scholarly journals Pengaruh Tindakan Suction ETT Terhadap Kadar Saturasi Oksigen Pada Pasien Gagal Nafas di Ruang ICU dan IGD Rumah Sakit Umum Daerah Prabumulih Tahun 2017

2019 ◽  
Vol 12 (2) ◽  
pp. 84-90
Author(s):  
Yuliani Syahran ◽  
Siti Romadoni ◽  
Imardiani Imardiani

Pengaruh Tindakan Suction ETT Terhadap Kadar Saturasi Oksigen Pada Pasien Gagal Nafas di Ruang ICU dan IGD Rumah Sakit Umum Daerah Prabumulih Tahun 2017 (Effect of ETT Suction Measures on Oxygen Saturation Rate in Patients Failed Breath in ICU and IGD Room at Prabumulih Regional General Hospital 2017) Yuliani.1, Siti Romadoni.2, Imardiani3 1Mahasiswa STIKes Muhammadiyah Palembang, Palembang, Indonesia 2Dosen STIKes Muhammadiyah Palembang, Palembang, Indonesia 3Dosen STIKes Muhammadiyah Palembang, Palembang, Indonesia Program Studi Ilmu Keperawatan Sekolah Tinggi Ilmu Keperawatan Muhammadiyah Palembang e-mail : [email protected] /0813-672 680 75 ABSTRAK Latar belakang: Pasien yang terpasang Endotracheal Tube (ETT) secara umum memiliki respon tubuh yang kurang baik untuk mengeluarkan benda asing sehingga pasien akan mengalami peningkatan dan penumpukan sekret. Ketidakmampuan untuk membersihkan sekresi atau obstruksi dari saluran napas untuk mempertahankan bersihan jalan napas, hal inilah yang menyebabkan kadar saturasi oksigen yang dialami responden mengalami perubahan. Tujuan Penelitian: Untuk mengetahui pengaruh tindakan suction Endotracheal Tube (ETT) terhadap kadar saturasi oksigen pada responden di Rumah Sakit Umum Daerah Prabumulih. Metode Penelitian: Rancangan penelitian ini adalah Pre-experemintaldesign. Teknik sampling yang digunakan adalah nonprobability sampling dengan cara consecutive sampling dengan jumlah sampel 13 responden. Penelitian ini dilaksanakan mulai 5 April – 05 Mei 2017. Pengumpulan data dilakukan dengan cara melihat hasil pengukuran kadar saturasi oksigen dengan menggunakan alat oksimeter pulse pada saat sebelum dan sesudah diberikan tindakan suction.Hasil: sebelum dilakukan suction, kadar saturasi oksigen responden rata-rata sebesar 97,77% dan sesudah saturasi menjadi 96,51%. Terdapat perbedaan yang signifikan antara kadar saturasi oksigen pada saat sebelum dan sesudah diberikan tindakan suction pada pasien yang terpasang ETT di Ruang ICU dan IGD RSUD Prabumulih dengan nilai t hitung sebesar 3,949 >t tabel = 2,179. Kesimpulan: Ada pengaruh tindakan suction terhadap kadar saturasi oksigen pada saat sebelum dan sesudah diberikan tindakan suction pada pasien yang terpasang ETT di Ruang ICU dan IGD RSUD Prabumulih p value = 0,002. Disarankan kepada pihak rumah sakit untuk melakukan pengukuran tanda-tanda vital sebelum melakukan tindakan suction serta dapat melakukan tiga kali pengukuran untuk keakuratan kadar saturasi oksigen. Kata kunci : Saturasi Oksigen, Endotracheal Tube, Suction

2017 ◽  
Vol 3 (6) ◽  
pp. 693-696
Author(s):  
Muhaji Muhaji ◽  
Bedjo Santoso ◽  
Putrono Putrono

Background: Endotracheal suctioning is one of the common supportive measures in intensive care units (ICU), which may be related to complications such as hypoxia. However, a questionable efficacy is still identified to choose suctioning pressure between 130 mmHg and 140 mmHg that is effective for patients with endotracheal tube.Objective: To compare the effectiveness of 130 mmHg and 140 mmHg suctioning pressure on oxygen saturation in patients with endotracheal tube.Methods: This research used a quasy experimental design with pretest and posttest group. The study was conducted from 31 January to 1 March 2017 in the Hospital of Panti Wilasa Citarum and Hospital of Roemani Muhammadiyah Semarang. There were 30 samples recruited using consecutive sampling, with 15 assigned in the 130 mmHg and 140 mmHg suctioning pressure group. Pulse oximetry was used to measure oxygen saturation. Paired t-test and Independent t-test were used for data analysis.Results: Findings showed that there was a statistically significant effect of 130 and 140 mmHg suctioning pressure on oxygen saturation in patients with ETT with p-value <0.05. There was a significant mean difference of oxygen saturation between 130 mmHg and 140 mmHg suctioning pressure group with p-value 0.004 (<0.05). The mean difference of oxygen saturation between both groups was 13.157.Conclusion: The 140 mmHg suctioning pressure is more effective compared with 130 mmHg suctioning pressure in increasing oxygen saturation in patients with ETT.


2019 ◽  
Vol 17 (1) ◽  
pp. 107
Author(s):  
Wahyu Rima Agustin ◽  
T. Triyono ◽  
S. Setiyawan ◽  
Wahyuningsih Safitri

Pre oksigenasi atau pemberian oksigen yang adekuat sebelum dilakukan tindakan suction atau hisap lendir merupakan satu bagian yang penting. Dalam hal ini yang perlu diperhatikan dan diobservasi adalah status hemodinamik pasien yang mencakup Mean Arteri Presure, heart rate, respiratori rate serta saturasi oksigen. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh pre oksigenasi terhadap status hemodinamik pasien yang terpasang endotracheal tube yang dilakukan tindakan suction.Penelitian ini menggunakan desain quasi experiment dengan metode one group pre test – post test. Teknik sampling menggunakan consecutive sampling sebanyak 44 pasien yang terpasang endotracheal tube dan dilakukan tindakan suction di ruang ICU Rumah Sakit Islam Klaten. Alat ukur penelitian ini menggunakan metode observasi langsung. Data yang terkumpul di lakukan uji normalitas menggunakan uji Shapiro wilk. Didapatkan data terdistribusi normal dengan p value lebih dari 0,05.Hasil penelitian dengan menggunakan paired sampel t-test menunjukan bahwa nilai p value < 0,05 yaitu untuk MAP 0,006, heart rate 0,022, respiratori rate 0,023 dan saturasi oksigen 0,001 yang artinya ada pengaruh pre oksigenasi terhadap status hemodinamik pasien yang terpasang endotracheal tube dengan tindakan suction di ruang ICU Rumah Sakit Islam Klaten.


2020 ◽  
Vol 11 (2) ◽  
pp. 134-142
Author(s):  
Widia Widia Astuti AW ◽  
Fajar Fajar Adhie Sulistyo

Respiratory failule is the cause of high morbidity and high mortality at the Intensive Care Unit. The condition that leads to respiratory failule is airway obstruction, including obstruction on endotracheal tube. The airway obstruction handling due to the accumulation of secretions in the endotrackel tube is done through suction. The endotracheal tube suction can give effects such as oxygen saturation reduction as much as greater 5%. The objective of this resarch is to knowing the corelation intensity of suctionaction with changes in oxygen saturation levels in ventilator- installed patients the intensive care unit of general hospital of Bogor City. This type of research is quantitative, using analytical descriptive approach. The analysis technique used in this research is using cross sectional method. How to sample this research with total sampling technique with the number of 42 respondents who installed ventilator in Intensive Care Unit room. Data collection was obtained through an observation sheet assisted by 5 nurses on duty. Data analysis used is univariate and bivariate (Chi Square). From 42 respondents, there were 20 (47,6%) respondents with the intensity of suction action insufficient and 35 (83,3%) respondents in normal oxygen saturation range, where p value = 0,01. This means Ha accepted and Ho rejected, meaning there is a significant relationship between the two variables.


2017 ◽  
Vol 3 (3) ◽  
pp. 117-123
Author(s):  
Budiono Budiono ◽  
Mustayah Mustayah ◽  
Aindrianingsih Aindrianingsih

Background: Chronic obstructive pulmonary disease is a leading cause of death and disability. Thus, the effort to reduce the symptoms, such as dyspnea is necessity. Pursed lip breathing is assumed increasing oxygen saturation.Objective: This study aims to determine the effect of pursed lips breathing in increasing oxygen saturation in patients with COPD in internal ward 2 of the General Hospital of Dr. R. Soedarsono Pasuruan on May 16 - June 30, 2017.Methods: This was a pre-experimental design with pre-posttest design. There were 24 patients with COPD selected using simple random sampling technique. Pulse oximetry (oximeter pulse fingertip) was used to measure oxygen saturation. Data were analyzed using Wilcoxon Sign Rank Test.Results: Findings showed p-value 0.000 (0.05), which indicated that there was a statistically significant difference in oxygen saturation before and after pursed lips breathing.Conclusion: There was a significant effect of pursed lips breathing on oxygen saturation in patients with COPD in the internal ward 2 of the general hospital of Dr. R. Soedarsono Pasuruan. Thus, pursed lips breathing could be applied as a nursing intervention in patients with COPD.


2020 ◽  
Vol 1 (1) ◽  
pp. 82
Author(s):  
Hammad Hammad ◽  
M. Ichwan Rijani ◽  
Marwansyah Marwansyah

Handling for airway obstruction due to excessive accumulation of secretions can be done with suction, suction is done by inserting suction catheter tube into endotracheal tube or tracheostomy which aims to liberate airway. Endotracheal suction in critically ill patients can cause increased intracranial pressure, brain swelling and systemic hypoxemia may even lead to death. The easiest way to find out hypoxemia is by looking at the patient's oxygen saturation of peripheral oxygen saturation is a presentation of hemoglobin binds with oxygen in the arteries with normal values between 95-100%.This research aims to analyze changes in oxygen saturation levels of patients before, during and after the suction endotracheal tube performed in Intensive Care Unit Ulin Banjarmasin Hospital. This research method is quantitative with comparative design. The population in this research are all patients who had endotracheal tube and suction was done, the sample in the research are 25 respondents with Probability sampling technique, analyzed by paired T test.The results of this research at the time of 1 "-3" average oxygen saturation change of 0-1%, while 4"- 6" on average by 2-3% and at 7 "-10" on average by 2-5% . Paired T-test results showed there was a change in oxygen saturation level in adult patients performed endotracheal tube suction in Intensive Care Unit Ulin Banjarmasin Hospital.


2019 ◽  
Vol 2 (2) ◽  
pp. 8
Author(s):  
Sri Suparti

Pasien kritis yang terpasang endotracheal tube (ETT) dan ventilasi mekanik di Intensive Care Unit (ICU) membutuhkan tindakan suction untuk membersihkan dan mempertahankan kepatenan jalan nafas. Suction ETT selain manfaatnya juga bisa menyebabkan dampak negatif seperti penurunan saturasi oksigen, trauma, hipoksemia, bronkospasme, kecemasan bahkan menstimulasi peningkatan tekanan intravaskular. Tujuan penelitian ini adalah menganlisis pengaruh variasi tekanan negatif suction terhadap nilai saturasi oksigen pasien yang terpasang ventilator di ICU. Jenis penelitian adalah experimen semu (quasi experiment), dengana desain two group pretest-postest, total sampel adalah 37 yang diambil dengan teknik consecutive sampling. Kriteria inklusi pasien dewasa ≥ 15 tahun, terpasang ETT dan ventilator. Adapun kriteria eksklusi adalah pasien hanya mendapatkan suction 1 kali, dalam kondisi t-piece, diagnosis pneumonia dan observasi tidak lengkap.Variabel bebas adalah tekanan negatif suction dan variabel dependent adalah  saturasi oksigen. Analisis data menggunakan uji paired t-test dan independent t-test dengan signifikasi 5%. Etik penelitian diperoleh dari komite Etik RS RSUD Prof. Dr. Margono Soekarjo dengan No: 420/004349/I/2019. Hasil penelitian menujukan terdapat pengaruh variasi tekanan negatif 25 dan 25 kPa terhadap nilai saturasi oksigen pada analisis masing-masing kelompok dengan perbedaan nilai mean yang signifikan p value 0,001<0,05, tetapi tidak terdapat perbedaan signifikan diantara dua kelompok dengan p value 0,284>0,05. Kesimpulan penelitian ini menunjukkan tekanan negatif 25 kPa lebih efektif dalam mengeluarkan sekresi sekret pada jalan nafas dan memungkinkan penigkatan saturasi oksigen setelah tindakan suction pada pasien dengan ventilator dibandingkan dengan tekanan 20 kPa.


2020 ◽  
Vol 1 (2) ◽  
pp. 9
Author(s):  
Yunita Mansyah Lestari ◽  
Suzy Yusna Dewi ◽  
Aulia Chairani

ABSTRAK   Alexithymia ditandai dengan ketidakmampuan dalam mengenali dan mengekpresikan emosi serta pemikiran yang berorientasi eksternal sehingga mereka memiliki hubungan interpersonal yang buruk. Remaja dengan alexithymia cenderung menjadi kecanduan media sosial.Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan antara Alexithymia terhadap kecanduan media sosial pada remaja di Jakarta Selatan. Subjek penelitian adalah remaja yang berusia 13-19 tahun dan tinggal di Jakarta selatan. Pengambilan data menggunakan metode consecutive sampling dan snowball sampling dengan menyebar kuesioner menggunakan link googleform. Jumlah subjek penelitian sebanyak 207 orang (41 = laki-laki, 166 = perempuan). Skala yang digunakan adalah Toronto Alexithymia Scale (TAS-20) dan Social Media Disorder (SMD). Analisa data menggunakan metode chi-square pada SPSS 25. Hasil penelitian didapatkan 85 orang mengalami alexithymia, 88 mengalami kecanduan dan 62 orang mengalami alexithymia dan kecanduan media sosial. p-value didapatkan 0,000. Hal ini berarti terdapat hubungan antara Alexithymia dengan Kecanduan Media Sosial pada remaja di Jakarta Selatan. Kata Kunci :Alexithymia, Kecanduan Media Sosial, Remaja     ABSTRACT   Alexithymia is characterized by an inability to recognize and express emotions and have external oriented thoughts so that they have poor interpersonal relationships. Teenagers with alexithymial tend to become addicted to social media. This study aims to determine the relationship between Alexithymia towards social media addiction in adolescents in South Jakarta. The research subjects were adolescents aged 13-19 years and lived in south Jakarta. Retrieval of the data was using consecutive sampling and snowball sampling method by distributing questionnaires using the googleform link. The number of research subjects was 207 people (41 = men, 166 = women). The scale was used is the Toronto Alexithymia Scale (TAS-20) and Social Media Disorder (SMD). Data analysis using the chi-square method in SPSS 25. The results showed that 85 people had alexithymia, 88 were addicted and 62 people had alexithymia and were addicted to social media. p-value obtained is 0,000. This means that there is a relationship between Alexithymia and Social Media Addiction in adolescents in South Jakarta. Keyword : Adolescents, Alexithymia, Social Media Addiction


2019 ◽  
Vol 8 (2) ◽  
pp. 152
Author(s):  
Adi Antoni ◽  
Yanna Wari Harahap

Abstrak   Latar belakang: Diabetes mellitus (DM) merupakan penyakit kronik dan menjadi masalah global. Salah satu komplikasi yang ditimbulkan dari DM adalah luka kaki diabetic. Langkah awal dalam perawatan luka kaki diabetic adalah mencuci luka. Tujuan penelitian ini adalah mengetahui keefektifan dari rebusan daun jambu biji sebagai cairan pencuci luka terhadap tingkat malodor pada luka kaki diabetic. Metode: Desain penelitian yang digunakan adalah quasy experiment dengan rancangan one group pretests-posttest only. Teknik sampling yang digunakan adalah consecutive sampling dengan jumlah sampel 16 orang. Kriteria sampel yang digunakan adalah klien luka kaki diabetic, tingkat malodor 1-10 dengan NRS. Alat ukur yang digunakan adalah Numeric Rating Scale (NRS). Analisa data yang digunakan dalam penelitian ini menggunakan uji paired t test. Hasil: tingkat malodor sebelum intervensi pencucuan luka menggunakan rebusan daun jambu biji rata-rata sebesar 4.40 dan sesudah intervensi sebesart 2.44 dengan p value < 0.001. Selisih tingkat malodor antara sebelum dan sesudah intervensi sebesar 1.96. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa daun jambu dapat digunakan sebagai cairan pencuci luka dalam mengatasi tingkat malodor pada luka kaki diabetik. Kesimpulan : daun jambu biji dapat digunakan sebagai cairan pencuci luka pada luka kaki diabetic. Perawat diharapkan dapat memanfaatkan daun jambu biji sebagai salah satu alternatif dalam pencucian luka kronik khususnya luka kaki diabetik.   Kata kunci: Daun Jambu Biji, Tingkat Malodor, Luka Kaki Diabetik   Abstract   Background: Diabetes mellitus (DM) is a chronic disease and a global problem. One of the complications that arise from DM is diabetic foot ulcer. The first step in treating diabetic foot ulcer is washing the wound. The purpose of this study was to determine the effectiveness of guava leaf decoction as a washing fluid for malodor levels in diabetic foot ulcer. Method: The research design used was quasy experiment with one group pretests-posttest only design. The sampling technique used was consecutive sampling with a sample of 16 people. Sample criteria used were diabetic foot ulcer clients, malodor level 1-10 with NRS. The measuring instrument used is the Numeric Rating Scale (NRS). Analysis of the data used in this study used paired t test. Results: the level of malodor before intervening in wound washing using guava leaf decoctions on average was 4.40 and after the intervention was 2.44 with p value <0.001. The difference in the level of malodor between before and after the intervention was 1.96. The results of this study indicate that guava leaves can be used as a washing fluid in dealing with malodor levels in diabetic foot ulcer. Conclusion: Guava leaves can be used as a washing fluid for diabetic foot wounds. Nurses are expected to be able to use guava leaves as an alternative in washing chronic wounds, especially diabetic foot injuries.   Key words: Guava Leaf, Malodor Level, Diabetic foot ulcer.


Author(s):  
Desti Widya Astuti Desti Widya Astuti

ABSTRAK   Berdasarkan data di RSUD Kota Prabumulih bahwa terdapat peningkatan jumlah kejadian perdarahan post partum, tahun 2014 sebanyak 178 orang, tahun 2015 sebanyak 246 orang dan tahun 2016 sebanyak 151 orang. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan umur ibu dan jarak kehamilan terhadap kejadian perdarahan post partum di RSUD Kota Prabumulih Tahun 2016. Penelitian ini merupakan penelitian analitik dengan rancangan cross sectional. Populasi yang digunakan adalah semua ibu bersalin di RSUD Kota Prabumulih, sebanyak 1.296 ibu bersalin dan 306 sampel. Pengambilan sampel dengan mengunakan random sampling, analisa data menggunakan analisa univariat dan bivariat dengan menggunakan uji statistik chi-square dengan derajat kemaknaan 0,05. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa dari 288 ibu bersalin terdapat 151 yang mengalami perdarahan post partum sebagian besar adalah ibu dengan umur resiko tinggi sebanyak 43 orang  (40,9%) dan ibu dengan jarak kehamilan resiko tinggi sebanyak 21 orang (17,3%). Hasil uju chi-square umur didapatkan p.value 0,000 < α 0,05 dan uji chi-square untuk jarak kehamilan didapatkan p.value 0,000 < α 0,05. Maka ada hubungan umur ibu dan jarak kehamilan terhadap kejadian perdarahan post partum di RSUD Kota Prabumulih Tahun 2016. ABSTRACK   Based on the data at District General Hospital (RSUD) Prabumulih, there was increasing of post-partum bleeding, in 2014, there were 178 people. In 2015, there were 246 people. And in 2016, there were 151 people. The purpose of the study was to know relationship between maternal mother and the distance and old post-partum bleedingat District General Hospital (RSUD) Prabumulih in 2013. The study was analytic researchwith cross sectional design. Population thas was used in the study was all maternal mother ar District General Hospital (RSUD) Prabumulih. It was about 1.296 maternal mother and from 306. Random sampilng was done in the study, data analyses used univariate and bivariate analyses by using chi-square statistic test with significance level 0,05. The study result showed that from 306 maternal mother, there were 151 mother who experienced old post-partum bleeding, the large of that was high maternal mother 43 people  (40,9%) and mother age high distance 21 people (17,3%). The result of chi-square test was p value 0,000 < α 0,05 and chi-square test for age was p value 0,000 < α 0,05. It meant that there was relationship between maternal mother and the distance and of post-partum bleeding at District General Hospital (RSUD) Prabumulih in 2016.


Sign in / Sign up

Export Citation Format

Share Document