scholarly journals Mobile Learning as Teaching Aid and Learning Media for Special Teacher of Deaf Students

This study aims to develop learning media android based which can be used by teachers of special schools to teach a special program for deaf children. This research uses a qualitative approach. Data collected by conducting interviews with the teachers about the obstacles, desires and media needs of the teacher in teaching auditory perception and communication programs. While the data for developing the media was conducted through focus group discussion. Data results of the focus group discussion were analyzed in the reduction and concluded to be the basis of the development of the media. Based on the results, it can be concluded that mobile learning is the alternative media to learn and helps teachers in teaching auditory perception and communication programs to deaf children..

2021 ◽  
Vol 2 (1) ◽  
pp. 64
Author(s):  
Rizki Setyo Nugroho ◽  
Muhammad Taufiqurrohman ◽  
Lynda Susana Widya Ayu Fatmawaty

This research is aimed to figuring out the fanaticism from the members of an action figure community in Purwokerto called “Figure Purwokerto”. “Figure Purwokerto” community is an action figure community located in Purwokerto, Central Java, Indonesia. The total of the member is about 241 people from different age and culture. The researchers use focus group discussion and interview as the method to gain the information that the researcher needed for research purposes. The researchers applies some theories in order to obtain further analysis related to the issue. Fanaticism theory is used to figure out the fanaticism of “Figure Purwokerto” community’s members. Another theory, the Cultural Studies: Cultural Consumption Research, is added to make a deeper analysis about the consumption of culture from the members of the community. The scope of this research is cultural studies under the umbrella of English Studies which relates to  American culture and supremacy with action figure as the media. Furthermore, the disscussion of this study is divided into two main parts which correspondent with the fanaticism happened in Figure Purwokerto community. The first part explains the portrayal of the fanaticism from the members of the community. The characteristics of a person can be said as a fanatics are included in this part. The second part explains the cultural relation between the members and the action figure as a culture. The result of this research concludes that the members are fanatic based on several aspects and characteristics of a fanatic. This research was also conducted to make another prespective of fanaticism which is seen as a bad term due to it’s relation to religion fanaticism. 


2021 ◽  
Vol 6 (5) ◽  
pp. 843-848
Author(s):  
Dedik Fitra Suhermanto ◽  
Mochamad Aan Sugiharto ◽  
Syasya Yuania Fadila Mas’udi

The purpose of this service is to provide knowledge to village officials and the community of Pujon Kidul Village about the importance of the Village Profile. The Village Profile is very much needed as a means of socializing and actualizing the potential that exists in the village. However, Pujon Kidul Village, which is known as the Tourism Village, does not yet have an official village profile. So that the socialization of village potential is not optimal. The special target to be achieved in this service is the compilation of the Pujon Kidul Village profile which is officially managed by the community and / or village officials with online media in the form of websites and offline media. For this reason, training in making a good and attractive village profile is needed so that the aims and objectives of creating a village profile for socialization and promotion of village potentials will be carried out well. This service was carried out using the Focus Group Discussion (FGD) method which involved village officials and BUMDes managers which resulted in three agreements. First, a more adequate and informative website was developed. Second, a village profile video was made and a booklet was compiled. Third, the use of the media is to maximize village promotion through online and offline.


2019 ◽  
Vol 6 (1) ◽  
pp. 41-49
Author(s):  
Riza Wulandari

Kehidupan anak era milenial kini menjadi lebih ironi, dukungan dari sajian media yang menawarkan sisi dunia kekinian menyebabkan generasi penerus bangsa luntur nilai-nilai kearifan lokal yang telah ada pada masa lampau. Tujuan dari kegiatan pemberdayaan masyarakat pada target sasaran kelompok ibu-ibu rumah tangga Desa Manukaya adalah untuk memberikan edukasi kepada keluarga khususnya ibu yang memiliki peran penting di keluarga dalam mengantisipasi sikap negative dari dampak modernisasi. Focus Group Discussion di pilih dalam memecahkan masalah yang terjadi. Hasil dari kegiatan ini adalah tim pelaksana memberikan 2 kegiatan diantaranya adalah pertama memberikan edukasi tentang pentingnya kearifan lokal dan strategi mempertahankan kearifan lokal melalui mendongeng. Kedua memberikan pendampingan pelatihan sesuai dengan potensi yang dimiliki oleh kelompok ibu-ibu rumah tangga Desa Manukaya yaitu merajut. Dari potensi tersebut, diberikan kegiatan pendampingan pembuatan media boneka jari dengan cara merajut dan berbahan dasar flannel. Dari media boneka jari yang telah dibuat, diharapkan dapat diaplikasikan kepada anak-anak dalam mengajarkan kearifan lokal Bali melalui dongeng. Bali Mendongeng: Revitalization of fading local wisdom AbstractThe lives of the millennial era is now becoming more irony, the support of the media which offers dishes of the world side of the present generation successor Nations smudging local wisdom values that already exist in the past. The purpose of the community empowerment activities on the target objectives of the mother-homemaker village of Manukaya is to provide education to their families especially mothers who have an important role in the family in anticipation of a negative attitude from the impact the modernization. Focus Group Discussion on select in solving the case. The result of this activity is the implementing team provide activities such as the first two provide education about the importance of local wisdom and strategy of maintaining local wisdom through storytelling. Both provide a mentoring training in accordance with the potential that is owned by a group of mothers of households of the village of Manukaya that is knitting. From the potential, given the activities of accompaniment the creation of finger puppets knit and way made from flannel. From finger puppets that have been made, is expected to be applied to children of Bali's local wisdom in teaching through storytelling.


2019 ◽  
Vol 2 ◽  
pp. 00008 ◽  
Author(s):  
Ike Revita ◽  
Fahmi Gunawan ◽  
Rovika Trioclarise ◽  
Nila Anggreiny

Minangkabau is identical with the system of matrilineal in which the kinship is from maternal line. This matrilineal system brings about the welfare of women in Minangkabau due to heirloom property is handed down to the female children. Thus, women will not be lack of material. This phenomena is contradictory with the activity of violence toward women in Minangkabau. Many Minangkabau women become the victim of violence, even though these women have adequate material inherited from their mother. This writing then tries to describe the local wisdom that can be revitalized to reduce the activity of violence toward women in Minangkabau society. The aim of the research is to identify the local wisdoms in Minangkabau that can prevent the violence toward women. The research is conducted in three areas in West Sumatera, they are Padang, Payakumbuh, and Tanah Datar. The data are collected by having interview, focus group discussion, and observation. The analysis is done by relating it to the concept of local wisdom in Minangkabau and Violence toward women proposed by Idriss and Abbs and also Revita, Wekke and Trioclarise. The result of analysis is descriptively presented. Having analyzed the data, there are at least three local wisdom. They are 1) Adat Basandi Syarak, Syarak Basandi Kitabullah, 2) Bundo Kanduang), and 3) Alam takambang jadi guru.            


2020 ◽  
Vol 4 (2) ◽  
pp. 226
Author(s):  
Dini Turipanam Alamanda ◽  
Hadum Hadiansyah ◽  
Abdullah Ramdhani

The waste problem in Garut Regency was entering an emergency and alarming stage. The situation has mobilized various elements, namely academics, entrepreneurs, communities, government and the media to take strategic steps together in overcoming the problem of waste. Garut University, especially Faculty of Social and Political Sciences (FISIP), became the initiator of the focus group discussion (FGD) agenda which subsequently developed into the Penta helix Garut Free Waste Movement. The purpose of this study was to map the solution steps taken by the Penta helix team based on the results of the FGD. This research was a qualitative type using FGD method. The FGD was attended by 28 participants consisting of 3 academic representatives, 7 company representatives, 6 community representatives, 10 government representatives, and 2 media representatives. Triangulation was carried out on the initiator's side by testing the dependability and confirmability. The results showed that there were 7 strategic issues namely technology, processing, education, economics, institutions, policies and coordination that needed to be further discussed through further FGDs. All elements were expected to continue to communicate and collaborate and could complete the discussion of the 7 issues to be used as a solution proposal to the government of Garut Regency, therefore, it could be used as material for policy formulation to solve the waste problem.


Inovasi ◽  
2018 ◽  
Vol 15 (2) ◽  
pp. 153-162 ◽  
Author(s):  
Wanda Kuswanda

Salah satu habitat gajah yang masih tersisa adalah Kawasan Taman Nasional Gunung Leuser (TNGL), terutama di wilayah Besitang. Penelitian ini bertujuan mengidentifikasi karakteristik sosial ekonomi, kepemilikan lahan, pemetaan wilayah dan mitigasi konflik manusia dengan gajah di Resort Besitang, TNGL. Metode pengumpulan data dilakukan dengan penyebaran kuesioner, wawancara dan Focus Group Discussion (FGD). Analisis data menggunakan tabel frekuensi dan analisa deskriptif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa wilayah yang memiliki potensi konflik gajah di Resort Besitang adalah Daerah Halaban, Aras Senapal, Sekundur, Bukit Selamat dan Bukit Mas dengan intensitas konflik rendah sampai tinggi. Penyebab utama konflik manusia dengan gajah adalah fragmentasi kawasan hutan,  ketidakpastian status lahan di daerah penyangga, pertumbuhan penduduk yang tinggi dan meningkatnya pendatang di wilayah Besitang, perambahan dan ilegal logging yang terus terjadi, minimnya kesadaran masyarakat dan peranan lembaga desa dalam mendukung konservasi gajah. Rekomendasi resolusi mitigasi konflik gajah diantaranya: 1) memperbaiki habitat gajah yang sudah terfragmentasi di dalam kawasan TNGL; 2) meningkatkan peran Tim CRU (Conservation Response Unit); 3) membentuk unit reaksi cepat penanganan konflik gajah dengan melibatkan para pihak; 4) menanam jenis tanaman yang tidak disukai dan dijauhi oleh gajah; 5) mereduksi ketergantungan masyarakat akan sistem pertanian yang membutuhkan lahan yang luas; 6) mengembangkan program untuk membantu peningkatan hasil panen; dan,  7) penyuluhan untuk meningkatkan pemahaman bahwa gajah merupakan bagian dari ekosistem yang harus lestari.   Kata kunci: gajah, konflik, habitat, Besitang, Taman Nasional Gunung Leuser


2019 ◽  
Vol 1 (1) ◽  
pp. 14-21
Author(s):  
Rili Windiasih

Perkembangan Teknologi informasi dan komunikasi di era globalisasi, demokratisasi dan desentralisasi sudah menjadi kebutuhan sekaligus tantangan khususnya bagi pemerintah daerah dalam komunikasi pembangunan untuk pelayanan publik dan pemberdayaan masyarakat. Penelitian menggunakan metode kualitatif studi kasus, dengan pengumpulan data melalui dokumentasi, wawancara, pengamatan dan Focus Group Discussion (FGD). Subjek penelitian dipilih secara purposif yaitu pemerintah daerah di Eks-KaresidenanBanyumas Jawa Tengah, akademisi dan civil society. Penelitian dianalisis dengan analisis interaktif melalui reduksi data, penyajian data, penarikan kesimpuan dan verifikasi data. Hasil penelitian menunjukkan bahwa (1) Pentingnya komunikasi pembangunan dengan media teknologi informasi dan komunikasi melalui e-Government untuk meningkatkan pelayanan publik yang baik, cepat dan responsif, adanya partisipasi aktif dari publik dan transparansi baik anggaran serta program pembangunan. (2) Perlunya mengantisipasi adanya kesenjangan teknologi informasisehingga membutuhkan peningkatan kompetensi sumber daya manusia di pemerintahan daerah dan publik, serta memperluas fasilitas akses jaringan informasi.Kata kunci: komunikasi pembangunan, pelayanan publik, partisipasi, teknologi informasi, transparansi 


Widyaparwa ◽  
2017 ◽  
Vol 45 (2) ◽  
pp. 151-164
Author(s):  
Novita Sumarlin Putri

Tindak tutur komisif merupakan salah satu aspek pragmatik yang harus diperhatikan oleh penerjemah ketika menerjemahkan teks. Hal itu dilakukan agar menghasilkan terjemahan yang berkualitas dari aspek keakuratan dan keberterimaan. Berdasarkan alasan tersebut, penelitian ini bertujuan mendiskripsikan tingkat keakuratan dan keberterimaan terjemahan kalimat yang mengakomodasi tindak tutur komisif dengan pendekatan pragmatik. Data yang digunakan ialah tuturan komisif dan hasil penilaian kualitas terjemahan. Data bersumber dari novel Insurgent karya Veronica Roth dan informan. Data dikumpulkan dengan cara analisis dokumen, kuesioner dan Focus Group Discussion. Selanjutnya, data dianalisis dengan cara analisis domain, taksonomi, komponensial, dan tema budaya. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa terjemahan dalam novel Insurgent mempunyai nilai keakuratan dan keberterimaan yang cukup tinggi. Berdasarkan penelitian ini, dapat disimpulkan bahwa tingkat keakuratan dan keberterimaan pada setiap jenis tindak tutur komisif memiliki dampak terhadap kualitas keseluruhan terjemahan kalimat yang mengandung tindak tutur komisif.Commissive speech act is one of the pragmatic aspects to regard by the translator in translating the text. It aims to produce a qualified translation in regarding accuracy and acceptability aspects. According to the aspects, this research aims to describe accuracy and acceptability of translation in sentences which accommodate commissive speech act using pragmatic approach. The data used is commissive speech and qualitative translation value result. The sources of the data are an Insurgent novel by Veronica Roth and informants. The data were collected through document analysis, questionnaire, and Focus Group Discussion then analyzed the domain, taxonomic, componential analysis, and cultural theme. The result shows that translation in the Insurgent novel has high accuracy and acceptability values. This research concludes that the accuracy and acceptability level in each commissive speech act has an impact on quality of whole translated sentences which contain commissive speech act.


2018 ◽  
Vol 16 (1) ◽  
pp. 53
Author(s):  
Bejo Danang Saputra

Perencanaan pengembangan uji kompetensi perawat Indonesia akan dikembangkan  dengan metode OSCE.. Pelaksanaan uji OSCE membutuhkan persiapan yang matang, terutama kesiapan sumber daya manusia (SDM) dalam hal ini adalah dosen untuk melaksanakan uji OSCE. Mengetahui kesiapan SDM dalam pengembangan uji OSCE di Prodi D3 Keperawatan Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan (STIKES) Al-Irsyad Al-Islamiyyah Cilacap. Desain penelitian yang digunakan adalah kualitatif dengan rancangan studi kasus. Informan penelitian adalah 6 orang dosen dan Kepala Program Studi D3 keperawatan. Data diperoleh melalui, focus group discussion, wawancara mendalam dan studi dokumentasi. Data kemudian dianalisis dengan menggunakan constant comparative method. Penelitian menunjukan bahwa pengetahuan dosen tentang OSCE dan kompetensi berdasarkan pendidikan memenuhi persyaratan untuk pengembangan uji OSCE, namun masih membutuhkan pelatihan mengenai OSCE. Uji OSCE dapat diselenggarakan dengan melibatkan dosen dari prodi lain karena jumlah dosen di Prodi D3 Keperawatan  STIKES Al-Irsyad Al-Islamiyyah Cilacap belum memenuhi kebutuhan pelaksanaan uji OSCE. Hambatan penyelenggaraan OSCE adalah SDM belum terkoordinasi, belum terlatih dan keterbatasan sarana pendukun. Pengetahuan dan kompetensi dosen berdasarkan tingkat pendidikan memenuhi syarat dalam pengembangan OSCE dan OSCE dapat diselenggarakan dengan melibatkan dosen prodi lain.


Author(s):  
Dewi Novianti ◽  
Siti Fatonah

Social media is a necessity for everyone in communicating and exchanging information. Social media users do not know the boundaries of age, generation, gender, ethnicity, and religion. However, what is interesting is the user among housewives. This study took the research subjects of housewives. Housewives are chosen as research subjects because they are pillars or pillars in a household. If the pillar is strong, then the household will also be healthy. Thus, if we want to build a resilient and robust generation, we will start from the housewives. A healthy household starts from strong mothers too. This study aims to find out the insights of the housewives of Kanoman village regarding the content on smartphones and social media and provide knowledge of social media literacy to housewives. This study used a qualitative approach with data collection techniques using participant observation, interviews, focus group discussion (FGD), and documentation. The results of the study showed that previously housewives had not experienced social media literacy. Then the researchers took steps to be able to achieve the desired literacy results. Researchers took several steps to make them become social media literates. They become able to use social media, understand social media, and even produce messages through social media.


Sign in / Sign up

Export Citation Format

Share Document