scholarly journals Purchase Decision pada E-commerce Tiket Travel dan Reservasi Hotel di Indonesia

2021 ◽  
Vol 2 (2) ◽  
pp. 79
Author(s):  
Bambang Eko Samiono ◽  
Ulfa Mustikarini Hanifati

<p><em>Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh Purchase Decision berdasarkan Web Quality dan EWOM melalui Online Trust pada tiga objek website layanan tiket travel dan reservasi hotel online di Indonesia (Traveloka.com, Tiket.com dan Pegipegi.com). Teknik pengambilan sampel penelitian ini adalah non-probability sampling, dan purposive sampling. Ampel yang digunakan dalam penelitian ini adalah responden yang pernah melakukan transaksi layanan tiket perjalanan dan reservasi hotel secara online dalam 3 bulan terakhir di wilayah Jakarta, Bogor, Depok, Tangerang dan Bekasi dengan jumlah 200 orang dan dianalisis menggunakan SEM. Dari penelitian ini dapat disimpulkan bahwa Purchase Decision hanya dipengaruhi secara langsung oleh Web Quality. Sementara Online Trust secara langsung dipengaruhi oleh Web Quality dan EWOM, namun tidak ada pengaruh langsung Online Trust terhadap Purchase Decision. Juga tidak ada pengaruh tidak langsung Web Quality dan EWOM terhadap Purchase Decision melalui Online Trust.</em></p><p><strong><em>Kata kunci</em></strong><em>: Kualitas Web, EWOM, Kepercayaan Online, Keputusan Pembelian.</em></p>

2018 ◽  
Vol 5 (1) ◽  
pp. 47-53
Author(s):  
Mega Usvita

This study was intended to see how the effect of easiness, trustworthiness and perception on the risk of using e-commerce toward online purchasing decision (survey on consumer lazada.co.id). The populations in this study were all people who have visited the site Lazada.co.id with sample of 100 people, the sampling techniques using non-probability sampling with purposive sampling technique where the method of determination of the samples based on certain criteria. The results of this study, easiness variable (X1), trustworthiness (X2), the perception of risk (X3) gave positive and significant impact on online purchase decision (Y) with a significant level of 0.000. The amount influence of convenience (X1), trust (X2), the perception of risk (X3) toward online purchase decision (Y) is 0.314 (R2 = 31.4%). Keywords: Convenience, Trustworthiness, Perception of Risk, Purchase Decision


Prologia ◽  
2020 ◽  
Vol 4 (1) ◽  
pp. 153
Author(s):  
Richard Antony ◽  
Roswita Oktavianti

The credibility of a communicator is one of the factors for people to make purchasing decisions about a product. A communicator must have some ability in other words that the communicator must have the strength to compete, namely credibility and attractiveness. The research aims to examine the credibility of the communicator on the purchase decision of the AHHA Clothing Line Atta Halilintar product after watching YouTube Atta Halilintar. The independent variable in this study is the credibility of the communicator and the dependent variable is the purchase decision. The approach used in this study is quantitative descriptive. Research data were collected using non-probability sampling techniques or purposive sampling techniques. This study uses SPSS for Windows 23 test for Validity, Reliability, Hypothesis (simple linear analysis), T-test, Correlation Coefficient, and Determination Coefficient. Researchers obtain data that will be tested by distributing several questionnaires to all respondents, amounting to 100 respondents who have been determined and have been adjusted to the requirements in this study and respondents who represent the population of this study. The results obtained from the study showed that the communicator's credibility affected 29% in purchasing decisions while the remaining 71% was influenced by other factors. The relationship is positive, if the quality of the communicator's credibility increases, therefore the purchasing decision will also increase. And conversely, if the quality of the communicator's credibility decreases then the purchasing decision will also decrease. Kredibilitas dari seorang komunikator merupakan salah satu faktor bagi masyarakat untuk mengambil keputusan pembelian terhadap sebuah produk. Seorang komunikator harus memiliki beberapa kemampuan dengan kata lain bahwa komunikator harus memiliki kekuatan untuk bersaing yaitu kredibilitas (credibility) dan daya tarik (attractiveness).Penelitian bertujuan untuk meneliti kredibilitas komunikator terhadap keputusan pembelian produk AHHA Clothing Line Atta Halilintar setelah menonton YouTube Atta Halilintar. Variabel independen yang berada dalam penelitian ini yaitu kredibilitas komunikator dan variabel dependen adalah keputusan pembelian. Pendekatan yang dipergunakan pada penelitian ini adalah deskriptif kuantitatif. Data penelitian dikumpulkan dengan menggunakan teknik non probability sampling atau teknik purposive sampling. Penelitian ini menggunakan alat uji SPSS for windows 23 untuk Uji Validitas, Reliabilitas, Hipotesis (analisis linier sederhana), Uji T, Koefisien Korelasi, dan Koefisien Determinasi. Peneliti memperoleh data-data yang akan diujikan dengan cara menyebarkan beberapa kuesioner kepada semua responden yang berjumlah 100 responden yang telah ditentukan dan telah disesuaikan dengan syarat-syarat pada penelitian ini dan responden yang mewakili dari populasi penelitian ini. Hasil yang diperoleh dari penelitian menunjukkan bahwa kredibilitas komunikator berpengaruh sebesar 29% pada keputusan pembelian sementara sisanya 71% dipengaruhi oleh faktor lain. Hubungan bersifat positif,apabila kualitas kredibilitas komunikator meningkat maka dari itu keputusan pembelian juga akan mengalami peningkatan. Dan sebaliknya, bila kualitas kredibilitas komunikator menurun maka dari itu keputusan pembelian juga akan mengalami penurunan.


2020 ◽  
Vol 4 (2) ◽  
pp. 266-283
Author(s):  
Roswita Hafni ◽  
Jasman Saripuddin Hasibuan ◽  
Muslih Muslih ◽  
Willy Yusnandar

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan menganalisis model empiris online trust dan repeat purchase pelanggan Terhadap Situs E-Commerce (Studi Kasus pada Pelanggan E-Commerce di Kota Medan). Penelitian ini menggunakan pendekatan penelitian eksplanatori.  Skala pengukuran variabel menggunakan Skala Ordinal dengan teknik pengukuran variable menggunakan skala Likert. Populasi dalam penelitian ini adalah masyarakat kota Medan. Metode pengambilan sampel dilakukan dengan metode Purposive sampling (judgmental) dan snowball sampling. Kriteria pemilihan sampel dalam penelitian ini adalah masyarakat kota Medan yang pernah berkunjung dan melakukan transaksi di e-commerce yang ada di Indonesia lebih dari 3 kali. Teknik pengumpulan data yang digunakan yaitu wawancara, kuesioner (angket) dan studi pustaka. Metode analisis data yang digunakan adalah Model Persamaan Struktural (Structural Equation Model). Hasil penelitian menunjukkan bahwa Web Quality, Perceived Risk, dan Online Trust berpengaruh signifikan terhadap Repeat Purchase, begitu juga Web Quality dan Perceived Risk berpengaruh signifikan terhadap online trust. Web Quality berpengaruh terhadap Repeat Puchase melalui variabel Online Trust, dan Perceived Risk berpengaruh terhadap Repeat Purchase melalui variabel Online Trust.


2018 ◽  
Vol 19 (2) ◽  
pp. 129
Author(s):  
Moch Zulfa ◽  
David Yudhianto

This research titled “Enchancement Model of Purchase Decision to Instagram Online ShoppingMedia Through Shopping Orientation, Web Quality, Price, and Word of Mouth Communications.”The development of technology is increasing nowadays, with this technology, it makesconsumers easy to do an online transaction like to buy items or services. This research intendsto test influence of shopping orientation, price against the influence of purchase decision throughword of mouth communication survey to consumer in semarang who do an online purchasetransaction. There are 100 respondets of consumers who live in semarang and do an onlinepurchase transaction with purposive sampling method using path analysis. The result of thisresearch shows that shopping orientation variable (X1), web quality (X2), and price (X3), wordof mouth communications (Y1) are affect to purchase decision variable (Y2), either directly andindirectly through word of mouth communications.Keywods : Shopping Orientation, Web Quality, Price, Word of Mouth Communication,Purchase Decision.


Jurnal Ecogen ◽  
2019 ◽  
Vol 2 (4) ◽  
pp. 666
Author(s):  
Azizah Pratika Sari ◽  
Rose Rahmidani

This study aims to know 1) the influence E-Word of Mouth to E-Trust toward E-Purchase Decision Universitas Negeri Padang students on marketplace Lazada, 2) the influence E-Word of Mouth toward E-Purchase Decision Universitas Negeri Padang students on marketplace Lazada, 3) the influence E-Trust toward E-Purchase Decision Universitas Negeri Padang students on marketplace Lazada. The type of study is causal research. The population in this study are Universitas Negeri Padang students who once using marketplace Lazada. The sampling techniques using non probability sampling with purposive sampling method and sample size of 100 respondens by using the formula of Cochran’s. The data analysis technique used is the analysis of the path (path analysis) using SPSS version 21. By using path analysis, the resultsof this study  showed that: (1) E-Word of Mouth have effect on E-Trust toward E-Purchase Decision Universitas Negeri Padang students on marketplace Lazada, (2) E-Word of Mouth affects E-Purchase Decision Universitas Negeri Padang students on marketplace Lazada, (3) E-Trust affects E-Purchase Decision Universitas Negeri Padang students on marketplace LazadaKeyword: E-Word of Mouth, E-Trust, E-Purchase decision


2020 ◽  
Vol 5 (2) ◽  
pp. 121
Author(s):  
Febriyanti Nurcahya ◽  
Yasintha Soelasih

<p>Penelitian ini bertujuan untuk melihat pertimbangan konsumen dalam <em>purchase decision </em>obat bebas <em>painkiller</em>. Responden yang dipilih untuk mengisi survey ini adalah konsumen yang telah membeli obat bebas painkiller selama 3 bulan terakhir. Sampel diambil dengan menggunakan teknik <em>non-probability sampling</em> dengan <em>purposive sampling</em>. Responden pada penelitian ini berjumlah 175 orang. Penelitian ini menggunakan analisis regresi linier berganda untuk pengujiannya. Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa <em>promotion, product quality, </em>dan <em>price</em> memberikan pengaruh terhadap <em>purchase decision. </em>Sedangkan, <em>perceived risk</em> tidak memberikan pengaruh terhadap <em>purchase decision</em>.</p>


2018 ◽  
Vol 6 (3) ◽  
Author(s):  
Iwan Kurniawan Subagja, SE., MM. ◽  
Winda Pramita

This study aims to analyze the influence of advertising and brand image on Samsung brand purchasing decisions. The population in this study were 137 students of the Faculty of Economics, University of Krisnadwipayana who used Samsung smartphones consisting of 84 students majoring in management and 53 students majoring in accounting. The sampling technique in this study used a non-probability sampling technique, which used purposive sampling technique, which was an economics faculty student who used a Samsung mobile phone and who had seen a Samsung advertisement. The results showed that there was an influence of advertising and brand image on the purchase decision of the Samsung brand at the Faculty of Economics at University of Krisnadwipayana.


Author(s):  
Nanik HARIYANA ◽  
Nuruni Ika Kusuma WARDANI ◽  
Nabilah Amani SALSABILA

Salah satu kebutuhan primer manusia adalah sandang atau pakaian. Melimpahnya produk fashion terutama pakaian di pasaran mempengaruhi perilaku seseorang, terhadap pemakaian dan pembelian produk bukan lagi untuk memenuhi kebutuhan melainkan keinginan. Banyaknya perusahaan ritel dalam dunia fashion sejenis menyebabkan timbulnya persaingan yang ketat. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh Diskon dan Promosi terhadap Keputusan Pembelian pakaian merek Simplicity di store Plaza Surabaya. Populasi dalam penelitian ini adalah Pelanggan Simplicity di Plaza Surabaya. Metode pengambilan sampel yang digunakan adalah non probability sampling dengan teknik purposive sampling dan jumlah sampel sebanyak 70 responden. Teknik pengumpulan data melalui penyebaran kuesioner secara langsung. Teknik analisis data menggunakan  Partial Least Square (PLS). Hasil penelitian menunjukkan bahwa variabel Diskon tidak memberikan kontribusi terhadap Keputusan Pembelian, sedangkan variabel Promosi memberikan kontribusi terhadap Keputusan Pembelian di store Simplicity Plaza Surabaya.


SKETSA BISNIS ◽  
2020 ◽  
Vol 7 (1) ◽  
pp. 1-10
Author(s):  
Rahmah Ummi ◽  
Asep Muhamad Ramdan ◽  
R. Deni Muhammad Danial

Abstract The purpose of this research was conducted to determine the effect of religiosity and halal products on the decision to choose cosmetics on muslim consumer. The variables in this research are Religiosity (X1), Halal Products (X2) and Purchase Decisions (Y). The research usesnon probability sampling techniques with the type of purposive sampling. Analysis of the data research is multiple linear regression. Primary data collection techniques applied by distributing questionnaires to 97 muslim women. The results of the research shows the coefficient determination obtained an R square value of 0,781 or 78,1% on the purchase decision (Y), and the remaining value is 21,9% another factor that is not examined in this study. Based on the results of hypothesis shows a religiosity variable has a significant influence on the purchase decision, and the halal product variable has a significant on the purchase decision. Keywords: Religiosity, Halal Product, Purchase Decision Abstrak Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh religiusitas dan produk halal terhadap keputusan memilih kosmetik pada konsumen Muslim. Variabel pada penelitian ini yaitu Religiusitas (X1), Produk Halal (X2) dan Keputusan Memilih (Y). Penelitian ini menggunakan teknik non probability sampling dengan jenis purposive sampling“sampel bertujuan”. Analisis data yang digunakan adalah analisis regresi linier berganda.Teknik pengumpulan data primer diperoleh dengan melakukan penyebaran kuesioner kepada 97 responden muslimah. Hasil penelitian dengan uji deteminasi memperoleh nilai R Square sebesar 0,781 atau 78,1% yang menunjukkan variabel independen yaitu religiusitas (X1) dan produk halal (X2) memberikan pengaruh sebesar 78,1% terhadap keputusan memilih (Y), dan perolehan sisa nilai sebesar 21,9% merupakan faktor lain yang tidak diteliti. Berdasarkan hasil pengujian hipotesis menunjukkan bahwa, variabel religiusitas memiliki pengaruh yang signifikan terhadap keputusan memilih, dan variabel produk halal memiliki pengaruh yang signifikan terhadap keputusan memilih. Kata Kunci: Religiusitas, Produk Halal, Keputusan Memilih


Author(s):  
Gamma Nurul Wardah ◽  
Sigit Purwanto ◽  
Karolin Adhisty

Salah satu stressor utama yang terjadi pada anak saat hospitalisasi adalah nyeri yang juga dapat menimbulkan trauma. Tindakan pemasangan Intravena Fluid Drip (IVFD) yang dilakukan pada anak yang dihospitalisasi dapat menimbulkan nyeri akibat cedera jaringan tubuh (kulit). Teknik distraksi audio merupakan tindakan yang dirasa tepat untuk mengurangi nyeri yang ditimbulkan. Tujuan penelitian untuk mengetahui pengaruh teknik distraksi audio terhadap penurunan skala nyeri pemasangan IVFD pada anak prasekolah.Desain penelitian ini adalah pre experimental designwithstatic group comparison dengan menggunakan analisa data uji t tidak berpasangan. Sampel pada penelitian ini berjumlah 32 orang anak prasekolah yang dilakukan pemasangan IVFD dengan metode non probability sampling dengan teknik purposive sampling. Pengukuran skala nyeri menggunakan observasi Face, Leg, Activity, Cry, and Consolability Scale (FLACC Scale).Hasil penelitian didapatkan perbedaan nilai rata-rata skala nyeri antara kelompok intervensi dan kelompok kontrol dengan p value = 0,001 (p < α 0,05). Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa terdapat pengaruh teknik distraksi audio terhadap penurunan skala nyeri saat pemasangan IVFD pada anak prasekolah di RSUD Dr. H. Ibnu Sutowo Baturaja. Perawat sebaiknya menerapkan pemberian teknik distraksi audio dalam standar operasional prosedur pemasangan IVFD sebagai salah satu terapi nonfarmakologi pada anak prasekolah yang akan dilakukan pemasangan IVFD.


Sign in / Sign up

Export Citation Format

Share Document