scholarly journals HUBUNGAN MAKANAN DAN KEBIASAAN CUCI TANGAN DENGAN KEJADIAN DIARE PADA ANAK USIA DINI DI KELURAHAN TAMBAK WEDI KECAMATAN KENJERAN SURABAYA

2016 ◽  
Vol 2 (1) ◽  
pp. 102
Author(s):  
Rukmini Rukmini

ABSTRAKMakanan yang sehat mengandung zat gizi yang dibutuhkan anak-anak. Namun kontaminasi bakteri dan racun mengakibatkan diare. Kebiasaan cuci tangan yang tidak benar juga meningkatkan angka kejadian diare. Tujuan dari penelitian ini adalah mengidentifikasi hubungan makanan dan kebiasaan cuci tangan dengan kejadian diare pada anak usia dini di Kelurahan Tambak Wedi Kecamatan Kenjeran, Surabaya. Penelitian ini menggunakan desain korelasi dengan pendekatan cross sectional. Sampel dari penelitian ini adalah 67 anak pada lima PAUD di Kelurahan Tambak Wedi Kecamatan Kenjeran. Teknik sampling yang digunakan adalah simple random sampling. Data diperoleh menggunakan kuesioner. Hasil kemudian ditabulasi dan diuji menggunakan koefisien kontigensi. Hasil uji koefisien kontigensi didapatkan hasil antara makanan dan kejadian diare dimana p value 0.000 (α≤0.05) dan r= 0.615 sehingga terdapat hubungan kuat antara makanan dan kejadian diare. Hasil uji koefisien kontigensi didapatkan hasil antara makanan dan kejadian diare dimana p value 0.000 (α≤0.05) dan r= 0.619, sehingga terdapat hubungan kuat antara kebiasaan mencuci tangan dengan kejadian diare. Diharapkan orang tua dapat menyediakan makanan yang sehat dan membiasakan cuci tangan yang benar sejak usia dini pada anak agar dapat mencegah kejadian diare.Kata kunci: makanan, kebiasaan cuci tangan, diareABSTRACTHealthy food contains many nutrition substance that children need. But sometimes bacteria and poison contamination can cause diarrhea. Unprocedural hand washing habit can increase diarrhea. Aim of this study was to identify the relationship between food and hand washing habit with the incidence of diarrhea on early childhood at Tambak Wedi Administrative Village, Kenjeran Subdistric, Surabaya City. This research used correlation design with cross sectional approach. Samples of this research were 67 childern at five PAUD course at Tambak Wedi Administrative Village, Kenjeran Subdistric, Surabaya City. This research used simple random sampling. Data was collected by questionnaire. The result was tabulated and analized by coefficient contingency. The result showed there was a strong relationship between food and the incidence of diarrhea which p value 0.000 (α≤0.05) and r= 0.615 and there was a strong relationship between hand washing habit and the incidence of diarrhea which p value 0.000 (α≤0.05) and r= 0.619. It is expected that parents can provide a healthy diet and proper hand washing habit at an early childhood in order to prevent the incidence of diarrhea.Keywords: food, hand washing habit, diarrhea.

2021 ◽  
Vol 1 (1) ◽  
pp. 75-80
Author(s):  
Sitti Nurul Hikma Saleh ◽  
Asmiati Asmiati ◽  
Hairil Akbar

Asfiksia neonatorum adalah keadaan bayi baru lahir mengalami kegagalan bernafas spontan dan teratur. Asfiksia neonatorum merupakan urutan pertama penyebab kematian di negara berkembang yaitu sebesar 21,1%, salah satu penyebabnya dari faktor ibu yaitu preeklampsia dan eklampsia. Berdasarkan data di RSUD Kota Kotamobagu diperoleh data tahun 2018 kasus asfiksia sebanyak 23 kasus. Tahun 2019 asfiksia sebanyak 81 kasus. Tujuan penelitian ini untuk menganalisis hubungan hipertensi saat hamil dengan kejadian asfiksia neonatorum di RSUD Kota Kotamobagu. Jenis penelitian adalah observasional analitik dan rancangan penelitian cross sectional. Lokasi penelitian RSUD Kota Kotamobagu. Populasi yaitu seluruh bayi yang lahir di RSUD Kotamobagu tahun 2019-2020 sebanyak 987 bayi. Sampel penelitian sebanyak 100 bayi. Teknik pengambilan sampel simple random sampling. Analisis data menggunakan uji chi-square. Hasil penelitian ada hubungan hipertensi saat hamil berhubungan dengan kejadian asfiksia neonatorum di RSUD Kota Kotamobagu (p-value=0,025). Saran bagi ibu hamil untuk rutin melaksanakan kunjungan ANC untuk mendeteksi sedini mungkin apabila adanya kelahiran prematur dan post matur.


2018 ◽  
Vol 9 (1) ◽  
Author(s):  
Ni’matul Ulya ◽  
Pedvin Ratna Meikawati ◽  
Putri Andanawarih

Salah satu prinsip dasar PAUD memberikan rangsangan pendidikan mencakup semua aspek perkembangan anak termasuk perkembangan kemandirian anak.Salah satu hal penting dalam perkembangan anak umur 3-5 tahun adalah perkembangan sikap sosialnya.Tujuan penelitian ini untuk mengetahui perbedaan tingkat sosialisasi anak prasekolah (3-5 tahun) yang mengikuti PAUD dan tidak mengikuti PAUD.Penelitian menggunakan desain penelitian deskriptif komparatif dengan pendekatan cross sectional. Populasinya adalah 164 anak usia prasekolah (3-5 tahun) di Kelurahan Medono Kota Pekalongan. Teknik pengambilan sampel dengan simple random sampling untuk 40 anak prasekolah yang mengikuti PAUD dan quota sampling untuk 40 anak prasekolah yang tidak mengikuti PAUD. Analisis univariat menggunakan tabel distribusi frekuensi dari setiap variabel, sedangkan analisis bivariat menggunakan uji statistik kruskal wallis untuk menguji hipotesis komparatif dua sampel independen.Hasil penelitian tingkat kemandirian anak yang mengikuti PAUD sebagian besar dalam kategori sedang (62,5 %) dan tidak mengikuti PAUD sebagian besar dalam kategori sedang (82,5 %) dan kurang (10 %). Melalui uji independent kruskal wallis didapatkan p value = 0,000 < α (0,05), sehingga disimpulkan ada perbedaan yang signifikan tingkat sosialisasi anak prasekolah yang mengikuti PAUD dan tidak mengikuti PAUD.Kata Kunci : Kemandirian, Anak Prasekolah, PAUDOne of the basic principles of early childhood education provides educational stimulation covering all aspects of child development including the development of child self-reliance. One important thing in the development of children aged 3-5 years is the development of social attitudes. The purpose of this study to determine the difference in the level of socialization of preschoolers (3-5 years ) who follow PAUD and do not follow PAUD.The research used descriptive comparative research design with cross sectional approach. The population is 164 preschoolers (3-5 years old) in Medono Urban Pekalongan City. Sampling technique with simple random sampling for 40 preschool children who follow PAUD and quota sampling for 40 preschool children who do not follow PAUD. The univariate analysis used the frequency distribution table of each variable, while the bivariate analysis used a crucial wallist statistic test to test the comparative hypothesis of two independent samples.The results of the research on the independence level of children following the early childhood education were mostly in the medium category (62.5%) and did not follow the PAUD mostly in the medium category (82.5%) and less (10%). Through independent test kruskal wallis obtained p value = 0,000 <α (0,05), so it is concluded there is significant difference of level of socialization of preschool children who follow early childhood and not follow PAUD.Keywords: Independence, preschool children, PAUD


2015 ◽  
Vol 1 (2) ◽  
pp. 61 ◽  
Author(s):  
Chori Elsera ◽  
Wiwin Rohmawati ◽  
Parmiyati Parmiyati

Mother's knowledge about prevention of diarrhea can cause diarrhea deteriorate that leads to death or getting better, depend on the management of diarrhea that mother do. The purpose of the present study is to find out the relationship between mother's knowledge on diarrhea prevention against treatment of diarrhea in children 1-5 years. This research method is a survey research with cross sectional approach and point-time models.The population of the study is all mothers who have children 1-5 years old in April 2015 amounted to 235 people. The sampling technique used was simple random sampling by lottery technique. The data is analyzing by Kendall tau. The results of the research are 22 respondents (46.8%) have good knowledge and management of diarrhea in children 1-5 years, 13 respondents (27.7%) have quite good knowledge and management of diarrhea in children 1-5 years, one respondent (2, 1%) lack of knowledge and management of diarrhea in children 1-5 years. There is a relationship between mother's knowledge on diarrhea prevention against treatment of diarrhea in children 1-5 years old at Jemowo village in 2015 with a p-value = 0.000 (p <0.05). The conclusion from this study showed there was relationship between mother's knowledge on diarrhea prevention against treatment of diarrhea in children 1-5 years old at Jemowo village in 2015. It is expected for mothers to increase knowledge and increase awareness in the prevention and treatment of diarrhea.


2019 ◽  
Vol 7 (1) ◽  
pp. 1 ◽  
Author(s):  
Audria Octa

Implementing clean and healthy living behaviors is useful to prevent, cope and protect against disease threats and utilize quality health services, effective and efficient. Hand washing with soap is an indicator of clean and healthy living behavior. Washing hands with soap can prevent various diseases. One of them is diarrhea. The fingers can be the pathway for pathogens, bacteria or viruses that can cause diarrhea. Therefore, hand washing becomes one of effective and efficient prevention efforts to avoid the occurrence of disease. Purpose: This research has a purpose to know the relationship between knowledge and attitude towards hand washing action in RW III Pegirian Village Semampir District Surabaya. Methods: This research used descriptive method with Simple Random Sampling technique, samples of 84 respondents. The independent variables in this study consisted of knowledge of handwashing and attitude towards hand washing. The dependent variable in this research is hand washing action. The collected data were analyzed using spearman correlation test with the aim of knowing the relationship and strong relationship of research subjects. Results: The result of this research is the correlation between knowledge with hand washing with p value 0,009 with strong correlation with correlation coefficient 0,282. And there is a relationship between attitude to hand washing with hand washing result p value sebasar 0,017 and strong relationship is strong with correlation coefficient 0,271. Conclusion: There is a relationship between knowledge and attitudes with the act of hands washing and strong relationships are strong.


2020 ◽  
Vol 8 (2) ◽  
pp. 33
Author(s):  
Hasniyah Rizka Kumala ◽  
Windhu Purnomo

Latar Belakang: Bayi dengan berat badan lahir rendah (BBLR) atau bayi yang lahir <2500g, memilikiperkembangan cenderung lebih lambat dibandingkan anak yang lahir dengan berat badan normal.Pada kasus BBLR sangat jarang diberikan ASI secara eksklusif karena keinginan ibu untukmenaikkan berat badan bayi secara cepat, sehingga diberikan makanan tambahan selain ASI. Balitadengan riwayat BBLR sangat beresiko mengalami gangguan tumbuh kembang.Tujuan: Tujuan Penelitian ini adalah menganalisis apakah ada hubungan antara ASI ekslusif denganperkembangan balita dengan riwayat BBLR di Puskesmas Tanah Kali Kedinding Kota Surabaya.Metode: Jenis penelitian analitik observasional yang bersifat cross sectional. Populasi ibu yangmemiliki bayi usia 12-36 bulan dengan riwayat Berat Badan Lahir Rendah sebanyak 34 responden,menggunakan tehnik simple random sampling ditemukan besar sampel 32 responden. Variabelindependen ASI eksklusif, variabel dependen pertumbuhan. Pengumpulan data menggunakankuesioner dan uji statistic menggunakan spearman.Hasil: Hasil penelitian menunjukkan bahwa dari penghitungan menggunakan uji spearman diperolehp=0, 000 yang berarti ada hubungan yang signifikan antara ASI eksklusif dengan perkembangan padabalita dengan riwayat BBLR.Kesimpulan: Kesimpulan dari penelitian ini semakin bayi diberi ASI eksklusif maka perkembanganbalita akan semakin baik.ABSTRACTBackground: Babies with Low Birth Weight or babies born ≤2500gr, having a development of tend tobe slower than children born with normal weight. In the case LBW was given exclusive breastfeedingrarely because the mother want to raised the baby weight quickly, so given extra food other thanbreastfeeding. The growth of toddler with LBW history is very at risk of growth disorder.Objectives: The purpose of this study was to analyze the relationship between exclusivebreastfeeding with development of toddlers who had LBW history in Puskesmas Tanah Kali KedindingSurabaya The population involved the mother with a baby 12-36 months of age with a history of lowbirth weight as much as 34, respondents using simple technique random sampling found big 32respondents.Methods: This research using cross sectional approach. The independent variable, exclusive breastmilk the dependent variable growth and development. The collection of data using a questionnaire andtest it statistic use spearman correlation.Results: The results p value of test spearman p=0.000 which means significant exists correlationbetween breastfeeding exclusively with development.Conclusion: The conclusion this study, the more babies are given exclusive breastfeeding, the betterthe toddler's development will be.


2020 ◽  
Vol 11 (1) ◽  
pp. 79-88
Author(s):  
Elly Daziah ◽  
Sri Rahayu

Latar Belakang: Angka prevalensi hipertensi akan terus meningkat secara global dan diprediksikan pada tahun 2025 sebanyak 29% orang dewasa di seluruh dunia akan mengalami hipertensi. Hipertensi yang tidak mendapatkan penanganan yang baik akan menyebabkan komplikasi yang merupakan penyebab kematian nomor 5 pada semua kelompok umur. Agar terhindar dari komplikasi maka dibutuhkan dukungan keluarga untuk melakukan perawatan hipertensi.Tujuan: untuk mengetahui hubungan antara dukungan keluarga dengan perilaku perawatan hipertensi yang dilakukan oleh keluarga di rumah.Metode Penelitian: desain penelitian korelasional dengan pendekatan cross-sectional digunakan dalam penelitian ini. Sampel yang bersedia menjadi responden sejumlah 35 responden dengan teknik simple random sampling. Uji Chi-Square digunakan untuk menganalisa data.Hasil: Ada hubungan yang signifikan antara dukungan keluarga dengan perilaku perawatan hipertensi yang dilakukan oleh keluarga di rumah dengan nilai p-value = 0,003. Sedangkan bentuk dukungan keluarga yang berhubungan dengan perilaku perawatan hipertensi yang dilakukan oleh keluarga di rumah adalah dukungan instrumental (p-value = 0,001), dukungan informasi (p-value = 0,000) dan dukungan emosional (p-value = 0,004). Jadi dapat disimpulkan bahwa dukungan keluarga perlu diperhatikan dalam melakukan perawatan hipertensi di rumah.Kata kunci: dukungan keluarga, hipertensi, perilaku perawatan AbstractBACKGROUND: Hypertension prevalence rates will continue to increase globally and it is predicted in 2025 as many as 29% of adults worldwide will experience to have hypertension. Hypertension with inadequate treatment will cause complications which is the number fifth cause of death in all ages. In order to avoid complications, family support was required to treat hypertension. OBJECTIVE: To determine the relationship between family support and caring behavior of hypertension by families at homeMETHODS: Correlational research design with cross sectional approach was used. A sample of 35 respondents willing to join by simple random sampling. Chi-Square Test was used to analyze the data. RESULTS: There was a significant relationship between family support and caring behavior of hypertension by families at home with value p-value = 0,003. While the domain of family support which related to the caring behavior of hypertension are instrumental support (p-value = 0,001), informational support (p-value = 0,000) and emotional support (p-value = 0,004). Finally, it can be concluded that family support have to be considered in treating hypertension at home.Keywords:  caring behavior, family support, hypertension


2018 ◽  
Vol 1 (2) ◽  
pp. 60-65
Author(s):  
Aprin Rusmawati ◽  
Dedi Eko Subekti ◽  
Heri Saputro

Bacground: Compliance of nurses in implementing a fixed procedure of nursing actions, including hand washing procedures, became one of the determinants of the success of prevention of nosocomial infections. Noncompliance of nurses in hand washing may lead to an increase in the incidence of phlebitis. Pupose: The influence of nurse compliance in hand washing of phlebitis incidence rate in Graha Hita Husada Room Dr Iskak Tulungagung Hospital. Method: The design of this study was observational with cross-sectional design with population All the nurses in Graha Hita Room Dr. Iskak Tulungagung Hospital number of 54 nurses. The sample is part of population that is 48 respondents with sampling technique by Simple random sampling. The data that have been collected is processed by Linear Regression statistic test with significance α = 0,05. Result: The results showed that most of the respondents had compliance with handwashing compliance, ie 38 respondents (79.2%) and most of the respondents did not experience phlebitis incidence, ie 34 respondents (70.8%). Result of analysis of Linear Regression test got value p-value = 0,000 (<0,05) with value of R Square 0,639 which means reject H0 and accept H1 so that there is relation of nurse compliance in hand washing with number of phlebitis incident in Graha Hita Husada Room dr Iskak Tulungagung Hospital. Conclusion: From the results of this study prove the compliance of nurses in hand washing by applying six steps of hand washing and five moments hand washing correctly and accurately able to prevent the incidence of phlebitis


2019 ◽  
Vol 7 (2) ◽  
pp. 159
Author(s):  
Tantri Widyarti Utami ◽  
Alma Fadilah ◽  
Livana PH

Bullying merupakan salah satu permasalahan yang terjadi pada remaja yang tidak hanya berampak terhadap harga diri saja tetapi juga terhadap pendidikan, kesejahteraan fisik dan mental.Tujuan penelitian adalah untuk mengetahui hubungan antara bullying dan ketidakberdayaan pada remaja Penelitian ini menggunakan desain penelitian cross sectional dengan metode simple random sampling yang melibatkan 231 siswa SMA. Instrument yang digunakan adalah instrument Revised Olweus Bully/Victim Questionairre (OBVQ), dan Learned Helplessness Scale. Sample menggunakan simple random sampling dengan kriteria inklusi remaja usia 15-17 tahun, berada  ditempat saat pengambilan data. Analisis data menggunakan uji chi square. Hasil penelitian menunjukkan adanya hubungan antara bullying dan ketidakberdayaan pada remaja remaja (p value = 0,000). Kata kunci: Bullying , ketidakberdayaan, remaja. THE RELATIONSHIP BETWEEN BULLYING ANDHELPLESSNESS IN ADOLESCENT ABSTRACTBullying is one of the problems that occur in adolescents that is  not only affect to self-esteem but also on education, physical and mental health  well-being. The aim of te study was to determine the relationship between bullying andhelplessness in adolescent. This study used a cross sectional study design with a simple random sampling method involving 231 high school students. the instrument used is Revised Olweus Bully/Victim Questionairre(OBVQ), and Learned Helplessness Scale. Sample technique used simple random sampling with the inclusion criteria of adolescents aged 15-17 years, and is there when taking data.Data analyis used the chi square test . Results shown there was an relationship  between bullying and helplessness in adolescent (p value = 0.0001). Keywords: bullying, helplessness, adolescent 


2019 ◽  
Vol 2 (2) ◽  
pp. 71
Author(s):  
I Gusti Ngurah Bagus Yogi Saputra ◽  
Ni Putu Emy Darma Yanti ◽  
Ni Kadek Ayu Suarningsih

Peran kepemimpinan kepala ruangan memiliki fungsi penting yang dapat berpengaruh pada self-efficacy perawat, self-efficacy merupakan kemampuan perawat dalam pelaksanaan tugas khususnya patient safety sehingga dapat menghasilkan layanan keperawatan yang berkualitas. Penelitian ini bertujuan mengidentifikasi hubungan peran kepala ruangan dengan self-efficacy perawat dalam pencegahan pasien jatuh. Desain yang digunakan dalam penelitian ini adalah analitik korelatif cross-sectional dengan jumlah sampel sebanyak 81 orang dari 101 populasi perawat pelaksana yang dipilih menggunakan teknik simple random sampling. Kuesioner yang digunakan yaitu kuesioner Peran Kepala Ruangan dan Scales For Assessing Self-Efficacy Of Nurse For Preventing Falls. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa terdapat hubungan yang signifikan dengan arah korelasi positif dan kekuatan hubungan sedang antara peran kepala ruangan dengan self-efficacy perawat pelaksana (p-value<0,001, r=0,554). Hubungan korelasi positif artinya jika peran kepala ruangan baik maka, nilai self-efficacy perawat pelaksana dalam melakukan pencegahan pasien jatuh juga akan baik, begitu sebaliknya. Penelitian ini dilakukan untuk kepala ruangan agar dapat memotivasi perawat pelaksana guna meningkatkan self-efficacy perawat dalam mencegah pasien jatuh sehingga dapat meningkatkan kualitas mutu pelayanan keperawatan. Kata kunci: Peran kepala ruangan, pencegahan pasien jatuh, self-efficacy perawat THE RELATIONSHIP OF THE HEAD OF NURSE’ ROLES WITH NURSE’ SELF-EFFICACY IN PREVENTING PATIENTS FROM FALLS ABSTRACTThe head nurse’ leadership roles had an important function that could influence the nurses' self-efficacy; self-efficacy is the ability of nurses in carrying out specific task, especially patient safety in purposed producing good nursing actions. Thisa study aims to identify the relationship of the head of nurse’ roles with nurse’ self-efficacy in preventing patients from falls. This study aused a cross-sectionaloi correlative analytic designs with total sample consists of 81 people from 101 associate nurse population selected by simple random sampling technique. The questionnaire used was the role of head of nurses’ questionnaire and Scales for Assessing Self-Efficacy of Nurses for Preventing Falls. The results of this study indicated that there is a significanty relationshipo with positive correlation direction and moderate relationship strength between the role of the head nurse and the nurses' self-efficacy. (p-value = 0.001, r = 0.554). The positive relationship correlation means that if the role of the head of the nurse is good, then the value of the associate nurse's self-efficacy in preventing patients from falls will also be good, and vice versa. This research conducted for the head of the nurses in order to motivate associate nurses to improve nurses' self-efficacy in preventing patients from falls in purposed they could improve the quality of nursing services. Keywords: Associate nurse's self-efficacy, head of nurse roles, patients fall prevention


2020 ◽  
Vol 1 (1) ◽  
pp. 89
Author(s):  
Galuh Adityani ◽  
Muh Abdurrouf ◽  
Dyah Wiji Puspita Sari

ABSTRAKGaluh Adityani HUBUNGAN TINGKAT PENGETAHUAN PERAWAT DENGAN PELAYANAN SYARIAH DALAM BIDANG KEPERAWATAN DI RUMAH SAKIT ISLAM SULTAN AGUNG SEMARANG  58 halaman + 14 tabel + 2 gambar  + 16 lampiran + xviii Latar Belakang: Pelayanan Syariah di bidang keperawatan merupakan pelayanan keperawatan yang terdiri dari standar pelayanan minimal rumah sakit syariah berupa hijab untuk pasien, pemasangan EKG sesuai gender, pemakaian hijab bagi ibu menyusui dan indikator mutu wajib syariah yaitu pemasangan kateter sesuai gender, dimana pelayanan Syariah tersebut merupakan pelayanan yang diharapkan oleh pasien. Tujuan penelitian ini untuk mengidentifikasi adakah hubungan antara tingkat pengetahuan perawat dengan pelayanan syariah di RSISA Semarang Metode: Penelitian ini menggunakan jenis penelitian kuantitatif dengan pendekatan cross sectional. Pengumpulan data menggunakan kuesioner dengan jumlah responden sebanyak 96. Penelitian ini menggunakan teknik simple random sampling dan diolah secara statistik dengan menggunakan korelasi spearmen. Hasil: Dari data karakteristik responden dalam penelitian ini dengan jumlah 96 responden 40,6% responden berumur 26-35 tahun, 66,7% responden berjenis kelamin perempuan, 62,5% responden berstatus sudah menikah, 60,4% responden pendidikan terakhir DIII, dan 56,3% responden lama kerja 1-5 tahun.Simpulan: Ada hubungan tingkat pengetahuan perawat dengan pelayanan syariah dalam bidang keperawatan di Rumah Sakit Islam Sultan Agung Semarang  nilai  p value 0,000 (p value <0,05 dan keeratan hubungan yaitu kuat (0,711) serta arah hubungannya positif Kata Kunci                :    Pelayanan Syariah Dalam Bidang keperawatan, Tingkat PengetahuanDaftrar Pustaka        :    40 (2002-2017)        NURSING SCIENCE STUDY PROGRAMFACULTY OF NURSING SCIENCEISLAMIC UNIVERSITY OF SULTAN AGUNG SEMARANGThesis, January 2020 ABSTRACTGaluh Adityani THE RELATIONSHIP BETWEEN THE LEVEL OF KNOWLEDGE OF NURSES AND ISLAMIC SERVICES ON NURSING AT SULTAN AGUNG ISLAMIC HOSPITAL SEMARANG58  pages  + 14 tables + 2 pictures  + 16 appendices  + xviii  Background: Islamic services on nursing is the nursing services performed by nurses based on the quran and the hadist, which include indicators of the minimum service standard and quality indicators of compulsory shariah, between other reading basmalah in administering drugs and action, the hijab for patients, the ECG installation of appropriate gender, reminiscent of the time of prayer, the DC installation of appropriate gender. The purpose of this research is to identify the relationship between the level of knowledge of nurses and Islamic services on nursing at sultan agung Islamic hospital semarangMathod: This study used quantitative method with cross sectional approach. The data collection used observation. The total of respondents was 96 nurses with simple random sampling. The data analysis used Spearman test.Results: Research shows that islamic services are good as many as 62 respondents (98.4%), indicating that islamic services are sufficient 1 respondent (1.6%) and which shows less than 0 respondents (0.0%) islamicservices. At the level of knowledge of nurses with sufficient categories that showed good Islamic services as many as 13 respondents (68.4%), showed enough Islamic  services 5 respondents (26.3%) and who showed less Islamic services as much as 1 respondent (5.3%). While the level of knowledge of nurses with less categories that indicate good Islamic services as many as 2 respondents (14.3%), which shows enough Islamic services as many as 2 respondents (14.3%) and who show less Islamic services as many as 10 respondents (71.4% ).Conclusion: There is a significant the relationship between the level of knowledge of nurses and Islamic services on nursing at sultan agung Islamic hospital semarang with p-value 0.000 (p-value<0.05) and the closeness of the relationship was moderate (0.711) as well as the direction of the relationship was positive Keyword            : Islamic services on nursing, level knowledgeBibliography     :    40  (1989 – 2017) 


Sign in / Sign up

Export Citation Format

Share Document