scholarly journals PENGARUH PEMBELAJARAN PROBLEM POSING TERHADAP KOMUNIKASI MATEMATIKA MAHASISWA

2018 ◽  
Vol 6 (2) ◽  
pp. 50
Author(s):  
Pujilestari Pujilestari ◽  
Yuntawati Yuntawati

Type of this research is experimental research which aims to determine the effect of problem posing learning on mathematical communication of students prospective mathematics teacher at IKIP Mataram by calculus I module. This module developed by a problem posing approach that meets the criteria of being feasible, practical, and effective. The experimental design used was the type of Quasi Experimental Design and the design used was Nonequivalent Control Group Design. Data collection instruments included tests of mathematical communication skills, student response questionnaires, and lecturer response questionnaires. Based on the results of the hypothesis test analysis obtained a value with a significantlevel  or is . So that  it is rejected and accepted. So it can be concluded that Problem Posing Learning by using problem posing based I calculus module influences student mathematics communication and is effectively used in lectures

2018 ◽  
Vol 1 (1) ◽  
pp. 28-38
Author(s):  
Fajar Nugroho ◽  
I Wayan Dasna ◽  
Suhadi Ibnu

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui efektifitas problem posing pada learning cycle 5E dalam meningkatkan hasil belajar dan kemampuan berfikir tingkat tinggi. Problem posing diterapkan pada fase explanation dan fase elaboration. Rancangan penelitian menggunakan quasi experimental dengan posttest only non equivalent control group design. Data penelitian adalah hasil belajar dan kemampuan berfikir tingkat tinggi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa 1) terdapat peningkatan hasil belajar  siswa yang  dibelajarkan dengan learning cycle 5E-problem posing dari pada kelas learning cycle 5E ditinjau dari kemampuan awal siswa, 2) terdapat peningkatan kemampuan berfikir tingkat tinggi siswa yang  dibelajarkan dengan learning cycle 5E-problem posing dari pada kelas learning cycle 5E dari kemampuanawal siswa, 3)Tidak terdapat interaksi kemampuan awal dengan model pembelajaran terhadap hasil belajar dan kemampuan berfikir tingkat tinggi siswa.


2019 ◽  
Vol 8 (2) ◽  
pp. 233
Author(s):  
Mutia Handayani

This study aims to determine effectiveness of Multiple Intelligences (MI) strategy to the skills of imitating mathematical reasoning fourth grade students of elementari school. The research design used is quasi experimental design with form none equivalent control group design. Data analysis technique in this reasearch include independet sample t test to determine whether there is difference effect in imitating mathematical reasoning skills between the control calss and experiment class. Then, one sample t-test to determine the effectiveness of MI strategy to students’ imitating mathematical reasoning skills. Based on the result of the hypothesis test using independent sample t test, the values of treuslt is 3,351 (ttable2,032) by significance values 0,002. Next, the result of one sample t test showed the value of tresultis 7,880 (ttable 2,110) by value of significance is 0,000. Refer from the result obtained, It can be concluded 1) there are differences of students; imitating mathematical reasoning skill among the students who use the MI strategy with students who use the conventional strategy; 2) the MI strategy is effective to increase of students’ imitating mathematical reasoning skill.


Author(s):  
Haerudin Haerudin ◽  
Soleh Ibrahim

Penelitian ini bertujuan untuk untuk mengetahui pengaruh metode karyawisata terhadap keterampilan menulis teks hasil laporan observasi siswa kelas VII SMPN 2 Mekarbaru Kabupaten Tangerang. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode Quasi Experimental Design dengan melakukan pretes dan postes pada dua kelompok. Desain penelitian ini menggunakan Nonequivalent Control Group Design. Nonequivalent Control Group Design Data yang diperoleh dari hasil pengisian tes dideskripsikan dengan menggunakan instrumen-instrumen yang dikembangkan. Selanjutnya, data disajikan dalam bentuk tabel distribusi frekuensi, histogram, ogive, poligon. Hasil penelitian pretes dengan uji hipotesis menunjukan hasil thitung(0,21) < ttabel (1,66) ini menunjukkan bahwa tidak terdapat perbedaan yang signifikan terhadap kemampuan menulis teks prosedur antara kelas eksperimen dan kelas kontrol. Analisis postes dengan uji hipotesis menunjukan hasil thitung (6,73) > ttabel (1,66) ini menunjukkan bahwa perbedaan terlihat signifikan terhadap kemampuan menulis teks prosedur sangat berpengaruh pada kemampuan menulis siswa. Kata Kunci: laporan hasil observasi, metode karyawisata


2021 ◽  
Vol 1 (2) ◽  
pp. 64-69
Author(s):  
Inang Widigdo

This research is motivated by the low mastery of basic movements due to the incorrect way of doing the passing technique. How to teach volleyball games using the lecture method so as to make students less interested so that students become less active during the learning process. The purpose of this study was to determine whether there was effectiveness in the problem based learning model on the psychomotor outcomes of volleyball underpassing in class XI students of SMK Negeri 2 Semarang and discovery learning models on psychomotor outcomes of volleyball underpassing in class XI students of SMK Negeri 2 Semarang. The research method used in this research is Quasi Experimental Design (quasi-experimental) with the design used in this study is the Noneequivalent Control Group Design. Data collection techniques using tests. The population in this study were students of class XI SMK N 2 Semarang, with samples of class XI BDP 1 and XI UPW 1 students. The results showed that the hypothesis test was obtained t count (22.669 < 29.556) which means that the problem based learning and discovery learning models are effective in psychomotor results of passing under volleyball in class XI students of SMK N 2 Semarang. The results of the effectiveness of passing down volleyball with a problem based learning model of 83.06. While the results of the effectiveness of passing down volleyball with the discovery learning model of 89.00. Based on the results above, it can be concluded that the discovery learning learning model is more effective than problem based learning exercises for the effectiveness of passing down volleyball in class XI students of SMK N 2 Semarang, because from the data the value of the discovery learning model is greater than problem based learning.


DIFFRACTION ◽  
2020 ◽  
Vol 2 (1) ◽  
pp. 38-43
Author(s):  
Visensius Man Un ◽  
Muhammad Nur Hudha ◽  
Kurriawan Budi Pranata

Tujuan penelitian ini untuk mengetahui pengaruh model pembelajaran ROPES terhadap keaktifan dan prestasi belajar siswa fisika kelas VII di SMP PGRI 6 Malang dan mengetahui adanya interaksi antara model pembelajaran ROPES dengan keaktifan dan prestasi belajar siswa. Populasi dalam penelitian ini merupakan semua siswa kelas VII SMP PGRI 6 Malang. Teknik penentuan sampel menggunakan simple random sampling, di peroleh kelas VII B sebagai kelas eksperimen dan kelas VII D sebagai kelas kontrol. Metode penelitiannya merupakan Quasi Experimental Design. Rancangan penelitian pada penelitian ini mengunakan pretest - post-test control group design. Data keaktifan dikumpulkan melalui observasi dan data prestasi dikumpulkan melalui tes. Data yang terkumpul dianalisis dengan uji anova dua jalur dengan menggunakan bantuan program SPSS 16. Hasil penelitian menunjukkan adanya perbedaan keaktifan dan prestasi belajar siswa yang menggunakan pembelajaran model ROPES dengan siswa yang pembelajaran model konvensional. Hal ini diperkuat oleh nilai keaktifan dan prestasi yang lebih tinggi dengan model pembelajaran ROPES dibandingkan dengan model pembelajaran konvensional. Hasil penelitian juga menunjukkan adanya interaksi antara model ROPES terhadap keaktifan dan prestasi belajar siswa. Dengan demikian, dapat diambil simpulan bahwa model pembelajaran ROPES lebih berpengaruh terhadap keaktifan dan prestasi belajar siswa.


2020 ◽  
Vol 1 (1) ◽  
pp. 24-30
Author(s):  
Kurniati Kurniati ◽  
Muhammad Yunus ◽  
Muhammad Nur

Proses pendidikan bertujuan untuk menghasilkan peserta didik mengalami peningkatan kemampuan akademik secara kuantitatif dan memiliki motivasi untuk belajar tinggi. Kedua hal ini sangat dipengaruhi oleh metode yang digunakan oleh guru dalam proses pembelajaran. Course Review Horay merupakan salah satu metode yang diyakini dapat meningkatkan kemampuan akademik dan motivasi belajar pada anak karena dapat meningkatkan pemahaman anak dan menghasilkan suasana belajar yang menyenangkan. Jenis penelitian adalah Quasi Experimental Design dengan rancangan NonEquivalent Control Group Design. Penelitian ini dilaksanakan di SD Inpres Bakung II Kota Makassar. Populasi penelitian ini adalah seluruh peserta didik kelas V yang berjumlah 78 peserta didik. Sampel penelitian ini terdiri dari 40 peserta didik kelas V-A dan 38 peserta didik kelas V-B. Penentuan kelompok eksperimen dan kelompok kontrol dilakukan dengan teknik purposive sampling uji hipotesis yang digunakan adalah uji Wilcoxon. Hasil penelitian menunjukkan bahwa; (1) Model pembelajaran Course Review Horay dapat meningkatkan motivasi peserta didik dalam pembelajaran, (2) Model pembelajaran Course Review Horay dapat meningkatkan hasil belajar peserta didik, (3) Terdapat pengaruh penerapan model pembelajaran Course Review Horay terhadap motivasi belajar peserta didik. Dan (4) Terdapat pengaruh penerapan model pembelajaran Course Review Horay terhadap hasil belajar peserta didik. Education aims to improve academic abilities and learning motivation of students. Both of these are highly influenced by the method used by teachers in learning process. Course-Review-Horay is one method that is believed to improve academic ability and learning motivation of children because it can increase children's understanding and generate a fun learning environment. This type of research is Quasi Experimental Design with NonEquivalent Control Group Design. This research was conducted at SD Inpres Bakung II Makassar City. The population of this study were all grade V students, counting for 78 students. The sample of this study consisted of 40 students in class V-A and 38 students in calss V-B. The decision of the experimental group and the control group was done by using purposive sampling. Hypothesis test used was Wilcoxon test. The results show that; (1) Course-Review-Horay learning model can increase student motivation in learning, (2) Course-Review-Horay learning model can improve student learning outcomes, (3) There is an influence of the implementation of Course-Review-Horay learning model to students' learning motivation, and (4) There is an influence of the implementation of Course-Review-Horay learning model to students’ learning achievement.


2020 ◽  
Vol 2 (1) ◽  
pp. 32
Author(s):  
Ahmad Farham Majid ◽  
Ismail Ismail ◽  
Mardhiah Mardhiah ◽  
Fitriani Nur

AbstrakPenelitian ini bertujuan untuk mengetahui kemampuan komunikasi matematis siswa yang menggunakan metode silih tanya berbantuan kartu model dan metode make a match. Jenis penelitian ini adalah quasi eksperimen dengan desain penelitian non equivalent pretest-posttest control group design. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh siswa kelas VII SMPN 4 Sungguminasa Kab. Gowa berjumlah 351 siswa dan total sampel berjumlah 64 siswa dengan teknik pengambilan sampel purposive sampling. Instrumen yang digunakan dalam penelitian ini adalah tes yang terdiri dari pretest dan posttest dan non tes berupa lembar observasi. Berdasarkan hasil analisis data nilai siswa menggunakan statistik deskriptif rata-rata nilai kemampuan komunikasi matematis siswa yang diajar menggunakan metode silih tanya berbantuan kartu model adalah 86,84 dengan kategori sedang dan yang diajar menggunakan metode make a match adalah 77,78 dengan kategori sedang. Berdasarkan analisis statistik inferensial bahwa terdapat perbedaan yang signifikan antara kemampuan komunikasi matematis siswa yang menggunakan metode silih tanya berbantuan kartu model dengan yang menggunakan metode make a match pada kelas VII SMPN 4 Sungguminasa Kab. Gowa. AbstractThis study aims to determine the mathematical communication ability of students who use card-assisted questions method and make a match method. This type of research is a quasi-experimental research with nonequivalent pretest-posttest control group design. The population in this study were all VII grade students of SMPN 4 Sungguminasa, Gowa Regency with 351 students and a total sample of 64 students with purposive sampling techniques. The instrument used in this study was a test consisting of pre-test and post-test and non-test that is observation sheet. Based on the data analysis results that average the value of students’ mathematical communication skills who were taught using the card-assisted questions was 86.84 in the medium category and those who taught using make a match method were 77.78 in the medium category. The results of inferential statistical analysis that there is a significant difference between the mathematical communication abilities of students who use card-assisted questions and using the make a match method in class VII of SMPN 4 Sungguminasa, Gowa Regency.


2019 ◽  
Vol 4 (2) ◽  
pp. 190-195
Author(s):  
Fitri Ramadhani ◽  
Delima Septiani

Abstract. The purpose of this study was to determine the mathematical communication skills of class VII students at Muhammadiyah Middle School in Pasir Penyu. This type of research is a Quasi Experiment with the design of Randomized Subject Posttest-Only Control Group Design. The data analysis technique in this test uses the t-test. Based on the calculation of the hypothesis test shows the significant value of the sample class is 0.003 <0.05. Based on these results, H0 is rejected and Ha is accepted. So it can be concluded that the mathematical communication skills of students using the think talk write learning model is better than the mathematical communication skills of students using conventional learning models in class VII in the middle school Muhammadiyah Pasir Penyu.Keywords: Mathematical Communication, Think Talk Write


2020 ◽  
Vol 9 (1) ◽  
pp. 19-25
Author(s):  
Qeis Karina Puspasari ◽  
Nas Haryati Setyaningsih

Abstrak             Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui keefektifan model Picture and Picture dan Model Sugesti Imajinasi dalam pembelajaran menulis puisi pada siswa kelas VIII SMP. Populasi dalam penelitian ini adalah siswa kelas VIII SMP Negeri 5 Banjarnegara. Sampel penelitian ini yaitu siswa kelas VIII-D kelompok eksperimen 1 menggunakan model Picture and Picture dan VIII-C Kelompok eksperimen 2 menggunakan model Sugesti Imajinasi. Desain yang digunakan dalam penelitian ini adalah quasi experimental design dengan bentuk nonequivalent control group design. Hasil penelitian menunjukkan bahwa model Picture and Picture lebih efektif dibandingkan dengan model Sugesti Imajinasi dalam pembelajaran menulis puisi pada siswa kelas VIII SMP.   Kata Kunci: model picture and picture, model sugesti imajinasi, teks puisi.   Abstract This study aimed to determine the effectiveness of the Picture and Picture Model and Imagination Suggestion Model in learning to write poetry for eight-grade students of Junior High School. The population in this study were eighth-grade students of SMP Negeri 5 Banjarnegara. The samples of this study were the class VIII-D students as in the experimental group 1 using the Picture and Picture and VIII-C as in the experimental group 2 using the Imagination Suggestion model. The design used in this research is quasi experimental design with nonequivalent control group design. The results showed that the Picture and Picture model was more effective than the Imagination Suggestion model in learning to write poetry for the eighth-grade students of Junior High School.


2019 ◽  
Vol 1 (1) ◽  
pp. 71-80
Author(s):  
Ivan Khidlir ◽  
Husnul Khotimah ◽  
Bagus Supriyadi

Orang dengan hipertensi wajib patuh dalam pengobatan hipertensi agar terhindar dari komplikasi yaitu kerusakan pada ginjal, jantung, dan otak. Tujuan penelitian ini melalui konseling berbasis humanistik adalah untuk mengetahui peningkatkan kepatuhan pengobatan hipertensi melalui konseling berbasis humanistik. Metode penelitian ini jenis kuantitatif yaitu Quasi Experimental Design bentuk Nonequivalent Control Group Design dengan 50 sample responden, 25 kelompok kontrol dan 25 kelompok perlakuan. Waktu penelitian ini dilakukan pada bulan April sampai dengan Mei tahun 2019 di posyandu lansia nuri I Desa Sumber Kemuning Kecamatan Tamanan Kabupaten Bondowoso. Penelitian eksperimen dengan uji wilcoxon signed rank testpre-test. Didapatkan pada kelompok kontrol p-value = 0,257 > 0,05 dan pada kelompok perlakuan p-value = 0,001 < 0,05.  Uji mann-whitney nilai p-value = 0,018. Kesimpulan: pemberian konseling menggunakan metode berbasis humanistik yang dapat meningkatkan kepatuhan pengobatan hipertensi sehingga tidak terjadi komplikasi akibat hipertensi.   Kata kunci : hipertensi, humanistik, kepatuhan, konseling   EFFECTIVENESS OF GIVING COUNSELING BASED ON HUMANISTIC AND COUNSELING WITHOUT APPROACH TOWARD OBEDIENCE OF MEDICAL HYPERTENSION   ABSTRACT People with hypertension are required to comply with they hypertension treatment, in order to be saved from complication. There are kidney, hearth disease, and brain. The purpose of this study is effort to know effectiveness of giving counseling based on humanistic and counseling without approach toward obedience of medical hypertension. This research method is quantities type, namely quasi experimental design. There is non equivalent control group design with 50 sample respondence, 25 of group control and 25 of group treatment. This research do in april till may 2019 in elderly posyandu nuri I Sumber Kemuning village Tamanan sub district in Bondowoso regency. Research experimental with test of Wilcoxon signed rank test pre-test, available in group control p-value = 0.257 > 0.05 and in group experiment p-value = 0.001 < 0.05 test of mann-whitney nilai p-value = 0.018. The result is there is a differences of effectiveness that significant toward giving counseling based on humanistic with giving counseling without approach. Hopefully to the medical officially to use counseling method based on humanistic. So that can increase the obedience of medical hypertension. So the obedience of medical hypertension can increase and nothing complication caused by hypertension. Keywords: counceling, humanistic, hypertension, obedience


Sign in / Sign up

Export Citation Format

Share Document