristic, (2) feasibility, and (3) effectiveness of natural science teaching media in the form of comic using problem-based learning model to increase the analytical thinking ability and scientific attitude of grade VII students of junior high school. This study was research and development adapting the model from Borg & Gall consisting of five steps. The research subjects were grade VII students of SMP N 1 Sentolo. The main try out used quasi-experimental with the nonequivalent control group design. The results of this research show that (1) the characteristic of comic media are: has a stories according the syntax of Problem Based Learning model, integrated title of KD 4.3, KD 7.3, and KD 7.4, the stories in comics load indicator analytical thinking ability, and the characters in the comics through scientific attitude of curiosity and open minded thinking, (2) the developed science teaching media in the form of comic is in a very good quality category, and (3) it is feasable to use to increase the students’ analytical thinking ability and scientific attitude. The effectiveness of the developed media to increase the analytical thinking ability and science attitude.Keywords: comic media, analytical thinking ability, and scientific attitude


2018 ◽  
Vol 8 (2) ◽  
Author(s):  
NI NYOMAN SRI ARTINI . ◽  
PROF.DR. I MADE CANDIASA, MI.Komp. . ◽  
DR. I MADE KIRNA, M.Si. .

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis (1) perbedaan keterampilan berpikir kritis antara siswa yang mengikuti model pembelajaran kooperatif Group Investigation dengan siswa yang mengikuti model pembelajaran langsung, (2) pengaruh interaksi antara model pembelajaran dengan bakat numerik siswa terhadap keterampilan berpikir kritis siswa, (3) perbedaan keterampilan berpikir kritis antara siswa yang mengikuti model pembelajaran kooperatif Group Investigation dengan siswa yang mengikuti model pembelajaran langsung, pada siswa yang memiliki bakat numerik tinggi, (4) perbedaan keterampilan berpikir kritis antara siswa yang mengikuti model pembelajaran kooperatif Group Investigation dengan siswa yang mengikuti model pembelajaran langsung, pada siswa yang memiliki bakat numerik rendah. Jenis penelitian ini adalah penelitian eksperimen semu dengan rancangan yang digunakan adalah two way pretest-posttest non-equivalent control group design. Populasi penelitian adalah siswa kelas XI IA SMAN 2 Semarapura tahun pelajaran 2013/2014 sebanyak 171 orang. Sampel 76 orang siswa yang dipilih dengan teknik simple random sampling dengan uji kesetaraan kelas. Data dalam penelitian ini berupa keterampilan berpikir kritis dan bakat numerik siswa yang dikumpulkan dengan tes keterampilan berpikir kritis dan bakat numerik. Pengujian hipotesis menggunakan uji ANAVA dua jalur dan dilanjutkan dengan uji Scheffe untuk menguji komparasi pasangan nilai rata-rata tiap kelompok perlakuan. Hasil penelitian menunjukkan (1) terdapat perbedaan yang signifikan antara keterampilan berpikir kritis kelompok siswa yang belajar dengan model pembelajaran kooperatif Group Investigation dan model pembelajaran langsung (Fh=14,153;pF’(0,05)=4,41).Kata Kunci : Model Pembelajaran Kooperatif Group Investigation, Keterampilan Berpikir Kritis, Bakat Numerik. This research aimed to analyze (1) the difference of critical thinking ability among the students who joined Group Investigation cooperative learning model with the students who take the direct learning model, (2) interaction effect between learning model and students’ numerical talent towards students’ critical thinking ability, (3) the difference of critical thinking ability among the students who joined Group Investigation cooperative learning model with the students who take the direct learning model, on high numerical talent students, (4) the difference of critical thinking ability among the students who joined Group Investigation cooperative learning model with the students who take the direct learning model, on low numerical talent students. The research type was a quasi experimental research with two ways pretest-posttest non-equivalent control group design. The research population was grade XI A1 students of SMAN 2 Semarapura Academic Year 2013/2014, with the amount 171 students. The sample was 76 students chosen by simple random sampling technique and class equality test. The data research was critical thinking ability and students’ numerical talent collected by critical thinking ability test and numerical talent. The hypothesis testing used ANOVA two paths followed by Scheffe test to test the comparative value pairs on average each treatment group. The research result showed (1) there was a significant difference between critical thinking ability of the students using Group Investigation cooperative learning model and direct learning model (Fh=14,153;p˂0,05). The students learnt using Group Investigation cooperative learning model showed better critical thinking ability and numerical talent. (2) There was an interaction effect between learning model and numerical talent towards critical thinking ability (Fh=4,502;p˂0,05). (3) There was a significant difference between critical thinking ability students’ levels that using Group Investigation cooperative learning model and direct learning model on high numerical talent students (Fh=16,68˃F’(0,05)=4,41). (4) There was a significant difference between critical thinking ability of the students using Group Investigation cooperative learning model and direct learning model for low numerical talent students (Fh=1,29˃F’(0,05)=4,41). keyword : Group Investigation Cooperative Learning Model, Critical Thinking Ability, Numerical Talent.


ATTARBIYAH ◽  
2019 ◽  
Vol 28 ◽  
pp. 41
Author(s):  
Erna Risfaula Kusumawati

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apakah prestasi belajar dan thinking skill (kemampuan berpikir) siswa dengan pembelajaran menggunakan pendekatan problem posing lebih tinggi daripada pembelajaran konvensional menggunakan metode ceramah. Penelitian ini merupakan penelitian quasi experimentation dengan rancangan randomized posttest control group design. Sampel penelitian terdiri atas siswa kelas XI IPA 1 yang berjumlah 42 siswa sebagai kelas kontrol dan XI IPA 3 yang berjumlah 41 siswa sebagai kelas eksperimen. Hasil penelitian ini membuktikan bahwa pembelajaran fisika dengan pendekatan problem posing dapat meningkatkan prestasi belajar dan thinking skill siswa. Prestasi belajar fisika dan kemampuan berpikir siswa dengan pembelajaran menggunakan pendekatan problem posing lebih tinggi daripada siswa dengan pembelajaran konvensional menggunakan metode ceramah. Siswa kelas sampel dengan pembelajaran menggunakan pendekatan problem posing memiliki rata-rata prestasi belajar 87,4 dan presentase kemampuan berpikir 75% sedangkan siswa kelas sampel dengan pembelajaran konvensional menggunakan metose ceramah rata-rata prestasi belajar 76,3 dan persentase kemampuan berpikir 60%. This study aims to determine whether students' learning and thinking skills (thinking ability) with learning use a problem posing approach higher than conventional learning using the lecture method. This study was a quasi-experimentation study with a randomized posttest control group design. The study sample consisted of students of class XI IPA 1, amounting to 42 students as the control class and XI IPA 3, amounting to 41 students as the experimental class. The results of this study prove that physics learning with a problem posing approach can improve student achievement and thinking skills. Physics learning achievement and students' thinking ability with learning use a problem posing approach higher than students with conventional learning using the lecture method. Sample class students with learning using the problem posing approach have an average learning achievement of 87.4 and a percentage of thinking skills of 75% while students in the sample class with conventional learning use lecture method average learning achievement 76.3 and the percentage of thinking ability 60%.


2018 ◽  
Vol 3 (2) ◽  
pp. 74
Author(s):  
Eka Komala Dewi ◽  
Hendri Winata

Critical thinking skill of students is affected by many factors, including the learning model. There are many kinds of learning model; one of it is cooperative learning model with student facilitator and explaining type. This article discussed the results of research on the application of the student facilitator and explaining model in improving critical thinking skill of students in introduction of office administration subject. This study used a quasi-experimental method with Nonequivalent Control Group design. The results of conducted research showed a positive and significant difference in the application of the cooperative learning model with student facilitator and explaining type to improve critical thinking skill of learners.ABSTRAKKemampuan berpikir kritis peserta didik dipengaruhi oleh banyak faktor, diantaranya adalah model pembelajaran,dimana model pembelajaran ini banyak sekali macamnya salah satunya adalah model cooverarative learning tipe student facilitator and eksplaining. Artikel ini membahas hasil penelitian tentang penerapan model student facilitator and eksplaining dalam meningkatkan kemampuan berpikir kritis peserta didik pada mata pelajaran pengantar administrasi perkantoran. Dalam penelitian ini menggunakan metode eksperimen semu (quasi experiment) dengan desain Nonequivalent Control Group. Hasil penelitian yang dilakukan menunjukkan adanya perbedaan yang positif dan signifikan dalam penerapan model pembelejaran kooperatif tipe student facilitator and eksplaining untuk meningkatkan kemampuan berpikir kritis peserta didik. 


2020 ◽  
Vol 4 (3) ◽  
pp. 505
Author(s):  
Ni Made Wiradewi ◽  
I G. A. Agung Sri Asri ◽  
Ida Bagus Surya Manuaba

The low competence of civic education knowledge due to less optimal use of models when learning resulted that students have difficulty understanding learning and getting bored quickly. This study aimed to analyze the effect of the Value Clarification Technique learning model based on the civic on the knowledge competence of civic education. This study was a quasi-experimental research with nonequivalent control group design. A total of 184 students from 6th grade IV became the population. Samples were selected using a random sampling technique. Knowledge competence of civic education data collection used multiple-choice objective test instruments. The data obtained were analyzed using a t-test, namely polled variance. The results of data analysis obtained t-count = 2.880> t-table = 2.005 at a significance level of 5% with dk = n1 + n2-2 so that Ho is rejected and Ha is accepted. Then it can be concluded that there is a significant effect in the knowledge competence of civic education between students who are taught the Value Clarification Technique learning model based on the folklore.


2019 ◽  
Vol 4 (5) ◽  
pp. 580
Author(s):  
Agung Lesmana ◽  
Tien Aminatun

<p><strong>Abstract: </strong>This aim of this study was to determine effectiveness of using problem posing model combined with recitation method on student’s conceptual understanding. The method of this study is quasy experiment with pretest-posttest control group design, with control and experiment groups. The data analysis technique used was independent t-test and continued with an analysis of N-gain value to determine effectiveness. The results showed a significant difference between the posttest values of the control group and the experiment group with a significance value of 0,000 (α = 0.05). The results of the analysis of N-gain values showed that problem posing model combined with recitation method is more effective for student's conceptual understanding.</p><strong>Abstrak:</strong> Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui keefektifan penggunaan model <em>problem posing</em> dipadu metode resitasi terhadap pemahaman konsep siswa. Metode penelitian ini adalah kuasi eksperimen dengan desain <em>pretest-posttest control group design</em>, dengan grup kontrol dan eksperimen. Tekhnik analisis data yang digunakan adalah <em>independent t-test</em> dan dilanjutkan dengan analisis nilai N-gain untuk mengetahui efektivitas. Hasil penelitian menunjukkan adanya perbedaan yang signifikan antara nilai <em>posttest</em> grup kontrol dan eksperimen dengan nilai signifikansi 0,000 (α= 0,05). Hasil analisis nilai N-gain menunjukkan bahwa model <em>problem posing</em> dipadu metode resitasi lebih efektif terhadap pemahaman konsep siswa.


2021 ◽  
Vol 1 (2) ◽  
pp. 163-175
Author(s):  
Prangga Assmarqandi ◽  
Laila Hayati ◽  
Hapipi Hapipi

This research aims to determine the effect of problem-based learning model on student’s mathematical logical thinking abilities and the amount of it. To achieve the goals, this research used post-test only control group design. This research was held in class XI-IPA of SMAN 1 Sekotong and consist of 60 students which divided into two classes. By considering the post-test only control group design which requires a control group and the experimental group, used saturated sampling technique that took the whole population as the sample. The members of the population were all students of class XI-IPA of SMAN 1 Sekotong which divided into two classes XI-IPA 1 and XI-IPA 2. The instruments were used to measure the student’s logical thinking ability consist of four description. The measurement of the logical thinking ability was measured after the implementation of problem-based learning for four times. The level of compliance to the learning model was measured by observation of student and teacher activity sheets. The results of data analysis using t-test showed that problem-based learning have a significant influence on the mathematical logical thinking ability. Those results were showed by the increasing of mathematical logical thinking ability in each meeting. The analysis using the effect-size gave the result of the d value of 1,60 which means the application of problem-based learning have a high influence to the student’s mathematical logical thinking ability.


2019 ◽  
Vol 2 (1) ◽  
pp. 29-33
Author(s):  
M. Anang Taufik ◽  
Mulyoto Mulyoto ◽  
Sunardi Sunardi ◽  
Nunuk Suryani

The purpose of this research is to know and investigate the difference of students’ ability in doing social arithmetic and the implementation of contextual teaching and learning model in experimental class and students’ ability in doing social arithmetic that taught by applying tutor method in control class. This research is classified as a quasi-experimental design which is used pre and posttest control group design. The sample of this research was eight B grade students as experimental class and eight grade A students as a control class. This research took place at junior High School (SMP) Negeri 2 Gondang, Bojonegoro, East java. This research applied random sampling technique. The sum of subject of the research was about 56 students which consist of 28 students from control class and 28 students from experimental class. The result of the research shows that there is difference in implementation of two different learning models. The implementation of contextual teaching and learning model is better than tutor model. It can be proved from the mean score of posttest in experimental class. It was 75.89 while in control class was about 71.96. It can be said that there was significant difference about 3.93. It can be concluded that contextual teaching and learning  (CLT) model can improve students’ ability in doing social arithmetic better than tutor model.   Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui perbedaan kemampuan siswa menyelesaikan soal aritmatika sosial dari implementasi model pembelajaran Contextual Teaching and Learningdi kelas eksperimen dibandingkan dengan kemampuan siswa menyelesaikan soal aritmatika sosial dengan model pembelajaran ceramah di kelas kontrol. Jenis penelitian ini adalah quasi eksperimen dengan desain penelitian pre tes posttes control group design. Sample yang digunakan dalam penelitian ini adalah siswa SMP Negeri 2 Gondang Bojonegoro Jawa Timur kelas VIII B sebagai kelas eksperimen dan kelas VIII A sebagai kelas kontrol yang ditentukan dengan teknik random sampling. Subjek penelitian ini terdiri dari 56 siswa di kelas eksperimen 28 siswa di kelas kontrol sebanyak 28 siswa. Berdasarkan hasil penelitian menunjukkan perbedaan bahwa penerapan model pembelajaran Contextual Teaching and Learning lebih baik dari model pembelajaran ceramah yang selama ini digunakan. Hal ini dapat dilihat dari nilai rata-rata post tes di kelas eksperimen adalah 75,89 dikelas kontrol nilai post tes adalah 71,96 sehingga didapat perbedaan sebesar 3,93. Kesimpulan hasil penelitian ini adalah bahwa model pembelajaran Contextual Teaching and Learning (CTL) dapat meningkatkan kemampuan siswa dalam menyelesaikan aritmatika sosial lebih baik daripada model pembelajaran ceramah.  


2018 ◽  
Vol 3 (1) ◽  
pp. 274
Author(s):  
Hani Wardah Latipah ◽  
Adman Adman

The Problem in this research is about the low of student learning outcomes of learners on the basic competence to identifying facilities and office environment in class X of Office Administration Program in SMK Negeri 3 Bandung. It was shown from the daily test score that are still under Minimum Mastery Criteria.The objective of this research is to measure students learning outcomes, using Mind Mapping model and Numbered Head Together (NHT) model so that it can be known which learning model improves learners' learning outcomes. It can be seen by the improvement of learning outcomes after the treatment which is analyzed based on N-Gain.The method used in this research is quasi experimental method and used the Nonequivalent Control Group Design.. The research subject were grade X of Office Administration program namely X Office Administration 1 as the experimental class and X Office Administration 4 as the control class.The results shows that the learners' learning outcomes are equivalent. The evidence is from the N-Gain results in the experimental class of 0.646 and the control class of 0.582 in the medium category. Based on normalized N-Gain and hypothesis test using different test (t-Test) proven that tcount < ttable is 1.236251286 <1.666293697. Hence, it can be concluded that there is no significant difference between using Mind Mapping learning model with the model of learning Numbered Head Together (NHT).Permasalahan yang dikaji dalam penelitian ini adalah rendahnnya hasil belajar peserta didik pada kompetensi dasar mengidentifikasikan fasilitas dan lingkungan kantor di kelas X program keahlian Administrasi Perkantoran SMKN 3 Bandung yang terlihat dari nilai ulangan harian yang masih dibawah KKM.Tujuan dilaksanakannya penelitian ini adalah untuk mengukur hasil belajar peserta didik, dengan menggunakan model Mind Mapping dan model Numbered Head Together (NHT) sehingga dapat diketahui manakah model pembelajaran yang meningkatkan hasil belajar peserta didik. Hal ini dilihat dari peningkatan hasil pembelajaran setelah dilakukan treatment yang dianalisis berdasarkan N-Gain.Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini menggunakan metode eksperimen semu (quasi experiment) dengan desain Nonequivalent Control Group Design. Subjek penelitian ini yaitu kelas XAP1 sebagai kelas eksperimen dan XAP4 sebagai kelas kontrol.Hasil penelitian menunjukkan bahwa hasil belajar peserta didik setara. Hal ini terbukti dari hasil N-Gain pada kelas eksperimen sebesar 0.646 dan pada kelas kontrol sebesar 0.582 yang berada pada kategori sedang. Berdasarkan N-Gain ternormalisasi dan uji hipotesis menggunakan uji beda (t-Test) yang terbukti bahwa thitung < ttabel yaitu 1.236251286 < 1.666293697. Sehingga, dapat disimpulkan bahwa tidak terdapat perbedaan yang signifikan antara yang menggunakan model pembelajaran Mind Mapping dengan model pembelajaran Numbered Head Together (NHT). 


Sign in / Sign up

Export Citation Format

Share Document