scholarly journals FAKTOR FREKUENSI KUNJUNGAN LANSIA KE POSYANDU LANSIA DI KECAMATAN PONTIANAK TIMUR

2017 ◽  
Vol 3 (2) ◽  
pp. 92
Author(s):  
Iskandar Arpan ◽  
Sunarti Sunarti

Abstract: Factor Of Elderly Frequency Visits In Elderly Integrated Service Post Of East Pontianak District. Indonesia’s elderly population has increased but their health condition is still considered low. In this regard, the government has conducted a special program, namely IHC for elderly, in certain areas and run by the local community, so that they can get health care easily. However, the frequency of the elderly health visit still lows with an average visit of 41.76%. This number is still far from the target that has been set by the Health Department (80%). This study aimed to determine factors of elderly frequency visit the in integrated health care centre of East Pontianak district. Using cross-sectional approach, 75 respondents participated as the samples. They were selected by using purposive sampling technique. The data were statistically analyzed by using chi-square test. The study revealed that there was a correlation of elderly knowledge (p=0,035), family support (p= 0,024) with elderly frequency in visiting the integrated service post centre of East Pontianak district. The variables that didn’t correlate with elderly frequency in visiting the integrated service post centre were elderly perception and distance. From the findings, health workers need to encourage the elderly to be more active in visiting the health center.Abstrak: Faktor Frekuensi Kunjungan Lansia Ke Posyandu Lansia Di Kecamatan Pontianak Timur. Jumlah penduduk lansia di Indonesia telah meningkat dan kesehatan lansia masih rendah, pemerintah mengadakan program khusus yaitu Posyandu Lansia di daerah tertentu yang telah disepakati, yang digerakkan oleh masyarakat di mana mereka bisa mendapatkan pelayanan kesehatan. Namun, frekuensi kunjungan lansia ke Posyandu di beberapa posyandu masih rendah dengan rata-rata kunjungan yaitu, 41,76% hal ini masih jauh dari target yang telah di tetapkan oleh dinas kesehatan yaitu 80%. Tujuan penelitian untuk mengetahui faktor yang berhubungan dengan frekuensi kunjungan lansia ke posyandu lansia di Kecamatan Pontianak Timur. Metode penelitian dengan desain Cross Sectional, Sampel sebanyak 75 responden diambil dengan teknik purposive sampling. Teknik analisis data dengan menggunakan uji statistik chi-sqaure. Hasil penelitian ada hubungan antara pengetahuan lansia (p=0,035, dukungan keluarga (p= 0,024) dengan frekuensi (keteraturan) kunjungan lansia ke posyandu lansia. faktor yang tidak berhubungan antara lain persepsi lansia, jarak. Disarankan kepada petugas kesehatan atau Puskesmas untuk terus meningkatkan sosialisasi dan motivasi untuk para lansia agar lebih aktif berkunjung ke posyandu lansia.

2018 ◽  
Vol 3 (2) ◽  
Author(s):  
Iskandar Arfan ◽  
Sunarti Sunarti

Abstrak: Factor Of Elderly Frequency Visits In Elderly Integrated Service Post Of East Pontianak District. Indonesia’s elderly population has increased but their health condition is still considered low. In this regard, the government has conducted a special program, namely IHC for elderly, in certain areas and run by the local community, so that they can get health care easily. However, the frequency of the elderly health visit still lows with an average visit of 41.76%. This number is still far from the target that has been set by the Health Department (80%). This study aimed to determine factors of elderly frequency visit the in integrated health care centre of East Pontianak district. Using cross-sectional approach, 75 respondents participated as the samples. They were selected by using purposive sampling technique. The data were statistically analyzed by using chi-square test. The study revealed that there was correlation of elderly knowledge (p=0,035), family support (p= 0,024) with elderly frequency in visiting the integrated service post centre of East Pontianak district. The variables that didn’t correlate with elderly frequency in visiting the integrated service post centre were elderly perception and distance. From the findings, health workers need to encourage the elderly to be more active in visiting the health centre.Abstrak: Faktor Frekuensi Kunjungan Lansia Ke Posyandu Lansia Di Kecamatan Pontianak Timur. Jumlah penduduk lansia di Indonesia telah meningkat dan kesehatan lansia masih rendah, pemerintah mengadakan program khusus yaitu Posyandu Lansia di daerah tertentu yang telah disepakati, yang digerakkan oleh masyarakat di mana mereka bisa mendapatkan pelayanan kesehatan. Namun, frekuensi kunjungan lansia ke Posyandu di beberapa posyandu masih rendah dengan rata-rata kunjungan yaitu, 41,76% hal ini masih jauh dari target yang telah di tetapkan oleh dinas kesehatan yaitu 80%. Tujuan penelitian untuk mengetahui faktor yang berhubungan dengan frekuensi kunjungan lansia ke posyandu lansia di Kecamatan Pontianak Timur. Metode penelitian dengan desain Cross Sectional, Sampel sebanyak 75 responden diambil dengan teknik purposive sampling. Teknik analisis data dengan menggunakan uji statistik chi-sqaure. Hasil penelitian ada hubungan antara pengetahuan lansia (p=0,035, dukungan keluarga (p= 0,024) dengan frekuensi (keteraturan) kunjungan lansia ke posyandu lansia. Faktor yang tidak berhubungan antara lain persepsi lansia, jarak. Disarankan kepada petugas kesehatan atau Puskesmas untuk terus meningkatkan sosialisasi dan motivasi untuk para lansia agar lebih aktif berkunjung ke posyandu lansia.


2018 ◽  
Vol 7 (2) ◽  
pp. 124-132
Author(s):  
Yufi Aris Lestari ◽  
Yulianto Yulianto ◽  
Aris Hartono ◽  
Indrawati Indrawati ◽  
Ratna Yunita

Background. Having a healthy and prosperous life in old age is the hope of every elderly person. In achieving a healthy and prosperous old age, various efforts have been made by the government, one of which is an Elderly Integrated Service Post (Posyandu Lansia) program.Objectives. This study aims to analyze the relationship of motivation of the elderly and elderly visits to the Elderly Integrated Service Post (Posyandu Lansia) in Klampisan Hamlet, Kedunggede Village, Dlanggu Sub-District, Mojokerto District.Methods. The research design used is analytic cross sectional. The population in this study were all elderly residents of Klampisan Hamlet, Kedunggede Village, Dlanggu Subdistrict, Mojokerto District who had attended the Elderly Integrated Service Post (Posyandu Lansia) as many as 52 people. The sampling technique in the study was simple random sampling. The sample size in this study was 46 people. The measuring instrument used was a questionnaire for motivational variables, and a visit book for elderly visiting to the Elderly Integrated Service Post (Posyandu Lansia) variables.Results. The results showed that the average value of motivation was 68.5870, indicating strong motivation. The average visit value is 1.9348, indicating that the visit is not active. Based on the results of the analysis using the Spearman Rho correlation test obtained ρ = 0.00 <α = 0.05, so that it can be interpreted that there is a relationship between the motivation of the elderly and elderly visits to the Elderly Integrated Service Post (Posyandu Lansia) in Klampisan Hamlet, Kedunggede Village, Dlanggu Sub-District, Mojokerto District.Conclusion. Based on the results of the study showed that there was a relationship between the motivation of the elderly and elderly visits to the Elderly Integrated Service Post in Klampisan Hamlet, Kedunggede Village, Dlanggu Sub-District, Mojokerto District, which could mean that the elderly had strong motivation, then the visit to the Elderly Integrated Service Post would be active. On the contrary, the elderly whose motivation is weak then visit the Elderly Integrated Service Post (Posyandu Lansia) is not active. Keywords: motivation of the elderly, elderly visits, the elderly integrated service post, posyandu lansia


Author(s):  
Agus Mulyawan ◽  
Rita Sekarsari ◽  
Nuraini Nuraini ◽  
Eriyono Budi

ABSTRACT Covid-19 is still a serious world problem with the number of cases still rising and falling every day. In response to this, the government is currently aggressively humiliating the Covid-19 Vaccination program and at the same time encouraging the public to continue to carry out health protocols such as wearing masks, washing hands and maintaining distance. This study aims to describe the level of community compliance in the application of post-Covid-19 vaccination health protocols in the Pakuhaji Health Center Work Area. The design in this study was cross sectional. Data collection using online and manual questionnaires. The sample is 85 respondents who have been vaccinated against Covid-19 to 1 or 2, respondents were taken by purposive sampling technique. The results obtained as many as 17 respondents (20%) in the non-compliant category and 68 respondents (80%) in the obedient category. And based on the characteristics of the respondents age, gender, and education. Based on this study, it was found that respondents with early adulthood (18-40 years) were more obedient to the implementation of health protocols. based on gender, female respondents were much more obedient in implementing health protocols and furthermore based on education level, respondents with middle to high education levels were much more obedient in implementing health protocols. ABSTRAK Covid-19 hingga saat ini masih menjadi permasalahan dunia yang serius dengan jumlah kasus yang masih naik turun setiap harinya. Dalam menanggapi hal tersebut pemerintah saat ini sedang gencar malukan program Vaksinasi Covid-19 dan sekaligus menganjurkan masyarakat untuk tetap melakukan protokol kesehatan seperti memakai masker, mencuci tangan dan manjaga jarak. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui gambaran tingkat kepatuhan masyarakat dalam penerapan protokol kesehatan post Vaksinasi Covid-19 di Wilayah Kerja Puskesmas Pakuhaji. Desain pada penelitian ini adalah cross sectional. Pengumpulan data menggunakan kuesioner secara online dan manual. Sample berjumlah 85 responden yang sudah vaksinasi Covid-19 ke 1 atau 2, responden diambil dengan teknik purposive sampling. Hasil penelitian didapatkan sebanyak 17 responden (20%) dengan kategori tidak patuh dan 68 responden (80%) dengan kategori patuh. Dan berdasarkan karakteristik responden usia, jenis kelamin, serta pendidikan. Berdasarkan penelitian ini, ditemukan responden dengan usia dewasa awal (18-40 tahun) lebih patuh terhadap penerapan protokol kesehatan. Selain itu berdasarkan jenis kelamin, responden perempuan jauh lebih patuh dalam penerapan protokol kesehatan dan selanjutnya berdasarkan tingkat pendidikan, responden dengan tingkat pendidikan menenga hingga tinggi jauh lebih patuh dalam penerapan protokol kesehatan.


2019 ◽  
Vol 2 (4) ◽  
pp. 202-207
Author(s):  
AM Jibo ◽  
RS Karaye ◽  
AU Gajida ◽  
AA Abulfathi

Nigeria is making effort to address the child mortality burden by increasing vaccine coverage rates, yet the vaccine coverage falls short of 90% target. Scaling up of new and under-used vaccines to 90% coverage could save more than 600,000 Nigerian children. Healthcare givers knowledge of vaccine used for immunization is essential to increase the vaccine uptake rates. This study assesses the knowledge of routine, underutilized and future vaccines among health workers. A cross sectional descriptive study was done among health care workers at a tertiary health facility in Nigeria. Using a pre-tested semi structured interviewer administered questionnaire, 220 respondents were selected by cluster sampling technique. The health workers’ knowledge of these vaccines was assessed using a scale developed for the study. Data collected were analyzed using SPSS version 22.The mean age of the respondents was 31.9 + 5.7 years . Doctors and nurses formed more than half of the respondents, 51.8% (n=114). About three quarters of respondents 72.3% (n=159) had good knowledge of vaccines used in routine immunizations. Knowledge of under-utilized and future vaccine was low with less than a fifth 18.6% (n=41) and one tenth 9.1% (n=20) having good knowledge scores respectively. Similarly, poor perception scores of future vaccines were observed in 90.1% (n=218) of the respondents. Only marital status was associated with knowledge of underutilized vaccines (p<0.05) and no association was observed between other sociodemographic variables and knowledge of these vaccines (P>0.05). The awareness level of health care workers on routine immunization is high. Their knowledge and perception of under-utilized and future vaccines were however low. There is, therefore, need for more training and retraining of health care workers on the vaccines.


Author(s):  
Etty Rekawati ◽  
Junaiti Sahar ◽  
Dwi Nurviyandari Kusuma Wati

The transition of elderly lives from productive periods to non-productive makes them need support from relatives, friends or family. The purpose of this study was to look at the relationship between family appreciation support with quality and life satisfaction of the elderly in the city of Depok, West Java, with a cross-sectional design. The subjects of this study were 135 elderly people> 60 years old, living with family, do not have infectious diseases, able to communicate in Indonesian; selected by purposive sampling technique. Data were analyzed using Chi square test. The results of the study indicate that there was a relationship between family appreciation support with the quality of life of the elderly (p-value = 0.022) and life satisfaction of the elderly (p-value = 0.014). The results of this study are expected to support the development of nursing science in the future, especially regarding the quality and satisfaction of life of the elderly. Keywords: elderly; award support; quality of life; life satisfaction ABSTRAK Transisi kehidupan lansia dari masa produktif menjadi non produktif membuat mereka memerlukan dukungan dari kerabat, teman atau keluarga. Tujuan penelitian ini adalah untuk melihat hubungan antara dukungan penghargaan keluarga dengan kualitas dan kepuasan hidup lansia di Kota Depok, Jawa Barat, dengan desain cross-sectional. Subyek penelitian ini adalah 135 lansia yang berusia >60 tahun, tinggal bersama keluarga, tidak memiliki penyakit menular, mampu berkomunikasi dengan bahasa Indonesia; yang dipilih dengan teknik purposive sampling. Data dianalisis menggunakan uji Chi square. Hasil peneltian menunjukkan bahwa ada hubungan antara dukungan penghargaan keluarga dengan kualitas hidup lansia (p-value = 0,022) dan kepuasan hidup lansia (p-value = 0,014). Hasil penelitian ini diharapkan dapat mendukung perkembangan ilmu keperawatan di masa mendatang, khususnya tentang kualitas dan kepuasan hidup lansia. Kata kunci: lansia; dukungan penghargaan; kualitas hidup; kepuasan hidup


2019 ◽  
Vol 7 (2) ◽  
Author(s):  
Alicia Benaya Wasti Baris ◽  
Hendro Bidjuni ◽  
Sefti Rompas

Abstrack: The meaning of life is something that is considered very important and valuable, and provides special value for someone and deserves to be a goal in life. Being someone who means and feels valuable in life seems very important when entering the elderly period. At this time, the elderly must be able to accept, be positive and be able to live their old age in peace. The aim is to find out the difference in the meaningoflife of the lives of the elderly who live in nursing home senja cerah and Who Live with Family in Sea Satu Village Pineleng District. The research design used is Observational Analytic with Cross Sectional Study approach. A sample of 30 respondents was obtained using the Purposive Sampling technique. The results of statistical test studies using the T-test at a significance level of 95%, obtained a significant value ρ = 0.008 <α (0.05). The conclusion is that there is a difference in the meaningoflife of the lives of the elderly who live in nursing home senja cerah and who live with their families.Keywords : Elderly, Meaning of LifeAbstrak : Makna hidup adalah sesuatu yang dianggap sangat penting dan berharga, serta memberikan nilai khusus bagi seseorang dan layak dijadikan tujuan dalam kehidupan. Menjadi seseorang yang berarti dan merasa berharga dalam hidup tampaknya sangat penting saat memasuki periode lansia. Pada masa ini, lansia harus dapat menerima, bersikap positif serta dapat menjalani masa tuanya dengan tenang Tujuan untuk mengetahui perbedaan makna hidup lansia yang tinggal di panti werdha senja cerah dan yang tinggal bersama keluarga di desa sea satu kecamatan pineleng. Desain penelitian yang digunakan yaitu Observasional Analitik dengan pendekatan Cross Sectional Study. Sampel berjumlah 30 responden yang didapat dengan menggunakan tehnik Purposive Sampling. Hasil penelitian uji statistik menggunakan uji T-test pada tingkat kemaknaan 95%, didapatkan nilai signifikan ρ = 0,008 < α (0,05). Kesimpulan ada perbedaan makna hidup lansia yang tinggal di panti werdha senja cerah dan yang tinggal bersama keluarga.Kata kunci : Lansia, Makna Hidup


2019 ◽  
Vol 7 (1) ◽  
Author(s):  
Muhamad Nurmansyah ◽  
Rina Kundre

Abstrack Hypertension is a condition where a person experiences a rise in blood pressure either slowly or suddenly. Hypertension sufferers are currently experiencing an increase, especially in the age stage of the elderly. One of the factors that influence hypertension is difficulty in controlling emotions, which can increase the levels of adrenaline hormone which results in increased blood pressure. The purpose was to identify the relationship of emotional intelligence with hypertension degrees in the elderly. The design study is cross sectional. Samples is 69 respondents with a purposive sampling technique. Data collection uses a questionnaire consisting of 30 questions and observation sheets. Results used Chi Square test with 95% significance level obtained a significant value of p = 0.003 or smaller than 0.05. Conclusion there is a relationship between emotional intelligence and hypertension degrees in the elderly at public health center of Ranotana Weru .Keywords: Hipertertension, Emotional inteligence and hipertension degreesAbstrak : Hipertensi merupakan suatu kondisi dimana seseorang mengalami kenaikan tekanan darah baik secara lambat maupun mendadak. Penderita hipertensi saat ini mengalami peningkatan, apalagi pada tahap usia lansia. Salah satu faktor yang mempengaruhi hipertensi adalah kesulitan dalam mengendalikan emosi, di mana dapat meningkatkan kadar hormone adrenalin yang emngakibatkan tekanan darah meningkat. Tujuan untuk mengetahui hubungan kecerdasan emosional dengan derajat hipertensi pada lansia. Metode penelitian menggunakan cross sectional. Teknik sampling dalam penelitian ini adalah purposive sampling, yang terdiri dari 69 responden. Pengumpulan data menggunakan kuesioner yang terdiri dari 30 pertanyaan dan lembar observasi . Hasil penelitian dengan menggunakan uji Chi Square pada tingkat kemaknaan 95 % diperoleh nilai signifikan p = 0.003 atau lebih kecil dari 0.05. Kesimpulan ada hubungan kecerdasan emosional dengan derajat hipertensi pada lansia di Puskesmas Ranotana Weru.Kata Kunci : Hipertensi, Kecerdasan Emosional, Derajat Hipertensi


2018 ◽  
Vol 3 (3) ◽  
pp. 483
Author(s):  
Dewa Ayu Putu Satrya Dewi ◽  
Putu Eka Arimbawa ◽  
Abdul Khodir Jaelani

<p><em>The Government of Indonesia has a lot of intervention for rationalizing drug use of all levels of health services including Primary Health Care. One of the programs of rational use of drugs at Primary Health Care is monitoring and evaluation of drug use conducted by pharmacist. The purpose of this research was to evaluate the rationality of drug usein Kuta Primary Health Care that review from WHO prescribing indicators and knowing the difference percentage of rationality of drug use between Kuta Primary Health Care. This research used cross sectional design research conducted in Kuta Primary Health Care on October 2017. Data analyzed using descriptive analysis and Kruskall-Wallis test. The average number of drug prescribed per en counter was 2.9. The percentage of drugs prescribed by generic drugs was 85.91percent. The percentage prescribed of encounters in which an antibiotic on ARI non Pneumonia was 29.94 pecent  and percentage prescribing antibiotic drugs in a non-specific diarrhea was 23.84 percent. The percentage prescribed of encounters injection was 0 percent. On the basic of the finding of this study the prescribed practices for polypharmacy, generic prescribing, and antibiotic shows deviation from the standard recommended by WHO and Directorate General of Pharmaceutical and Medical Devices Indonesia. These finding suggested increase health workers knowledge through scientific meetings or Focus Group Disscution (FGD) that can support a rational use of drugs in the Primary Health Care.</em></p><p> </p><p>Pemerintah Indonesia telah banyak melakukan intervensi untuk merasionalkan penggunaan obat dari segala tingkat pelayanan kesehatan termasuk Puskesmas. Salah satu program Penggunaan Obat Rasional (POR) di Puskesmas adalah monev penggunaan obat yang dilakukan oleh farmasis. Tujuan penelitian ini adalah melakukan evaluasi rasionalitas penggunaan obat di Puskesmas Kecamatan Kuta ditinjau dari indikator peresepan (% peresepan obat generik, % persentase antibiotik, % peresepan injeksi) dan mengetahui perbedaan persentase rasionalitas penggunaan obat antar Puskesmas Kecamatan Kuta. Penelitian ini menggunakan rancangan penelitian<em> cross sectional </em>yang dilakukan pada Puskesmas Kuta I, Kuta II, dan Kuta Utara pada bulan Oktober 2017. Analisis data menggunakan analisis deskriptif dan uji Kruskall-Wallis. Analisis deskriptif dari tenaga kesehatan menunjukkan bahwa, profesi Apoteker masih langka di Puskesmas Kecamatan Kuta yaitu hanya ada di Puskesmas Kuta 1 per November 2018. Hasil penelitian tiap parameter pada Puskesmas Kecamatan Kuta tidak ada yang memenuhi target kriteria POR dari target Dirjen Binfar kecuali parameter peresepan injeksi. Rata-rata obat tiap pasien adalah 2,9, % peresepan obat generik adalah 85,91%, % peresepan obat antibiotik pada ISPA non Pneumonia adalah 29,94%, % peresepan obat antibiotik pada diare non spesifik adalah 23,84%, dan % peresepan injeksi adalah 0%. Hal tersebut menunjukkan bahwa Puskesmas Kecamatan Kuta masih mengalami masalah polifarmasi dan penggunaan antibiotik berlebihan. Hasil penelitian ini dapat menunjukkan adanya kebutuhan untuk meningkatkan pengetahuan tenaga kesehatan melalui pertemuan ilmiah atau <em>Focus Group Disscution (</em>FGD) yang dapat mendukung penggunaan obat yang rasional di Puskesmas.</p>


2020 ◽  
Vol 10 (1) ◽  
pp. 169-184
Author(s):  
Menuka Bhandari ◽  
Alweena Niroula ◽  
Shamila Chaudhary

Nepal is also witnessing the expansion of life span and hence an enhancement in the population of the elderly. In Nepal, individuals over 60 years of age are considered elderly. According to the 2011 census of Nepal, there were 2.1 million elderly inhabitants, which constitute 8.1percent of the total population in the country. Pashupati Bridrashram the only one shelter for elderly people run by the government which was established in 1976 as the first residential facility for elders. This study was conducted to assess the health and social needs of elderlyresiding at Birateshwor Briddhashram and Mahila Jagriti Briddhashram Biratnagar. Descriptive cross sectional research design has been used to describe characteristics of apopulation. There are four registered old age home in Biratnagar Metropolitan City, amongthem only two were selected purposively. Non random sampling technique has been used in which Purposive Sampling method has been adopted. Both health and social needs we reassessed using semi-structured interview schedule which consisted of multiple response questionnaire. There were fifty-seven elders, only forty were selected purposively who can give their information, twenty-four females and sixteen males were selected for interview. Most of the elders came to old age home because of lack of own shelter, sixty percent elders have no any children; mostly they were widow or widower. Majority of them had vision (60 %), walking (46%), hearing problems (33 %) and minority (10 %) have inability problems in moving extremities, difficulty in talking. Only a few elders came there because of maltreatment by their family members. The study has suggested for establishment of health post or healthcare center, provision of ambulance to meet their health needs and importance of care taker to make their life easier, provision of television, kitchen garden, temple to meet their social and spiritual needs.


e-GIGI ◽  
2016 ◽  
Vol 4 (1) ◽  
Author(s):  
Krista V. Siagian

Abstract: The quality of public services in the era of globalization and regional authority, particularly in the field of health is a priority and the demands of society. This has to be supported by human resources in health facilities as the primary important factor to fulfil the qualified health services. Issues of human resources in health facilities that need attention are less efficient, effective, and professionalism in handling health problems. The seriousness of the government to anticipate and improve the quality of public services was stated with the establishment of national policies issued as a benchmark to assess the level of Indeks Kepuasan Masyarakat in KEP/25/KEP/M.PAN/4/2004. This study aimed to analyze the relationship between the discipline of human resources and the quality of public services in the Dental and Oral Clinic of Prof. Dr. R. D. Kandou Hospital in Manado.This was a descriptive analytical study with a cross-sectional design. Samples were 80 people obtained by using purposive sampling technique. The independent variable was discipline while the dependent variable was the quality of public services. The instrument used in this study was questionnaires. The result of chi square test to analyze the relatonship between discipline and the quality of public services showed a p value of 1.000 (>0.05). Conclusion: There was no significant relationship between discipline and the quality of public services in the Dental and Oral Hygiene Clinic Prof. Dr. R. D. Kandou Hospital in Manado. Keywords: discipline, human resources in health facilities, quality of public services Abstrak: Kualitas pelayanan publik di era globalisasi dan otonomi daerah khususnya pada bidang kesehatan merupakan prioritas dan tuntutan masyarakat. Hal ini harus didukung oleh Sumber Daya Manusia (SDM) kesehatan yang merupakan faktor penting dan penunjang utama dalam pemberian pelayanan kesehatan yang bermutu. Masalah yang perlu mendapat perhatian tentang SDM kesehatan ini ialah kurang efisien, efektif, dan profesionalisme dalam menanggulangi permasalahan kesehatan. Keseriusan pemerintah untuk mengantisipasi serta memperbaiki mutu dan kualitas pelayanan publik dengan dibentuknya kebijakan nasional yang diterbitkan sebagai tolok ukur menilai tingkat mutu yaitu Indeks Kepuasan Masyarakat (IKM) dalam Keputusan Menpan No. KEP/25/KEP/M.PAN/4/2004. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis hubungan antara disiplin tenaga SDM dan mutu pelayanan publik di Poliklinik Gigi dan Mulut BLU RSUP Prof. Dr. R. D. Kandou Manado. Jenis penelitian ini deskriptif analitik dengan desain potong lintang. Sampel penelitian sebanyak 80 pasien diperoleh dengan teknik purposive sampling. Variabel bebas ialah disiplin tenaga SDM di Poliklinik Gigi dan Mulut BLU RSUP Prof. Dr. R. D. Kandou Manado, sedangkan variabel terikat ialah mutu pelayanan publik. Instrumen penelitian ialah kuesioner. Hasil uji chi square untuk mengetahui hubungan disiplin dan mutu pelayanan publik mendapatkan nilai signifikansi 1,000 (>0,05). Simpulan: Tidak terdapat hubungan bermakna antara disiplin SDM dan mutu pelayanan publik di Poliklinik Gigi dan Mulut BLU RSUP Prof. Dr. R. D Kandou ManadoKata kunci: disiplin, tenaga SDM kesehatan, mutu pelayanan publik


Sign in / Sign up

Export Citation Format

Share Document