scholarly journals TINDAK TUTUR DIREKTIF DAN EKSPRESIF ANAK USIA DINI 5-6 TAHUN DI TK SITI KHADIJAH BANJARMASIN

2019 ◽  
Vol 9 (2) ◽  
pp. 121
Author(s):  
Arum Murdianingsih

Abstract Directive and Expressive Speech Acts for Early Childhood 5-6 Years at SitiKhadijah Kindergarten in Banjarmasin. This study aims to describe the form andfunction of the children directive and expressive speech acts at Siti KhadijahKindergarten in Banjarmasin. This study uses a qualitative approach. Sources ofdata were obtained from children who attended Siti Khadijah Kindergarten inBanjarmasin and the data analyzed in this study were directive and expressivetypes of speech in early 5-6 years old children. The research results obtained inthis study can be summarized as follows: (1) directive speech acts forms that is (a)requestives, (b) questions, (c) requirement, (d) prohibitions, (e) advisories, whilepermissives is not found in the child's speech; (2) the forms of expressive speechacts that is (a) apologizing, (b) thanking, (c) congratulations and praise, (d)condoling, (e) deploring, (f) lamenting, (g) boasting , and the form of expressivespeech acts such as forgiving and welcoming are not found in the child's speech;(3) the functions of the directive and expressive speech acts are to declare, toorder, and to ask. Key words: directive speech act, expressive speech act, early childhood Abstrak Tindak Tutur Direktif dan Ekspresif Anak Usia Dini 5-6 Tahun di TK SitiKhadijah Banjarmasin. Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan wujud dan fungsi dari tindak tutur direktif dan ekspresif pada anak di TK Siti Khadijah Banjarmasin. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif. Sumber datadiperoleh dari anak-anak yang bersekolah di Taman Kanak-Kanak Siti KhadijahBanjarmasin dan data yang dianalisis dalam penelitian ini berupa tuturan-tuturanjenis direktif dan ekspresif pada anak usia dini 5-6 tahun. Hasil penelitian yangdiperoleh dalam penelitian ini dapat disimpulkan sebagai berikut: (1) Bentukbentuktindaktuturdirektifberupa(a)permintaan,(b)pertanyaan,(c)perintah,(d)larangan,(e) nasihat, dan bentuk tindak tutur direktif berupa persilaan tidakditemukan dalam tuturan anak; (2) Bentuk-bentuk tindak tutur ekspresif berupa (a)meminta maaf, (b) berterima kasih, (c) ucapan selamat dan memuji, (d)berbelasungkawa, (e) menyesalkan, (f) meratap, (g) membanggakan diri, danbentuk tindak tutur ekspresif berupa memberi maaf dan menyambut tidak ditemukan di dalam tuturan anak; (3) Tindak tutur direktif dan ekspresif inimemiliki fungsi untuk menyatakan, memerintah, dan menanyakan. Kata-kata kunci: tindak tutur direktif, tindak tutur ekspresif, anak usia dini 

Vidya Karya ◽  
2017 ◽  
Vol 31 (2) ◽  
Author(s):  
Johan Arifin

Abstract: This research deals with directive speech in the Mario Teguh Golden Ways. This study uses a qualitative approach. That is, data that has been found later identified, analyzed and classified through a qualitative analysis. In line with the approach, the method used is descriptive method. From the results of the study, it is showed that the speech act in Mario Teguh Golden Ways is a directive speech act, which is seen from the number of words used by Mario in giving advice. This can be seen in terms of understanding that researcher found. Directive speech acts (directives) illocutionary aim to produce an effect of an act committed by the addressees; this illocutionary is for example, ordering, commanding, pleading, demanding, and giving advice. Keywords: Discourse, Directives Speech Acts, Mario Teguh Golden Ways Abstrak: Penelitian ini berkenaan dengan bentuk tidak tutur direktif dalam acara Mario Teguh Golden Ways. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif. Artinya, data yang telah ditemukan kemudian diidentifikasi, dianalisis dan diklasifikasikan melalui analisis secara kualitatif. Sejalan dengan pendekatannya, metode yang digunakan adalah metode deskriptif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa tindak tutur yang banyak terdapat pada acara Mario Teguh Golden Ways adalah tindak tutur direktif yang dapat diamati dari banyaknya kalimat yang digunakan oleh Mario Teguh dalam berbicara memberi saran dan nasihat. Hal ini bisa dilihat dari segi pengertian yang telah peneliti dapatkan. Tindak tutur direktif (directives) ilokusi ini bertujuan menghasilkan suatu efek berupa tindakan yang dilakukan oleh petutur; ilokusi ini misalnya, memesan, memerintah, memohon, menuntut, memberi nasihat.Kata kunci : Wacana, Tindak Tutur Direktif, Acara Mario Teguh Golden Ways


Metahumaniora ◽  
2020 ◽  
Vol 10 (3) ◽  
pp. 271
Author(s):  
Erlina Zulkifli Mahmud

AbstrakArtikel ini membahas satu jenis strategi penerjemahan yang berfokus pada penerjemahan pada level kata yang bersifat non-equivalent menurut Mona Baker. Tujuan penelitian ini untuk mendeskripsikan jenis strategi penerjemahan apa saja dalam taksonomi tersebut  yang diaplikasikan pada penerjemahan kata-kata non-equivalent yang ditemukan pada novel-novel Indonesia sebagai bahasa sumber ke dalam bahasa Inggris sebagai bahasa sasaran; dan juga untuk mengidentifikasi apakah pesan yang terdapat pada kata-kata bersifat non-equivalent pada bahasa sumber tersampaikan sama pada bahasa sasaran. Metode yang digunakan untuk membahas aplikasi strategi penerjemahan ini adalah metode kualitatif-komparatif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa kata-kata yang bersifat non-equivalent diterjemahkan dengan menggunakan 7 dari 8 strategi penerjemahan yang ada dan secara keseluruhan strategi penerjemahan untuk kata non-equivalent mampu menyampaikan pesan yang terdapat pada kata-kata non-equivalent tersebut meskipun tidak semua secara detil.Kata kunci: strategi penerjemahan, kata non-equivalent, strategi penerjemahan Mona Baker AbstractSpeech act is the activity of uttering speech with a specific purpose. Research on speech acts has been done by many researchers before, but the number is still limited that reviewed the speech acts during the Covid-19 pandemic. This study discussed the types of speech acts on Instagram social media during the Covid-19 period. This study used a pragmatic approach with Searle's speech act theory (1979). The method used is descriptive qualitative. Based on the results of data analysis, researcher found that 3 types of speech acts, namely 1) Directive speech acts with the implicature of persuading and encouraging; 2) Representative speech acts with the implicature of commanding and challenging; 3) Expressive speech acts with the implicature of encouraging.Keywords: Covid-19, Pragmatic, Speech act         


GERAM ◽  
2021 ◽  
Vol 9 (2) ◽  
pp. 138-145
Author(s):  
Rika Ningsih ◽  
Fatmawati ◽  
Wilda Srihastuty Handayani Piliang

This study aims to analyze which illocutionary speech acts of Mama Dedeh are more prominent in the question-and-answer activity with the audience in the Dari Hati To Hati program with Mama Dedeh on Anteve television station in the Nikah Muda episode. This research has contained the dialogues in the session of questions and answers between the ustazah and the audience from the program Dari Hati To Hati Bersama Mama Dedeh. The results showed that Mama Dedeh only used three illocutionary speech acts out of Searle's five speech act classifications: representative, directive, and expressive. Of the three speech acts, the most dominant one used by Mama Dedeh is the representative speech act, which is 66.7%. Meanwhile, directive speech acts are only 22.2%, and expressive speech acts are only 11.1%.  


Kadera Bahasa ◽  
2018 ◽  
Vol 9 (1) ◽  
pp. 13-26
Author(s):  
NFN Hestiyana

This study discusses the form of investigative speech acts in interrogation cases of domestic violence in Polresta Banjarmasin.This research focusing on the pragmatic domain aims to describe the form of investigative speech acts in interrogatingcases of domestic violence in Polresta Banjarmasin. The method used is descriptive method with a qualitative approachbecause the data obtained in the form of text of the Minutes of Examination (BAP) sourced from the jurisdiction ofPolresta Banjarmasin. The source of this research data is the BAP in the case of domestic violence in the jurisdiction ofPolresta Banjarmasin in December 2016, while the data in this research is in the form of investigator’s speech ininterrogation in the case of domestic violence. The investigators’ texts in the interrogation are contained in the victimwitness BAP, suspect BAP, and witness BAP. Data were collected by using techniques, namely: (1) observation, (2)documentation study, and (3) interview. The result of the research shows that investigation act in interrogation in BAPcase of KDRT in jurisdiction of Polresta Banjarmasin found three forms of speech acts used by investigator, that is: (1)speech act representative, (2) speech act directive, and (3) acts expressive. The categories of functions that emerged in thisstudy were (1) speech act representative function states, reporting function, demanding function, function of giving testimony,recognizing function, and show function; (2) speech acts urgent function directive, suggesting function, and requestingfunction; and (3) expressive speech acts blame function. From the results it is known that the most widely used speechactors are assertive speech acts with six function categories, followed by the use of directive speech acts with three functioncategories, and the least found use of expressive speech acts with one function category. This research may serve as areference for further research on pragmatic and linguistic forensic studies with the aim of developing applied linguisticscience.Keywords: speech AbstrakPenelitian ini membahas bentuk tindak tutur penyidik dalam interogasi kasus Kekerasan Dalam RumahTangga (KDRT) di Polresta Banjarmasin. Penelitian yang memfokuskan pada ranah pragmatik inibertujuan mendeskripsikan bentuk tindak tutur penyidik dalam interogasi kasus KDRT di PolrestaBanjarmasin. Metode yang digunakan yaitu metode deskriptif dengan pendekatan kualitatif karenadata yang diperoleh berupa teks Berita Acara Pemeriksaan (BAP) yang bersumber dari wilayah hukumPolresta Banjarmasin. Sumber data penelitian ini yaitu BAP pada kasus KDRT di wilayah hukumPolresta Banjarmasin bulan Desember tahun 2016, sedangkan data dalam penelitian ini berupa tuturantuturan penyidik dalam interogasi pada kasus KDRT. Tuturan-tuturan penyidik dalam interogasi tersebutterdapat dalam BAP saksi korban, BAP tersangka, dan BAP saksi. Data dikumpulkan denganmenggunakan teknik, yaitu: (1) observasi, (2) studi dokumentasi, dan (3) wawancara. Hasil penelitianmenunjukkan bahwa tindak tutur penyidik dalam interogasi yang terdapat dalam BAP kasus KDRTdi wilayah hukum Polresta Banjarmasin ditemukan tiga bentuk tindak tutur yang digunakan penyidik,yaitu: (1) tindak tutur representatif, (2) tindak tutur direktif, dan (3) tindak tutur ekspresif. Kategorifungsi yang muncul dalam penelitian ini ialah (1) tindak tutur representatif fungsi menyatakan, fungsimelaporkan, fungsi menuntut, fungsi memberikan kesaksian, fungsi mengakui, dan fungsi menunjukkan;(2) tindak tutur direktif fungsi mendesak, fungsi menyarankan, dan fungsi meminta; dan (3) tindaktutur ekspresif fungsi menyalahkan. Berdasarkan hasil penelitian, diketahui bahwa tindak tutur yangpaling banyak digunakan penyidik adalah tindak tutur asertif dengan enam kategori fungsi, diikutioleh penggunaan tindak tutur direktif dengan tiga kategori fungsi, dan yang paling sedikit ditemukanpenggunaan bentuk tindak tutur ekspresif dengan satu kategori fungsi. Penelitian ini dapat menjadiacuan bagi penelitian selanjutnya pada kajian pragmatik dan linguistik forensik dengan tujuanpengembangan keilmuan linguistik terapan.


2016 ◽  
Vol 2 (2) ◽  
Author(s):  
Irta Fitriana

<p>Translating utterances is not similar to translating sentences. It requires special attention as there is an intended meaning or message transferred by a speaker to a hearer. Context of the situation overshadowing the utterance must be obeyed carefully. Thus the messages will be easily revealed. Speech act is a way that allows the messages of utterances to be seen. Schiffrin (2001) stated that speech act is one of pragmatics’ basic ingredients arranging by words and corresponding to sentences and some ways to avoid kinds of misunderstanding in communication. The focus of speech act is illucution since it shows the intention of utterances uttered. It is also much correlated withtranslation. Intranslatingan utterance, itis not merelytranslated literally, butthere is also an intentionthat shouldbe translated. This paper is aimed to analyze directive speech act in Eat Pray Love and its translation into Indonesian. It tries to reveal the functions of directive speech acts, translation techniques used and the translation quality (readability, accuracy, and acceptability).</p><p>Key words: speech act, directives, translation, readability, accuracy, and <br />acceptability</p>


2019 ◽  
Vol 14 (1) ◽  
pp. 11
Author(s):  
Sri Puji Astuti

The purpose of this research is to describe the type and function of speech acts in the film of Asalamualaikum Calon Imamku.. The method of data collection in this study is the observation method, continued by the note taking technique. Then, the data was analyzed by using the theory of speech acts. Based on the result of the research was found five kinds of speech acts used in the film of Asalamualaikum Calon Imamku, namely representative speech acts, directive speech acts, expressive speech acts, commissive speech acts, and declarative speech acts. Representative speech acts found function to report, expect, acknowledge, and show. Directive speech acts found function to force, advise, prohibit, ask, order, beg, invite, and suggest. Expressive speech acts found function to criticize, judge, blame, warn, and praise. The commissive speech act found function to promise and state the capability. The declarative speech act found function to authorize.


Author(s):  
Deswita Davi Isa ◽  
Ninuk Lustyantie ◽  
Ratna Dewanti

The objective of this study is to understand comprehensively the directive speech acts contained in the comic Tous Super-Héros by Jean-Christophe Camus, Lilian Thuram and Benjamin Chaud which includes forms, meanings and functions. The data analysed were dialogues between the characters in the Tous Super-Héros comic that were found in the dialogue balloon. The data, hereafter processed through a content analysis method with a qualitative approach. Qualitative approach used here is an approach that investigates a social phenomenon and human problems which the data collected consists of words (or text) from the expressions between speakers and interlocutors in the dialogue. Analysis of the findings shows that literal direct speech acts as a form of directive speech act has the highest intensity of 65.12%, the context of commands and warnings as the meaning of directive speech acts has the highest intensity of 20.93%, and advisories as a directive speech act function has the highest intensity of 24.41% . The findings in this study have implications for general French language insights, and for understanding the social and cultural of French expressions.


2018 ◽  
Vol 3 (1) ◽  
pp. 141
Author(s):  
Radiansyah Jumadi

AbstractSpeech Acts on Trading Transaction at Floating Market of Lok Baintan Martapura.Speech act is an act of speech when the speaker issued. In the process of buying andselling at the Floating Market Lok Baintan Martapura are speech acts. This studydiscusses the use of speech acts in the Floating Market Lok Baintan Martapura. Thisstudy aims to determine what kind of speech act use in the process of buying andselling at the Floating Market Lok Baintan Martapura. the use of speech acts thatspeak by merchants and shoppers are representative speech act, directive speech acts,and expressive speech acts. Representative speech acts used by traders and shoppersin the form of follow-inform, explain, inform, suggest, insist, besumpah, asserted,complaining and giving advice. Directive speech acts used by traders and shoppers inthe form of permit, question, ask, force and advise. Meanwhile, the expressive speechacts used by the traders and buyers in the form of joy, resentment, joy, anger,pronunciation thank you, an apology, and praise. Speech acts of the most dominanttraders are representative speech acts.Keywords: representative speech act, directive speech acts, expressive speech actsAbstrakTindak Tutur dalam Transaksi Jual-Beli di Pasar Terapung Lok Baintan Martapura.Tindak tutur adalah suatu tindak berbicara saat penutur. Dalam proses jual beli diPasar Terapung Lok Baintan Martapura adalah tindak tutur. Penelitian ini membahaspenggunaan tindak tutur di Pasar Terapung Lok Baintan Martapura. Penelitian inibertujuan untuk menentukan jenis tindak tutur yang digunakan dalam proses jual belidi Pasar Terapung Lok Baintan Martapura. penggunaan tindak tutur yang diujarkanoleh pedagang dan pembeli sebagai representasi tindak tutur, tindak tutur direktif, dantindak tutur ekspresif. Representasi tindak tutur digunakan oleh pedagang dan pembelidalam bentuk tindak menginformasikan, jelaskan, menginformasikan, menyarankan,bersikeras, bersumpah, menegaskan, mengeluh dan memberikan nasihat. Tindak tuturdirektif yang digunakan oleh pedagang dan pembeli dalam bentuk izin, pertanyaan,bertanya, memaksa dan memberikan saran. Sementara itu, tindak tutur ekspresif yangdigunakan oleh para pedagang dan pembeli dalam bentuk sukacita, dendam, sukacita,kemarahan, pengucapan terima kasih, permintaan maaf, dan pujian. Tindak tutur satupedagang yang paling dominan adalah tindak tutur representatif.Kata-kata kunci: tindak tutur representatif, tindak tutur direktif, tindak tutur ekspresif


2019 ◽  
Vol 9 (1) ◽  
pp. 60
Author(s):  
Henny Junianti

AbstractThis study focused on assertive speech acts, directive speech acts, commissive speechacts, expressive speech acts, and declarative speech acts used in pre-marital counselingdiscourse. This research is expected to provide a description of these speech acts. Thisresearch used a qualitative approach. The source of data in this study was the KUAofficials who gave pre-marital counseling in KUA of Balangan. The data collectiontechniques in this research were recording and note-taking. From the results of theresearch, it was concluded that there were five types from Searle of speech acts used ina pre-marital counseling, namely: (1) assertive speech acts in the forms of a)maintaining marriage, b) stating the purpose of marriage, marriage problems, theimportance of marriage certificates, understanding the Board of Advisory, abouthusband and wife, and c) reporting ages of marriage; (2) directive speech acts in theforms of a) suggestions to get married, resolving marriage problems, and formingharmonious marriage, b) asking for forming and fostering sakinah, mawadah,warahmah marriage, and worshiping Allah, c) asking couples for carrying out theduties and obligations as husband and wife, and d) recommending marriage, carryingout duties and obligations of husband, wives, and carrying out joint obligations; (3)commissive speech acts in the form of submitting proposals for a marriage contract; (4)expressive speech acts in the forms of a) thanking prospective brides and grooms, b)congratulating couples, c) regretting if the reasons for marriage, d) apologizing tomarried couples, and e) censuring married couples who did not apply mandi wajib andwives; and (5) declarative speech acts in the form of determining whether the marriagewould be held or not and deciding the marriage of the couples.Key words: speech acts, premarital guidance discourse61AbstrakPenelitian ini memfokuskan pada tindak tutur asertif, ekspresif, dan tindak tuturdeklaratif yang digunakan dalam wacana bimbingan pranikah. Penelitian inidiharapkan dapat memberikan deskripsi tentang tindak tutur tersebut. Penelitian inimenggunakan pendekatan kualitatif. Sumber data dalam penelitian ini adalah dalampetugas KUA yang memberikan bimbingan pranikah di KUA Kabupaten Balangan.Teknik pengumpulan data dalam penelitian ini ialah dengan teknik rekam dan teknikcatat. Dari hasil penelitian, dapat disimpulkan ada lima jenis tindak tutur menurutSearle yang digunakan dalam bimbingan pranikah, yakni: (1) tindak tutur asertifberupa a) mempertahankan rumah tangga, b) menyatakan tujuan menikah, masalahrumah tangga, pentingnya buku nikah, dan tentang suami istri, dan c) melaporkan usiamenikah; (2) tindak tutur direktif berupa a) menyuruh nikah/kawin, menyelesaikanpermasalahan rumah tangga, dan membentuk rumah tangga yang harmonis, b)memohon membentuk dan membina rumah tangga yang sakinah, mawadah, warahmah,dan beribadah kepada Allah Swt., c) menuntut melaksanakan tugas dan kewajibansuami, istri, dan syarat poligami, dan d) menyarankan menikah/kawin, melaksanakantugas dan kewajiban suami, istri, dan kewajiban bersama.; (3) tindak tutur komisifberupa mengajukan usulan melanjutkan, menunda, atau membatalkan akad nikah; (4)tindak tutur ekspresif berupa a) terima kasih pada calon pengantin, b) mengucapkanselamat menempuh hidup baru kepada pasangan pengantin, c) menyesalkan alasanpernikahan, d) permintaan maaf pada pasangan suami istri, dan e) mengecampasangan suami istri tidak melaksanakan mandi wajib dan suka berselisih.; dan (5)tindak tutur deklaratif berupa memutuskan akan berlangsungnyapernikahan/perkawinan dan memutuskan nikah/kawinnya pasangan pengantin.Kata-kata kunci: tindak tutur, wacana bimbingan pranikah


Metahumaniora ◽  
2020 ◽  
Vol 10 (3) ◽  
pp. 285
Author(s):  
Irzam Sarif S ◽  
Nani Darmayanti

AbstrakTindak tutur adalah aktivitas mengujarkan tuturan dengan maksud tertentu. Penelitian mengenai tindak tutur telah banyak dilakukan oleh peneliti sebelumnya, namun jumlahnya masih terbatas yang mengkaji mengenai tindak tutur di masa pandemi Covid-19. Penelitian ini membahas mengenai jenis-jenis tindak tutur di media sosial Instagram pada masa Covid-19. Penelitian ini menggunakan pendekatan pragmatik dengan teori tindak tutur Searle (1979). Metode yang digunakan berupa deskriptif kualitatif. Berdasarkan dari hasil analisis data, peneliti menemukan 3 jenis tindak tutur, yaitu 1) Tindak tutur direktif dengan implikatur membujuk dan menyemangati; 2) Tindak tutur representatif dengan implikatur memerintah dan memberi tantangan; 3) Tindak tutur ekspresif dengan implikatur menyemangati.Kata Kunci: Covid-19, Pragmatik, Tindak tutur  AbstractSpeech act is the activity of uttering speech with a specific purpose. Research on speech acts has been done by many researchers before, but the number is still limited that reviewed the speech acts during the Covid-19 pandemic. This study discussed the types of speech acts on Instagram social media during the Covid-19 period. This study used a pragmatic approach with Searle's speech act theory (1979). The method used is descriptive qualitative. Based on the results of data analysis, researcher found that 3 types of speech acts, namely 1) Directive speech acts with the implicature of persuading and encouraging; 2) Representative speech acts with the implicature of commanding and challenging; 3) Expressive speech acts with the implicature of encouraging.Keywords: Covid-19, Pragmatic, Speech act       


Sign in / Sign up

Export Citation Format

Share Document