scholarly journals PERSEPSI PRIA DAN HUBUNGANNYA DALAM KEIKUTSERTAAN PROGRAM KB METODE OPERATIF PRIA DI KECAMATAN SEMARANG BARAT KOTA SEMARANG

2016 ◽  
Vol 5 (1) ◽  
pp. 75
Author(s):  
Yulanda Datu Febriani ◽  
Fitri Indrawati

Program KB nasional menargetkan keikutsertaan pria dalam MOP sebesar 29.825 pada tahun 2014. Namun pada kenyataannya baru memenuhi 19,68% dari total sasaran. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana persepsi pria mengenai KB MOP dan hubungannya dengan keikutsertaan Program KB MOP. Jenis penelitian ini menggunakan metode penelitian kualitatif dengan teknik pengambilan informan purposive sampling. Informan terdiri dari 5 orang akseptor KB MOP, 2 orang petugas PLKB, dan 2 orang kader KB. Teknik pengambilan data yang digunakan berupa wawancara mendalam. Teknik analisis data yang digunakan yaitu pengumpulan data, reduksi data, sajian data dan verifikasi data. Hasil penelitian menunjukkan bahwa semua informan berpartisipasi dalam program KB MOP karena kondisi fisik istri informan yang tidak memungkinkan untuk menggunakan alat kontrasepsi. Informan berpersepsi bahwa dengan mengikuti KB MOP akan bermanfaat bagi keluarganya, dari segi kesehatan dan segi ekonomi. Informan menyatakan tidak mengalami hambatan apapun dalam mengikuti KB MOP baik dari segi larangan agama, pembiayaan, seksualitas, dan keluhan medis. Informan mendapatkan dukungan dari istri maupun kerabat mereka. The national contraceptive program targeting male contraceptive method in 2014 by 29.825 participation. But in fact, there was only fulfil 19,68% from total national target. The purpose of this research was to know the men’s perception about male contraceptive methode and its relation in men contraceptive program. This research was a qualitative research with purposive sampling technique. Informants for this research were 5 acceptors of vasectomy, 2 officer of PLKB, and 2 cadres. Data items were collected by indepth interview. Data items were analyzed by data collection, data reduction, data presentation and data verification. The result showed that all of informants agreed to involve in male contraception program or vasectomy because of their wife’s phisical condition who couldn’t have any female contraception. Informants were perceiving that their involvement on male contraception program would be beneficial for his family in health and economical reason. Informants didn’t have any problems in following vasectomy program from religious inhibition, costs, sexuality life, and medical condition. Informants got support from their spouse and families.

TOTOBUANG ◽  
2018 ◽  
Vol 6 (1) ◽  
Author(s):  
Rissari Yayuk

This research studied about how the mythical meaning of Banyu (water) applyed in Banjar language based on the lexicon  and contextual source. The purpose of this research was describing the myth meaning of Banyu in Banjar language based on its lexicon source and the function based on its contextl. The research method was qualitative descriptive.The data collection techniques had used  observing-conversation  technique. The frame of work was data collection, data processing, and results of data analysis. The sampling technique that used in this paper was the purposive sampling, the sampling technique of data source collection with considering. The data collection that had been takenfrom January  to December 2017. The place where data were collectedwas at Padang Village, Banjar Regency. The data presentation was using ordinary words. The result showed thath  myth meaning of Banyu that applyed in Banjar language based on lexicon source consisted of  original source, material, and pars proto whilee based on contextual were ordinary and magical, or religious. Later, it was used  as regular drinking water,  therapy water, and  medication.Penelitian ini mengkaji tentang bagaimana aplikasi makna mitos Banyu pada bahasa banjar berdasarkan sumber leksikon dan  kontekstual. Tujuan penelitian meliputi deskripsi aplikasi makna mitos banyu pada bahasa banjar berdasarkan sumber leksikon dan fungsi Banyu dalam bahasa Banjar berdasarkan kontekstual.  Metode yang digunakan adalah deskrieptif kualitatif. Teknik pengambilan data adalah simak dan libat cakap. Langkah kerja adalah pengumpulan data, pengolahan data, dan hasil analisis data. Teknik pengambilan sampel yang digunakan dalam tulisan ini adalah  purposive sampling, yaitu teknik pengambilan sampel sumber data yang mempertimbangan waktu pengambilan data pada bulan Januari sampai  bulan desember 2017. Tempat pengambilan data di Desa Padang, Kabupaten Banjar. Penyajian data  menggunakan kata-kata biasa. Hasil penelitian aplikasi makna mitos banyu pada bahasa banjar berdasarkan sumber leksikonnya terdiri atas sumber asal, bahan, dan pars proto, sedangkan berdasarkan konstektual  bersifat biasa dan magis, atau religi. Ada yang difungsikan sebagai air minum biasa, terapi, dan  pengobatan.


2018 ◽  
Vol 9 (2) ◽  
pp. 92
Author(s):  
Rio Putra Sagita ◽  
NRA. Candra DA

<p align="center"><strong><em>ABSTRACT</em></strong></p><p><em>This study examines the film “</em><em>Aach…Aku Jatuh Cinta” (Aach...I Fall in Love). This study aims to find out the visualization of the setting as a timepiece in the film “Aach…Aku Jatuh Cinta” through the size of the image. The type of research used is descriptive qualitative research. The selection of samples in this study was carried out by purposive sampling technique. Data collection is done by observation and interviews, while data analysis is done through the stages of data reduction, data presentation, and drawing conclusions and verification. Research focuses on setting as a timepiece visualized in the film “Aach…Aku Jatuh Cinta” through the size of the image. The results of the research of “Aach…Aku Jatuh Cinta” show the time settings are divided into three sequences, the settings that appeared in 1970, 1980 and 1990.</em></p><p><em>Keywords : visualization, setting, movie, and "Aach...Aku Jatuh Cinta".</em></p><h1> </h1><p align="center"><strong>ABSTRAK</strong></p><p>Studi ini mengkaji film <em>Aach<strong>…</strong>Aku Jatuh Cinta</em>. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui visualisasi <em>setting</em> sebagai penunjuk waktu  dalam film  <em>Aach<strong>…</strong>Aku Jatuh Cinta </em>melalui ukuran gambar. Metode penelitian  yang digunakan adalah penelitian kualitatif deskriptif. Pemilihan sampel pada penelitian ini dilakukan dengan teknik <em>purposive sampling. </em>Pengumpulan data yang dilakukan dengan observasi dan wawancara, sedangkan untuk analisis data melalui tahapan reduksi data, penyajian data, serta penarikan kesimpulan dan verifikasi. Penelitian fokus pada<em> setting </em>sebagai penunjuk waktu yang divisualisasikan dalam film  <em>Aach<strong>…</strong>Aku Jatuh Cinta</em> melalui ukuran gambar. Hasil penelitian film <em>Aach<strong>…</strong>Aku Jatuh Cinta </em>menunjukkan <em>setting</em> waktu dibagi dalam tiga sekuen, <em>setting</em> yang muncul pada tahun 1970, 1980 dan 1990-an.</p><p>kata kunci : visualisasi, setting, film, dan Aach...Aku Jatuh Cinta.</p><h1> </h1>


2021 ◽  
Vol 3 (2) ◽  
pp. 103-109
Author(s):  
Jentry Lumban Batu ◽  
Teti Berliani ◽  
Piter Joko Nugroho

Abstrak: Secara umum penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan tentang Manajemen Program Penguatan Pendidikan Karakter (PPK) di SMK Karsa Mulya Palangka Raya. Penelitian ini merupakan penelitian kualitatif dengan rancangan studi kasus. Melalui teknik purposive sampling ditetapkan sumber data dalam penelitian ini, meliputi: Kepala Sekolah, Tim Pengembang PPK, Koordinator Program PPK, Guru dan Tenaga Kependidikan. Teknik pengumpulan data melalui observasi, wawancara, dan studi dokumentasi. Analisis data menggunakan pola interaktif data, meliputi: pengumpulan data, reduksi data, penyajian data, dan penarikan kesimpulan. Pengabsahan data menggunakan teknik triangulasi sumber dan metode. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pengelolaan program PPK di SMK Karsa Mulya terlaksana dengan efektif dalam menumbuhkembangkan karakter peserta didik, dan menjadikan SMK Karsa Mulya sebagai salah satu sekolah kejuruan swasta rujukan dalam pelaksanaan program PPK di Provinsi Kalimantan Tengah. Abstract: In general, this study aims to describe the Management of Character Education Strengthening Program (PPK) at SMK Karsa Mulya Palangka Raya. This research is a qualitative research with a case study design. Through purposive sampling technique, the data sources in this study were determined, including: Principal, PPK Development Team, PPK Program Coordinator, Teachers and Education Personnel. Data collection techniques through observation, interviews, and documentation studies. Data analysis used an interactive pattern of data, including: data collection, data reduction, data presentation, and drawing conclusions. Validation of data using triangulation of sources and methods. The results showed that the management of the PPK program at SMK Karsa Mulya was carried out effectively in developing student character, and making SMK Karsa Mulya as one of the referral private vocational schools in the implementation of PPK program in Central Kalimantan Province.


Author(s):  
Fitri Rahmadani ◽  
Nurul Ain Binti Shabir Ahmad

This research purpose was to investigate tourist perceptions of the attractiveness of Petronas Twin towers in Kuala Lumpur, Malaysia. It was a descriptive qualitative research which informants were chosen by using Purposive Sampling technique. The techniques of data collection were observation, interview, documentation and audio recording. The data was analyzed through data reduction, data presentation and verification. The result tells that the reason of tourists visiting Petronas Twin Tower is because the attraction is one of the icons of Malaysia. Tourist perceptions of the towers are: 1) Visitors of Petronas Twin Towers are apt to come in the afternoon and evening. 2) Tourists come to enjoy the majestic view of the towers and the beautiful lamp decoration. 3) Other than that, they are also regaled by various tourist attractions around the towers. 4) At night, there is a musical colorful lighting fountain show in Suria KLCC Petronas.


2020 ◽  
Vol 1 (1) ◽  
pp. 89-100
Author(s):  
Firman Maulana ◽  
Setiyawan Setiyawan ◽  
Yulia Ratimiasih

This research is motivated by the results of observations made by researchers related to the development of SSB achievements of the 14 year age group in the annual sub-district, from the number of SSB groups aged 14 years that are formed in this annual sub-district, the problem in this study is that the contribution of athletes is very less than each. SSB, and funding sources are still lacking. In this study using qualitative descriptive naturalistic methods. The population in this study was SSB in the annual sub-districts while the sampling technique used was purposive sampling. Data collection techniques using interviews, observation, and documentation. The validity of the data using triangulation techniques. Data analysis with data collection, data reduction, data presentation, and drawing conclusions. The results of the research that have been carried out are that, 1) the establishment of SSB as a sub-district aims to provide a platform for channeling football talent, 2) organizational management is carried out in moderation, 3) athlete nurseries are good, 4) coaches are good 5) the implementation of the training program is good, 6) the funding is quite good, 7) the facilities and infrastructure owned are sufficient, 8) the achievement is good. From the data obtained, it can be concluded that the coaching of achievements in the annual districts has been going well. The suggestions given by the researchers were 1) the management should be more serious in managing the SSB organization, 2) the funding process must run well, the management and management must allocate funds as well as possible. Keywords: Analysis, Achievement Development, SSB, Age 14 Years Abstrak Penelitian dilatarbelakangi dari hasil observasi yang dilakukan oleh peneliti terkait dengan  pembinaan prestasi SSB kelompok umur 14 tahun se-kecamatan Tahunan, dari banyaknya SSB kelompok umur 14 tahun yang terbentuk se-kecamatan Tahunan ini, permasalahan dalam penelitian ini adalah kontribusi atlet yang sangat kurang dari setiap SSB, dan sumber pendanaan masih kurang. Dalam penelitian ini menggunakan metode kualitatif deskriptif naturalistik. Populasi dalam penelitian ini adalah SSB se-kecamatan Tahunan sedangkan teknik pengambilan sampel yang digunakan  yaitu purposive sampling. Teknik pengumpulan data dengan menggunakan metode wawancara, observasi, dan  dokumentasi. Validitas data dengan teknik triangulasi. Analisis data dengan pengumpulan data, reduksi data, penyajian data, dan penarikan kesimpulan.  Hasil penelitian yang telah dilakukan bahwa, 1) pendirian SSB se-kecamatan bertujuan untuk memberikan wadah untuk  menyalurkan bakat sepakbola, 2) pengelolaan organisasi dijalankan seadanya, 3) pembibitan atlet sudah baik, 4) pelatih sudah baik. 5) pelaksanaan program latihan sudah baik, 6) pendanaan cukup baik,7) sarana dan prasarana yang dimiliki sudah cukup memadai,8) prestasi baik,. Dari data yang diperoleh dapat disimpulkan bahwa, pembinaan prestasi se-kecamatan Tahunan sudah berjalan baik. Saran yang peneliti berikan, 1) hendaknya pengurus lebih serius dalam melakukan pengelolaan organisasi SSB, 2) proses pendanaan harus berjalan dengan baik, pengurus maupun manajemen harus mealokasikan dana sebaik mungkin.   Kata kunci: Analisis, Pembinaan Prestasi, SSB, Umur 14 Tahun


2021 ◽  
Vol 2 (2) ◽  
pp. 51-57
Author(s):  
Yenny Ristiantie

This study aims to provide information about the history, processions and shifting values that occur in the Wiwitan Tradition in Mangunan, Dlingo, Bnatul, Yogyakarta and the factors behind it. This study used qualitative research methods. Data collection techniques with observation, interviews and documentation. The data analysis technique used was data collection, data reduction, data presentation and conclusion drawing. The results of this research is that the history Wiwitan Tradition which going on for hundreds of years. The stages in the Wiwitan Tradition are the stages of preparation and implementation. The form of a shift in the value of the Wiwitan Tradition is in the form of shift in value in terms of economy, social, tourism, religion and spirituality. The shift in value that occurs is caused by external factors and internal factors.


2019 ◽  
Vol 30 (1) ◽  
pp. 37
Author(s):  
Ona Gustina Mardianti ◽  
Syahdanur Syahdanur ◽  
Susie Suryani

This study aims to determine the marketing strategy of the tourist attraction of the Kasang Kulim Zoo, the Siak Hulu sub-district, Kampar District. The population of this study was visitors who came to the Kasang Kulim Zoo, Siak Hulu Sub-District, Kampar District and from the company, with a number of respondents as many as 100. In this study sampling using non probability sampling and respondent sampling was done by accidental sampling technique. This research is qualitative research and uses interviews, questionnaires, and documentation as a method of data collection. Data were analyzed using SWOT analysis with identification of internal and external variables. Internal variables indicate that location is the main strength in the kasang kulim zoo in kampar district with 0.012 with values ​​and 4 based on rating. From the external variables, the results from EFAS show that the Kasang Kulim zoo has good opportunities. As a result of the opportunity, the Kasang Kulim zoo is in quadrant 1, which is a position where the company is considered to be in a favorable situation because of its opportunities and strength. In this case, the Company can take advantage of opportunities by maximizing strength.


2018 ◽  
Vol 1 (2) ◽  
pp. 167
Author(s):  
Pipin Apriliani ◽  
Bambang Santosa

<p>Abstract : The recognized sexual orientation in Indonesia is heterosexual. This makes gays often get discrimination from people who are causing gay difficulties in interacting and seeking sexual relationships, so they should find ways to interact safely. Qualitative research with case study approach conducted in Surakarta aims to find out the utilization of social media in finding gay sexual relation. Sampling technique using purposive sampling. Data collection was conducted with in-depth interviews with gay as the main actors and documentation of recording interviews, screenshoot chat and gay activity in social media. Data analysis was conducted with the basis of four activities: data collection, data reduction, data presentation, and verification using source triangulation. The results showed that social media became a safe enough tool for gays in searching for sexual relations. Gay feel their identity is more awake when interacting in social media. Social media is also instrumental in expanding the network of gay friends, this is considered quite important because gays assume that the more friends they have the greater their chances of getting sexual relations. Gay has a special trick in order to attract the attention of the same social media users by installing exciting status, installing photos and videos with seductive poses, and posting location information for easy access. Like no human is perfect, using social media to search for sexual relationships of gays also has some weaknesses. Nevertheless, social media has remained the main vehicle of most gays in Surakarta in search of sexual relations.<br />Keywords: Gay, social media, exploitation, sexual relations.</p><p>Abstrak : Orientasi seksual yang diakui di Indonesia adalah heteroseksual. Hal ini membuat gay sering mendapatkan diskriminasi dari masyarakat yang mengakibatkan gay kesulitan dalam berinteraksi dan mencari relasi seksual, sehingga mereka harus mencari cara agar dapat berinteraksi secara aman. Penelitian kualitatif dengan pendekatan studi kasus dilakukan di Kota Surakarta bertujuan untuk mengetahui pemanfaatn media sosial dalam mencari relasi seksual gay. Teknik pengambilan sampel menggunakan purposive sampling. Pengumpulan data dilakukan dengan wawancara mendalam bersama gay selaku pelaku utama dan dokumentasi berupa rekaman wawancara, screenshoot chat dan aktivitas gay di media sosial. Analisis data dilakukan dengan berpangkal dari empat kegiatan yaitu pengumpulan data, reduksi data, penyajian data, dan verifikasi dengan menggunakan triangulasi sumber. Hasil penelitian menunjukkan bahwa media sosial menjadi sarana yang cukup aman bagi gay dalam mencari relasi seksual. Gay merasa identitas mereka lebih terjaga ketika berinteraksi di media sosial. Media sosial juga sangat berperan dalam memperluas jaringan pertemanan gay, hal ini dinilai cukup penting karena gay beranggapan bahwa semakin banyak teman yang mereka miliki maka semakin besar kesempatan mereka untuk mendapatkan relasi seksual. Gay memiliki trik khusus agar dapat menarik perhatian gay pengguna media sosial yang sama dengan cara memasang status menggairahkan, memasang foto dan video dengan pose menggoda, dan memasang informasi lokasi agar mudah ditemui. Sepertihalnya manusia tidak ada yang sempurna, menggunakan media sosial untuk mencari relasi seksual para gay juga memiliki beberpaa kelemahan. Meskipun demikian, sampai sekarang media sosial tetap menjadi sarana utama kebanyakan gay di Surakarta dalam mencari relasi seksual.</p><p>Kata kunci: Gay, media sosial, pemanfaatan, relasi seksual.</p>


2021 ◽  
Vol 5 (1) ◽  
pp. 1
Author(s):  
Atika Anggarsari ◽  
Sri Utami ◽  
Linda Dewanti ◽  
Bagus Setyo Boedi

 AbstractBackground: Posyandu is a place for early detection of community-centred growth and development of toddlers. The March 2019 preliminary study resulted in a low coverage of the posyandu (D/S) participation rate in W Village, which was 32%. The purpose of this study was to determine the community's perception of the Posyandu activities for toddlers. Methods: This research is a descriptive qualitative research conducted in W Village. The sampling technique is purposive sampling. The number of informants consisted of 9 people. Data processing is data collection, data reduction, data presentation and conclusion drawing. Results: The results showed that the services provided by cadres and health workers were not optimal and there was a lack of infrastructure to support posyandu activities. Conclusion: The community interprets posyandu activities as only weighing and measuring height, which can actually be done by the community without having to play an active role in posyandu activities every month.


2019 ◽  
Vol 7 (2) ◽  
pp. 45
Author(s):  
Doni Indra Setiawan ◽  
Sri Adi Widodo

<p>Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan kesalahan yang dilakukan siswa dalam menyelesaikan masalah segi empat pada fase konkret, dan fase transisi. Penelitian ini menggunakan penelitian kualitatif deskritptif dengan subjek penelitian sebanyak 4 subjek yang diambil berdasarkan purposive sampling. Teknik pengumpulan data menggunakan tes. Teknik analisis data menggunakan model yang dikembangkan oleh Miles dan Huberman yaitu reduksi data, penyajian data, dan menarik kesimpulan/verifikasi data. Kesalahan yang sering dilakukan siswa fase konkret yaitu siswa salah dalam menggambar bangun yang diceritakan soal, salah dalam menentukan rumus dan tidak menuliskan rencana penyelesaian, salah melakukan prosedur penyelesaian dan tidak menggunakan rumus secara semestinya, serta tidak melakukan pemeriksaan kembali jawaban. Kesalahan yang sering dilakukan siswa fase transisi yaitu siswa salah dalam menggambarkan bangun yang diceritakan dalam soal, salah dalam menuliskan rumus yang perlu digunakan, pada tahap melaksanakan rencana tidak terjadi kesalahan, serta tidak melakukan pemeriksaan kembali jawaban.</p><p> </p><p>This study aims to describe the mistakes made by students in solving rectangular problems in the concrete phase and the transition phase. This study uses descriptive qualitative research with four research subjects taken based on purposive sampling. Data collection techniques using the test. Data analysis techniques using a model developed by Miles and Huberman, namely data reduction, data presentation, and concluding/verification of data. Students often made mistakes. In the concrete phase, students making drawings that are told about problems.  Errors in determining formulas and not writing completion plans, error when doing completion procedures and not using formulas properly, and not re-checking answers. In the transition phase, students who are wrong in describing the shapes told in the problem. Errors in writing the formula that needs to be used, at the stage of carrying out the plan there is no error, and not re-checking the answers.</p>


Sign in / Sign up

Export Citation Format

Share Document